Anda di halaman 1dari 16

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN
REHAB 2 LOKAL

SMK MA`ARIF NU GUMUKMAS


JEMBER

DI AJUKAN OLEH :
YAYASAN AL MA`ARIF AN NAHDLIYYAH
SMK MA`ARIF NU GUMUKMAS
Jl.KH.HASYIM ASY’ARI NO.13 KEPANJEN
GUMUKMAS – JEMBER
TAHUN 2021
YAYASAN AL-MA’ARIF AN-NAHDLIYYAH (YAMAN)
SMK MA’ARIF NU GUMUKMAS
NSS : 342052402348 NPSN : 69814526
Alamat : Jl. KH. HasyimAsy’ari No. 13 KepanjenGumukmasJember 68165

SURAT PENGANTAR
No. 066/YMN/SMKMG/A-2/I/2021

Kepada
Yth. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI
Cq. DITJEN DIKDASMEN
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN RI
Jl. Sudirman Gedung E Lantai 9
Jakarta
Di
Jakarta

No Jenis Surat Jumlah Keterangan

1. Permohonan Bantuan Rehab 2 Lokal SMK 1 Bendel Di Kirim Dengan Hormat, Untuk
MA`ARIF NU GUMUKMAS. Dengan Alamat. menjadikan periksa dan di tindak
Jl. KH. Hasyim Asy’ari No. 13 Dsn Krajan Ds. lanjuti
Kepajen, Kec. Gumukmas, Kab. Jember, Prov
Jawa Timur

Jember, 29 Januari 2021

Kepala Sekolah

NURWAHID, S.Pd.I.,M.Pd
YAYASAN AL-MA’ARIF AN-NAHDLIYYAH (YAMAN)
SMK MA’ARIF NU GUMUKMAS
NSS : 342052402348 NPSN : 69814526
Alamat : Jl. KH. HasyimAsy’ari No. 13 KepanjenGumukmasJember 68165

Nomor : 067/YMN/SMKMG/A-2/I/2021
Lampiran : 1 (satu) berkas
Perihal : Permohonan Bantuan Rehab 2 Lokal

Kepada
Yth. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI
Cq. DITJEN DIKDASMEN
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN RI
Jl. Sudirman Gedung E Lantai 9
Jakarta
Di
Jakarta

Dengan Hormat,
Dalam rangka mendukung upaya Program pemerintah dalam meningkatkan kualitas
pendidikan dan mencerdaskan kehidupan bangsa, Kami sampaikan pengajuan Proposal
Bantuan Rehab 2 Lokal SMK Ma’arif NU Gumukmas tahun anggaran 2017.
Pengadaan ini membutuhkan biaya sebesar Rp. 250.000.000,- ( Dua Ratus Lima Puluh Juta
Rupiah).
Kami berharap pengajuan Bantuan Pengadaan Rehab ini dapat direalisasikan sesuai
dengan harapan.

Bersama ini kami sampaikan berkas pendukung penyaluran dana pembangunan Pengadaan
Ruang Kelas Baru (RKB)
Sebagai bahan pertimbangan Bapak, kami lampirkan 1 (satu) bendel berkas sebagaimana
lampiran.

1. Foto copy Surat Ijin Operasional Sekolah, yang masih berlaku


2. Foto copy SK Pengangkatan Kepala Sekolah.
3. Foto copy KTP Kepala Sekolah
4. Foto copy NPWP.
5. Surat Pertanggung jawaban Mutlak Kepala Sekolah
6. Foto copy SK Kemenkumham tentang pengesahan pendirian Yayasan
7. Foto copy Akte Notaris.
8. Fotocopy Surat Tanah.
9. Fotocopy Rekening Bank BRI.
10. Rencana Anggaran Belanja (RAB)

Demikian permohonan kami, atas perkenan dan bantuan Bapak disampaikan terima kasih.

Gumukmas, 29 Januari 2021


Komite Sekolah Kepala Sekolah

ABDUL WAHID, S.Pd.I NURWAHID, S. PdI.,M.Pd


YAYASAN AL-MA’ARIF AN-NAHDLIYYAH (YAMAN)
SMK MA’ARIF NU GUMUKMAS
NSS : 342052402348 NPSN : 69814526
Alamat : Jl. KH. HasyimAsy’ari No. 13 KepanjenGumukmasJember 68165

LEMBAR PENGESAHAN

PROPOSAL PERMOHONAN
Pengadaan Rehab 2 Lokal Tahun 2021

Nama sekolah : SMK Ma’arif NU Gumukmas


Alamat : Jl. KH. Hasyim Asy’ari No. 13 Kepanjen Gumukmas Jember
Kepala Sekolah : Nurwahid, S. Pd. I
Telp. Sekolah : 085 100 706 841
Contact Person / HP : 081 217 268 396
Faks :-
Email : smkmaarifnugumukmas@gmail.com
Jenis Pengajuan : Pengadaan Rehab 2 Lokal
RAB : 250.000.000,-
No. NPWP : 70.497.030.0-626.000
NO. Rekening BRI : 6214-01-017242-53-1
Nama Bank : BRI
Alamat Bank : BRI Unit Gumukmas

Disahkan
Di : Jember
Tanggal : 29 Januari 2021

Ketua Komite Kepala Sekolah

ABDUL WAHID, S.Pd.I NURWAHID, S. Pd.I.,M.Pd


KATA PENGANTAR

Dengan semakin dekatnya perdagangan bebas secara global yang akan didahului dengan
perdagangan bebas se-Asean dan Asia, maka pengembangan sumberdaya manusia Bangsa
Indonesia menjadi makin urgen untuk disiapkan, apa pasal karena jika nantinya Bangsa Indonesia
tidak menyiapkan Sumber Daya Manusia yang berkualitas tinggi, maka secara pelan tapi pasti
Bangsa Indonesia akan menjadi penonton dan tamu di negeri sendiri.

Semua tenaga kerja dan tenaga ahli berdatangan masuk dan mengisi slot yang
seharusnya menjadi milik Bangsa Indonesia. Dunia Usaha dan Industri membutuhkan Sumber
Daya Manusia yang berkualitas sehingga mampu memberikan nilai tumbuh bagi usahanya
tersebut.

Oleh karenanya perlu disiapkan tenaga kerja Indonesia yang mampu berkompetisi dengan
tenaga kerja asing, untuk itu diperlukan pengetahuan dan kemampuan yang berbasis pada
kompetensi dengan standar internasional yaitu dengan pendidikan kompetensi keahlian yang
baik.Melalui pendidikan keahlian tersebut diharapkan dapat menghasilkan lulusan yang siap
bekerja, mampu bersaing dengan tenaga kerja asing.

SMK Ma’arif NU Gumukmas merupakan lembaga sekolah yang berdiri sejak tahun 2012
namun demikian kepercayaan masyarakat terhadap sekolah ini tergolong cukup signifikan. Hal ini
terbukti dari jumlah peminat yang terus bertambah dari tahun ke tahun.

Untuk memenuhi permintaan dunia usaha akan kualitas lulusan yang siap kerja, maka
diperlukan sarana ruang belajar yang memadai.Dengan demikian akan dapat membuat nyaman
siswa dalam proses belajar mengajar sehingga akan dihasilkan lulusan yang mempunyai soft skill
yang tinggi dan siap bekerja baik di dunia usaha dan industri maupun membuka lapangan kerja
secara mandiri.

Dengan diterimanya pengajuan proposal bantuan sosial dana peningkatan mutu


pendidikan ini diharapkan mampu membantu SMK Ma’arif NU Gumukmas untuk menghasilkan
lulusan yang unggul, profesional, siap bekerja dan mandiri.

Demikian proposal ini kami susun, atas perkenan dan perhatian Bapakdisampaikanterima
kasih.

Jember, 29 Januari 2021


Kepala Sekolah

NURWAHID, S. Pd.I,M.Pd
DAFTAR ISI

SURAT PENGANTAR ..............................................................................................................................


PENGESAHAN .........................................................................................................................................
KATA PENGANTAR ................................................................................................................................
DAFTAR ISI ..............................................................................................................................................
PENDAHULUAN .....................................................................................................................................
A. Latar Belakang ...............................................................................................................................
B. Visi Misi .........................................................................................................................................
C. Tujuan dan Sasaran .........................................................................................................................
D. Penutup ...........................................................................................................................................
PROFIL SEKOLAH
Terlampir
RENCANA ANGGARAN BIAYA ..........................................................................................................
Terlampir ...............................................................................................................................................
LAMPIRAN ...............................................................................................................................................

1. Foto copy Surat Ijin Operasional Sekolah, yang masih berlaku


2. Foto copy SK Pengangkatan Kepala Sekolah.
3. Foto copy KTP Kepala Sekolah
4. Foto copy NPWP.
5. Surat Pertanggungjawaban Mutlak Kepala Sekolah
6. Foto copy SK Kemenkumham tentang pengesahan pendirian Yayasan
7. Foto copy Akte Notaris.
8. Fotocopy Surat Tanah.
9. Fotocopy Rekening Bank BRI.
10. Rencana Anggaran Belanja (RAB)
11. Foto Bangunan
YAYASAN AL-MA’ARIF AN-NAHDLIYYAH (YAMAN)
SMK MA’ARIF NU GUMUKMAS
NSS : 342052402348 NPSN : 69814526
Alamat : Jl. KH. HasyimAsy’ari No. 13 KepanjenGumukmasJember 68165

SURAT KEPUTUSAN
Nomor : 067/YMN/SMKMG/A-2/I/2021

SUSUNAN PANITIA PELAKSANA REHAB 2 LOKAL


SMK MA`ARIF NU GUMUKMAS

1. Pelindung : Kepala desa


2. Penasehat : KH. MASTUR
3. Penanggung jawab : Kepala Sekolah
. 4. Ketua Panitia : AS’ADI
5. Sekretaris : Agus Dian, S. Kom
5. Bendahara : Saiful, S.Pd I. MA
Seksi – Seksi:
Perlengkapan : 1. Drs.Syamsul Hadi
: 2 Mohammad Rosyid

Humas : 1. M. Thosa
: 2. Ust. Makmur

Pembangunan : 1. H. Ahmad Zaenuri


: 2. S. Arifin

Ketua Komite Kepala Sekolah

ABD.WAHID, S.Pd.I NUR WAHID , S.PdI.,M.Pd

Mengetahui
Ketua Yayasan
Al Ma`arif An-Nahdliyyah

H. WAGISO
YAYASAN AL-MA’ARIF AN-NAHDLIYYAH (YAMAN)
SMK MA’ARIF NU GUMUKMAS
NSS : 342052402348 NPSN : 69814526
Alamat : Jl. KH. HasyimAsy’ari No. 13 KepanjenGumukmasJember 68165

SURAT PERTANGGUNGJAWABAN MUTLAK

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : NURWAHID, S. Pd.I.,M.Pd
Jabatan : Kepala Sekolah
Lembaga / Instansi : SMK MA’ARIF NU GUMUKMAS
Alamat : Jl. KH. Hasyim Asy’ari No. 13 Kepanjen Gumukmas Jember 68165
Dengan ini menyatakan :
1. Bahwa belanja dana bantuan yang saya terima nanti, kami gunakan dalam rangka
melengkapi sarana dan prasarana sekolah
2. Dana bantuan yang saya terima tidak akan dipergunakan untuk kepentingan saya pribadi
atau dipinjamkan kepada orang lain
3. Apabila dikemudian hari ternyata tidak saya gunakan sebagaimana mestinya, saya bersedia
dikenakan sanksi administrasi dan /atau dituntut ganti rugi dan/atau tuntutan lainnya sesuai
dengan ketentuan perundang – undangan yang berlaku.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

Jember, 29 Januari 2021


Kepala Sekolah

NURWAHID, S. Pd. I.,M.Pd


PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Seiring dengan kemajuan pendidikan yang ditandai peningkatan sumber daya
manusia dan kemampuan siswa sebagai mitra pembelajaran, akan membawa suasana yang
semakin kondusif, dimana saling mengisi dan melengkapi ( Take and Give). Adanya
kompetensi yang semakin menguatkan lini persaingan dari sektor kualitas, maka setiap
sekolah kejuruan dituntut untuk berbenah dan menata secara internal agar pengembangan
keterampilan pada siswa ditingkatkan melalui pembelajaran teori dan praktek.
SMK Ma’arif NU Gumukmas dalam memberikan materi pembelajaran perlu didukung
oleh ketersediaan sarana dan prasarana.Hal tersebut dalam rangka mendukung proses
pembelajaran berbasis media sehingga kegiatan belajar mengajar semakin hari semakin
berkembang dan maju.
Terkait dengan hal tersebut, maka perlu kiranya melakukan Rehab Kelas untuk
menunjang proses pembelajaran demi terwujudnya proses pembelajaran yang efektif dan
sesuai dengan yang diharapkan.
Dengan melihat kondisi real keuangan di SMK Ma’arif NU Gumukmas, maka untuk
memenuhi kebutuhan Rehab Kelas yang representatif merupakan hal yang cukup sulit
untuk diwujudkan. Untuk itu bantuan dari instansi lain menjadi sangat penting dan kami
harapkan. Sehingga tujuan pendidikan nasional untuk mencerdaskan bangsa akan
terwujud.

B. VISI DAN MISI


Visi :
“ Menciptakan lulusan yang Islami, terampil, cakap dan berkualitas.”
Misi :
a. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan yang efektif, terstruktur dan terarah dalam
mengembangkan potensi siswa secara optimal.
b. Menanamkan dan mengaktualisasikan ajaran agama islam dan akhlakul karimah.
c. Menumbuhkan semangat keunggulan secara intensif kepada seluruh warga sekolah.
d. Membekali siswa dengan keterampilan dan kecakapan teknik dasar.
e. Menanamkan kepada siswa untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut
sesuai dengan kejuruannya.
C. TUJUAN DAN SASARAN

Tujuan dan sasaran program bantuan sarana dan prasarana yang dimaksud adalah
Bantuan Rehab Gedung SMK Ma’arif NU Gumukmas yang bertujuan untuk memenuhi fasilitas
proses belajar mengajar siswa sebagai bentuk pelayanan yang optimal dalam mendukung
program peningkatan akses dan pemerataan pendidikan.

D. P E N U T U P

Besar harapan kami proposal ini dapat nya diterima, guna meningkatkan pelayanan
pendidikan terhadap masyarakat Gumukmas pada umumnya dan siswa SMK Ma’arif NU Gumukmas
khususnya.

Semoga dengan terkabulnya permohonan ini, SMK Ma’arif NU Gumukmas Jember bersama
masyarakat Gumukmas dapat meningkatkan kepeduliannya terhadap pendidikan dan pelayanan
secara maksimal dalam meningkatkan taraf hidup bangsa yang berkemakmuran.

Jember, 29 Januari 2021


Kepala Sekolah ,

NURWAHID, S. Pd. I.,M.Pd


LAMPIRAN

RENCANA ANGGARAN BIAYA


FOTO RENCANA YANG DI REHAB
STRUKTUR ORGANISASI SMK MA’ARIF NU GUMUKMAS
DESA KEPANJEN KECAMATAN GUMUKMAS KABUPATEN JEMBER

Yayasan Pendidikan & Sosial Dinas Cabang Pendidikan Menengah Cab. Jember
H. WAGISO Drs.Lutfi Isa Ansori, MM.

KomiteSekolah Kepala Sekolah Operator sekolah


ABD WAHID, S.Pd.I NURWAHID, S. Pd. I.,M.Pd M. KHOIRUL ANWAR

Waka Kurikulum Waka Kesiswaan Waka Humas Waka Sarpras


AINI HIDAYATI, S.Pd.I MOHAMMAD ROSYID, MASYHURI, SH Drs.SYAMSUIL HADI
S.Pd

DEWAN GURU
SMK MA’ARIF NU
GUMUKMAS
Wali Kelas 1, 2, 3

SISWA -SISWI

Anda mungkin juga menyukai