Anda di halaman 1dari 9

PROSES BISNIS

APLIKASI PPDB JAWA BARAT


PROSES BISNIS PPDB JABAR
Tahap Persiapan Sekolah Asal (SMP/MTs Sederajat) dan CPD
Pemeriksaan Data
Distribusi akun Pendaftaran oleh
1. Akun sekolah asal Sekolah Asal atau CPD Siap Mendaftar
2. Akun CPD -> Data keliru/tidak
sesuai diperbaiki

Lengkapi Persyaratan
Membuat Akun Petugas Khusus PPDB oleh
Sekolah Sekolah Asal atau CPD
1. Operator 1. Upload dokumen
sesuai jalur diminati

Lengkapi Biodata oleh


Input Nilai oleh Sekolah Sekolah Asal atau CPD
Asal / CPD
1. Identitas Diri
1. Pengisian Nilai Rapor
2. Data Kependudukan
PROSES BISNIS PPDB JABAR
Tahap Persiapan Sekolah Tujuan (SMA/SMK/SLB)

Distribusi akun
Siap Menerima Pendaftaran
1. Akun sekolah tujuan

Pembuatan Akun Petugas


Lengkapi Info Sekolah Sekolah
1. Identitas Sekolah 1. Advisor (SMA/SMK)
2. Informasi Sekolah 2. Operator
(SMA/SMK/SLB)

Pengisian Kuota (SMA / SMK) Verikasi Kuota (SMA/SMK) oleh


Cadisdik
1. Jumlah rombel 1. Kesesuaian jumlah rombel
2. Kuota per rombel 2. Kesesuaian distribusi kuota per
3. Distribusi Kuota per Jalur jalur
3. Kesesuaian Program /Kompetensi
4. Program Keahlian (SMK) Keahlian (SMK)
PROSES BISNIS PPDB JABAR
Tahap Pendaftaran oleh Sekolah Asal (SMP/MTs Sederajat)
Memperbaiki data pendaftaran
Pemeriksaan Kembali Data Menunggu respon apabila respon advisor “Pendaftaran
Pendaftaran oleh Sekolah Asal advisor sekolah dikembalikan”
-> Data keliru/tidak sesuai diperbaiki tujuan Submit Kembali data pendaftaran

Mengisi Form Pendaftaran selesai apabila


Submit data pendaftaran respon advisor “Pendaftaran
Pernyataan Mutlak disetujui”
Lembaga Sekolah (Data yang sudah disubmit
akan dikunci) Data pendaftaran akan
Asal ditampilkan di portal PPSB

Mendaftarkan CPD yg memohon


bantuan untuk didaftarkan sesuai Memilih sekolah
dengan jenjang dan jalur PPDB tujuan
yg diminati

Memilih jenjang sekolah Memilih jalur PPDB


1. SMA sesuai minat dan
2. SMK potensi
PROSES BISNIS PPDB JABAR
Tahap Pendaftaran oleh CPD (Mandiri)

Pemeriksaan Kembali Data Submit data


Pendaftaran oleh CPD pendaftaran Menunggu respon
-> Data keliru/tidak sesuai (Data yang sudah advisor sekolah tujuan
diperbaiki disubmit akan dikunci)

Memperbaiki data
Memilih jenjang sekolah pendaftaran apabila respon
Mengisi Form Pernyataan advisor “Pendaftaran
1. SMA Mutlak dikembalikan”
2. SMK Submit Kembali data
pendaftaran

Pendaftaran selesai apabila


respon advisor “Pendaftaran
Memilih jalur PPDB sesuai Memilih sekolah tujuan disetujui”
minat dan potensi
Data Pendaftaran akan
ditampilkan di portal PPDB
PROSES BISNIS PPDB
Tahap Pendaftaran SMA/SMK
JABAR
Petugas Advisor memeriksa dan merespon
data pendaftar
1. Setujui jika sesuai
2. Kembalikan jika perlu diperbaiki/tidak
sesuai

Data pendaftar yg disetujui akan


ditampilkan di Portal PPDB
Data pendaftar yg dikembalikan
dapat diubah kembali oleh
pendaftar untuk diperbaiki

Petugas Operator menginput parameter pendaftaran tambahan


1. Keterangan mengajar di sekolah tujuan untuk jalur anak guru (jika
ada)
2. Nilai uji kompetensi kejuaraan untuk jalur prestasi kejuaraan (jika
melaksanakan uji kompetensi)
PROSES BISNIS PPDB JABAR
Tahap Pengumuman SMA/SMK
Pendaftar yg diterima Sekolah melaporkan hasil
Sistem PPDB melakukan daftar ulang daftar ulang
melaksanakan (Pendaftar yg tidak daftar 1. Daftar ulang
proses seleksi PPDB ulang dianggap 2. Tidak daftar
mengundurkan diri) ulang/Mengundurkan diri

Rapat dewan guru Hasil seleksi PPDB


menetapkan hasil ditampilkan di
seleksi PPDB Portal PPDB

Petugas operator Koordinasi


mengunggah berita
acara penetapan Sekolah – Cadisdik
hasil seleksi PPDB Disdik
PROSES BISNIS PPDB JABAR
Tahap Pendaftaran dan Pengumuman SLB
Pendaftar yg diterima Sekolah melaporkan hasil
Petugas operator melakukan daftar ulang daftar ulang
menginput hasil (Pendaftar yg tidak daftar 1. Daftar ulang
seleksi PPDB ulang dianggap 2. Tidak daftar
mengundurkan diri) ulang/Mengundurkan diri

Rapat dewan guru Hasil seleksi PPDB


menetapkan hasil ditampilkan di
seleksi PPDB Portal PPDB

Petugas operator Koordinasi


mengunggah berita
acara penetapan Sekolah – Cadisdik
hasil seleksi PPDB Disdik
PROSES BISNIS PPDB JABAR
Tahap Pengumuman Sekolah Asal/CPD

Sekolah asal atau CPD


memeriksa Hasil seleksi
PPDB yg ditampilkan di
Portal PPDB

Pendaftar yg diterima
melakukan daftar ulang
(Pendaftar yg tidak daftar
ulang dianggap
mengundurkan diri)

Anda mungkin juga menyukai