Anda di halaman 1dari 1

Daruul Ilmi

Berkhidmat Untuk Kepentingan Umat Edisi November 2020

6 Hadits Nabi Untuk Jadi Amalan


PERKARA GHAIB HANYA ALLAH YG TAHU... TEBARKAN SALAM DATANGKAN SAYANG...
"Kunci perkara ghaib itu ada lima, tidak ada yang menge- "Rasulullah ‫ﷺ‬bersabda, "Demi Dzat yang jiwaku ada
tahuinya kecuali Allah. Tidak ada yang tahu apa yang akan dalam tangan-Nya, kalian tidak akan masuk surga hingga
terjadi dengan hari esok kecuali Allah. Tidak ada yang tahu beriman, dan kalian tidak akan beriman hingga saling
apa yang terjadi di dalam rahim-rahim kecuali Allah. Tidak menyayangi. Maukah kalian aku tunjukkan suatu perkara
ada yang tahu kapan datangnya hujan kecuali Allah. Tidak yang jika kalian amalkan maka kalian akan saling menya-
ada seorangpun yang tahu dimana dia akan meninggal. Dan yangi? Tebarkanlah salam di antara kalian." (HR. Abu
tidak ada yang tahu kapan terjadi hari kiamat kecuali Al- Daud: 4519) - http://hadits.in/abudaud/4519
lah." (HR. Bukhari: 4328) - http://hadits.in/bukhari/4328
SESAMA MUKMIN SALING MENGUATKAN...
"Seorang mukmin dengan mukmin yang lain ibarat
MUNAFIK..INI DIA.... bangunan yang saling menguatkan antara satu dengan
"Ada empat hal yang bila ada pada seseorang berarti dia yang lain." Kemudian beliau menganyam jari-jemarinya,
adalah munafik atau siapa yang memiliki empat kebiasaan setelah itu Nabi ‫ﷺ‬duduk, jika ada seorang laki-laki
(tabi'at) berarti itu tabiat munafik sampai dia meninggal- memerlukan atau meminta suatu kebutuhan datang
kannya, yaitu jika berbicara dusta, jika berjanji ingkar, jika kepada beliau, maka beliau akan menghadapkan
membuat kesepakatan khiyanat dan jika bertengkar (ada wajahnya kepada kami, lalu beliau bersabda, 'Berikanlah
perselisihan) maka dia curang". (HR. Bukhari: 2279) - pertolongan agar kalian saling memperoleh pahala dan
http://hadits.in/bukhari/2279 semoga Allah melaksanakan apa yang disenangi-Nya me-
lalui ucapan nabi-Nya.'" (HR. Bukhari: 5567) - http://
hadits.in/bukhari/5567
BERSEDEKAH TAK MEMBUAT HARTA BERKU-
RANG...MEMAAFKAN TDK MEMBUAT HINA...
"Sedekah itu tidak akan mengurangi harta. Tidak ada orang
ADAB MEMBERI HADIAH...
"Wahai Rasulullah, saya memiliki dua tetangga, lalu
yang memberi maaf kepada orang lain, melainkan Allah
manakah yang lebih aku beri hadiah terlebih dahulu?"
akan menambah kemuliaannya. Dan tidak ada orang yang
beliau menjawab, "Yang lebih dekat dengan pintu ru-
merendahkan diri karena Allah, melainkan Allah akan
mahmu." (HR. Bukhari: 5561) - http://hadits.in/
mengangkat derajatnya." (HR. Muslim: 4689) - http://
bukhari/5561
hadits.in/muslim/4689

Anda mungkin juga menyukai