Anda di halaman 1dari 3

ANATOMI JANTUNG

 RONGGA DADA KIRI


 BASIS : Superior-posterior : C-II
 APEX : anterior-inferior ICS-V

ALIRAN DARAH DI JANTUNG

Dua jenis katup :

1. Atrio ventrikular

2. Semilunaris

 Atrio ventrikular : memisahkan atrium & ventrikel

 Semilunar : memisahkan arteri pulmo dan aorta dari ventrikel

Otot jantung terdiri 3 lapisan :

1. Bagian luar :

Pericardium

2. Bagian tengah : Miokardium

3. Bagian dalam : Endokardium


• Otot jantung termasuk otot bergaris

• Mempunyai miofibril

• Otot jantung saling berhubungan satu sama lain /sinsisium

• Sifat sinsisium apabila satu sel otot jantung terangsang, potensial aksi akan menyebar dari satu
sel ke sel lain

Suara jantung

Berasal dari suara katup jantung.

Suara I: lub, suara rendah lembut, ok katup AV tutup, awal sistole dan isovolumic contraction

Suara II: dub, suara lebih keras, ok katup aorta tutup, awal diastole dan isovolumic relaxation

Suara lain : murmur, sistolik dan diastolik

Rangsang saraf simpatik atau epinefrin meningkatkan HR.

Rangsang saraf parasimpatik atau acetilcholin menurunkan HR.

Stroke volume = Jumlah darah yang dipompa satu kali oleh ventr kiri / kanan + 70 ml

CO = Jumlah darah yang dipompa oleh

jantung dalam 1 menit

CO = SV x HR

= 70 ml x 72x / menit = 5040 ml/menit (  5000 ml/menit )

Anda mungkin juga menyukai