Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI

LAPORAN ARUS KAS


UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR SAMPAI DENGAN 31 DESEMBER 2021 dan 2020

(Dalam Rupiah)
2021 2020
URAIAN CAT
Audited Audited
Arus Kas dari Aktivitas Operasi 6.6.1.
Arus Masuk Kas 6.6.1.a.
Penerimaan Pajak Daerah 6.6.1.a. 13,557,805,030.43 12,025,122,230.60
Penerimaan Retribusi Daerah 6.6.1.a. 1,147,878,100.00 1,664,587,875.00
Penerimaan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yanag Dipisahkan 6.6.1.a. 15,178,104,057.00 10,322,091,276.00
Penerimaan Lain-lain PAD yang Sah 6.6.1.a. 66,807,028,629.12 44,874,099,420.49
Penerimaan Dana Bagi Hasil Pajak 6.6.1.a. 70,540,784,558.00 40,320,168,000.00
Penerimaan Dana Bagi Hasil Sumber Daya Alam 6.6.1.a. 97,542,847,084.00 159,471,229,978.00
Penerimaan Dana Alokasi Umum 6.6.1.a. 406,358,050,000.00 409,248,293,000.00
Penerimaan Dana Alokasi Khusus 6.6.1.a. 153,304,611,559.00 213,983,953,657.00
Penerimaan Dana Otonomi Khusus 6.6.1.a. 0.00 0.00
Penerimaan Dana Penyesuaian 6.6.1.a. 106,653,320,000.00 20,047,281,000.00
Penerimaan Pendapatan Bagi Hasil Pajak Provinsi 6.6.1.a. 72,258,662,592.13 58,227,297,411.87
Penerimaan Bagi Hasil Lainnya 6.6.1.a. 5,989,932,000.00 13,175,000,000.00
Penerimaan Hibah 6.6.1.a. 30,371,114,618.00 31,693,761,184.00
Jumlah Arus Masuk Kas 1,039,710,138,227.68 1,015,052,885,032.96

Arus Keluar Kas 6.6.1.b.


Pembayaran Pegawai 6.6.1.b. 356,688,998,159.96 364,983,889,849.09
Pembayaran Barang 6.6.1.b. 354,040,866,659.74 324,927,521,543.93
Pembayaran Hibah 6.6.1.b. 13,618,990,000.00 41,980,408,000.00
Pembayaran Bantuan Sosial 6.6.1.b. 25,062,206,229.00 997,000,000.00
Pembayaran Tak Terduga 6.6.1.b. 13,333,381,204.00 16,602,723,916.00
Pembayaran Transfer Bantuan Keuangan ke Desa 6.6.1.b. 144,044,509,849.00 53,648,126,670.50
Pembayaran Transfer Bantuan Keuangan Lainya- Partai Politik 6.6.1.b. 0.00 0.00
Jumlah Arus Keluar Kas 906,788,952,101.70 803,139,669,979.52
Arus kas Bersih dari Aktivitas Operasi 132,921,186,125.98 211,913,215,053.44

Arus Kas dari Aktivitas Investasi 6.6.2.


Arus Masuk Kas 6.6.2.a. 0.00 0.00
Jumla 0.00 0.00

Arus Keluar Kas 6.6.2.b.


Perolehan Tanah 6.6.2.b. 0.00 186,490,000.00
Perolehan Peralatan dan Mesin 6.6.2.b. 34,266,489,779.00 49,587,870,505.00
Perolehan Gedung dan Mesin 6.6.2.b. 24,969,554,237.40 49,483,280,057.36
Perolehan Jalan, Irigasi, dan Bangunan 6.6.2.b. 43,423,913,343.79 111,608,339,683.33
Perolehan Aset Tetap Lainnya 6.6.2.b. 2,518,476,624.00 4,232,450,617.00
Perolehan Aset Lainnya 6.6.2.b. 0.00
Jumlah Arus Keluar Kas 105,178,433,984.19 215,098,430,862.69
Arus kas Bersih dari Aktivitas Investasi (105,178,433,984.19) (215,098,430,862.69)

Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan 6.06.03 0.00 0.00

Arus Kas dari Aktivitas Transitoris 6.6.4.


Arus Masuk Kas 6.6.4.a.
Penerimaan Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) 6.6.4.a.1. 43,627,852,020.00 41,959,889,299.00
Pemindahbukuan 6.6.4.a.2. 1,462,367,154.00 100,897,383,891.00
Penerimaan Biaya Administrasi 6.6.4.a.3. 2,905,000.00 390,000.00
Penerimaan Sisa UP Tahun Sebelumnya 6.6.4.a.4. 118,994,200.00 45,278,991.00
Penerimaan Sisa UP Tahun Berjalan 6.6.4.a.5. 1,482,867,805.00 976,599,792.00
Penerimaan Kas di Bendahara 6.6.4.a.6. 0.00 0.00
Koreksi Kas Bank 6.6.4.a.7. 0.00 10,834,182.00
Jumlah Arus Masuk Kas 46,694,986,179.00 143,890,376,155.00

Arus Keluar Kas 6.6.4.b.


Pengeluaran Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) 6.6.4.b.1. 43,648,775,270.00 41,939,353,887.00
Pemindahbukuan 6.6.4.b.2. 16,462,367,154.00 100,897,383,891.00
Biaya-biaya Administrasi 6.6.4.b.3. 2,905,000.00 390,000.00
Sisa UP TA 2020 yang masih ada dibendahara pengeluaran SKPD 6.6.4.b.4. 0.00 0.00
Pengeluaran Kas di Bendahara BLUD 6.6.4.b.5. 0.00 0.00
Koreksi Kas Bank 6.6.4.b.6. 41,394,000.00 24,365,682.00
Jumlah Arus Keluar Kas 60,155,441,424.00 142,861,493,460.00
Arus kas Bersih dari Aktivitas Transitoris (13,460,455,245.00) 1,028,882,695.00
Kenaikan/Penurunan Kas 6.6.5. 14,282,296,896.79 (2,156,333,114.25)
Saldo Awal Kas di BUD dan Kas BOS, FKTP dan BLUD 6.6.6. 3,188,167,866.02 5,344,500,980.27
Saldo Akhir Kas di BUD dan Kas BOS, FKTP dan BLUD 6.6.7. 17,470,464,762.81 3,188,167,866.02
Kas Setara Kas 6.6.8. 15,000,000,000.00 0.00
Saldo Akhir Kas di Bendahara Pengeluaran 6.6.9. 341,315,158.00 159,609,028.00
Saldo Akhir Kas di Bendahara Penerimaan 6.6.10. 17,157.00 5,100,000.00
Saldo Akhir Kas Lainnya BOS 6.6.11 0.00 100,254,718.00
Saldo Akhir Kas 6.6.12 32,811,797,077.81 3,453,131,612.02
Lihat Catatan atas Laporan Keuangan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan ini

BUPATI KEPULAUAN MERANTI

MUHAMMAD ADIL

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 13


PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

6. 6. Penjelasan Laporan Arus Kas

Laporan Arus Kas Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti disusun berdasarkan


pendapatan yang benar-benar telah diterima dan belanja yang telah terealisasi / yang telah
dipertanggungjawabkan. Laporan Arus Kas meliputi Arus Kas dari Aktivitas Operasi,
Aktivitas Investasi, Aktivitas Pendanaan dan Aktivitas Transitoris dengan rincian sebagai
berikut:

6. 6. 1. Arus Kas Bersih dari Aktivitas Tahun 2021 Tahun 2020


Operasi (Rp) (Rp)
132,921,186,125.98 211,913,215,053.44

Aktivitas Operasi adalah aktivitas penerimaan dan pengeluaran kas yang ditujukan untuk
kegiatan operasional pemerintah daerah Kabupaten Kepulauan Meranti selama satu periode
akuntansi.
Arus Kas Bersih dari aktivitas operasi sebesar Rp132.921.186.125,98 merupakan selisih
antara arus kas masuk dengan arus kas keluar dari aktivitas operasional Pemerintah
Kabupaten Kepulauan Meranti selama tahun 2021.
Adapun rincian arus kas masuk dan arus kas keluar dari aktivitas operasi adalah sebagai
berikut:

6. 6. 1.a. Arus Masuk Kas Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
1,039,710,138,227.68 1,015,052,885,032.96

Arus Masuk Kas dari aktivitas operasi merupakan arus kas yang berasal dari aktivitas
penerimaan kas yang merupakan operasional Pemerintah selama satu periode akuntansi tahun
2021.
Rincian arus masuk kas dari aktivitas operasi dapat dirinci sebagai berikut:

Arus Masuk Kas Tahun 2021 Tahun 2020

Penerimaan Pajak Daerah 13,557,805,030.43 12,025,122,230.60


Penerimaan Retribusi Daerah 1,147,878,100.00 1,664,587,875.00
Penerimaan Hasil Pengelolaan Kekayaan
15,178,104,057.00 10,322,091,276.00
Daerah yang Dipisahkan
Penerimaan Lain-lain PAD yang Sah 66,807,028,629.12 44,874,099,420.49
Penerimaan Dana Bagi Hasil Pajak 70,540,784,558.00 40,320,168,000.00
Penerimaan Dana Bagi Hasil Sumber Daya
97,542,847,084.00 159,471,229,978.00
Alam
Penerimaan Dana Alokasi Umum 406,358,050,000.00 409,248,293,000.00
Penerimaan Dana Alokasi Khusus 153,304,611,559.00 213,983,953,657.00
Penerimaan Dana Otonomi Khusus 0.00 0.00
Penerimaan Dana Penyesuaian 106,653,320,000.00 20,047,281,000.00
Penerimaan Pendapatan Bagi Hasil Pajak
72,258,662,592.13 58,227,297,411.87
Provinsi
Penerimaan Dana Bantuan Keuangan 5,989,932,000.00 13,175,000,000.00
Penerimaan Hibah 30,371,114,618.00 31,693,761,184.00

Jumlah 1,039,710,138,227.68 1,015,052,885,032.96

Tabel di atas menunjukkan arus masuk kas dari aktivitas operasi tahun 2021 sebesar
Rp1.039.710.138.227,68 dan Tahun 2020 sebesar Rp1.015.052.885.032,96.
LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 176
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

6. 6. 1.b. Arus Keluar Kas Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
906,788,952,101.70 803,139,669,979.52

Arus Keluar Kas dari aktivitas operasi merupakan arus kas yang berasal dari aktivitas
pengeluaran kas yang ditujukan untuk kegiatan operasional pemerintah selama satu periode
akuntansi tahun 2021.

Arus Keluar Kas Tahun 2021 Tahun 2020

Pembayaran Pegawai 356,688,998,159.96 364,983,889,849.09


Pembayaran Barang 354,040,866,659.74 324,927,521,543.93
Pembayaran Hibah 13,618,990,000.00 41,980,408,000.00
Pembayaran Bantuan Sosial 25,062,206,229.00 997,000,000.00
Pembayaran Tak Terduga 13,333,381,204.00 16,602,723,916.00
Pembayaran Transfer Bantuan Keuangan ke
144,044,509,849.00 53,648,126,670.50
Desa
Pembayaran Transfer Bantuan Keuangan
0.00 0.00
Lainya- Partai Politik

Jumlah 906,788,952,101.70 803,139,669,979.52

Tabel di atas yang menunjukkan arus keluar kas dari aktivitas operasi Tahun 2021 sebesar
Rp906.788.952.101,70 dan Tahun 2020 sebesar Rp803.139.669.979,52.

6. 6. 2. Arus Kas Bersih dari Aktivitas Tahun 2021 Tahun 2020


Investasi (Rp) (Rp)
(105,178,433,984.19) (215,098,430,862.69)

Arus Kas Bersih dari aktivitas investasi aset non keuangan mencerminkan penerimaan dan
pengeluaran kas bruto dalam rangka perolehan dan pelepasan sumber daya ekonomi yang
bertujuan untuk meningkatkan dan mendukung pelayanan pemerintah kepada masyarakat di
masa yang akan datang.
Arus kas bersih dari aktivitas investasi sebesar -Rp105.178.433.984,19 terdiri dari :

6. 6. 2.a. Arus Masuk Kas dari Aktivitas Tahun 2021 Tahun 2020
Investasi (Rp) (Rp)
0.00 0.00

6. 6. 2.b. Arus Keluar Kas dari Aktivitas Tahun 2021 Tahun 2020
Investasi (Rp) (Rp)
105,178,433,984.19 215,098,430,862.69

Arus Kas Keluar merupakan nilai kas yang dikeluarkan oleh Pemerintah Kabupaten
Kepulauan Meranti dalam memperoleh aset tetap. Nilai arus kas keluar adalah sebesar
Rp105.178.433.984,19 dengan rincian sebagai berikut:

Arus Kas Keluar Tahun 2021 Tahun 2020

Perolehan Tanah 0.00 186,490,000.00


Perolehan Peralatan dan Mesin 34,266,489,779.00 49,587,870,505.00

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 177
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

Perolehan Gedung dan Mesin 24,969,554,237.40 49,483,280,057.36


Perolehan Jalan, Irigasi, dan Bangunan 43,423,913,343.79 111,608,339,683.33
Perolehan Aset Tetap Lainnya 2,518,476,624.00 4,232,450,617.00
Perolehan Aset Lainnya 0.00 0.00

Jumlah 105,178,433,984.19 215,098,430,862.69

6. 6. 3. Arus Kas Bersih dari Aktivitas Tahun 2021 Tahun 2020


Pendanaan (Rp) (Rp)
0.00 0.00

Arus Kas Bersih dari aktivitas pendanaan sebesar Rp0,00 baik dari arus masuk kas maupun
arus keluar kas.

6. 6. 4. Arus Kas Bersih dari Aktivitas Tahun 2021 Tahun 2020


Transitoris (Rp) (Rp)
(13,460,455,245.00) 1,028,882,695.00

Arus Kas dari Aktivitas Transitoris mencerminkan penerimaan dan pengeluaran kas bruto
yang tidak mempengaruhi pendapatan, belanja dan pendanaan pemerintah, namun
mempengaruhi nilai kas. Arus kas dari aktivitas transitoris antar lain transaksi Perhitungan
Pihak Ketiga (PFK), pemberian/penerimaan Kembali uang persediaan kepada/dari bendahara
pengeluaran, serta kiriman uang. Selama tahun 2021 aktivitas Transitoris yang terjadi berupa
penerimaan serta pengeluaran berupa pengembalian uang yang harus dipertanggungjawabkan
(UYHD) tahun sebelumnya dan UYHD tahun berjalan, biaya administrasi, dan PFK.
Arus kas bersih dari aktivitas Transitoris sebesar -Rp13.460.455.245,00 merupakan selisih
antara arus kas masuk dan arus kas keluar dari aktivitas Transitoris, adapun rinciannya adalah
sebagai berikut :

6. 6. 4.a. Arus Masuk Kas dari Aktivitas Tahun 2021 Tahun 2020
Transitoris (Rp) (Rp)
46,694,986,179.00 143,890,376,155.00

Arus Kas Masuk Tahun 2021 Tahun 2020


Penerimaan Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) 43,627,852,020.00 41,959,889,299.00
Pemindahbukuan 1,462,367,154.00 100,897,383,891.00
Penerimaan Biaya Administrasi 2,905,000.00 390,000.00
Penerimaan Sisa UP Tahun Sebelumnya 118,994,200.00 45,278,991.00
Penerimaan Sisa UP Tahun Berjalan 1,482,867,805.00 976,599,792.00
Penerimaan Kas Bendahara 0.00 0.00
Koreksi Kas Bank 0.00 10,834,182.00

Jumlah 46,694,986,179.00 143,890,376,155.00

6. 6. 4.a. 1. Penerimaan Perhitungan Pihak Tahun 2021 Tahun 2020


Ketiga (PFK) (Rp) (Rp)
43,627,852,020.00 16,473,035,523.00

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 178
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

Penerimaan Perhitungan pihak ketiga (PFK) sebesar Rp43.627.852.020,00 dengan rincian


sebagai berikut:

PFK Tahun 2021

BPJS/ASKES 5,874,707,662.00
IWP 11,931,564,469.00
TAPERUM 0.00
PPN 12,462,495,268.00
PPh 21 10,432,078,791.00
PPh 22 643,875,675.00
PPh 23 133,890,709.00
PPh Pasal 4 ayat 2 2,149,239,446.00

Jumlah 43,627,852,020.00

6. 6. 4.a. 2. Pemindahbukuan Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
1,462,367,154.00 11,558,404,776.00

Pemindahbukuan sebesar Rp1.462.367.154,00 dengan rincian sebagai berikut:

Deposito Jumlah

Bank Riau - Pemindahbukuan dari Bank BRI 1,421,468,973.00


Bank Riau - Pemindahbukuan jasa giro taperum 5,718,518.00
FKTP-Pemindahbukuan 20,926,727.00
Bank-Riau - Pemindahbukuan dari Jasa Giro Bos 14,252,936.00

Jumlah 1,462,367,154.00

6. 6. 4.a. 3. Penerimaan Biaya Administrasi Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
2,905,000.00 131,000.00
Penerimaan Biaya Administrasi sebesar Rp2.905.000,00 adalah biaya administrasi FKTP di
Bank Riau, dengan rincian sebagai berikut:

Penerimaan Biaya Jumlah

Biaya Administrasi FKTP 2,905,000.00

Jumlah 2,905,000.00

6. 6. 4.a. 4. Pengembalian UP Tahun Tahun 2021 Tahun 2020


Sebelumnya (Rp) (Rp)
118,994,200.00 62,616,562.00
###
Sisa UP Tahun Anggaran 2020 yang belum disetorkan sebesar Rp118.994.200,00 seluruhnya
telah disetorkan ke Kas Daerah selama tahun 2021, dengan rincian sebagai berikut:

SKPD Jumlah
UYHD PPKD 118,994,200.00

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 179
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

Jumlah 118,994,200.00

6. 6. 4.a. 5. Pengembalian UP Tahun Tahun 2021 Tahun 2020


Berjalan (Rp) (Rp)
1,482,867,805.00 1,241,697,830.00

Sisa UP Tahun Anggaran 2021 yang telah disetorkan tahun 2021 sebesar Rp1.482.867.805,00
seluruhnya telah disetorkan ke kas daerah selama Tahun 2021, dengan rincian sebagai
berikut:
SKPD UYHD CONTRA POS Jumlah

DINAS PENDIDIKAN
75,042,224.00 51,331,860.00 126,374,084.00
DAN KEBUDAYAAN

DINAS KESEHATAN 76,901,050.00 15,544,000.00 92,445,050.00


RUMAH SAKIT
0.00
UMUM DAERAH

DINAS PEKERJAAN
UMUM DAN
PENATAAN RUANG,
24,095,500.00 24,095,500.00
PERUMAHAN DAN
KAWASAN
PERMUKIMAN

BADAN
PENANGGULANGAN 42,652,356.00 4,997,000.00 47,649,356.00
BENCANA DAERAH

SATUAN POLISI
10,615,700.00 17,820,000.00 28,435,700.00
PAMONG PRAJA

DINAS SOSIAL,
PEMBERDAYAAN
PEREMPUAN
PERLINDUNGAN
ANAK, 22,623,301.00 1,980,000.00 24,603,301.00
PENGENDALIAN
PENDUDUK DAN
KELUARGA
BENCANA

DINAS KETAHANAN
PANGAN TANAMAN
24,015,582.00 1,995,500.00 26,011,082.00
PANGAN DAN
PETERNAKAN

DINAS
LINGKUNGAN
19,968,643.00 19,968,643.00
HIDUP DAN
KEHUTANAN
DINAS
KEPENDUDUKAN 15,285,955.00 15,285,955.00
DAN CATATAN SIPIL
DINAS
PEMBERDAYAAN
4,860,590.00 4,860,590.00
MASYARAKAT DAN
DESA

DINAS
41,531,662.00 41,531,662.00
PERHUBUNGAN

DINAS PENANAMAN
MODAL PELAYANAN
TERPADU SATU 17,278,139.00 17,278,139.00
PINTU DAN TENAGA
KERJA

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 180
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

SKPD Jumlah

DINAS
PERPUSTAKAAN 6,710,708.00 6,710,708.00
DAN ARSIP

DINAS PERIKANAN 3,903,027.00 3,903,027.00

DINAS PARIWISATA,
PEMUDA DAN OLAH 87,228,336.00 5,000,000.00 92,228,336.00
RAGA

DINAS
PERDAGANGAN,
PERINDUSTRIAN 21,520,064.00 3,300,000.00 24,820,064.00
KOPERASI DAN
UKM

DINAS
PERKEBUNAN DAN 44,738,396.00 44,738,396.00
HORTIKULTURA

INSPEKTORAT 44,379,026.00 44,379,026.00

BADAN
PERENCANAAN
10,895,472.00 10,895,472.00
PEMBANGUNAN
DAERAH

PPKD 0.00 0.00

BADAN PENGELOLA
KEUANGAN DAN 37,593,220.00 2,000,000.00 39,593,220.00
ASET DAERAH

BADAN PENGELOLA
PAJAK DAN
0.00 0.00
RETRIBUSI DAERAH
(BPPRD)
BADAN
KEPEGAWAIAN 25,414,392.00 25,414,392.00
DAERAH
SEKRETARIAT
550,469,704.00 550,469,704.00
DAERAH
SEKRETARIAT
85,641,610.00 10,025,000.00 95,666,610.00
DPRD
KEPALA DAERAH
DAN WAKIL KEPALA 0.00 0.00
DAERAH
DEWAN
PERWAKILAN 0.00 0.00
RAKYAT DAERAH

KANTOR KESATUAN
BANGSA DAN
18,748,418.00 18,748,418.00
POLITIK DALAM
NEGERI

KECAMATAN
0.00 0.00
TEBING TINGGI
KECAMATAN
TEBINGTINGGI 11,622,914.00 11,622,914.00
BARAT
KECAMATAN
55,100.00 55,100.00
RANGSANG
KECAMATAN
959,246.00 959,246.00
RANGSANG BARAT
KECAMATAN
28,936,910.00 6,900,000.00 35,836,910.00
MERBAU

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 181
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

KECAMATAN PULAU
343,000.00 343,000.00
MERBAU

SKPD UYHD CONTRA POS Jumlah

KECAMATAN
RANGSANG 100.00 2,855,100.00 2,855,200.00
PESISIR

KECAMATAN TASIK
5,089,000.00 5,089,000.00
PUTRI PUYU
KECAMATAN
TEBING TINGGI 0.00 0.00
TIMUR

Jumlah 1,359,119,345.00 123,748,460.00 1,482,867,805.00

6. 6. 4.a. 6. Penerimaan Kas Bendahara Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
0.00 0.00

Penerimaan Kas Di Bendahara BLUD Tahun 2021 sebesar Rp0,00.

6. 6. 4.a. 7. Koreksi Kas Bank Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
0.00 10,834,182.00

Koreksi Kas Bank Jumlah

Koreksi Kasda (Retur) 0.00

Jumlah 0.00

6. 6. 4.b. Arus Kas Keluar dari Akivitas Tahun 2021 Tahun 2020
Transitoris (Rp) (Rp)
60,155,441,424.00 142,861,493,460.00

Arus Kas Keluar Tahun 2021


Pengeluaran Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) 43,648,775,270.00
Pemindahbukuan 16,462,367,154.00
Biaya-biaya Administrasi 2,905,000.00
Sisa UP TA 2021 yang masih ada dibendahara
0.00
pengeluaran SKPD
Pengeluaran Kas di Bendahara BLUD 0.00
Koreksi Kas Bank (Kasda dan BLUD) 41,394,000.00

Jumlah 60,155,441,424.00

6. 6. 4.b. 1. Pengeluaran Perhitungan Tahun 2021 Tahun 2020


Pihak Ketiga (PFK) (Rp) (Rp)
43,648,775,270.00 41,939,353,887.00

Pengeluaran PFK sebesar Rp43.648.775.270,00 dengan rincian sebagai berikut:

PFK Tahun 2021

ASKES 5,874,693,462.00

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 182
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

IWP 11,931,560,919.00
TAPERUM 20,941,000.00
PPN 12,462,495,268.00
PPh 21 10,432,078,791.00

PFK Tahun 2021

PPh 22 643,875,675.00
PPh 23 133,890,709.00
PPh Pasal 4 ayat 2 2,149,239,446.00

Jumlah 43,648,775,270.00

6. 6. 4.b. 2. Pemindahbukuan Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
16,462,367,154.00 100,897,383,891.00

Pemindahbukuan sebesar Rp16.462.367.154,00 dengan rincian sebagai berikut:

Deposito Jumlah

Bank Riau - Pemindahbukuan Deposito Bank Riau 15,000,000,000.00


Bank Riau - Pemindahbukuan jasa giro taperum 5,718,518.00
Bank Riau - Pemindahbukuan jasa giro FKTP 20,926,727.00
BRI - Pemindahbukuan Ke Bank Riau 1,421,468,973.00
Bank Riau - Pemindahbukuan Jasa Giro BOS 14,252,936.00

Jumlah 16,462,367,154.00

6. 6. 4.b. 3. Penerimaan Biaya Administrasi Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
2,905,000.00 390,000.00

Penerimaan Biaya Administrasi sebesar Rp2.905.000,00 adalah biaya administrasi FKTP di


Bank Riau , dengan rincian sebagai berikut:

Penerimaan Biaya Jumlah


Biaya Administrasi FKTP 2,905,000.00
Jumlah 2,905,000.00

6. 6. 4.b. 4. Sisa UP TA 2021 yang masih Tahun 2021 Tahun 2020


ada di Bendahara pengeluaran (Rp) (Rp)
SKPD 0.00 0.00

Sisa UP TA 2021 sebesar Rp0,00 merupakan Uang Persediaan yang ada Kabupaten
Kepulauan Meranti TA 2020.

6. 6. 4.b. 5. Pengeluaran Kas di Bendahara Tahun 2021 Tahun 2020


BLUD (Rp) (Rp)
0.00 0.00

Pengeluaran Kas Bendahara BLUD sebesar Rp0,00 TA 2021.

6. 6. 4.b. 6. Koreksi Kas Bank Tahun 2021 Tahun 2020

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 183
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

(Rp) (Rp)
41,394,000.00 (24,365,682.00)

Koreksi Kas Bank Jumlah


Koreksi Kasda (Retur) 0.00
Koreksi Kas BLUD 41,394,000.00
Jumlah 41,394,000.00

Koreksi Kas Bank Bos 20178sebesar


6. 6. 5. Kenaikan/Penurunan Kas Rp41.394.000,00
Tahun 2021merupakan Kas Bank TahunBos2020
Sekolah
SMP terbuka 1 Rangsang sebesar Rp,00 dimana(Rp)
sisa saldo 2017 tersebut telah disetor
(Rp) ke Kas
Daerah. 14,282,296,896.79 (2,156,333,114.25)

Penurunan kas per 31 Desember 2021 adalah Rp14.282.296.896,79 merupakan penjumlahan


dari arus kas bersih dari aktivitas operasi tahun 2021 sebesar Rp132.921.186.125,98 dengan
arus kas bersih dari aktivitas investasi tahun 2021 sebesar -Rp105.178.433.984,19 dan arus
kas bersih dari aktivitas pendanaan tahun 2021 sebesar Rp0,00 serta arus kas bersih dari
aktivitas transitoris tahun 2021 sebesar -Rp13.460.455.245,00.

6. 6. 6. Saldo Awal Kas di BUD dan Kas Tahun 2021 Tahun 2020
FKTP, BLUD dan BOS
(Rp) (Rp)
3,188,167,866.02 5,344,500,980.27

Saldo Awal Kas di BUD, BOS, FKTP dan kas di BLUD Tahun 2021 sebesar
Rp3.188.167.866,02 merupakan saldo akhir Tahun 2020 rekening BUD, BOS, FKTP dan
BLUD.

6. 6. 7. Saldo Akhir Kas di BUD dan Kas Tahun 2021 Tahun 2020
Kas FKTP, BLUD dan BOS (Rp) (Rp)
17,470,464,762.81 3,188,167,866.02

Saldo Akhir Kas di BUD dan Kas BOS, FKTP dan BLUD tahun 2020 sebesar
Rp17.470.464.762,81 merupakan penjumlahan Saldo Awal Kas di BUD, FKTP, BOS dan
Kas di BLUD tahun 2020 sebesar Rp3.188.167.866,02 ditambah dengan Kenaikan/Penurunan
Kas sebesar Rp14.282.296.896,79 .

6. 6. 8. Kas Setara Kas Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
15,000,000,000.00 0.00

Saldo akhir Kas Setara Kas beupa Deposito di Bank Riau Kepri Tahun 2021 sebesar
Rp15.000.000.000,00.
6. 6. 9. Saldo Akhir Kas di Bendahara Tahun 2021 Tahun 2020
Pengeluaran (Rp) (Rp)
341,315,158.00 159,609,028.00

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 184
PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Untuk Tahun yang Berakhir sampai dengan 31 Desember 2021 dan 2020
(Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali ditentukan lain)

Saldo akhir kas di bendahara pengeluaran tahun 2021 sebesar Rp341.315.158,00 merupakan
saldo kas di tangan yang ada di Bendahara Pengeluaran RSUD, SETWAN, BPPRD, DLHK,
KEC.TEBING TINGGI, KEC. RASBAR, KEC. RANGSANG PESISIR, KESBANGPOL,
Satpol PP dan Jasa Giro Rekening Bendahara PPKD yang belum disetor ke Kasda serta
Utang PFK dengan rinciannya sebagai berikut;

Kas Bendahara Pengeluaran Jumlah

RSUD - Pengembalian UYHD 210,426,172.00


DLHK - Pengembalian UYHD 70,474,310.00
Setwan - Pengembalian Sisa UYHD 4,773,998.00
BPPRD - Pengembalian Sisa Belanja 348,000.00
Kec. Tebing Tinggi - Pengembalian Belanja dan UYHD 8,489,134.00
Kec. Rangsang Barat- Pengembalian Belanja 545,000.00
Kec. Rangsang Pesisir- Pengembalian Belanja 900,000.00
Kesbangpol - Pengembalian Sisa Belanja 26,049,334.00
Satpol PP- Pengembalian Sisa UYHD 2,282,780.00
Jasa Giro Rekening Bendahara PPKD 2,550.00
Utang PFK RSUD 16,920,880.00
Utang PFK Rangsang Pesisir 103,000.00
Jumlah 341,315,158.00

6. 6. 10. Saldo Akhir Kas di Bendahara Tahun 2021 Tahun 2020


Penerimaan (Rp) (Rp)
17,157.00 5,100,000.00

Saldo akhir kas di bendahara penerimaan tahun 2021 sebesar Rp17.157,00 merupakan bunga
tabungan yang belum disetor ke kasda yang masih ada di bendahara penerimaan Dinas
Kesehatan.
Namun di Rekening Koran Bendahara Penerimaan Dinas Kesehatan sebesar Rp117.157,00.
Terdapat perbedaan Saldo Akhir sebesar Rp100.000,00 merupakan setoran awal pembukaan
rekening.

6. 6. 11. Saldo Akhir Kas Lainnya BOS Tahun 2021 Tahun 2020
(Rp) (Rp)
0.00 100,254,718.00

Saldo Akhir Kas Lainnya BOS sebesar Rp0,00.

6. 6. 12. Saldo Akhir Kas Tahun 2021 Tahun 2020


(Rp) (Rp)
32,811,797,077.81 3,453,131,612.02

Saldo Akhir Kas sebesar Rp32.811.797.077,81 merupakan penjumlahan saldo akhir kas di
BUD, Kas BOS, FKTP dan BLUD sebesar Rp17.470.464.762,81 ditambah saldo kas setara
kas sebesar Rp15.000.000.000,00, Saldo Akhir Kas di Bendahara Pengeluaran dan Utang
PFK sebesar Rp341.315.158,00, dan Saldo Akhir Kas di Bendahara Penerimaan Dinas
Kesehatan Rp17.157,00.

LKPD Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun Anggaran 2020 Audited Hal. 185

Anda mungkin juga menyukai