Anda di halaman 1dari 1

Bismillah.

Buat tabel dari Diagnosa, Tujuan dan Kriteria Hasil, Intervensi,


Implementasi,dan Evaluasi berdasarkan SDKI, SLKI, SIKI, lengkap dengan no halaman di
jawaban yang ditulis.
Selamat mengerjakan.
Kasus dibagi 3 kelompok:

1. Seorang perempuan berusia 50 th dirawat di ruang penyakit dalam dengan keluhan


sering lapar, badan kurus, sering buang air kecil, haus, lemas, penglihatan kabur, dan
kebas pada ekstremitas bawah. Hasil pemeriksaan BB turun dari 55 kg menjadi 47 kg,
kulit kering, kadar gula darah sewaktu 310 mg/dl, frekuensi nadi 82x/mnt, TD 80/100
mmHg, frekuensi nafas 24x/mnt.(Absensi n0 1-5)

2. Seorang laki-laki berusia 55 th dirawat di rung penyakit dalam karena hipoksemia.


Hasil pengkajian pasien tampak sesak, bibir tampak kebiruan, TD 100/70 mmHg,
frekuensi nafas 30x/mnt, frekuensi nada 100x/mnt, adanya retraksi dada, dan pasien
tampak berkeringat. Klien mengeluh tidak dapat tidur dan tidak nyaman.(Absensi no
6-10)

3. Seorang laki-laki berusia 64th datang ke poli klinik dengan keluhan nyeri skla 4 (0-
10), sulit tidur, dan gelisah di malam hari, klien mengatakan sulit BAK hanya keluar
sedikit dan sejak pagi keluarga mengatakan klien mengeluh nyeri dan tidak nafsu
makan, sehingga keluarga sangat cemas dan membawanya ke poli klinik. frekuensi
nadi 82x/mnt, TD 120/150 mmHg, frekuensi nafas 18x/mnt. (Absensi no 11-15)

Anda mungkin juga menyukai