Anda di halaman 1dari 25

Edisi TWK

Profil Singkat
Pengajar
Nama : Revita Chairunisa

TTL : Medan, 24 November 1998

Pendidikan : D III Perpajakan 2017

Pekerjaan : KPP Pratama Sibolga, CPNS Kementerian Keuangan (2021), Freelance Mentor (2019)

Hit me on @Revitachrns, Thankyou!


AMBANG BATAS TWK 60
TARGET 110

BAHASA
NASIONALISME INTEGRITAS BELA NEGARA PILAR NEGARA
INDONESIA

TARGET BENAR 6 TARGET BENAR 5 TARGET BENAR 6 TARGET BENAR 5 TARGET BENAR 5

TOTAL TARGET BENAR TWK 27


= 135
Learn

Do

Teach
1. Tentara Nasional Indonesia yang lahir dari rakyat dan berjuang bersama-sama rakyat

mempertahankan kemerdekaan bangsa dan Negara dibentuk untuk melindungi. . . .

A. Keselamatan seluruh wilayah Negara Republik Indonesia

B. Seluruh warga Negara yang berada di Negara Indonesia

C. Keselamatan seluruh rakyat dan keutuhan Negara

D. Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia

E. Seluruh Kepentingan Negara

Jawaban: D

Learn

Do

Teach
2. Kelangsungan hidup dan keselamatan hidup bangsa dan negara Indonesia menjadi tanggungjawab. . . .

A. Seluruh anggota TNI dan Polri

B. Pemerintah yang berdaulat

C. Yang tinggal di Indonesia

D. Rakyat dan TNI-Polri

E. Rakyat

Jawaban: D

Learn

Do

Teach
3. Berikut ini yang merupakan komponen pendukung dalam SISHAMKAMRATA . . . .

A. Seluruh anggota TNI dan Polri

B. Pemerintah

C. ASN

D. Menwa

E. Pedagang

Jawaban: E

Learn

Do

Teach
4. Sumber daya nasional yang dapat digunakan untuk meningkatkan kekuatan dan kemampuan
komponen utama dan komponen cadangan disebut komponen. . . .

A. Pendukung

B. Tambahan

C. Pokok

D. Utama

E. Terselubung

Jawaban: A

Learn

Do

Teach
5. Melalui nonmiliter partisipasi masyarakat dapat dilakukan dalam berbagai bentuk, seperti. . . .

A. Berperan aktif dalam memajukan bangsa dan Negara dengan karya nyata

B. Meningkatkan kesadaran dan kepatuhan terhadap hukum/UU dan menjunjung tinggi hak asasi
manusia

C. Meningkatkan kesadaran berbangsa dan bernegara

D. Jawaban b dan c benar

E. Jawaban a, b dan c benar

Jawaban: E

Learn

Do

Teach
6. Contoh upaya bela Negara dalam kehidupan di lingkungan masyarakat adalah. . . .

A. Melaksanakan kebersihan lingkungan

B. Membuat pos ronda

C. Melaksanakan siskamling

D. Mengadakan musyawarah warga secara rutin

E. Semua Benar

Jawaban: C

Learn

Do

Teach
7. Bagi seluruh warga Negara Indonesia, ikut serta dalam upaya pembelaan negara merupakan
sebuah. . . .

A. Kewajiban

B. Hak

C. Hak dan kewajiban

D. Beban

E. Terikat Hukum

Jawaban: C

Learn

Do

Teach
8. Dasar pertahanan Negara disusun berdasarkan prinsip. . . .

A. Demokrasi

B. Cinta tanah Air

C. Kekerasan

D. Kemakmuran

E. Kajayaan

Jawaban: A

Learn

Do

Teach
9. Perhatikan pernyataan berikut !
1. Untuk mempertahankan negara dari berbegai ancaman
2. Untuk menjaga keutuhan wilayah negara
3. Merupakan panggilan sejarah
4. Merupaka hak setiap warga negara
Yang merupakan alasan pentingnya usaha pembelaan negara di Indonesia ditunjukkan oleh
pernyataan nomor ...
A. 1 dan 3
Jawaban: D
B. 2 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 1, 2, dan 3

E. 1,2,3, dan 4

Learn

Do

Teach
10. Perhatikan pernyataan berikut ini

1. Keikutsertaan warga negara dalam pertahanan keamanan negara merupakan kewajiban


2. kekuatan utama dalam sistem pertahanan adalah Tentara Nasional Indonesia (TNI)

3. kekuatan utama dalam sistem keamanan adalah Polisi Republik Indonesia (POLRI)

4. kedudukan rakyat dalam sistem pertahanan dan keamanan adalah sebgai kekuatan pendukung

Pernyataan di atas yang merupakan isi dari pasal 30ayat 1 dan 2 UUD 1945 terdapat pada nomor ….

A. 1, 2 dan 3

B. 2, 3 dan 4

C. 2 dan 3 Jawaban: B

D. 1 dan 4

E. Semua jawaban benar


Learn

Do

Teach
11. JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah memberlakukan beberapa syarat untuk masuk pusat
perbelanjaan termasuk mal selama masa PPKM Level 4 hingga tanggal 16 Agustus 2021. Menteri
Koordinator Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, syarat-syarat ini merupakan uji coba pembukaan mall
secara bertahap yang dilakukan pemerintah. Tujuannya untuk menekan penularan virus Covid-19
setelah bersusah payah mengurangi penyebaran kasus dengan pembatasan mobilitas sejak 3 Juli 2021.
Baca juga: Ini Daftar 85 Mal di Jakarta yang Buka Selama Perpanjangan PPKM "Pemerintah akan
melakukan uji coba pembukaan secara gradual untuk mal atau pusat perbelanjaan di wilayah dengan
level 4, dengan memperhatikan implementasi protokol kesehatan," ujarnya dalam konferensi pers PPKM
Level 4 dikutip Kompas.com, Kamis (12/8/2021). Nantinya, masyarakat yang bepergian ke mal harus
menunjukkan sertifikat atau kartu sudah vaksin Covid-19. Alasan kebijakan tersebut tentunya dibuat
dengan segala pertimbangan sesuai dengan pengamalan butir sila ke …
A. 1
B. 2 Jawaban: E
C. 3
D. 4
E. 5

Learn

Do

Teach
12. JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah memberlakukan beberapa syarat untuk masuk pusat
perbelanjaan termasuk mal selama masa PPKM Level 4 hingga tanggal 16 Agustus 2021. Menteri
Koordinator Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, syarat-syarat ini merupakan uji coba pembukaan mall
secara bertahap yang dilakukan pemerintah. Tujuannya untuk menekan penularan virus Covid-19
setelah bersusah payah mengurangi penyebaran kasus dengan pembatasan mobilitas sejak 3 Juli 2021.
Baca juga: Ini Daftar 85 Mal di Jakarta yang Buka Selama Perpanjangan PPKM "Pemerintah akan
melakukan uji coba pembukaan secara gradual untuk mal atau pusat perbelanjaan di wilayah dengan
level 4, dengan memperhatikan implementasi protokol kesehatan," ujarnya dalam konferensi pers PPKM
Level 4 dikutip Kompas.com, Kamis (12/8/2021). Nantinya, masyarakat yang bepergian ke mal harus
menunjukkan sertifikat atau kartu sudah vaksin Covid-19. Kebijakan tersebut tentunya dibuat dan harus
dipatuhi agar tercipta suasana dan kondisi yang kondusif sebagaimana sesuai pengamalan butir sila ke …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5 Jawaban: D

Learn

Do

Teach
13. Jakarta - Kasus suntik 'vaksin kosong' kepada warga di Pluit, Jakarta Utara, membuat geger publik. Polisi
menemukan adanya unsur kelalaian tenaga vaksinator terkait kejadian tersebut. Hasil penyidikan Polres Metro
Jakarta Utara menetapkan seorang perawat inisial EO sebagai tersangka di kasus suntik 'vaksin kosong'. EO
dijerat dengan UU Nomor.4 Tahun 1984 tentang Wabah Penyakit Menular dengan ancaman hukuman 1 tahun
penjara. Kasus ini bermula ketika seorang laki-laki berinisial BLP disuntik vaksin di Pluit, Jakarta Utara pada
Jumat (6/8). Proses vaksinasi ini direkam video oleh ibunda BLP. Peristiwa ini tentu saja menumbuhkan
kericuhan ketika kepercayaan masyarakat atas vaksin yang diberikan tidak sesuai dan berpotensi terjadinya
ketidak sesuaian perilaku yang dapat dilakukan masyarakat sesuai dengan pengamalan sila ke….

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4

E. 5 Jawaban: C
Learn

Do

Teach
14. Jakarta - Kasus suntik 'vaksin kosong' kepada warga di Pluit, Jakarta Utara, membuat geger publik. Polisi
menemukan adanya unsur kelalaian tenaga vaksinator terkait kejadian tersebut. Hasil penyidikan Polres Metro
Jakarta Utara menetapkan seorang perawat inisial EO sebagai tersangka di kasus suntik 'vaksin kosong'. EO
dijerat dengan UU Nomor.4 Tahun 1984 tentang Wabah Penyakit Menular dengan ancaman hukuman 1 tahun
penjara. Kasus ini bermula ketika seorang laki-laki berinisial BLP disuntik vaksin di Pluit, Jakarta Utara pada
Jumat (6/8). Proses vaksinasi ini direkam video oleh ibunda BLP. Peristiwa ini tentu saja menumbuhkan
kericuhan ketika kepercayaan masyarakat atas vaksin yang diberikan tidak sesuai akibat aksii yang dilakukan
oknum tersebut sangat membahayakan dan tidak sesuai dengan pengamalan sila ke….

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4

E. 5
Learn

Do
Jawaban: B
Teach
15. JAKARTA — Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menerima kunjungan Menteri Luar Negeri Rusia
Sergey Lavrov di kantornya di Jakarta, Selasa (6/7). Lawatan Lavrov ini untuk memperkuat kerjasama
kedua negara, termasuk dalam bidang kesehatan. Dalam jumpa pers bersama secara virtual usai
pertemuan, Retno menjelaskan dalam pertemuan tersebut ia dan Lavrov membahas penguatan
kerjasama bilateral Indonesia-Rusia untuk jangka pendek dan panjang di sektor kesehatan. "Untuk
(kerjasama kesehatan) jangka pendek, tentu saja isunya mengenai penyediaan vaksin, penyediaan obat-
obatan terapeutik dan diagnostik tetap menjadi prioritas. Rusia menyampaikan komitmennya untuk
memperkuat kerjasama jangka pendek ini," kata Retno. Hal ini tentunya membuat dampak positif bagi
kedua negara karena sama sama dapat memberikan dampak positif bagi kelangsungan hidup warga
negara yang sangat mencerminkan pengamalan sila ke…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

Jawaban: B
butir sila ke 2: Kerja sama dengan bangsa lain (selain masalah perdamaian)
Learn Sedangkan butir sila ke 3: kerja sama dengan bangsa lain khususnya tentang “perdamaian dunia”
Do
contoh: mengirim pasukan bantuan ke daerah konflik
Teach
16. PIKIRAN RAKYAT – Pengguna medsos Instagram tengah dihebohkan dengan permainan Ikoy-
ikoyan yang memberikan hadiah yang terbilang fantastis. Hebohnya permainan Ikoy-ikoyan pun
memunculkan rasa penasaran warganet.Banyak warganet, terutama para pengguna medsos Instagram
yang belum mengetahui apa itu Ikoy-ikoyan. Setelah ditelusuri, permainan Ikoy-
ikoyan merupakan permainan yang diperkenalkan oleh salah satu selebgram Tanah Air Arief
Muhammad hingga menjadi populer dan viral di aplikasi Instagram. Banyak kontroversi yang
ditimbulkan dari permainan, salah satunya dapat membantu masyarakat. Namun di sisi lain, secara
psikologi halini menciptakan mental masyarakat yang menjadi malas dan menciptakan budaya “minta-
minta” yang sangat tidak sesuai dengan jiwa masyarakat indonesia yang tercermin pada butir sila…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Jawaban: E
Tidak suka bekerja keras, pelanggarann butir sila 5

Learn

Do

Teach
17. Pada Minggu (8/8/2021) para relawan Warung Medan Peduli menggelar aksi sosial di Kampung
Sejahtera, Kelurahan Petisah Tengah, Kecamatan Medan Petisah. Mereka memborong ratusan dagangan
kuliner milik warga, kemudian membagi-bagikannya lagi secara gratis. Dagangan kuliner milik warga
Kampung Sejahtera yang diborong relawan berupa nasi bungkus, indomi goreng, kue, martabak, dan
bubur. Kemudian dibagi-bagikan gratis ke warga yang terdampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan
Masyarakat (PPKM). "Tujuan kami ingin membantu para padagang kecil yang saat ini terdampak PPKM
di tengah pandemi Covid-19," kata salah satu Leader Warung Medan Peduli, Andrew Sianturi.
Dijelaskannya, ada sekitar 500 nasi bungkus yang diborong dan dibagi-bagikan kembali ke warga secara
gratis. Respons warga sangat baik dengan kegiatan yang dilakukan, serta merasa terbantu melalui aksi
sosial yang berlangsung pukul 10.00 WIB hingga 12.30 WIB. Hal yang mendasari yang sesuai dengan sila
ke…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5 Jawaban: B
Fokus ke keynote: “mendasari”. Sebelum melakukan aksi tolong menolong, ada empati
dan simpati yang menjadi dasar dilakukannya aksi tersebut. Sehingga jawaban adalah b.
Learn

Do
Cek butir sila ke 2, “gemar melakukan kegiatan kemanusiaan: (sebagai dasar)
Teach
18. Pada Minggu (8/8/2021) para relawan Warung Medan Peduli menggelar aksi sosial di Kampung
Sejahtera, Kelurahan Petisah Tengah, Kecamatan Medan Petisah. Mereka memborong ratusan dagangan
kuliner milik warga, kemudian membagi-bagikannya lagi secara gratis. Dagangan kuliner milik warga
Kampung Sejahtera yang diborong relawan berupa nasi bungkus, indomi goreng, kue, martabak, dan
bubur. Kemudian dibagi-bagikan gratis ke warga yang terdampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan
Masyarakat (PPKM). "Tujuan kami ingin membantu para padagang kecil yang saat ini terdampak PPKM
di tengah pandemi Covid-19," kata salah satu Leader Warung Medan Peduli, Andrew Sianturi.
Dijelaskannya, ada sekitar 500 nasi bungkus yang diborong dan dibagi-bagikan kembali ke warga secara
gratis. Respons warga sangat baik dengan kegiatan yang dilakukan, serta merasa terbantu melalui aksi
sosial yang berlangsung pukul 10.00 WIB hingga 12.30 WIB. Aksi tersebut dilakukan sesuai dengan sila
ke…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5 Jawaban: E

Keynote: “aksi” sudah terjadi aksi bantuan. Artinya sudah membantu +


Learn membawa dampak bagi “society”
Do

Teach
19. Liputan6.com, Jakarta Kata Zara mendadak menjadi trending topic di Twitter. Zara yang
dimaksud, Adhisty Zara mantan anggota JKT48. Hingga artikel ini disusun, Zara dicuit lebih dari 60 ribu
kali. Yang juga trending menyusul Zara, kata ciuman dan Rachel. Kata Rachel, merujuk pada
selebgram Rachel Vennya. Penyebabnya, viral video ciuman yang diduga dilakukan Adhisty Zara.
Pemeran utama pria dalam video tersebut diduga Niko Al Hakim, mantan suami Rachel Vennya. Tak ayal,
video ini ramai dibahas dan menuai kecaman warganet +62. Perilaku tersebut tentu saja dapat merusak
moral bangsa karena tidak sesuai dengan sila ke…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5 Jawaban: E
Perbuatan zara tidak mencerminkan perbuatan luhur  Moral (yang harusnya patut menjadi contoh)
Kemudian, “Moral bangsa” berkaitan dengan “society”, dimana dampak dari video tsb dapat menjadi contoh
yang buruk bagi masyarakat.

Kenapa tidak sila ke 2? Butir sila ke 2 lebih menekankan ke perbuatan kemanusiaan (hal: saling membantu,
Learn berlaku manusiawi seperti tidak menyiksa, tidak semena2 atau hal2 yang berkaitan empati dan simpati.
Do

Teach
20. Jakarta - Pengadaan baju dinas anggota DPRD Kota Tangerang bikin heboh. Sebab, baju dinas itu
disebut akan memakai bahan mewah dengan merek seperti Louis Vuitton dan Thomas Crown. Tidak
main-main, anggaran pengadaan baju dinas itu juga bernilai fantastis, yakni mencapai Rp 675 juta.
Sementara ongkos jahitnya menawarkan biaya Rp 667,6 juta. Adanya pengadaan itu diketahui dari situs
https://lpse.tangerangkota.go.id/. DPRD Kota Tangerang telah melelang baju dinas Dewan dengan
pemenang tender CV Adhi Prima Sentosa. Pemenang tender tersebut menawarkan biaya bahan baju
mencapai Rp 667,5 juta. Hal yang dilakukan sangat tidak bijak dan sangat bertentangan dengan jiwa
bangsa Indonesia Khususnya…
A. Sila ke 1
B. Sila ke 2
C. Sila ke 3
D. Sila ke 4
E. Sila ke 5

Jawaban: E
Hedonisme

Learn

Do

Teach
Thankyou
Selamat Berjuang CPNS 2021!
By: Revita Chairunisa

Anda mungkin juga menyukai