Anda di halaman 1dari 20

Hukum Newton adalah hukum tentang gaya pada

suatu benda yang di temukan dan dikemukakan


oleh Sir Isaac Newton.
Hukum newton ini disebut juga dengan tiga hukum
gerak monumental yang kemudian dikembangkan
beliau dalam bukunya yaitu Mathematical
Principles of Natural Philosopy (The Principia)
Newton juga mendapatkan inspirasi tentang
gaya gravitasi setelah beliau tertimpa apel
yang jatuh tepat dikepalanya saat ia sedang
duduk di bawah pohon apel pada tahun 1665.
Peristiwa ini menyadarkan beliau bahwa gaya
juga mempengaruhi gerakan bulan.
Hukum I Newton

Hukum II Newton

Hukum III Newton


Hukum I Newton menyatakan bahwa “Sebuah
benda diam cenderung terus diam, benda
bergerak terus bergerak lurus dengan laju tetap
sampai ada gaya yang mempengaruhinya.”

Maksud dari hukum ini adalah bahwa benda yang


diam maka akan terus diam dan tidak akan
bergerak sampai ada gaya (tarikan dan dorongan)
yang membuatnya bergerak dan benda yang
bergerak akan terus bergerak dan akan diam jika
ada gaya yang mempengaruhinya untuk diam.
Bola yang tadinya diam saat ditendang maka ia
akan bergerak. Bola tersebut bergerak karena
adanya gaya dorong yang diakibatkan dari
tendangan tersebut maka ia akan bergerak
Contohnya adalah saat mobil yang sedang berjalan
kemudian direm maka mobil itu akan berhenti.
Mobil itu berhenti karena ada gaya yang
mempengaruhinya yaitu gaya gesek.

MENGAPA ORANG ITU BISA TERPENTAL ????


Saat kita berada didalam kendaraan yang bergerak dan
kemudian dihentikan secara tiba-tiba. Maka kita akan terdorong
kedepan.
Hal ini terjadi karena kita juga memiliki percepatan yang sama
dengan mobil namun saat mobil berhenti karena gaya gesek
yang dihasilkan rem namun kita tidak berhenti karena tidak ada
gaya yang membuat kita berhenti. Sehingga kita terdorong
kedepan. Inilah yang membuat pengendara terluka pada saat
kecelakaan.
Oleh karena itu dibuatlah sabuk pengaman untuk mengurangi
inersia agar pengendara aman dari benturan akibat inersia
APLIKASI HUKUM 1 NEWTON

APA YANG TERJADI DENGAN TANGGA TERSEBUT ???


APLIKASI HUKUM 1 NEWTON
BAGAIMANA DENGAN PERISTIWA YANG INI ??
JELASKAN MENURUT PENDAPATMU !
Hukum II Newton berbunyi “ Semakin besar gaya
yang bekerja pada suatu benda semakin besar
percepatannya, tetapi semakin besar massa benda
semakin besar perlambatannya.”

Mobil kiri lebih cepat lajunya, karena bermassa lebih kecil.


Pada mobil yang bergerak pada kecepatan 20 km/jam
kemudian digas maka mobil tersebut akan melaju dengan
lebih cepat. Hal ini terjadi karena adanya gaya dorong
yang lebih besar dihasilkan oleh mesin saat digas. Ini
merupakan contoh hukum newton yang kedua
Hukum kedua Newton menyatakan hubungan antara
gaya dan perubahan keadaan gerak secara kuantitatif
(a).
Newton menyebutkan bahwa kecepatan perubahan
kuantitas gerak suatu partikel sama dengan resultan
gaya yang bekerja pada partikel tersebut.
Hukum II Newton dituliskan sbb:
F
a atau F m .a
m
F = gaya resultan yang bekerja pada benda (Newton)
m = massa benda (kg atau gr)
a = percepatan benda dalam m/s²

Gaya sebesar 1 Newton diartikan sebagai besarnya


gaya yang bila dikerjakan pada benda bermassa 1
kilogram akan menghasilkan percepatan 1 meter per
sekon kuadrat.
Hukum III Newton berbunyi “ Pada saat
suatu benda memberikan gaya pada benda
kedua, benda kedua juga melepaskan gaya
yang sama tapi melawan arah gaya benda
pertama.”

Bola yang dilempar ketanah akan dipantulkan kembali.


Hukum III Newton ini disebut juga hukum aksi
reaksi. Setiap hari kita pasti mengalami gaya
aksi reaksi karena gaya selalu berpasangan dan
tidak ada gaya yang tunggal.

Menurut hukum ketiga Newton:


Setiap gaya mekanik selalu muncul berpasangan,
yang satu disebut aksi dan yang lain disebut
reaksi, sedemikian rupa sehingga aksi=-reaksi.

Yang mana disebut aksi dan yang mana yang


disebut reaksi tidaklah penting, yang penting
kedua-duanya ada.
Sifat pasangan gaya aksi-reaksi adalah sebagai berikut:
(1) sama besar
(2) arahnya berlawanan
(3) bekerja pada benda yang berlainan
Satu bekerja pada benda A, yang lain bekerja pada
benda B.
Pasangan aksi-reaksi yang memenuhi ketiga sifat ini
disebut memenuhi bentuk lemah hukum Newton III.

Banyak pula pasangan aksi-reaksi yang memenuhi sifat


tambahan yaitu
(4) terletak dalam satu garis lurus .
Pasangan ini juga memenuhi sifat terakhir disebut
memenuhi bentuk kuat hukum Newton III.
••
• •••
Perhatikan gambar dibawah ini !!


Aksi J

Reaksi




-- - -
•-
F2
F1
1. Berapakah gaya total yang dibutuhkan untuk
memberi percepatan sebesar 10 m/s2 kepada
mobil yang bermassa 2000 kg ?
Diketahui:

2. Seorang anak mendorong sebuah kotak


bermassa 1 kg yang terletak pada permukaan
meja datar tanpa gesekan,dengan gaya sebesar
5 N. berapakah percepatan yang dialami kotak
tersebut ?

Anda mungkin juga menyukai