Anda di halaman 1dari 2

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER

(STMIK) BANI SALEH


UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP
TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Matakuliah : Statistika No.Absen :


Prog.Studi/Kelas : S1/TI/6/A/M Nama Mahasiswa :
Hari & Tanggal : Sabtu, 6 Agustus NPM :
2022
Nama Dosen : Belinda Eka Sarah Tanda Tangan Mahaiswa :
Dewi, M.Mat
Waktu : 120 Menit Sifat ujian : buka buku
:
Tanggal Verifikasi Tanggal Verifikasi :
=====================================================================================================================

Bismillahirrohmanirrohim

1. Ahli gizi menemukan bahwa dalam sampel dari 80 keluarga, 25% menunjukkan bahwa
mereka makan buah setidaknya 3 kali seminggu. Tentukan selang kepercayaan 99% dari
proporsi sebenarnya dari keluarga yang mengatakan bahwa mereka makan buah minimal
3 kali seminggu.

2. Sebuah sampel acak berukuran 25 diambil dari sebuah populasi berdistribusi normal yang
memiliki rata-rata 80 dan standar deviasi 5. Sampel acak kedua berukuran 36 diambil dari
populasi berdistribusi normal yang memiliki rata-rata 75 dan simpangan baku 3. Tentukan
peluang bahwa rata-rata sampel yang dihitung dari 25 pengukuran akan paling banyak 2,1
dari rata-rata sampel yang dihitung dari 36 pengukuran.

3. Teknisi di sebuah pabrik mobil mencoba memutuskan apakah membeli ban merek A atau
merek B. Untuk membantu mereka sampai pada keputusan, sebuah eksperimen dilakukan
dengan menggunakan 12 ban dari masing-masing merek. Ban dijalankan hingga aus.
Hasilnya adalah sebagai berikut:
Merek A : Merek B :
𝑥1 = 37.900 𝑘𝑚
̅̅̅ 𝑥2 = 39.800 𝑘𝑚
̅̅̅
𝑠1 = 5100 𝑘𝑚 𝑠1 = 5900 𝑘𝑚
Ujilah hipotesis bahwa tidak ada perbedaan rata-rata keausan ban menggunakan taraf
signifikansi 5%. Misalkan populasi berdistribusi normal dengan standar deviasi sama.

4. Masalah kesehatan akibat kelebihan berat badan mempengaruhi semua kelompok umur.
Dari anak-anak dan remaja usia 6-11 tahun, 18,8% ditemukan kelebihan berat badan.
Distrik sekolah secara acak mengambil sampel 130 dalam kelompok usia ini dan
menemukan bahwa 20 orang dianggap kelebihan berat badan. Pada taraf signifikansi 0,05
apakah ini kurang dari proporsi nasional?
5. Jumlah (dalam ribuan) ton batu bara bitumen yang diproduksi di setiap daerah dan jumlah
karyawan yang bekerja di produksi batu bara di setiap daerah ditunjukkan pada table di
bawah ini.

a. Tentukan persamaan regresi dari data diatas.


b. Prediksi jumlah batubara yang diproduksi untuk sebuah daerah yang memiliki 500
karyawan.

Anda mungkin juga menyukai