Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 1 UJAN MAS


Kelas / Semester : X / I (Ganjil)
Materi : Lempar Lembing
Pembelajaran ke : 1
Alokasi Waktu : 2x45 Menit
Muatan Terpadu : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui pembelajaran siswa dapat melakukan gerakan Lempar Lembing mulai
dari sikap awal sampai sikap akhir secara baik dan benar.
 Melalui pembelajaran siswa dapat mematuhi peraturan yang berlaku selama
pembelajaran.
 Melalui pembelajaran siswa dapat melakukan latihan Lempar Lembing dengan
penuh antusias
 Melalui pembelajaran peserta didik dapat menjaga keselamatan diri sendiri dan
teman-temannya selama proses pembelajaran.
B. LANGKAH –LANGKAH PEMBELAJARAN
MEDIA : ALAT/BAHAN :
 Worksheet atau lembar kerja siswa  Lembing
 Lembar penilaian  Alat Ukur

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan ke-1

 Siswa berbaris 2 saf dan memberi salam lalu


berdoa. Guru mengecek atau absen kehadiran
PENDAHULUAN siswa dengan menyebut satu persatu nama
(Orientasi)
 Guru mengaitkan Materi Sebelumnya dan Materi 15
yang akan dipelajari dan diharapkan dikaitkan Menit
dengan pengalaman siswa. Guru mengajukan
pertanyaan tentang hal yang berkaitan dengan
materi. (Apersepsi).
 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat
pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan
(Motivasi).
 Streching dipimpin oleh salah satu siswa.
 Siswa berbaris menjadi 2 kelompok dengan
jumlah yang sama.

 Siswa mencoba melakukan Lempar


Lembing bergantian dengan teman
INTI dibelakangnya, (setiap siswa melakukan 2
kali). 60Menit
 Gerakan siswa diamati untuk
mengidentifikasi kemampuan awal siswa
(mana siswa yang sudah bagus gerakannya
dan mana yang masih kurang) dan
mencermati kesalahan-kesalahan yang sering
dilakukan sebagian besar siswa.
 Siswa melakukan tanya jawab tentang
Lempar Lembing yang sudah dilakukan
(Guru memancing siswa untuk bertanya)
 Siswa menuliskan teknik-teknik yang benar
sesuai dengan pendapat mereka sendiri dan
dikumpulkan.
 Evaluasi.
PENUTUP  Siswa melakukan Coolingdown dengan gerakan
yang sama seperti melakukan streching. 15
 Siswa berbaris kemudian berdoa dipimpin oleh Menit
salah satu siswa (Religius).

D. PENILAIAN
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari
pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi untuk kerja atau hasil karya/projek
dengan rubric penilaian.

Mengetahui, Palembang,22 Agustus 2021


Dosen Pengampu Mahasiswa FKIP UNSRI

Dr. Wahyu Indra Bayu, M.Pd Farhatani

Anda mungkin juga menyukai