Anda di halaman 1dari 2

Nama: Muhammad Kevin Hendasaputra

NIM: 042011233226
Kelas: Pengukuran Kinerja – G

 Apa itu Pengukuran Kinerja?

Performance Measurement adalah metode penilaian kinerja karyawan yang berorientasi


pada sasaran yang telah ditentukan oleh perusahaan. Umumnya, metode ini akan meninjau
berbagai hal, mulai dari cara penggunaan sumber daya, kualitas produk yang dihasilkan,
efektivitas pengambilan tindakan dalam rangka pemenuhan tujuan, dan lain-lain.

Pengukuran kinerja biasanya dilaksanakan dengan mencatat, menilai, dan meninjau


pencapaian target kerja. Bila kinerja para karyawan belum memberikan hasil yang memuaskan,
perusahaan dapat melakukan berbagai pembenahan.

Source : https://www.talenta.co/blog/insight-talenta/definisi-performance-measurement-system/

 Bagaimana perkembangan Performance Measurement pada era 4.0 digitalisasi dan


AI?

Perkembangan Industri di era 4.0 adalah sebuah tren dimana transformasi yang
komprehensif yang menyelimuti keseluruhan aspek produksi dari industri lewat peleburan
teknologi digital & internet dengan industri konvensional. dan ini juga meliputi pada
Performance Measurement dimana sebelum ada nya Industri 4.0, banyak Organisasi melakukan
pengukuran kinerja melalui observasi manual terhadap karyawan mereka.

Sekarang, dengan memasuki dunia digitalisasi. Performance Measurement telah


mendapatkan dorongan di divisi digital marketing, dimana tim tersebut dapat menggunakan KPI
atau metrics serta beberapa platform untuk mempromosi produk atau jasa mereka. Saat tim
pemasaran digital membuat KPI pemasaran tertentu dan melacaknya di dashboard, tiba-tiba
menjadi mudah untuk menetapkan sasaran dan KPI, serta mengukur kinerja terhadap nilai-nilai
tersebut.

Industri 4.0 tidak hanya mendorong Performance Measurement di dunia digital saja,
tetapi di dunia perusahaan. Dimana divisi IT sebuah perusahaan dapat membuat website atau
aplikasi bagi karyawan dimana mereka dapat juga memonitor perkembangan kinerja mereka, dan
tujuan tujuan yang telah ditetapkan oleh Perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai