Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN HARIAN

Tema : 1 Nama :..................................

(Indahnya Kebersamaan) Kelas/Semester : IV B / 1

Hari/Tanggal :..................................
A. Berilah tanda silang pada huruf a, b atau c yang paling benar !

PPKn (KD 3.4)

1. Perbedaan yang ada di keluarga, sekolah, dan masyarakat akan menjadi indah apabila dilandasi oleh ....
A. persatuan dan kesatuan C. hasut dan adu domba
B. iri dan dengki D. gotong royong

2. Persatuan lebih mementingakan kepentingan....................................dari pada kepentingan diri sendiri atau


kelompok.
A. keluarga C. daerah
B. umum D. kaum

B.Indonesia (KD 3.1)


3. Ide utama yang dibahas dalam suatu bacaan, dapat berupa kalimat inti atau berupa paragraf disebut....
A. gagasan pokok C. uraian keterangan
B. gagasan pendukung D. topik bacaan
4. Bacalah paragraf di bawah ini!
Budaya Bali terkenal karena bunyi musiknya yang berbeda. Rombongan dari Bali membunyikan alat musik daerahnya,
Ceng-Ceng namanya. Alat ini berbentuk seperti dua keping simbal yang terbuat dari logam. Nyaring bunyinya ketika
kedua keping ini dipadukan.
Gagasan pokok paragraf di atas adalah...
A. Ketika dua keping dipadukan bunyinya C. Rombongan Bali menyukai alat musik
nyaring. daerahnya
B. Ceng-ceng berbenruk seperti simbal D. Budaya Bali terkenal karena musiknya
berbeda.
5. Gagasan pendukung paragraf di atas adalah...
A. Rombongan dari Bali membawa dua keping ceng-ceng.
B. Simbal terbuat dari logam berwarna kuning keemasan.
C. Ceng-ceng berbentuk seperti simbal dari logam.
D. Bunyi ceng-ceng memekakkan telinga.

6. Fungsi gagasan pendukung terhadap gagasan pokok dalam sebuah paragraf adalah...
A. sebagai inti pembahasan
B. sebagai tambahan informasi C. sebagai kalimat utama
D. sebagai topik baca

IPA (KD 3.6 )


7. Alat indera manusia yang digunakan untuk mendengar adalah....
A. mata C. telinga
B. kulit D. lidah

8. Gelombang bunyi ditimbulkan oleh....


A. benda yang diam dan mendapat tekanan
B. udara yang bergetar akibat getaran suatu benda
C. udara yang bergerak dari daerah yang bertekanan tinggi
D. benda yang digerakkan oleh angin
IPS (KD 3.6)
9. Rumah adat Sumatra Barat disebut....
A. Rumah Rakit
B. Rumah Panggung
C. Rumah Joglo
D. Rumah Gadang

10.Makanan khas Padang adalah....


A. rendang
B. sate
C. nasi uduk
D. gudeg
11.Perhatikan gambar di bawah ini!
Gambar di samping adalah dasar-dasar gerakan tari...
A. Pendet
B. Kecak
C. Bungong Jeumpa
D. Remong

12. Gerak tari maknawi adalah gerak tari yang memiliki....


A. kelincahan
B. arti
C. kekuatan
D. keindahan

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang singkat benar !


13. Kerja sama yang biasanya dilakukan saat malam hari untuk menjaga keamanan disebut....

14. Perhatikan gambar rumah adat di bawah ini!


Rumah adat di samping betasal dari provinsi....

15. Uraian atau tambahan Informasi untuk gagasan pokok disebut....

16. Paragraf yang gagasan pokoknya berada di awal disebut paragraf ....

17. Benda-benda yang bergetar dan menghasilkan bunyi disebut....

18. Bagian telinga yang ditunjuk oleh nomor 1 disebut....

19. Tari Piring adalah tari adat suku ....

20. Perhatikan gambar di bawah ini!


Tari di samping berasal dari daerah ....

Paraf Saran Guru Paraf Saran Orang Tua


Guru Orang tua
KUNCI JAWABAN PENILAIAN
HARIAN TEMA 1 KELAS 4

1. A
2. B
3. A
4. D
5. C
6. B
7. C
8. B
9. D
10. A
11. C
12. B
13. (ronda malam)
14. (Maluku)
15. (gagasan pendukung)
16. (deduktif)
17. (sumber bunyi)
18. (daun telinga)
19. (Minang)
20. (Bali)

Anda mungkin juga menyukai