Anda di halaman 1dari 12

BAHAN PEMBELAJARAN

SEMESTER GENAP
TAHUN AJARAN 2020/2021

Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Inggris


Kelas : X (BAHASA)
Pertemuan Ke- : 2
Guru Bidang Studi ❖ Wildara Sri Fanny, S. Pd.
❖ Sri Novianti, S. Pd.
❖ Putri Valen Anufri, S. Pd.
❖ Ratna Purnama Sari, S. Pd, Gr.
❖ Ria Aresta, S. Pd., M. Li.

Nomor HP/WA ❖ Miss Fanny (085265579313)


❖ Miss Opi (085265682238)
❖ Miss Valen (082284821134)
❖ Miss Ratna (082373891479)
❖ Miss Ria (083190287805)

Insan Cendekia Boarding School Payakumbuh


Payakumbuh – Sumatera Barat
2021
Pertemuan 2

Petunjuk Pengerjaan:

1. Berdo’alah sebelum memulai aktivitas pembelajaran agar Allah SWT. membuka hati
dan pikiran Ananda dalam belajar.
2. Pembelajaran kita adalah untuk membantu Ananda dalam persiapan ujian akhir
semester genap TP. 2020/2021.
3. Bacalah bank soal yang Ustadz/Ustadzah berikan dengan teliti. Kerjakan di
kertas/buku lalu cocokkan jawaban Ananda dengan pembahasan bank soal tersebut.
4. Jumlah bank soal untuk pertemuan 1 ini adalah 30 butir soal.
5. Ananda bisa berkomunikasi langsung dengan Ustad/zah pada nomor HP yang sudah
dicantumkan jika ada hal-hal yang ingin didiskusikan.
6. Selamat belajar, semoga Allah mudahkan Ananda dalam mendapatkan ilmu
pengetahuan.
KISI – KISI BAHASA DAN SASTRA INGGRI KELAS XI

CATATAN PENTING :
1. Untuk pertemuan 2 pada pembelajaran daring kali ini, ananda akan mendapatkan 20
soal dan pembahasan yang merupakan kisi –kisi soal penilaian akhir semester untuk
materi Hortatory Exposition dan Penggunaan “For Example, For Instance dan Such
As”.
2. Soal soal yang akan ananda temui adalah soal soal tentang pemahaman ananda dalam
membaca teks dan informasi tertentu dari teks tersebut.

TEKS HORTATOTY
KD 3.8 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
hortatory exposition lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait
pandangan/pendapat mengenai topik yang hangat dibicarakan umum, argumentasi
pendukung, serta saran, sesuai dengan konteks penggunaannya

Multiple Choice

Read the question carefully and then choose the correct answer out of option (a), (b), (c), (d),
or (e).

This following text is for number 1-3

Boarding School Education

There are many arguments in favor of a boarding school education. Nevertheless, the boarding
school is not always the best education institution for everyone. At an early age interacting and
communicating with people is very important for a child’s personal life and can be especially
helpful for his/her future. In a boarding school, shy children can take advantage of interaction
through communal activities. The boarding school also offers a great variety of activities such
as arts, sports, and music that allow children to demonstrate and develop specialized skills in
their free time.

Furthermore, the structured way of life and strict rules at the boarding school may helps
students to get used to a well ordered way of life. The manners and social skills will help them
to become more responsible and confident, and to develop their talents in leadership.
Professionally trained teachers and educators in the boarding school can offer excellent
education without the parents’ constant supervision.

In spite of these good points, it is not advisable to send a child to a boarding school if he/she is
a dependent learner. A boarding school usually demands that student learn independently. In
addition, the boarding school should not be seen as a measure to solve inappropriate behavior
or unsatisfactory study performance. Instead of improving, problematic children may close off
their relationship with their peers and teachers.

In conclusion although a boarding school may provide good education to many children, it is
not recommended for those who are strongly attached to their families. They may become
frustrated and socially isolated.

• Disajikan sebuah teks Hortatory, peserta didik dapat menentukan topic atau hal apa
yang sedang dibahas dari teks tersebut

1. What is the text about?


A. Education D. Good communication
B. Boarding school education E. Children Activities
C. Students’ social skill

Jawaban yang benar adalah B.

Berdasarkan teks di atas, dapat kita lihat bahwa penulis menjelaskan tentang
“Pendidikan siswa yang belajar di Boarding School”. Penulis memaparkan
bahwa ada beberapa keuntungan / kelebihan yang diperoleh siswa ketika
mengenyam Pendidikan di Boarding School.

• Disajikan sebuah teks Hortatory, peserta didik dapat menentukan informasi yang
benar dan dijelaskan dari teks tersebut.

2. According to the writer, children in a boarding school can develop specialized skills
in…
A. Entrepreneurship D. Drama
B. Community service E. Music
C. Reading

Jawaban B.

Dari Paragraph pertama baris terakhir, bisa kita lihat bahwa penulis menuliskan bahwa
“. The boarding school also offers a great variety of activities such as arts, sports, and
music that allow children to demonstrate and develop specialized skills in their free
time”. Ini berarti bahwa akan membantu siswa dalam bermasyarakat.

3. Why do parents send their children to boarding school? Because…


A. It is good for shy children
B. It gives good education for adults
C. Interacting and communicating with people is very important
D. It does not allow children demonstrate excellence and develop their skills
E. It is safe and makes children become responsible and develop talents in leadership
Jawaban C

Dari paragraph pertama, dijelaskan bahwa “At an early age interacting and
communicating with people is very important for a child’s personal life and can be
especially helpful for his/her future. In a boarding school, shy children can take
advantage of interaction through communal activities.” Jadi ini adalah salah satu
alasan mengapa orang tua menyekolahkan anaknya di Boarding School.

• Disajikan sebuah teks Hortatory, peserta didik dapat mengambil kesimpulan


berdasarkan informasi yang dijelaskan di dalam teks.

4. From the text, we can conclude that…


A. The boarding school can be very expensive
B. There are good and bad boarding school
C. The boarding school is the solution to our educational problems
D. It’s not necessary to send children to a boarding school because the students can
live independently
E. Not everyone thinks that the boarding school is the best educational institution for
children

Jawaban E.

Di Paragraf terakhir, penulis menyatakan bahwa “Although a boarding school may


provide good education to many children, it is not recommended for those who are
strongly attached to their families.” Dari pernyataan ini dapat disimpulkan bahwa tidak
semua orang akan berfikir bahwa Boarding School adalah Institusi Pendidikan terbaik untuk
Anak. Karena ada beberapa kondisi anak yang membuat mereka tidak akan cocok di Boarding
School.

• Peserta didik mampu memahami makna dari teks Hortatory.

5. What is Hortatory text?


a. A text Which represents the attempt of the writer
b. A text that elaborates the writers idea about the phenomenan
c. a text is an imaginative story to entertain people
d. A text which says what A person or thing is like
e. a text is an evaluation of publication

Jawaban A.

Hortatory exposition is a type of spoken or written text that is intended to explain the
listeners or readers that something should or should not happen or be done. Jadi
hortatory Text itu adalah teks yang mewakili argument / pendapat penulis.
Should Americans be forced to Public Transportation?

First, let me define what the question is and isn’t asking. It isn’t asking if we should we all
abandon cars right now, nor is it asking if we should abandon them completely, nor is it
asking if every American should do so. It is asking weather some Americans should have to
take public transit some of the time, and I would say yes.

Oil use and pollution aside, in some cities like Los Angeles and New York there just isn’t
room for any more roads, so in order for large cities to grow, they need more people to take
public transit or risk permanent traffic jam. One bus can safely hold 40 people so even at half
capacity that’s nearly 20 cars’ worth of space in traffic cleared up, and nearly 20 parking
spaces that don’t need to built.

There are a lot of people that can take with transit little inconvenience but simply don’t
because they never have in the past. If residents in areas with plenty of transit had to buy
transit passes as part of their property taxes then they would have little excuse not to bus
occasionally. QA number of universities already bundle a ‘U-Pass’ with their tuition feeds,
forcing their students to take the bus. When given the change the majority of those students
have voted to keep these programs.

A similar system in apartments where a portion of the tenants are not issued parking spaces in
exchange for a discount on their rent would also be community car to several apartment
tenants that arrange a schedule for the car, and this program gets many positive reviews.
So yes, I would say that Americans should be forced to use public transit, as Americans
whom are already forced to do so find that it works well for them.

• Disajikan sebuah teks Hortatory, peserta didik dapat menentukan informasi yang
benar dan dijelaskan dari teks tersebut

6. What does writer suggest?


A. Americans should learn to use public transportation
B. Americans should give up their car
C. Americans should be forced to use public transportation
D. The government should limit the number cars
E. The government should charge extra taxes for those who uses cars

Jawaban C.

Jika pertanyaan di soal menanyakan Suggestion dari writer, maka itu bisa kita lihat pada
paragraph terakhir. Pada baris terakhir, penulis menyatakan bahwa “So yes, I would say
that Americans should be forced to use public transit, as Americans whom are already
forced to do so find that it works well for them”. Jadi jawaban yang benar adalah pilihan
C. Americans should be forced to use public transportation.
7. The following is one of the writer’s suggestions in forcing people to use Public
Transportation ….
A. Make people buy transit passes as part of their property taxes
B. Banning the use of cars
C. Stop automobile productions
D. Fine people who do not use public transportation
E. Limit the number of gasoline

Jawaban A.

Pada paragraph ketiga, dijelaskan bahwa “If residents in areas with plenty of transit
had to buy transit passes as part of their property taxes then they would have little
excuse not to bus occasionally”. Dari pernyataan ini dapat disimpulkan bahwa “make
people Buy transit passes as part of their property taxes”, bisa menjadi salah satu cara
untuk membuat masyarakat menggunakan public Transportation. Jadi jawaban yang
benar adalah PILIHAN A.

• Disajikan sebuah teks Hortatory, peserta didik dapat menentukan tujuan dari teks
tersebut.

8. What is the purpose of the article?


A. Defining the functions of public transportation
B. Arguing that Americans should not use public transportation
C. Suggesting American the ways to use public transportation
D. Asking for more public transportation
E. Suggesting that Americans should be forced to use public transportation

Jawaban E.

Salah satu tujuan teks Hortatory adalah menyampaikan pendapat dan saran kepada
pembaca. Dari teks diatas dapat kita simpulkan bahwa tujuan dari teks tersbut adalah
Suggesting that Americans should be forced to use public transportation, yang dapat
kita lihat pada baris terakhir, paragraph ke empat.

• Disajikan sebuah teks Hortatory, peserta didik dapat menentukan struktur dari teks
tersebut.

9. What is the function of the first paragraph?


A. Repeating the thesis or proposal
B. Stating the proposal
C. Stating the reasons behind the thesis
D. Describing the problem
E. Giving argument

Pada teks hortatory, paragraph pertama dinamakan Thesis yang berfungsi untuk
memaparkan akan suatu hal yag terjadi, atau mengenalkan masalah atau tema apa
yang akan diangkat. Jadi jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah PILIHAN
B. Stating the proposal.

• Disajikan sebuah teks hortatory, peserta didik dapat menentukan makna dari kata
yang digarisbawahi dari teks tersebut

10. In the article you find the word “transit” a few times. What does the word “transit”
means?
A. Stop
B. Transportation
C. Exit
D. Entrance
E. Bus Stop

Jawaban A.

Salah satu contoh kalimat pada teks yang menggunakan kata “transit”, bisa kita
lihat pada kalimat “If residents in areas with plenty of transit”. Transit disini
bermakna berhenti. Jadi berdasarkan pilihan yang ada, pilihan yang memiliki
makna yang sama dengan “transit” adalah PILIHAN A. STOP.

• Disajikan sebuah teks Hortatory, peserta didik dapat menentukan struktur dari teks
tersebut.

11. What the function of the last paragraph?


A. Describing the problem
B. Stating the reasons behind the thesis
C. Giving arguments
D. Stating the proposal
E. Giving recommendation

Jawaban E.

Pada teks hortatory, paragraph terakhir dinamakan Recommendation, yang Berisi


rekomendasi, dimana penulis atau penutur mulai meyakinkan si pembaca terhadap
sudut pandang nya. Oleh karena itu jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas
adalah PILIHAN E. Giving recommendation
3.8. Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional
lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait
pemberian contoh, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan
for example, such as).

This This following text is for number 21-24

Tsunami

Tsunami occurs when major fault under the ocean floor suddenly slips. The displaced
rock pushes water above it like a giant paddle, producing powerful water waves at the
ocean surface. The ocean waves spread out from the vicinity of the earthquake source
and move across the ocean until they reach the coastline, where their height increases
as they reach the continental shelf, the part of the earth crust that slopes, or rises, from
the ocean floor up to the land.

A tsunami washes ashore with often disastrous effects such as severe flooding, loss of
lives due to drowning and damage to property.

A tsunami is a very large sea wave that is generated by a disturbance along the ocean
floor. This disturbance can be an earthquake, a landslide, or a volcanic eruption. A
tsunami is undetectable far out in the ocean, but once it reaches shallow water, this
fast traveling wave grows very large.

• Disajikan sebuah teks tentang memberikan informasi terkait pemberian contoh yang
menggunakan unsur bahasa for example, such as, peserta didik dapat menentuka
informasi tertentu dari teks tersebut.

14. Tsunami happened because of.....


a. The displaced rock pushes water above it
b. The ocean waves spread out from the vicinity of the source
c. The waves moves across the ocean until they reach the beach
d. A tsunami is undetectable far out in the ocean
e. A major fault under the ocean floor slips suddenly

Jawaban E.

Pada kalimat pertama pada paragraph pertama, dapat kita lihat bahwa “Tsunami
occurs when major fault under the ocean floor suddenly slips”. Jadi yang menjadi
causes / penyebab terjadinya tsunami adalah PILIHAN E. A major fault under the
ocean floor slips suddenly.
• Disajikan sebuah teks tentang memberikan informasi terkait pemberian contoh
yang menggunakan unsur bahasa for example, such as, peserta didik dapat
menentuka informasi tertentu dari teks tersebut

15. What are the impacts of tsunami?


a. The part of the Earth’s crust that slopes, or rises, from the ocean floor down to
the land
b. A tsunami washes ashore with often disastrous effects such as flooding and
loss of lives
c. A tsunami is a very large sea wave which is not generated by a disturbance a
long the ocean floor
d. A tsunami is detectable far out in the ocean
e. Once tsunami reaches shallow water, the wave never grows very large

Jawaban B.

The impacts of tsunami, berdasarkan teks di atas, dapat kita lihat pada paragraph
ke 2. “A tsunami washes ashore with often disastrous effects such as severe
flooding, loss of lives due to drowning and damage to property.”

Berdasarkan pada paragraph tersebut, dapat disimpulkan bahwa the Impacts of


tsunami adalah PILIHAN B. A tsunami washes ashore with often disastrous
effects such as flooding and loss of lives
• Disajikan sebuah teks tentang memberikan informasi terkait pemberian contoh yang
menggunakan unsur bahasa for example, such as, peserta didik mampu
menyimpulkan isi teks.

16. We understand from the text that tsunami ....


a. Causes the movement of earth
b. Forms a new shape of coastline
c. Makes unfortunate event
d. Rises a new coastal land
e. Displaces rocks to land

Jawaban C.

Bedasarkan paragraph terakhir, “A tsunami is a very large sea wave that is


generated by a disturbance along the ocean floor .This disturbance can be an
earthquake, a landslide, or a volcanic eruption”.

Berdasarkan kalimat diatas, dapat bisa kita simpulkan adalah bahwa “tsunami
Makes unfortunate event”. Yaitu berupa gempa bumi, longsoR dan erupsi
gunung berapi.
• Disajikan sebuah teks tentang memberikan informasi terkait pemberian contoh
yang menggunakan unsur bahasa for example, such as, peserta didik menentukan
referensi makna dari kata yang digarisbawahi dari teks tersebut

17. “. The ocean waves spread out from the vicinity of the earthquake source and move
across the ocean until they reach the coastline,” (P1, Line 3). The word “They” refers
to ….
a. Tsunami
b. Ocean floor
c. Water
d. Rock
e. The ocean waves

Jawaban E.

Kata they pada kalimat “The ocean waves spread out from the vicinity of the earthquake
source and move across the ocean until they reach the coastline”, mengacu kepada The ocean
waves (PILIHAN E)

• Disajikan sebuah kalimat rumpang yang menggunaan unsur bahasa “for example,
such as”, peserta didik mampu menentukan kata yang cocok untuk melengkapi
kalimat tersebut

18. Social distancing, ..........., is one of the way to prevent spreading COVID-19
a. Example
b. For example
c. Such as
d. Instance
e. As

Jawaban B.

Social distancing, ..........., is one of the way to prevent spreading COVID-19.

Setelah titik-titik diikuti dengan tanda KOMA (,), maka kata yang tepat untuk
melengkapi kalimat rumpang tersebut adalah PILIHAN B. For Example.
19. When I go camping, I bring lots of things, ___________ a fishing rod, matches, and a
sleeping bag.
a. for example
b. So
c. For instance
d. As
e. Such as

Jawaban E.
When I go camping, I bring lots of things, ___________ a fishing rod, matches, and a
sleeping bag.

Setelah titik-titk, langsung diikuti oleh beberapa kata (a fishing rod, matches, and a
sleeping bag), tanpa ada tanda KOMA. Jadi kata yang benar yang bisa mengisi kalimat
rumpang diatas adallah PILIHAN E. SUCH AS.

20. Mr. Mark's family likes having interesting activities on weekend. ..........., his
family went fishing together last week.
a. So
b. Because
c. For instance
d. Such as
e. Example

Jawaban. C.

Setelah titik-titik diikuti dengan tanda KOMA (,), maka kata yang tepat untuk
melengkapi kalimat rumpang tersebut adalah PILIHAN C. FOR INSTANCE (for

Instance = for example)

21. You can study many subjects at university, ……… Business and Media.
a. for instance
b. such as
c. for example
d. examples
e. instance

Jawaban B.

“You can study many subjects at university, ……… Business and Media.”

Setelah titik-titk, langsung diikuti oleh kata, tanpa ada tanda KOMA. Jadi kata yang
benar yang bisa mengisi kalimat rumpang diatas adallah PILIHAN B. SUCH AS.

Anda mungkin juga menyukai