Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA H-10

PEMBUATAN VIDEO PRAKTIK PEMBELAJARAN

Petunjuk

1. Pilihlah satu materi dari 3 RPP yang telah dibuat


2. Buatlah Video Praktek Pembelajaran selama 20-30 menit
3. Upload video dalam google drive atau youtube pribadi Bapak/Ibu
4. Copykan link pada Form berikut

FORM LK H-10

Mata Pelajaran : Al-Quran Hadis


Kelas/Semester : VI ( Enam ) / I ( Ganjil )
Kompetensi Dasar : 1.2. Menerima Q.S. al-Qadr (97) sebagai firman Allah SWT.
2.2  Menjalankan sikap percaya diri sebagai seorang mukmin
3.2 Menganalisis arti dan isi kandungan Q.S. al-Qadr (97)
4.2.1 Mendemonstrasikan hafalan Q.S. al-Qadr (97)
4.2.2 Mengomunikasikan kandungan Q.S. al-Qadr (97)
IPK : 1.1.1 Meyakinkan Surah Al-Qadr sebagai Firman Allah
1.1.2 Mengimani bahwa Al Quran adalah wahyu Alloh
2.2.1 Membangun sikap percaya diri sebagai seorang Mukmin
2.2.2 Menampilkan sikap baik sebagai seorang mukmin
3.2.1 Menjelaskan arti dan isi kandungan QS Al qadr
3.2.2 Menyimpulkan arti dan isi kandungan surah Al-qadr
3.2.3 Menemukan Sejarah diturunkannya QS Al-qadr
3.2.4 Menjalankan perintah yang terdapat dalam QS al Qadr
4.2.1.1 Menyajikan Isi Kandungan Surah Al qadr dalam bentuk uraian
4.2.1.2 Mempresentasikan kandungan QS Al Qadr secara Lisan
Tujuan Pembelajaran : 1. Melalui kegiatan pengamatan, siswa dapat memahami arti dan isi
kandungan Q.S. al-Qadr dengan benar.
2. Melalui kegiatan pengamatan, siswa dapat menyimpulkan arti dan isi
kandungan surah alqadar
3. Melalui kegiatan risearch, siswa dapat mengetahui sejarah diturunkannya
QS. Al-Qadar
4. Melalui kegiatan mengamati, siswa dapat menjalankan perintah yang
terdapat dalam QS al-Qadr
5. Melalui bimbingan guru, siswa dapat mendemonstrasikan hafalan Q.S. al-
Qadr dengan tepat.
6. Melalui kegiatan diskusi, siswa dapat mengomunikasikan isi kandungan Q.S.
al-Qadr dengan benar.

Materi Pokok : Belajar QS. Al-Qadr


Waktu : 2 x 35 Menit
Nama Guru : Irma Andriani
Link : https://youtu.be/1SJmnfstCpU

Anda mungkin juga menyukai