Anda di halaman 1dari 15

PENALARAN

UMUM

PAKET 02

Materi Kelas Online


Oleh : Pak Hardi
Perhatikan Teks berikut !
PEMBAHASAN
Di tengah kondisi ekonomi yang sulit, kemajuan 1. Berdasarkan informasi tersebut, manakah pernyataan
kuliner khas Indonesia memberi angin segar pada berikut yang PASTI BENAR ?
bidang pariwisata. Banyak program promosi kuliner (A) Sektor pariwisata yang makin maju menyebabkan
khas Indonesia dilakukan oleh pengusaha kuliner. kunjunga wisatawan mancanegara meningkat.
Program promosi tersebut menarik banyak kunjungan (B) Program promosi tersebut dilakukan pengusaha
wisatawan mancanegara. Tingginya kunjungan kuliner membantu meningkatkan pemasukan
wisatawan mancanegara menyebabkan sektor negara.
pariwisata semakin maju. Majunya sektor pariwisata (C) Tidak tersedianya anggaran negara untuk sektor
meningkatkan pemasukan negara. Meskipun kondisi
pariwisata menyebabkan pengusaha kuliner
ekonomi sulit, negara tidak kekurangan anggaran untuk
melakukan program promosi.
membangun sektor pariwisata karena pemasukan
(D) Meningkatnya pemasukan negara dari sektor
negara dari sektor tersebut meningkat.
pariwisata menyebabkan kunjungan wisatawan
mancanegara meningkat.
(E) Kondisi ekonomi yang sulit menyebabkan
pengusaha kuliner melakukan program promosi.
Perhatikan teks berikut !
PEMBAHASAN
Penderita sakit kepala memiliki kadar serotonin 2. Berdasarkan informasi tersebut, manakah pernyataan
dalam darah yang terlalu rendah karena kekurangan berikut yang PASTI BENAR ?
vitamin B. kadar vitamin B yang rendah dapat (A) Mengonsumsi sayuran, susu, atau telur merupakan
ditingkatkan dengan mengonsumsi sayuran, susu, cara yang paling efektif untuk meningkatkan kadar
atau telur. Peningkatan vitamin B menyebabkan serotonin.
naiknya kadar serotonin dalam darah yang (B) Seseorang yang mengalami peningkatan kadar
memperkuat kemampuan sel untuk menghasilkan serotonin dalam darah tidak mengonsumsi
energi. sayuran, susu atau telur.
(C) Penderita sakit kepala yang mengonsumsi
sayuran, susu atau telur mengalami penurunan
kadar serotonin dalam darah.
(D) Orang yang mengalami sakit kepala tidak
mengonsumsi sayuran, susu atau telur.
(E) Sakit kepala akan sembuh melalui peningkatan
asupan vitamin B.
Perhatikan teks berikut !
PEMBAHASAN
Penyakit asam urat merupakan radang sendi 3. Berdasarkan informasi tersebut, manakah
akibat penumpukan asam urat dalam darah. Penyakit pernyataan berikut yang PASTI SALAH ?
ini dapat diatasi dengan mengonsumsi buah ceri atau (A) Konsumsi kopi yang berlebihan menyebabkan
kopi. Buah ceri megandung antosianin yang dapat tekanan darah tinggi.
menurunkan kadar asam urat, sedangkan kopi (B) Orang yang mengonsumsi kopi secara berlebihan
mengandung asam klorogenat yang dapat tidak memiliki kandungan asam klorogenat dalam
meningkatkan pengeluaran asam urat melalui urin. tubuhnya.
Meskipun demikian, orang yang memiliki kondisi (C) Kopi dan buah ceri dapat dikonsumsi bersamaan
darah tinggi atau aritmia disarankan untuk membatasi untuk menurunkan kadar asam urat dalam darah.
konsumsi kopi karena kopi juga mengandung kafein. (D) Orang yang memiliki tekanan darah tinggi akan
mengalami penyakit asam urat jika tidak
mengonsumsi kopi.
(E) Buah ceri mengandung antosianin yang dapat
menurunkan kadar asam urat.
Perhatikan teks berikut !
PEMBAHASAN
Fenomena flu burung berdampak besar 4. Berdasarkan informasi tersebut, manakah pernyataan
terhadap semua bidang. Hampir semua bidang berikut yang PASTI BENAR ?
mengalami kerugian. Bidang yang mengalami (A) Hanya bidang usaha makanan dengan diversifikasi
kerugian paling besar adalah peternakan unggas, usaha makanan nonunggas yang tidak terkena
kesehatan, dan usaha makanan. Namun, terdapat dampak fenomena flu burung.
beberapa usaha makanan yang memperoleh (B) Hampir semua usaha makanan tidak mengalami
keuntungan karena melakukan diversifikasi usaha kerugian akibat fenomena flu burung.
makanan nonunggas. (C) Sebagian bidang usaha makanan yang terkena
dampak fenomena flu burung melakukan
diversifikasi usaha makanan nonunggas.
(D) Bidang peternakan unggas dan kesehatan
mengalami kerugian lebih besar daripada usaha
makanan.
(E) Bidang peternakan unggas dan kesehatan tidak
mengalami kerugian karena fenomena flu burung.
Perhatikan teks berikut !
PEMBAHASAN
Harapan hidup di suatu negara sangat 5. Berdasarkan informasi tersebut, manakah pernyataan
dipengaruhi oleh gaya hidup masyarakatnya. Jepang berikut yang PASTI BENAR ?
merupakan salah satu negara yang memiliki banyak (A) Hampir semua orang yang memiliki harapan hidup
penduduk berusia di atas 100 tahun, yang disebut tinggi memiliki gaya hidup yang sehat.
centenarian. Centenarian tinggal di sebagian wilayah (B) Sebagian orang yang tinggal di okinawa dapat hidup
Jepang, antara lain di Okinawa. Okinawa terkenal di atas 100 tahun.
dengan gaya hidup dan menu makanan yang sehat. (C) Penduduk berusia di atas 100 tahun paling banyak
ditemukan di Jepang.
(D) Di Jepang, hanya Okinawa yang memiliki angka
harapan hidup di atas 100 tahun.
(E) Gaya hidup dan menu makanan yang sehat berasal
dari Okinawa.
Perhatikan teks berikut !
PEMBAHASAN
Beberapa sumber gula adalah buah-buahan 6. Berdasarkan informasi tersebut, manakah peryataan
dan sayuran. Kandungan gula yang terdapat pada berikut yang PASTI SALAH ?
jagung berbeda dengan yang terdapat pada buah- (A). Gula dalam mangga lebih manis daripada gula
buahan lainnya, misalnya mangga. Jagung dalam jagung.
mengandung gula berbentuk pati yang akan terasa (B). Orang yang memiliki kadar sakarida yang cukup
manis jika diolah menjadi sirup. Kandungan sakarida dalam tubuhnya sering mengonsumsi sirup jagung.
dalam jagung harus diurai terlebih dahulu agar rasa (C). Gula dalam mangga lebih aman untuk dikonsumsi
manisnya muncul. Sementara itu, gula dalam
daripada gula dalam jagung.
mangga berbentuk fruktosa sehingga mangga terasa
(D). Orang yang mengonsumsi jagung dapat menikmati
lebih manis daripada jagung..
rasa manisnya tanpa diolah terlebih dahulu.
(E). Orang yang menyukai rasa manis tidak suka
jagung mengonsumsi gula dari jagung.
.
Perhatikan teks berikut ! PEMBAHASAN
Sebuah penelitian menunjukkan bahwa pada 7. Manakah simpulan yang PALING DIDUKUNG oleh
anak perempuan, faktor bawaan turut menentukan bacaan tersebut ?
kecenderungan perilaku bermasalah pada masa (A) Perilaku bermasalah pada remaja perempuan lebih
remajanya. Sementara itu, anak laki-laki tidak sulit diatasi daripada remaja laki-laki.
menunjukkan hubungan antara faktor bawaan
(B) Pada masa remaja, anak laki-laki lebih banyak
dengan perilaku bermasalah pada masa remajanya.
menunjukkan perilaky bermasalah daripada anak
Penelitian terbaru menunjukkan bahwa penyebab
anak laki-laki memiliki perilaku bermasalah adalah perempuan.
tekanan dari teman sebaya atau disfungsi keluarga. (C) Penyebab perilaku bermasalah pada masa remaja
berbeda antara anak laki-laki dan perempuan.
(D) Perilaku bermasalah pada anak laki-laki hanya
muncul pada masa remaja.
(E) Anak perempuan yang mendapatkan tekanan dari
teman sebaya tidak menunjukkan perilaku
bermasalah pada masa remaja.
Perhatikan teks berikut ! PEMBAHASAN
Di TK X, anak-anak yang mengikuti program Y 8. Manakah pernyataan berikut yang akan MEMPERKUAT
memiliki rasa ingin tahu yang lebih besar daripada argumen peneliti tersebut ?
anak yang tidak mengikuti program tersebut. Menurut (A) Program Y dilakukan di TK X secara rutin sejak TK
peneliti, hal tersebut disebabkan oleh program Y yang tersebut berdiri.
memungkinkan anak untuk menjelajahi alam. (B) Guru-guru di TK X menyerankan anak-anak untuk
mengikuti program Y
(C) Sebagian anak yang tidak pernah mengikuti
program Y jarang bertanya selama belajar di kelas
(D) Anak-anak yang mengikuti program Y memiliki
karakteristik yang sama dengan yang tidak
mengikuti program Y
(E) Di TK X, anak yang tidak mengikuti program Y
tidak pernah mendapatkan kesempatan
menjelajahi alam
Perhatikan teks berikut ! PEMBAHASAN
Jumlah orang yang membeli tanaman hias 9. Manakah pernyataan berikut yang akan MEMPERKUAT
monstera di daerah Sidoarjo meningkat akhir-akhir argumen ahli botani tersebut ?
ini. Menurut ahli botani, peningkatan penjualan (A). Sebagian orang yang membeli tanaman hias
tanaman tersebut terjadi karena banyak orang yang monstera tidak memiliki hobi berkebun.
ingin menjual kembali untuk mendapatkan (B). Sebagian orang membeli tanaman hias monstera
keuntungan yang tinggi. setelah mengetahui harga jualnya tinggi.
(C). Orang yang membeli tanaman hias monstera
untuk dijual kembali lebih banyak daripada untuk
berkebun.
(D). Tanaman hias monstera memiliki harga jual yang
lebih tinggi daripada tanam hias lainnya.
(E). Sebagian besar penggemar tanaman hias
menjadikan monstera sebagai koleksi yang bernilai
tinggi.
Perhatikan teks berikut ! PEMBAHASAN
Banyak ibu hamil masih ragu untuk mengonsumsi 10. Manakah pernyataan berikut yang akan
madu meskipun madu memiliki banyak manfaat bagi MEMPERLEMAH argumen pakar kesehatan tersebut ?
tubuh. Menurut pakar kesehatan madu aman dan baik (A) Sebagian madu lebah hutan mengandung bakteri
untuk dikonsumsi ibu hamil karena memiliki nutrisi yang yang berbahaya untuk janin.
tinggi. (B) Beberapa orang tua menyarankan putrinya yang
hamil untuk mengonsumsi madu.
(C) Ibu hamil yang mengonsumsi asam folat lebih
banyak daripada ibu hamil yang minum madu.
(D) Sebagian ibu hamil merasa lebih bertenaga setelah
mengonsumsi madu.
(E) Ibu hamil dianjurkan berkonsultasi ke dokter apabila
ingin mengonsumsi madu.
Perhatikan teks berikut ! PEMBAHASAN
Perundungan di sekolah menjadi salah satu isu 11. Manakah pernyataan berikut yang akan
yang perlu diperhatikan dalam pendidikan. Menurut MEMPERLEMAH argumen pakar pendidikan tersebut ?
pakar pendidikan, guru dapat mengurangi jumlah (A). Beberapa kasus perundungan yang terjadi di luar
perundungan di sekolah dengan membangun lingkungan sekolah dilakukan rekan sebaya.
keterbukaan antara guru dan siswa. (B). Sebagian kasus perundungan di sekolah yang
diketahui oleh guru dapat diselesaikan.
(C). Guru memberikan konseling kepada siswa yang
terlibat perundungan di sekolah.
(D). Siswa menceritakan berbagai hal kepada gurunya,
tetapi tidak termasuk masalah dalam
perundungan.
(E). Perundungan di sekolah seringkali dilakukan oleh
teman sebaya.
Perhatikan teks berikut ! PEMBAHASAN
12. Manakah pernyataan berikut yang PALING TEPAT
Ahli A menyatakan, “Seseorang yang ingin berhenti
mengenai hasil penelitian tersebut?
merokok akan mengalami kesulitan menghentikan
(A) Memperkuat pernyataan ahli A
konsumsi nikotin.”
Ahli B menyatakan, “Penggunaan permen karet yang (B) Memperkuat pernyataan ahli B
mengandung nikotin mempermudah seseorang berhenti (C) Memperlemah pernyataan ahli A
merokok.” (D) Memperlemah pernyataan ahli B
Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar orang (E) Tidak relevan dengan pernyataan ahli A dan ahli B
yang gagal menghentikan kebiasaan merokok telah
mencoba beberapa cara untuk menghentikan kebiasaan
tersebut.
Perhatikan teks berikut ! PEMBAHASAN
Pada dua dekade sebelumnya, suhu rata-rata di 13. Manakah pernyataan berikut yang PALING MUNGKIN
daerah tropis cenderung hangat. Pada saat ini, suhu rata- menjelaskan perbedaan kondisi tersebut?
rata di daerah tropis sangat panas. (A) Pada saat ini, suhu rata-rata di daerah yang bukan
tropis lebih rendah daripada daerah tropis.
(B) Ruang terbuka hijau di daerah tropis pada saat ini
lebih sedikit daripada dua dekade sebelumnya.
(C) Teknologi pengukur suhu pada saat ini lebih akurat
daripada dua dekade sebelumnya.
(D) Masyarakat daerah tropis saat ini memiliki
kesadaran yang sangat tinggi mengenai
perubahan iklim.
(E) Luas wilayah yang mengalami kekeringan
meningkat secara signifikan di sebagian daerah
tropis.
Perhatikan teks berikut ! PEMBAHASAN
Gajah adalah spesies hewan yang sangat 14. Berdasarkan pernyataan tersebut, manakah yang
penting bagi kelestarian ekosistem. Makin penting PALING MUNGKIN menjadi akibat dari pentingnya
suatu spesies bagi ekosistem, makin perlu spesies gajah bagi kelestarian ekosistem ?
tersebut untuk dilindungi. (A) Populasi gajah mengalami peningkatan yang
pesat.
(B) Penangkaran gajah dijadikan objek wisata.
(C) Pemerintah melarang perburuan dan
perdagangan gajah.
(D) Penangkaran gajah harus berada jauh dari
perkampungan
(E) Gajah dibiarkan hidup di alam bebas

Anda mungkin juga menyukai