Anda di halaman 1dari 3

5.

Bentuk Penyajian Data


a. Tulis
1) Kelebihan
a) Bebas mendeskripsikan data atau angka secara narasi, dengan kata dan
kalimat yang mudah dipahami.
b) Bagi orang-orang yang tidak senang membaca angka atau data statistik,
akan terbantu untuk lebih cepat memahami data tersebut karena disajikan
secara teks.
2) Kelemahan
a) Diperlukan waktu yang lebih banyak untuk menyusun kata dan kalimat
menjadi satu atau lebih paragraf agar mampu menjelaskan angka atau data
statistik.
b) Apabila kalimat dan paragrafnya panjang atau bahkan lebih dari satu
paragraf, makan diperlukan waktu lebih lama untuk dapat memahami data
tersebut.
c) Data kurang menarik dan menimbulkan kebosanan bagi pembaca karena
terdiri dari kalimat dan paragraf yang panjang.
d) Sulit untuk menjelaskan semua angka secara detail dalam bentuk teks.
Contoh:
Setelag dilakukan survey yang dilaksanakan pada tanggal 5 Agustus 2014 di Desa
X, didapatkan hasil bahwa dari 500 penduduk yang disurvei, sebanyak 40%
penduduk bekerja sebagai petani, 20% sebagai buruh, 15% sebagai karyawan
swasta, 10% penduduk bekerja sebagai PNS, 10% seabagai nelayan, dan sisanya
sebanyak 5% tidak bekerja.
b. Grafik
1) Kelebihan
a) Lebih mudah diingat
b) Lebih menarik
c) Informasi visual dan dapat dibandingkan
d) Dapat menyajikan perubahan hubungan
2) Kelemahan
a) Penyajian sesuai tujuan
b) Gambaran umum
c) Dipengaruhi oleh skala
Contoh:
3) Jenis
a) Diagram Lingkaran (Pie Chart)

b) Diagram Batang (Bar Graph)

c) Line Diagram

d) Multiple Line Diagram


e) Frequency Polygon

f) Radar Chart

Anda mungkin juga menyukai