Anda di halaman 1dari 4

TURNAMEN MOBILE LEGENDS KECAMATAN ARCAMANIK

KOTA BANDUNG

1. PERATURAN TEAM

- Team terdiri dari 7 orang pemain sudah termasuk 1 orang cadangan


- Setiap team menunjuk 1 orang sebagai captain team
- Setiap team diizinkan menggunakan inisial team minimal 3 karakter dan tanpa
mengandung unsur sara dan seksualitas
- Setia team diwajibkan memfollow akun IG karta ARCAMANIK
- Setiap team wajib mengirimkan logo team

2. PERATURAN PEMAIN

- Setiap pemain wajib memiliki akun MOBILE LEGENDS sendiri


- Setiap pemain wajib menggunakan smartphone sendiri dan support MOBILE
LEGENDS
- Nama akun tidak boleh mengandung unsur sara dan seksualitas
- Smartphone kategori TAB dilarang

3. PERATURAN PERTANDINGAN

- Menggunakan system gugur


- Penyisihan menggunakan system BO 3
- Grand Final menggunakan system BO 5
- Team yang tidak hadir sesuai jadwal pertandingan dinyatakan kalah 1-0
- Setiap pemain tidak diperkenankan menggunakan cheat dan sebagainya
- Pemain tidak diperkenankan menggunakan chat dan taunting selama pertandingan
- Pemain dilarang keras menggunakan kata kasar dsb
- Setiap team diperkenankan menggunakan pause game selama pertandingan
sebanyak 2x dengan waktu 5 menit
- Pause tidak diperkenankan saat WAR berlangsung
- Total waktupertandingan berlangsung sampai pemenang diketahui
- Global ban diberlakukan
TURNAMEN MOBILE LEGENDS KECAMATAN ARCAMANIK
KOTA BANDUNG

RINCIAN BIAYA
EVENT KARANG TARUNA E-SPORT 2022

PENGELUARAN
1. DEKORASI
- Spanduk 3 M X 6 M X Rp. 21.000 : Rp. 378.000
- Spanduk 2 M X 4 M X Rp. 21.000 : Rp. 160.000
- Kursi 36 BUAH :
- Meja 10 BUAH X Rp. 20.000 : Rp. 200.000

2. ARENA
- Terminal listrik 5 SET
- Connector 4 BUAH
- Lakban hitam 3 BUAH X Rp. 20.000 : Rp. 60.000

3. HADIAH
- Piala 4 BUAH : Rp. 350.000
- Uang pembinaan : Rp. 3.150.000
- Sertifikat 35 BUAH X Rp. 2.000 : Rp. 70.000

4. KONSUMSI
- Snack panitia 3 KALI X Rp. 200.000 : Rp. 600.000

5. SERAGAM
- Kaos panitia 12 BUAH X Rp.70.000 : Rp. 840.000

JUMLAH : Rp. 5.808.000


TURNAMEN MOBILE LEGENDS KECAMATAN ARCAMANIK
KOTA BANDUNG

SUSUNAN KEPANITIAAN

Penanggung Jawab : Muhammad Rahayu


Ketua Pelaksana : Bayu Nurdin
Pengawas Pertandingan : 1. Fazar
2 . Wildan
Pengawas Perangkat : Rian
Admin & Registrasi Peserta : 1. Eva
2. Devina
Host Pertandingan : 1. Ramdhani
2. Pandu
Teknisi Pertandingan : 1. Fredi
: 2. Wawan Hermawan
Konsumsi : 1. Dinda
: 2. Wahyuni

Anda mungkin juga menyukai