Anda di halaman 1dari 7

RULEBOOK - CLASH SQUAD

FUN MATCH PELAJAR FREE FIRE


COMMUNITY AREA
Rulebook ini merupakan panduan resmi yang dibuat oleh Official Garena untuk
mengatur turnamen FUN MATCH PELAJAR - CLASH SQUAD FREEFIRE COMMUNITY
AREA dengan aturan-aturan, jalannya turnamen, dan larangan yang harus dipenuhi oleh
tim dan pemain. Rulebook ini dibuat untuk memperkuat dan membentuk suasana
permainan yang kompetitif dan menjunjung tinggi nilai sportivitas.

JADWAL MAIN

TANGGAL SLOT TEAM JAM MAIN SISTEM

2 FEBRUARI 2023 128 BESAR - 19:00 WIB BEST OF 1


ROUND 1 (BO1)

2 FEBRUARI 2023 64 BESAR - 19:40 WIB BEST OF 1


ROUND 2 (BO1)

2 FEBRUARI 2023 32 BESAR - 20.20 WIB BEST OF 1


QUALIFIER (BO1)
ROUND 3

2 FEBRUARI 2023 16 BESAR - 21:00 WIB BEST OF 1


QUALIFIER (BO1)
ROUND 4

3 FEBRUARI 2023 8 BESAR - 19.00 WIB BEST OF 1


ROUND 5 - (BO1)
QUARTER
FINAL

3 FEBRUARI 2023 4 BESAR - 19.40 WIB BEST OF 1


ROUND 6 - (BO1)
SEMI FINAL

3 FEBRUARI 2023 ROUND 7 - 20:20 WIB BEST OF 3


GRAND (BO3)
FINAL
RULES DAN REGULASI

Hanya pemain yang terdaftar di Free Fire Community Fun Match Clash
Squad pelajar yang dapat mengikuti pertandingan. Semua pemain dan tim
wajib membaca dan harus mengikuti regulasi turnamen serta siap
menjunjung tinggi semangat sportifitas dan fair play. Penggunaan program
illegal dalam bentuk apapun akan dikenakan hukuman dengan bentuk
yang ditentukan oleh Official Tim Free Fire Community

STRUKTUR PERTANDINGAN

Selama Tournament berlangsung peserta dengan bracket atas wajib untuk


membuat room tersendiri serta mengontak lawan.
Posisi bracket bawah juga wajib kontak dengan tim yang ada di bracket
atas untuk bertanding.

Contoh :

- 2 Tim saling mengontak satu sama lain.


seperti pada bracket SMAN 1 Tumpang dan SMAN Jumapolo,
SMAN 1 Tumpang yang akan membuat room karena berada di
bracket ke atas
- Diwajibkan untuk tim bracket atas membuat perjanjian dimana salah
tim atas wajib untuk membuat room.
- Jika tim di bracket atas tersebut tidak membuat room maka tim
tersebut dianggap WALK OUT atau WO dan DISKUALIFIKASI.
- Jika tim di bracket bawah tidak masuk room setelah di kontak oleh
tim bracket atas, maka tim tersebut dianggap WALK OUT atau WO
dan DISKUALIFIKASI
- Tim yang tidak hadir setelah 10 menit dari waktu match yang
ditentukan akan dianggap WALK OUT atau WO dan
DISKUALIFIKASI

Hasil pertandingan wajib mengirim di Discord Official Free Fire Community


Area, di room #SS-HASIL-MATCH dengan format sebagai berikut :

MATCH TEAM A vs MATCH TEAM B


WINNER: [NAMA TEAM]
SCORE :
*WAJIB LAMPIRKAN SCREENSHOT PERTANDINGAN

OPEN QUALIFIER - 128 SLOT :

● Server : INDONESIA
● Mode : CLASH SQUAD - RANDOM STORE
● Gun Properti : NON - AKTIF
● Default Coin : 500
● Ammo : LIMITED
● Round : 7 ROUND
● Map : BERMUDA

QUALIFIER PHASE 1 - 64 SLOT :

● Server : INDONESIA
● Mode : CLASH SQUAD - RANDOM STORE
● Gun Properti : NON - AKTIF
● Default Coin : 500
● Ammo : LIMITED
● Round : 7 ROUND
● Map : BERMUDA

QUALIFIER PHASE 2 - 32 SLOT :

● Server : INDONESIA
● Mode : CLASH SQUAD - RANDOM STORE
● Gun Properti : NON - AKTIF
● Default Coin : 500
● Ammo : LIMITED
● Round : 7 ROUND
● Map : BERMUDA

QUALIFIER PHASE 3 - 16 SLOT :

● Server : INDONESIA
● Mode : CLASH SQUAD - RANDOM STORE
● Gun Properti : NON - AKTIF
● Default Coin : 500
● Ammo : LIMITED
● Round : 7 ROUND
● Map : NEXTERRA

SEMI FINAL - 8 BESAR :

● Server : INDONESIA
● Mode : CLASH SQUAD - RANDOM STORE
● Gun Properti : NON - AKTIF
● Default Coin : 500
● Ammo : LIMITED
● Round : 13 ROUND
● Map : ALPINE

PLAY INS - 4 BESAR :


● Server : INDONESIA
● Mode : CLASH SQUAD - RANDOM STORE
● Gun Properti : NON - AKTIF
● Default Coin : 500
● Ammo : LIMITED
● Round : 7 ROUND - 3x MAIN
● Map : BERMUDA-KALAHARI-NEXTERRA

GRAND FINAL :

● Server : INDONESIA
● Mode : CLASH SQUAD - RANDOM STORE
● Gun Properti : NON - AKTIF
● Default Coin : 500
● Ammo : LIMITED
● Round : 7 ROUND - 3x MAIN
● Map : BERMUDA-PURGATORY-ALPINE

PLACEMENT AND SCORING

Semua pertandingan dapat dicek di CHALLONGE :

https://challonge.com/id/TOURPELAJARFF

POOL PRIZE

Hadiah Total 16000 Diamond.

TOTAL HADIAH
JUARA PER TIM
1 3000

2 2000

3 1200

4 1000

5 800

6 800

7 800

8 800

9 - 64 100

PERATURAN DAN SANKSI

● Emulator, Dilarang menggunakan Emulator (Bluestacks, Nox, Memu,


dsb.) selama pertandingan berlangsung
● Program Illegal/Cheater, Dilarang menggunakan program ilegal dalam
bentuk apapun termasuk program atau sejenisnya yang memodifikasi
aplikasi Garena Free Fire
● Toxic, Perilaku flaming/curang/toxic tidak dapat ditoleransi. Peringatan
akan disampaikan oleh panitia. Jika hal tersebut diulang kembali, panitia
berhak memutuskan sanksi yang dikenakan kepada pihak yang terlibat..
● Network Error, Apabila ada peserta yang mengalami kendala koneksi,
error, dll, maka pertandingan akan tetap dilanjutkan
● SARA, RASISME,Penghinaan terhadap Free Fire maupun tim lainnya,
Turnamen Garena, Media Sosial, Email, dan/atau sarana komunikasi
lainnya akan dikenakan sanksi jika terbukti melakukan penghinaan /
pencemaran nama baik. Pada kasus pelecehan berat dengan pernyataan
yang radikal, ancaman, dan kekerasan fisik dapat menghasilkan sanksi
yang lebih berat.
● Spamming Discord/WA, Fungsi media komunikasi yang diberikan oleh
Official Garena adalah media untuk berkomunikasi yang efisien dengan
lawan ataupun Official selama turnamen berlangsung. Tim/Pemain yang
melakukan spam di dalam media tersebut akan dikenakan sanksi.
● Perilaku Tidak Sportif, Pelanggaran dalam poin ini dapat terjadi jika
terdapat upaya dari pemain/tim untuk menyesatkan admin atau pemain
lain menggunakan informasi palsu, atau dengan menipu pemain/tim lain.
Jika terdapat pelanggaran ini, pemain/tim tersebut akan mendapatkan
sanksi luar biasa.

Anda mungkin juga menyukai