Anda di halaman 1dari 3

No Gambar Nama Fungsi/Keterangan

1 Paste Untuk menempelkan hasil copy


Ctrl+v atau cut
 
2 Cut Untuk memotong teks/objek
 
Ctrl+x terpilih
3 Copy Untuk menggandakan teks/objek
  Ctrl+c terpilih
4 Format Painter Digunakan untuk meniru format
  halaman dokumen ke dalam
dokumen lainnya
5 Font Perintah untuk menentukan jenis
  Ctrl+d font
6 Font Size Perintah untuk menentukan
  ukuran font
7 Grow Font Untuk memperbesar ukuran huruf
 
secara instan
8 Shrink Font Untuk memperkecil ukuran huruf
  secara instan
9 Clear Formatting Untuk menghapus pemformatan
  teks terpilih
10 Bold Perintah untuk menebalkan huruf
  Ctrl+b
11 Italic Untuk memiringkan Teks terpilih
 
Ctrl+i
12 Underline Untuk memberikan garis bawah
 
Ctrl+u pada teks terpilih
13   Strikethrough Memberikan tanda coret padateks
terpilih
14 Subscript Untuk mengetik karakter
 
pemangkatan di bawah
15 Superscript Untuk mengetik karakter
 
pemangkatan di atas
16 Change Case Untuk mengubah status huruf
 
kapital/huruf kecil
17 Highlight Perintah untuk memberi warna
  arsiran pada teks
18 Font Colors Perintah untuk memberi warna
  pada huruf
19   Bullets Perintah untuk memberi bulet dan
penomoran simbol
20 Numbering Perintah untuk memberi
 
penomoran
21 Increase Indent Perintah untuk menggeser
 
Ctrl+m indentasi kekanan
22 DecreaseIndent Perintah untuk menggeser
  Ctrl+m indentasi kekiri
23 Sort
  Untuk menyortir data
24 Show Paragraph Untuk
 
Marks menampilkan/menyembunyikan
tanda koreksi paragraf
25 Align Left Perintah untuk membuat teks rata
  Ctrl+l kiri
26 Center Perintah untuk membuat teks rata
 
Ctrl+e tengah
27 Align Text Right Perintah untuk membuat teks rata
 
Ctrl+r kanan
28 Justify Perintah untuk memberi teks rata
  Ctrl+j kiri dan kanan
29 Line Spacing Untuk mengatur jarak antar baris
  teks
30 Shading Untuk mengatur warna latar teks
  terpilih
31 Bottom Border Untuk memberikan garis tepi
pada teks terpilih
32 Find Untuk mencari kata tertentu
  Ctrl+f berdasarkan input keyword
tertentu dalam suatu file
33 Replace Untuk mencari dan mengganti
 
kata yang ditemukan untuk
diganti dengan kata tertentu
dalam suatu file
34 Select Digunakan untuk memilih objek
 
atau teks tertentu di dalam suatu
file

Menu Insert

No Gambar Nama Fungsi/Keterangan


35 Cover Page Untuk menyisipkan sampul halaman
yang terformat

 
36 Blank Page Untuk menyisipkan sebuah halaman
  baru
37 Page Break Memulai halaman selanjutnya pada
posisi saat ini
 
38 Table Untuk membuat tabel
 
39 Picture Untuk menyisipkan gambar ke dalam
dokumen
 
40 Clip Art Menyisipkan kreasi seni, film, suara
  atau photo yang telah terformat
41 Shapes Untuk membuat bentuk-bentuk
  tertentu tanpa harus memakai aplikasi
tambahan
42 SmartArt Untuk menampilkan sebuah
  visualisasi informasi yang akan
ditampilkan dalam bentuk gambar,
sehingga mudah dan cepat dalam
pembuatannya
43 Chart Untuk membuat diagram
 
44 Hyperlink Menambahkan sebuah link untuk
sebuah halaman web
 
45 Bookmark Digunakan untuk menyisipkan tanda
yang dapat dipakai untuk di tuju pada
 
dokumen
46 Cross Reference Digunakan untuk
menyisipkanfootnote,caption, cross
 
reference, dan indeks
47 Header Untuk membuat teks yang selalu
muncul pada bagian atas dari
  dokumen
48 Footer Untuk membuat teks yang selalu
muncul pada bagian bawah dari
 
dokumen
49 Page Number Untuk menyisipkan nomor halaman
ke dokumen
 
50 Text Box Digunakan untuk menyisipkan kotak
  teks pada dokumen

Anda mungkin juga menyukai