Anda di halaman 1dari 2

Kelompok :

Nama anggota :
LEMBAR KEGIATAN SISWA-1
Makhluk Hidup Dan Benda Tak Hidup

KEGIATAN 1
Tujuan:

1. Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda tak hidup

Alat dan Bahan:

1. Alat tulis
2. Tumbuhan di sekitar lingkungan rumah
3. Hewan di sekitar lingkungan rumah
4. Benda-benda di sekitar rumah

Permasalahan :
Menurutmu, apakah semua makhluk dan benda yang kalian lihat memiliki ciri-ciri yang sama?

Langkah Kerja:
1. Amatilah tumbuhan, hewan, dan benda yang ada di sekitar lingkungan sekolahmu!
2. Berilah tanda ceklis (v) pada kolom yang kamu anggap benar dari tabel di bawah ini
3. Diskusikan hasil pengamatanmu bersama kelompok !

Semangat kamu bisa !! Anisa Puteri, S.Pd


Data Pengamatan

No Nama Objek Ciri - ciri Termasuk Makhluk....

hidup mati

Memerlukan
Tumbuh dan
berkembang

Mananggapi
beradaptasi
Bekembang
bernapas

makanan
rangsang
bergerak

ekskresi
biak
1 Kucing ya ya ya ya ya ya ya ya ya -

Semangat kamu bisa !! Anisa Puteri, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai