Anda di halaman 1dari 10

JUKLAK JUKNIS PERLOMBAAN HARI KEMERDEKAAN INDONESIA KE-77

1. LOMBA PECAH BALON


A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Sabtu
Tanggal : 13 Agustus 2022
Pukul : 13.30-14.15
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra
B. A. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Semua peserta harus memakai ceting yang sudah disiapkan oleh panitia.
3. Peserta siap di garis finish.
4. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
5. Peserta yang berhasil dengan cepat memecahkan balon akan menjadi
pemenangnya.
6. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam setiap
round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta membuka penutup mata maka peserta akan dikenai
diskualifikasi.
g. Sebelum pertandingan dimulai penonton dimohon untuk mundur untuk
menghindari terkena pukulan.
• DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan dimulai.

2. LOMBA MEMASUKKAN PAKU DALAM BOTOL


A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Sabtu
Tanggal : 13 Agustus 2022
Pukul : 14.16-15.00
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra
B. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Paku diikat dengan tali dan digantung di belakang celana peserta.
3. Peserta siap di garis finish.
4. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
5. Peserta yang berhasil dengan cepat memasukkan paku kedalam botol akan
menjadi pemenangnya.
6. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam setiap
round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Peserta dilarang mamasukkan paku menggunakan apabila itu dilanggar
maka akan dikenai diskualifikasi.
3. LOMBA KARET MUKA
A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Sabtu
Tanggal : 13 Agustus 2022
Pukul : 15.15-16.00
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra
B. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan oleh 4 peserta.
2. Karet dipasang di kepala bawah mata.
3. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
4. Saat music mulai, peserta menurunkan karet dengan menggerakan wajah sambil
bergoyang.
5. Peserta yang berhasil dengan cepat menurunkan karet sampai leher dlam waktu
2 menit akan menjadi pemenangnya.
6. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam setiap
round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Sebelum pertandingan dimulai panitia mencotohkan bagaimana cara
bermain dikarenakan permainan masih baru oleh peserta.

4. LOMBA SUNGGI TAMPAH


A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Sabtu
Tanggal : 13 Agustus 2022
Pukul : 16.01-16.30
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra
B. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan oleh 4 peserta.
2. Peserta siap di garis finish.
3. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start dab lari mengambil tampah.
4. Saat music mulai, peserta berhenti berjalan dan menurunkan tampah lalu
bergoyang, saat music berhenti peserta mulai melanjutkan permainan.
5. Apabila tampah jatuh dari sendok maka peserta memulai kembali dari garis
start.
6. Peserta yang berhasil dengan cepat mencapai garis finish akan menjadi
pemenang. (dihitung dari garis start ke finish lalu ke garis start lagi).
7. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam setiap
round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.

5. LOMBA BALAP KELERENG


A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Minggu
Tanggal : 14 Agustus 2022
Pukul : 08.00-08.45
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra
b. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Peserta berdiri di garis start sambil menaruh sendok di ujung mulut dan tangan
di belakang.
3. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
4. Apabila kelereng jatuh dari sendok maka peserta memulai kembali dari garis
start.
5. Peserta yang berhasil dengan cepat mencapai garis finish akan menjadi
pemenang. (dihitung dari garis start ke finish lalu ke garis start lagi).
6. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam setiap
round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta melakukan pelanggaran maka akan dikenai diskualifikasi.
• DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan dimulai.

6. LOMBA TIUP BOLA AIR


A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Minggu
Tanggal : 14 Agustus 2022
Pukul : 08.46-9.30
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra
B. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Peserta berdiri di garis start dan tangan di belakang.
3. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh meniup bola.
4. Apabila bola jatuh dari sendok maka peserta memulai kembali dari garis start.
5. Peserta yang berhasil dengan cepat memasukkan bola ke dalam cup akan
menjadi pemenang.
6. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam setiap
round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta melakukan pelanggaran maka akan dikenai diskualifikasi.
 DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan dimulai.

7. LOMBA BOLA CORONG


A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Minggu
Tanggal : 14 Agustus 2022
Pukul : 09.36-10.15
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra

B. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Pemain berjumlah 1 orang.
3. Semua peserta harus menutup wajah dengan corong yang sudah disediakan
oleh panitia
4. Peserta siap di garis finish.
5. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
6. Peserta yang berhasil dengan cepat menendang bola mencapai garis finish akan
menjadi pemenang
7. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai
diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam
setiap round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta melakukan pelanggaran maka akan dikenai
diskualifikasi.
 DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan dimulai.

8. LOMBA JOGET BALON

A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Sabtu
Tanggal : 14 Agustus 2022
Pukul : 10.16-11.00
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra
B. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Peserta membuat kelompok, setiap kelompok terdiri dari 2 orang.
3. Masing masing kelompok berdiri saling berhadapan di garis start.
4. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
5. Saat music dimulai peserta di wajibkan untuk joget/ goyang, jika tidak akan
dinyatakan kalah walaupun sudah mencapai garis finish.
6. Apabila balon jatuh dari maka peserta memulai kembali dari garis start.
7. Peserta yang berhasil dengan cepat mencapai garis finish akan menjadi
pemenang. (dihitung dari garis start ke finish lalu ke garis start lagi).
8. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai
diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam
setiap round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta melakukan pelanggaran maka akan dikenai
diskualifikasi.
 DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan
dimulai.
C. KRITERIA PENILAIAN
Jogetan paling menarik dan yang tercepat mencapa garis finish.

9. LOMBA GOYANG KARDUS

A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Minggu
Tanggal : 14 Agustus 2022
Pukul : 13.30-14.15
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra

b. KETENTUAN LOMBA

1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.


2. Pemain berjumlah 1 orang.
3. Kardus diikat dengan tali dan digantung di belakang celana peserta.
4. Peserta siap di garis finish.
5. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
6. Peserta boleh menggoyangkan kardus saat sudah berjalan sampai finish
7. Peserta yang berhasil dengan cepat mengeluarkan bola terbanyak dalam waktu
3 menit akan menjadi pemenang.
8. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai
diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam
setiap round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta melakukan pelanggaran maka akan dikenai
diskualifikasi.
 DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan dimulai.

10. LOMBA CANTOL CETING


A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Minggu
Tanggal : 14 Agustus 2022
Pukul : 14.16-15.00
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra

B. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Pemain berjumlah 1 orang.
3. Semua peserta harus memakai toping ceting yang telah disiapkan oleh panitia.
4. Peserta siap di garis finish.
5. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
6. Peserta yang berhasil dengan cepat mengaitkan ceting ke kawat dengan tangan
di belakang akan menjadi pemenang
7. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai
diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam
setiap round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta melakukan pelanggaran maka akan dikenai
diskualifikasi.
• DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan dimulai.

11. LOMBA KARET TEPUNG


A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Minggu
Tanggal : 14 Agustus 2022
Pukul : 15.15-16.00
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra

B. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Pemain berjumlah 1 orang.
3. Peserta berdiri di garis start sambil menaruh sedotan di ujung mulut dan tangan
di belakang.
4. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak dari
garis start.
5. Peserta yang berhasil dengan cepat mengumpulkan karet dalam waktu 2 menit
akan menjadi pemenang.
6. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan 3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai
diskualifikasi
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam
setiap round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta melakukan pelanggaran maka akan dikenai
diskualifikasi.
 DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan dimulai.
12. LOMBA PUKUL AIR
A. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Minggu
Tanggal : 14 Agustus 2022
Pukul : 16.01- 16.45
Tempat : Lapangan Rumah Mas Rendra

b. KETENTUAN LOMBA
1. 1 kloter dilakukan 4 peserta.
2. Semua peserta harus ditutup matanya oleh panitia lomba.
3. Sebelum game dimulai peserta harus diputar putar.
4. Peserta siap di garis finish.
5. Setelah wasit memberi aba aba ” MULAI” dan peserta baru boleh beranjak
dari garis start.
6. Peserta yang berhasil dengan cepat memecahkan balon akan menjadi
pemenangnya.
7. Pemenang setiap babak di tanding ulang untuk menentukan juara 1,2, dan
3.
 CATATAN:
a. Menggunakan system round.
b. Pemanggilan peserta lebih dari 5 panggilan akan dikenai
diskualifikasi.
c. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
d. Semifinal dan final akan diadakan yang menjadi pemenang dalam
setiap round.
e. Apabila peserta mendapatkan bantuan dari penonton akan dikenai
diskualifikasi.
f. Apabila peserta membuka penutup mata maka peserta akan dikenai
diskualifikasi.
g. Sebelum pertandingan dimulai penonton dimohon untuk mundur
untuk menghindari terkena pukulan.
 DAN LAIN LAIN:
Panitia wajib menyiapkan alat 10 menit sebelum permainan dimulai.

Anda mungkin juga menyukai