Anda di halaman 1dari 2

CEK LIST DOKUMEN PERTANGGUNGJAWABAN DANA TPID TAHUN ANGGARAN 2019

NO RINCIAN DOKUMEN PERTANGGUNG JAWABAN

1 Laporan Pertanggungjawaban Bantuan Pemerintah PPID Tahun Anggaran 2019

2 Surat Pernyataan Penyelesaian Pekerjaan

3 Surat Pernyataan Dokumen Pertanggungjawaban Telah diverifikasi Kabupaten / Kota

4 Buku Kas umum ( BKU ) TPID Perkegiatan

5 Foto Copy Rekening Bank TPID ( Nama Rekening TPID Kecamatan Tanoh Alas

6 Cek List Dokumen Pertanggungjawaban TIPD Tahun Anggaran 2019

Kutacane,31 Desember 2019


KEPALA DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN KUTE
KABUPATEN ACEH TENGGARA
Selaku Ketua Tim Inovasi Kabupaten ( TIK )

JAMRIN DESKY,SE
Pembina ( IV/a )
NIP.19681016 1989021 001
SURAT PERNYATAAN SUDAH DI VERIFIKASI DOKUMEN PERTANGGUNGJAWABAN
KEGIATAN DOK TPID TAHUN ANGGARAN 2019

Yang Bertanda Tangan dibawah ini :

Nama : JAMRIN DESKY,SE

NIP : 19681016198902 1 001

Jabatan : Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Kute Kabupaten

Aceh Tenggara ( Ketua Tim Inovasi Kabupaten Aceh Tenggara

Alamat : Desa Mbarung kecamatan Babussalam Kabupaten Aceh Tenggara

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa dokumen belanja bantuan pemerintah untuk TPID

Kecamatan Tanoh Alas dalam Kabupaten Aceh Tenggara sebesar Rp: 38,843,200 ,-

( Tiga Puluh Delapan Juta Delapan Ratus Empat Puluh Tiga Ribu Dua Ratus Rupiah )
Telah diverifikasi Dokumen Pertanggungjawaban kegiatan DOK TPID Tahun Anggaran 2019

dengan kebenarannya sesuai dengan Keputusan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal

dan Tranmigrasi Republik Indonesia No.48 Tahun 2018 tanggal 30 Mei 2018 Tentang Pedoman

Umum Program Inovasi Desa dan keputusan Jendral Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat

Desa Nomor : 36 Tahun 2018 tanggal 04 Juli 2018 Tentang Petunjuk Teknis Bantuan Pemerintahan

Pengelolaan Pengetahuan dan inovasi Desa Tahun Anggaran 2019.

Demikian surat Pernyataan ini saya Perbuat agar dapat dipergunakan sebagai mana mestinya

Kutacane,31 Desember 2019


KEPALA DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN KUTE
KABUPATEN ACEH TENGGARA
Selaku Ketua Tim Inovasi Kabupaten ( TIK )

JAMRIN DESKY,SE
Pembina ( IV/a )
NIP.19681016 1989021 001

Anda mungkin juga menyukai