Anda di halaman 1dari 2

UJIAN BAB I TENTANG MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA

A. Soal Pilihan Ganda


1. Berikut ini merupakan komponen biotik 6. Berikut ini adalah jenis-jenis simbiosis, ....
penyusun ekosistem adalah..... a. mutualisme
a. Semut, Ulat, Kecoak, dan Ular b. ekosistem
b. Batu, Tanah, Air, dan Udara c. paranisme
c. Air, Ulat, Udara, dan Tanah d. netralisme
d. Batu, Air, Semut, dan Udara 7. Interaksi antarkesatuan berbagai komunitas
2. Segala sesuatu yang terdapat di sekitar dengan lingkungan disebut ....
makhluk hidup dan berpengaruh terhadap a. Individu
aktifitas makhluk hidup disebut..... b. Komunitas
a. Ekologi c. populasi
b. Habitat d. ekosistem
c. Lingkungan 8. Peristiwa yang menunjukkan gejala alam
d. Biosfer abiotik adalah …
3. Contoh gejala alam kebendaan pada objek a. ayam bertelur untuk melestarikan
abiotik adalah …. keturunannya
a. kecambah akan tumbuh jika diberi air b. kematian unggas di Desa Sambisari
b. lapisan tanah teratas berwarna hitam disebabkan oleh virus H5N1
c. semut rangrang berwarna merah c. badak bercula satu di Taman Nasional
d. cicak memutuskan ekornya Ujung Kulon mengalami kepunahan
4. Riko melakukan pengamatan di kebun d. pelangi terbentuk akaibat pembiasan
sekolah, diperoleh data sebagai berikut: (1) cahaya matahari oleh titik-titik air hujan
pohon mangga; (2) batu kerikil; (3) rumput; 9. Suatu ekosistem sawah terdapat:
(4) ular; (5) air; (6) pasir; (7) sinar (1) padi
matahari; (8) kupu-kupu. Berdasarkan data (2) belalang
itu yang termasuk komponen biotik adalah (3) katak
… (4) ular
a. (1), (3), (4), dan (8) (5) elang 
b. (3), (4), (6), dan (7) Pada ekosistem sawah di atas elang
c. (1), (3), (6), dan (7) mendapatkan energi dengan memakan ular,
d. (2), (5), (6), dan (7) sehingga elang merupakan konsumen yang
5. Daun Jambu yang tumbuh menjadi besar hanya memakan daging. elang dalam
dan lebat daunnya. Hal tersebut merupakan ekosistem sawah tersebut berperan sebagai
ciri…. organisme … .
a. Bergerak a. Omnivora 
b. membutuhkan nutrisi b. Karnivora
c. tumbuh dan berkembang c. Herbivora
d. berkembang biak d. Organisme tingkat trofik
10. Interaksi yang terjadi antara ikan remora
dan ikan hiu merupakan contoh
peristiwa.....
a. Parasitisme
b. Rantai makanan
c. Komensalisme
d. Mutualisme
B. Soal Essay
1. Jelaskan arti dari produsen dan sebutkan contohnya!
2. Sebutkan jenis-jenis konsumen beserta contohnya!
3. Apa saja yang mungkin mempengaruhi keseimbangan ekosistem laut? Coba
identifikasikanlah 5 komponen biotik yang ada!.
4. Apakah yang akan terjadi jika produsen dalam suatu ekosistem punah? Coba prediksikan
jawabanmu. Jelaskan alasanmu!
5. Perhatikan gambar rantai makanan pada ekosistem di sawah di bawah ini!

      
Jika para petani melakukan pemberantasan serangga, apa yang akan terjadi pada populasi
padi dan katak? Jelaskan.

Anda mungkin juga menyukai