Anda di halaman 1dari 2

PRE TES IHT PENGELOLAAN B3

1. Apakah singkatan dari B3 ?


a. Bahan Berbahaya dan Beracun
b. Barang dan Bahan Berbahaya
c. Barang-barang Beracun
d. Bahan-bahan berbahaya

2. Dimana penyimpanan sementara limbah B3?


a. TPS B3
b. Incinerator
c. Tempat sampah warna coklat
d. TPA Pemkab Tuban

3. Spill kit adalah….


a. seperangkat alat yang digunakan untuk menangani tumpahan B3 ( Bahan kimia,
Infeksius, Logam berat, Minyak )agar tidak membahayakan penghuni dan
lingkungan sekitarnya.
b. Box untuk menyimpan peralatan yang digunakan untuk membersihan sampah medis
agar tidak membahayakan petugas dan pasien.
c. Box untuk meyimpan benda-benda tajam dan berbahaya
d. Seperangkat alat yang digunakan untuk kebutuhan cleaning service di Rumah Sakit
4. Sebutkan macam macam alat dan bahan spill kit :
a. APD, Tisue, pinset, box spill kit, larutan klorin, sapu kecil dan skrop kecil, kantong
plastik kuning
b. APD, sapu, box spill kit, ember cucian, sabun, kanebo
c. APD, Tisue, pinset, box spill kit, larutan klorin, sapu kecil dan skrop kecil, kantong
plastic hitam
d. APD, kresek warna terserah, box spill kit, larutan klorin, kanebo, sapu, skrop kecil

5. Sebutkan prosedur pembersihan tumpahan B3


a. Ambil Spill Kit, Lakukan cuci tangan, Gunakan APD, Pasang Rambu peringatan,
semprotkan larutan klorin , letakkan tissue pada tumpahan supaya terserap dan
bersihkan dg pinset, buang tissue ke kantong kuning 1, semprotkan larutan klorin
kembali, bersihkan kedua kali dengan tisu dan buang ke kantong kuning 1, APD
non disposable yang sdh dipakai dilepas ditaruh pada kantong plastik kuning 2,
Rapikan kembali spill kit, Laporan Tumpahan B3
b. Ambil Spill Kit, Pasang rambu peringatan, bersihkan dengan tisu atau kain lap,
bersihkan dengan pinset, siram dengan larutan klorin, buang APD pada tempat sampah,
bersihkan dengan tisu atau kain lap yang kedua kali, bersihkan dengan pinset, siram
dengan larutan klorin, buang APD pada tempat sampah,laporan tumpahan B3
c. Panggilkan Cleaning service, ambil spill kit, siapkan tisu, larutan klorin,siapkan APD,
siapkan kantong plastic untuk sampah, laporkan kejadian tumpahan kepada Direktur
d. Ambil APD, Ambil Spill Kit, bersihkan dengan larutan klorin dan sabun, lap dengan
kanebo, laporkan kepada komite K3RS

Anda mungkin juga menyukai