Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMP Negeri 1 Belitang Madang Raya

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Kelas/Semester : VIII/Ganjil

Materi Pokok : Meminta Perhatian

Alokasi Waktu : 80 Menit (1x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan melaksanakan fungsi sosial dari ungkapan meminta perhatian sesuai dengan konteks penggunaannya.
2. Dengan mengucapkan dan merespon ungkapan meminta perhatian sesuai dengan konteks penggunaannya.

B. Media Pembelajaran, Alat dan Sumber Belajar


Media : Guess the pictures, Choose a word in the pictures, Lembar kerja (siswa), Lembaran Penilaian.
Alat/Bahan : Spidol, Papan tulis, dan laptop
Sumber Belajar : Buku Bahasa Inggris Siswa Kelas VIII, Penerbit Erlangga, Tahun 2013

C. Langkah-Langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)


Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi selanjutnya.
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi: Meminta Perhatian
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh
Kegiatan Inti (50 Menit)
Kegiatan Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi
Literasi Meminta Perhatian dengan cara melihat, mengamati, dan mendengar materi yang disampaikan.
Critical Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin dari teks
Thinking dialog yang telah disajikan yang berkaitan dengan materi Meminta Perhatian.
Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok mendiskusikan, mengumpulkan informasi dan
untuk selanjutnya mereka akan membuat dialog yang berkaitan dengan materi Meminta Perhatian.
Comumunication Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok yang berkaitan dengan materi Meminta
Perhatian.
Creativity Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari berkaitan dengan
materi Meminta Perhatian. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan Kembali
hal-hal yang belum dipahami.
Kegiatan Penutup (15 Menit)
o Peserta didik dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran.
o Peserta didik dan guru menarik kesimpulkan dari hasil kegiatan pembelajaran
o Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian kepada kelompok yang kinerjanya baik).
o Menugaskan peserta didik untuk terus mencari informasi yang berkaitan dengan materi yang sudah dipelajari.
o Guru menyampaikan materi pembelajaran berikutnya.
o Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam dan doa.
D. Penilaian Hasil Pembelajaran
1. Penilaian Sikap: Observasi dalam proses pembelajaran
2. Penilaian Pengetahuan: Tes lisan dan tes tertulis bentuk uraian
3. Penilaian Keterampilan : Praktek/Rubik

Guru Pamong Mahasiswa

TATIK MIARSI, S. Pd RIO RIZKY OCTORA


NIP, 198210142008012004 NIM. 1988203060

Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Belitang Madang Raya

SAWALLUDIN S, Pd
NIP. 196802171992031003

Anda mungkin juga menyukai