Anda di halaman 1dari 4

Komodo

Apa kalian tahu tentang komodo. Ya komodo adalah jenis hewan melata paling besar yang
dilindungi di negara Indonesia. Tempat hidup komodo berada di sejumlah hutan dan semak-
semak belukar yang terdapat di Taman Nasional Komodo, Nusa Tenggara Timur. Indonesia.
Bahkan, di Indonesia, Komodo termasuk hewan melata paling berat karena tubuhnya
memiliki berat sekitar 100 kg atau lebih.

Di Indonesia pernah ada komodo terbesar dengan panjang sampai 3 meter dan berat 166 kg.
Pada umumnya komodo memiliki pajang 2,5 meter dan berat 91 kg. Namun, beberapa jenis
komodo di Indonesia dapat mencapai berat dan panjang yang lebih dari rata-rata. Kulit
komodo berwarna abu abu, tungkai lengannya kuat, bersisik, ekornya berotot, dan bentuk
moncongnya lancip. Komodo menggunakan indra penciuman yang kuat untuk mendeteksi
letak mangsanya seperti bangkai binatang. Ia akan tetap bisa mencium baunya, meski jarak
mangsa tersebut berada di beberapa meter ke depan.

komodo juga dapat memangsa binatang melata seperti binatang mamalia ukuran besar.
Komodo memiliki gigi yang hampir semua bagiannya tertutup gusi, maka dari itu bagian
giginya tidak dapat dilihat. Adapun yang unik dari komodo ialah, gusinya akan berdarah
ketika sedang mengunyah dan makan karena inilah yang menjadi media berbahaya dalam
perkembangan bakteri.

Di dalam mulut komodo terdapat bakteri hidup yang mematikan dan dapat mengakibatkan
darah korban menjadi keracunan ketika ia gigit. Mangsa komodo akan digigit olehnya dan
dibuntuti sampai tidak dapat pergi dan akhirnya lemas. Salah satu khasus penyerangan
komodo ke manusia pernah terjadi pada tanggal 4 juni 2007 dimana salah satu komodo
menyerang anak laki laki berusia 8 tahun. Namun, sekarang komodo dalam keadaan yang
terancam punah. Hal ini dikarenakan habitat komodo yang rusak dan banyak pemburu yang
tidak bertanggung jawab.

Hasil laporan teks observasi


A. Makna pengertian secara langsung

Komodo adalah jenis hewan melata paling besar yang dilindungi di indonesia.

B. Makna pengertian secara tidak langsung

Komodo juga dapat memangsa binatang melata seperti binatang mamalia berukuran
besar.
C. Makna pengertian visual

Kulit komodo berwarna abu abu, tungkai lengannya kuat, bersisik, ekornya berotot,
dan bentuk moncongnya lancip

D. Makna definisi menurut kbbi

biawak besar yang panjangnya dapat mencapai 5 m dengan berat sekitar 150 kg, ekornya
pipih, kepalanya bermoncong, lidahnya panjang bercabang di ujungnya dengan warna
kuning kemerah-merahan, terdapat di Pulau Komodo, Nusa Tenggara Timur.

E. Kata /istilah dan maknanya

Indra = pengelihatan

Mamalia = hewan yang melahirkan

Tungkai = kaki (seluruh kakinya dari pangkal paha ke bawah)


Habitat = tempat tinggal

F. Kalimat definisi

 Adapun yang unik dari komodo ialah, gusinya akan berdarah ketika sedang
mengunyah dan makan karena inilah yang menjadi media berbahaya dalam
perkembangan bakteri.

 Komodo memiliki gigi yang hampir semua bagiannya tertutup gusi, maka dari itu
bagian giginya tidak dapat dilihat.

G. Kalimat deskripsi

 Kulit komodo berwarna abu abu, tungkai lengannya kuat, bersisik, ekornya
berotot, dan bentuk moncongnya lancip.

H. Imbuhan di

 imbuhan

 komodo adalah jenis hewan melata paling besar yang dilindungi di negara
Indonesia

 Tempat hidup komodo berada di sejumlah hutan dan semak-semak belukar yang
terdapat di Taman Nasional Komodo, Nusa Tenggara Timur. Indonesia

 Namun, beberapa jenis komodo di Indonesia dapat mencapai berat dan panjang
yang lebih dari rata-rata.

 Hal ini dikarenakan habitat komodo yang rusak dan banyak pemburu yang tidak
bertanggung jawab

 Kata depan

 Di Indonesia, Komodo termasuk hewan melata paling berat karena tubuhnya


memiliki berat sekitar 100 kg atau lebih

 Di Indonesia pernah ada komodo terbesar dengan panjang sampai 3 meter dan
berat 166 kg. Pada umumnya komodo memiliki pajang 2,5 meter dan berat 91 kg.

 Di dalam mulut komodo terdapat bakteri hidup yang mematikan dan dapat
mengakibatkan darah korban menjadi keracunan ketika ia gigit.

Anda mungkin juga menyukai