Anda di halaman 1dari 16

1. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c, d, atau e pada jawaban yang paling benar!

1. Tune up mesin kendaraan dilakukan ketika mesin kendaraan sudah mencapai interval

a 1000 km

b. 5.000 km c. 10.000 km

d. 15.000 km

e. 20.000 km

Jawab: c 10.000 km

2 Berikut pekerjaan pemeliharaan mesin kendaraan yang dilakukan pada saat mesin panas, kecuali

a pemeriksaan drive belt

b. penyetelan putaran idle/stasioner c penyetelan campuran bahan bakar dan udara

d. penyetelan katup e tes tekanan kompresi

Jawab: a pemeriksaan drive belt

3. Konstruksi mekanik katup model SOHC, untuk menggerakkan poros nok menggunakan
a timing chain b. timing belt

c timing gear d. V belt

e fly wheel

Jawab: b timing belt

4. Berikut merupakan komponen penunjang kerja engine, yaitu

a poros nok b. blok silinder

cmekanik katup

d: roda penerus

e sistem pendinginan

Jawab: e sistem pendinginan

5. Poros yang berlubang pada tengahnya untuk mengurangi berat agar gesekan piston dengan dinding
silinder

semakin kecil disebut


a. ring piston

b. snap ring

c. small end

d. pena piston

e batang piston

Jawab: d. pena piston

6. Berikut merupakan fungsi-fungsi blok silinder, kecuali

a dudukan rumah timing chain

b. tempat dudukan silinder c. tempat pembakaran

d. dudukan water pump edudukan pompa oli

Jawab: c tempat pembakaran

7. Berikut komponen-komponen utama sistem pengisian yang benar adalah a koil, generator, dan
regulator

b alternator baterai, dan transistor


c alternator, diode, dan voltage regulator d diode, kapasitor, dan alternator

e diode, voltage regulator, dan baterai

Jawab: c alterator, diode, dan voltage regulator

Pengertian overlapping pada kerja katup adalah

a. katup in dan ex membuka bersama

b katup in dan ex membuka bergantian

c. katup in dan ex menutup bersama

d. lamanya katup in membuka

e. lamanya katup ex membuka Jawab: a katup in dan ex membuka bersama

9. Jika celah katup pada mesin terlalu besar, maka akan mengakibatkan

a katup tidak menutup dengan sempurna bada kerugian gas baru yang keluar bersama gas buang dan
tenaga motor berkurang

c pembakaran dapat merambat ke karburator d. katup-katup dapat terbakar karena pemindahan panas
pada daun katup tidak sempurna
6 waktu pembukaan katup lebih sedikit dari waktu semestinya Jawab: 6 waktu pembukaan katup lebih
sedikit dari waktu semestinya

10. Untuk menaikkan tekanan air dalam sistem pendingin, diperlukan

a termostat b tutup radiator

c. selang radiator

e, alternator

Jawab: b tutup radiator

d. radiator

11. Sistem pelumasan pada mesin berfungsi sebagai berikut, kecuali

a mengurangi keausan komponen mesin

b. menambah tenaga mesin, c mendinginkan komponen mesin

d. mencegah karat komponen mesin

6. membersihkan komponen mesin.


Jawab: b menambah tenaga mesin

12 Perhatikan komponen-komponen berikut!

1) oil filter 2) oil pump

3) oil pan

4) relief valve 5) crank shaft

6) by pass valve

Urutan aliran oli pada sistem pelumasan yang benar adalah

a 1-2-3-4-5-6 b. 2-4-6-1-5-3

C 3-2-4-1-6-5

d. 3-4-5-6-1-2

e. 6-5-4-3-2-1

Jawab

3-2-4-1-6-5
13. Komponen sistem pelumasan yang berfungsi untuk mengatur tekanan oli agar tidak terlalu tinggi
adalah

a oil screen b oil pump

by pass valve

d. relief valve

e oil pressure switch

Jawab: d relief valve

14 Oli yang digunakan pada sistem pelumasan harus memenuhi persyaratan sebagai berikut, kecuall

a viskositasnya sesuai dengan komponen mesin b. menambah tenaga meşin

c. mempunyai sifat membersihkan d. memiliki daya lekat film yang baik

e. mencegah karat

Jawab: b. menambah tenaga mesin

15. Pemeriksaan kepala silinder meliputi sebagai berikut, kecuali


a kerataan permukaan kepala silinder

b keretakan kepala silinder c. kerataan tempat pemasangan mainfold

d. kebocoran katup e diameter ruang bakar

Jawab: e diameter ruang bakar

1. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c, d, atau e pada jawaban yang paling benar!

1. Jika bensin tidak dapat keluar dari nozzle utama, maka disebabkan karena tekanan di

a dalam venturi lebih besar dari tekanan di pelampung b. dalam venturi lebih besar dari tekanan di luar
ventur

c. ruang pelampung lebih besar dari tekanan di dalam venturi

d ruang pelampung sama besar dengan tekanan di dalam venturi

e. luar venturi sama besar dengan tekanan di ruang pelampung

Jawab: d. ruang pelampung sama besar dengan tekanan di dalam venturi

2. Filter udara yang kotor dapat menyebabkan


a konsumsi bahan bakar menjadi lebih boros

b. kendaraan mogok

C proses pengapian menjadi kurang baik tersumbat

d. proses pembakaran bahan bakar e. memperpendek usia mesin

Jawab: a konsumsi bahan bakar menjadi lebih boros

3. Berputarnya mesin setelah kunci kontak dimatikan karena ruang bakar masih panas yang diakibatkan
oleh tertumpuknya karbon (deposit) yang membara disebut

a. fixed venturi

b. dieseling

c type vacuum diaphgram

d dashpot

e sistem cuk

Jawab: b. dieseling
4. Untuk memeriksa celah antara pelampung dan air hom dapat menggunakan...

a ohmmeter

b. level arm

c. sensor lamda

d. injektor

SST

Jawab: e SST

5. Penyetelan pengapian pada bahan bakar mobil dapat mengakibatkan a knocking

b. aus pada karburator

C penguapan

d kebakaran

e pengendapan

Jawab: a. knocking
6. Komponen pada sistem bahan bakar mekanik yaitu

a tangki bahan bakar, pompa bahan bakar, dan suspensi b pompa bahan bakar, karburator, dan tangki
bahan bakar

a karburator, propeler, dan suspensi

d tangki bahan bakar, karburator, dan transmitor

e pompa bahan bakar, suspensi, dan propeler

Jawab: b. pompa bahan bakar, karburator, dan tangki bahan bakar

7. Komponen tambahan pada karburator yang berfungsi untuk memutus aliran bahan bakar pada saat
kendaraan

diperlambat yaitu

a economicer jof

b dashpot

d to fuel pump e deceleration fuel cut off system

c. anti-dieseling
Jawab: e deceleration fuel cut off system

8. Perhatikan pernyataan di bawah ini!

(1) Pasang fachometer

(2) Hidupkan mesin sampai temperatur kerja

(3) Stel kembali putaran idle

(4) Putar baut penyetel putaran idle ke kanan atau ke kiri, sampai diperoleh putaran maksimum

(5) Stel putaran idle (stasioner) sesuai aplikasi.

Urutan langkah penyetelan campuran idle yang benar adalah

a 1-2-3-4-5 b 1-3-2-4-5

Jawab: d 2-1-5-4-3

C. 1-5-4-3-2

d. 2-1-5-4-3
e: 2-1-4-5-3

9. Perhatikan gambar berikut!

Bagian yang ditunjuk oleh nomor 1, 4, dan 5 berturut-turut adalah

a kumparan, rumah poros engkol, dan inti besi b inti besi, magnet permanen, dan rumah poros engkol

c sensor putaran, inti besi, dan magnet permanen

d kumparan, sensor putaran, dan rumah poros engkol

e. inti besi, sensor putaran, dan rumah poros engkol Jawab: d. kumparan, sensor putaran, dan
rumah poros engkol

10. Agar dapat bekerja sesuai dengan kondisi kerja mesin, maka karburator dibagi menjadi beberapa
sistem kecuali sistem....

a cuk

b pelampung

c. kecepatan rendah
d. kecepatan tinggi

e pengisian

Jawab: e sistem pengisian

11. Salah satu keuntungan karburator yang mempunyai diameter venturi kecil adalah

a pengabutan bensin baik saat aliran udara lambat

b pengabutan bensin stabil saat tidak ada aliran udara

c daya motor tinggi karena aliran gas tidak terhambat d daya motor tinggi karena pengabutan baik

e daya motor tinggi karena pemakaian bensin init

Jawab: a pengabutan bensin baik saat aliran udara lambat

12. Ketika melakukan pemeriksaan throttle position sensor, throttle valve terbuka penuh. Hal ini
menandakan

a IDL-TL, PSW-TL. dan IDL-PSW ada kontinuitas b. IDL-TL ada kontinuitas PSW-TL tidak ada kontinuitas,
dan IOL-PSW ada kontinuitas

c. IDL-TL PSW-TL dan IDL-PSW tidak ada kontinuitas


d. IDL-TL udak ada kontinuitas, PSW-TL tidak ada kontinuitas, dan IDL-PSW ada kontinuitas

e IDL-TL ada kontinuitas, PSW-TL tidak ada kontinuitas, dan IDL-PSW tidak ada kontinuitas

Jawab: CIDL-TL, PSW TL dan IDL PSW tidak ada kontinuitas

13. Perhatikan pernyataan di bawah! ON

(1) Putar kunci kontak pada posisi

(2) Lepas diagnosis check wire

(3) Putar posisi kontak ke posisi OFF

(4) Hubungkan terminal B+ dengan FP pada check connector

(5) Memeriksa adanya tekanan di dalam slang. Apabila terasa ada tekanan, berarti pompa bekerja
Urutan pemeriksaan kerja pompa bahan bakar yang benar adalah

a 1-2-54-3 b. 1-4-5-2-3

d. 2-1-4-5-3 e. 4-1-2-5-3

Jawab: e 4-1-2-5-3)

Perhatikan gambar berikut!


14

Gambar di samping merupakan cara pemeriksaan. a volume penginjeksian injektor

b cold start injector

c. throttle position sensor

d katup udara e tahanan katup udara

Jawab:

a volume penginjeksian injektor

Anda mungkin juga menyukai