Anda di halaman 1dari 16

PROPOSAL KEGIATAN

WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021


KELEMBAGAAN MAHASISWA

“FUTURE LEADER FEST OF GENERATION Z”

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS PAKUAN

PERIODE 2021/2022
LEMBAR PENGESAHAN
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN

Hormat Kami,

Ketua Pelaksana Sekretaris

Dianne Alfira Muhammad Rizky R


NPM. 021118319 NPM. 021119033

Mengetahui,
Ketua Umum Ketua Umum Ketua Umum
HMA FEB-Unpak HMM FEB-Unpak BEM FEB-Unpak

Riko Aji Frastyo Raden Raffi Andrias Samsul Arifin


NPM. 022119012 NPM. 021119313 NPM. 021118468

Menyetujui,
Ketua Umum
BLM FEB-Unpak

30-08-2021
Muhamad Fikri
NPM. 021118339

Mengesahkan,
Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan FEB-Unpak

Dr. Retno Martanti Endah Lestari, SE., M.Si., CMA., CAPM., CAP.
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN

A. LATAR BELAKANG
Pendidikan Tinggi adalah jenjang pendidikan setelah pendidikan
menengah yang mencakup program diploma, program sarjana, program magister,
program doktor, dan program profesi, serta program spesialis, yang
diselenggarakan oleh perguruan tinggi berdasarkan kebudayaan bangsa Indonesia.
Pendidikan tinggi juga memiliki fungsi untuk mengembangkan kemampuan dan
membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka
mencerdaskan kehidupan bangsa. Mengembangkan Civitas Akademika yang
inovatif, responsif, kreatif, terampil, berdaya saing, dan kooperatif melalui
pelaksanaan Tridharma dan mengembangkan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
dengan memperhatikan dan menerapkan nilai Humaniora dimana tertera dalam
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 pasal 4 Tentang
Pendidikan Tinggi.
Di masa Pandemi Covid-19 ini, banyak sektor yang terdampak terutama
sektor ekonomi dan pendidikan masyarakat, hampir seluruh sekolah maupun
perguruan tinggi sekarang menerapkan sistem pembelajaran dirumah secara
daring atau online, tetapi hal ini tidak menyurutkan minat masyarakat untuk
melanjutkan pendidikannya ke jenjang yang lebih tinggi. Universitas Pakuan yang
merupakan salah satu kampus favorit di Bogor menjadi salah satu pilihan terbaik
masyarakat untuk melanjutkan masa studinya, terutama fakultas favoritnya yaitu
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pakuan yang memiliki segudang
keunggulan dalam bidang akademik maupun non akademik. Hal ini bisa dilihat
dari banyaknya prestasi gemilang yang telah diraih oleh mahasiswa/i maupun
Civitas Akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pakuan.
Dalam masa pandemi ini, Mahasiswa/i baru TA 2021/2022 sulit untuk
mengunjungi kampus secara langsung karena situasi dan kondisi yang tidak
memungkinkan seperti diterapkannya Physical Distancing dan protokol kesehatan
yang ketat, maka banyak Mahasiswa/i baru kurang memiliki wawasan mengenai
lingkungan kampus dan pengetahuan mengenai sistem yang diterapkan di
lingkungan kampus terutama di Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Oleh karena itu,
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN

kami dari Kelembagaan Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas


Pakuan akan mengadakan kegiatan yang bernama Welcome to Economic and
Business Faculty (WEBF) 2021 dengan tema “Future Leader Fest of
Generation Z” ini juga merupakan Program Pengenalan Sistem Pendidikan
Tinggi (P2SPT) yang tentu saja penting untuk dilakukan sebagai awal agar
Mahasiswa/i baru dapat memahami dan mengetahui berbagai hal mengenai dunia
perkuliahan di lingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pakuan.

B. MAKSUD DAN TUJUAN


1. Memperkenalkan lingkungan kampus serta sistem digital kampus kepada
Mahasiswa/i baru FEB-Unpak agar dapat mengikuti perkuliahan dengan
lebih baik.
2. Memperkenalkan berbagai wadah atau strategi bagi mahasiswa untuk
mengembangkan diri, mempersiapkan masa depan, membangun portofolio,
membangkitkan semangat kompetisi serta membantu mahasiswa
menemukan talenta dibidang akademik maupun non akademik.
3. Memberikan ruang kepada Mahasiswa/i baru FEB-Unpak untuk
bersosialisasi sekaligus beradaptasi dengan lingkungan FEB-Unpak.
4. Menumbuhkan rasa ingin tahu, kreativitas serta motivasi mahasiswa/i baru
agar semangat untuk menjalani perkuliahan di masa pandemi Covid-19.

C. BENTUK KEGIATAN

Nama Kegiatan ini adalah :

WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021


KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN
PERIODE 2021/2022
Tema Kegiatan ini adalah :
“Future Leader Fest of Generation Z”
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN

Bentuk Kegiatan :
1. Pengenalan singkat lingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas
Pakuan melalui Faculty Tour serta pemaparan mengenai sistem perkuliahan.
2. Mengadakan webinar mengenai Entrepreneurship di masa pandemi Covid-
19. Serta mengadakan lomba karya ilmiah mengenai tema yang terkait
dengan webinar.
3. Mengadakan Talk Show dengan Mahasiswa/i serta Alumni berprestasi di
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pakuan.
4. Memperkenalkan Organisasi Kelembagaan Mahasiswa Fakultas Ekonomi
dan Bisnis Universitas Pakuan kepada Mahasiswa/i baru.
5. Sosialisasi Kepada Orang Tua Mahasiswa Baru, Sekaligus serah terima
Mahasiswa Baru kepada FEB-Unpak

D. SASARAN KEGIATAN
1. Diharapkan Mahasiswa/i baru dapat mengetahui lingkungan serta sistem
perkuliahan yang ada di FEB-Unpak.
2. Diharapkan Mahasiswa/i baru dapat menjadi seorang Entrepreneur dimasa
pandemi Covid-19, dan memahami isi materi yang diberikan oleh pemateri
lewat karya ilmiah.
3. Agar Mahasiswa/i baru termotivasi untuk menjadi mahasiswa berprestasi
dalam hal akademik maupun non akademik.
4. Mahasiswa baru mengetahui kelembagaan di FEB-Unpak.

E. SASARAN PESERTA
Sasaran peserta kegiatan ini adalah Mahasiswa/i baru angkatan 2021
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pakuan.

F. WAKTU DAN TEMPAT


Welcome To Economic and Business Faculty ini akan dilakasanakan pada :
 Hari Pertama
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN

Hari : Jumat
Tanggal : 17 September 2021
Waktu : Pukul 06.00 WIB – 11.00 WIB
Tempat : Auditorium Madya, Gedung Akuntansi,
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pakuan
Media : Via Zoom Meeting

 Hari Kedua
Hari : Sabtu
Tanggal : 18 September 2021
Waktu : Pukul 06.00 WIB – 12.00 WIB
Tempat : Auditorium Madya, Gedung Akuntansi,
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pakuan
Media : Via Zoom Meeting
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN

G. SUSUNAN ACARA

 Hari Pertama

Hari/Tanggal Waktu Tempat/Media Kegiatan Pengisi Acara


Registrasi Peserta dan
07.00 – 07.30 Panitia
Google Form Persiapan Acara
07.30 – 07.35 Pembukaan Acara MC

07.35 – 07.40 Pembacaan Kalam Ilahi Nurul Nuraini


Menyanyikan Lagu Wajib
07.40 – 07.45 Panitia
Indonesia Raya
07.45 – 07.50 Laporan Ketua Pelaksana Dianne Alfira
Sambutan Wakil Wali Drs. H. Didie A.
07.50 – 08.05
Kota Bogor Rachim
Dr. Hendro
Sambutan Dekan FEB-
08.05 – 08.25 Sasongko, Ak.,
Unpak
M.M., CA.
Dr. Retno Martati
Sambutan Wakil Dekan 1 Endah Lestari,
Jumat, 17 08.25 – 08.40
FEB-Unpak SE., M.Si., CMA.,
September CAPM., CAP.
2021 Zoom Meeting
Sambutan Orang Tua
Mahasiswa Baru FEB-
Perwakilan Orang
Unpak dan Serah Terima
08.40 – 08.50 Tua Mahasiswa
Mahasiswa Baru Kepada
Baru FEB–Unpak
FEB-Unpak Secara
Simbolis
Penampilan Video
08.50 – 09.00 Panitia
Singkat Fasilitas Kampus
Pengarahan , Pengenalan
Agung Fajar
Lingkungan Program
09.00 – 09.20 Ilmiyono, S.E.,
studi Akutansi dan Sistem
M.Ak., AWP.
Digital Kampus
Pengarahan , Pengenalan
Lingkungan Program Doni Wihartika,
09.20 – 09.40
studi Akutansi dan Sistem S.Pi., M.M.
Digital Kampus
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN

Pengarahan Sistem Enok Rusmanah,


09.40 – 10.00
Keuangan Kampus S.E., M.Acc.
10.00 – 10.50 Seminar Enterpreneurship Zulfikar Priyatna
10.50 – 11.00 Penutupan MC

 Hari Kedua

Hari/Tanggal Waktu Tempat/Media Kegiatan Pengisi Acara

06.00 – 06.30 Google Form Registrasi Peserta Panitia


Auditorium
Madya Gd.
06.30 – 07.00 Persiapan Acara Panitia
Akuntansi
FEB-Unpak

07.00 – 07.05 Pembukaan Acara MC


1. Muhamad
Pemutaran video profil Fikri
Organisasi dan 2. Samsul Arifin
Pengenalan Organisasi
07.05 – 08.05 3. Riko Aji
Mahasiswa FEB-Unpak
Frastyo
(BLM, BEM, HMA,
HMM) 4. Raden Raffi
Sabtu, 18 Andrias
September
2021 Talkshow Alumni
08.05 – 08.40 Iwan Setiawan
Berprestasi
Zoom Meeting Penampilan Bakat dari
08.40 – 08.50 Pengurus HMA
HMA

Talkshow Mahasiswa 1. Sitti Cindiyani


08.50 – 09.35
Berprestasi 2. Bayu Prasetyo
09.35 – 09.50 Faculty Tour Panitia
Penampilan Bakat dari
09.50 – 10.00 Pengurus HMM
HMM
Talkshow Kontingen FEB
10.00 – 10.30 Marsara Sisilia
–Unpak
Penampilan Kontingen
10.30 – 11.00 Kontingen Musik
Musik
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

Vidio Kompilasi Yel - yel


dan Tiktok terbaik
11.00 – 11.20 Panitia
mahasiswa/i baru FEB-
Unpak
“ The Message From
11.20 – 11.40 MC
You”
Pengumuman Resume
terbaik, yelyel terbaik, dan
11.40 – 11.55 tiktok terbaik dan MC
Pengumuman King and
Queen

11.55 – 12.00 Penutupan MC


PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

H. SUSUNAN PANITIA

STRUKTUR KEPANITIAAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PAKUAN

Pelindung : Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pakuan


Dr. Hendro Sasongko, Ak., M.M., CA.
Penasehat : Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan FEB-Unpak
Dr. Retno Martanti Endah Lestari, SE., M.Si., CMA., CAPM., CAP.
Asisten Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan FEB-Unpak
Bayu Dwi Prasetyo, S.E., M.M.
Penanggung Jawab : Ketua Umum Badan Eksekutif Mahasiswa FEB-Unpak
Samsul Arifin 0211 18 468
Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Akuntansi FEB-Unpak
Riko Aji Frastyo 0221 19 012
Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Manajemen FEB-Unpak
Raden Raffi Andrias 0211 19 313
Ketua Pelaksana : Dianne Alfira 0211 18 319
Sekretaris : Muhammad Rizky R 0211 19 033
Bendahara : Sabrina Putri Ersyah 0211 18 323
Seksi Kesekretariatan dan Humas
Koordinator : Riani Nur Hidayah 0221 19 055
Anggota : Dania Fitri Syawalia 0211 18 376
Rahmadi 0211 19 227
Putri Utami 0221 19 083
Vina Alifiana 0221 20 155
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

Seksi Acara
Koordinator : Widia Isma 0211 19 298
Anggota : Muhamad Desky Ramadhan 0211 18 010
Rini Indriani 0211 18 469
Syalwa Aulia Saputri 0211 19 273
Hasna Salsabila 0211 19 303
Putri Amalia 0211 20 386
Vina Indah Sari 0221 19 067
Dwi Putra Fajar Ramadan 0221 20 078
Seksi Perlengkapan
Koordinator : M. Nouval Ghifari 0211 18 043
Anggota : M. Fajrul Fallah Ansori 0211 20 073
Amalia Salwa Salsabila 0211 20 398
Anggi Alfianita Putri 0221 19 044
Desta Ramadan 0221 18 103
Nugroho Alamsyah 0221 18 149
Fitri Sarianti 0221 20 177
Seksi Pubdekdok
Koordinator : Muhammad Rafli 0221 19 122
Anggota : Marsara Sisilia 0211 18 312
Rika Widiawati 0211 18 328
Fadli Maulana 0211 19 351
Nurul Nuraini 0221 19 057
Aina Zahwa Zahidah 0221 20 164
Seksi Konsumsi
Koordinator : Aldy Rizki Ghiffari 0211 20 235
Anggota : Zahra almuzaidilla 0211 20 224
Novita Nur Aeni 0221 18 048
Gaby Anggelia Gultom 0221 18 199
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

Penanggungjawab Kelompok
Anggota : Yusuf Maulana Syaban 0211 18 473
Zakiyyah Alfauziah 0211 19 379
Julia Fitriyani 0211 20 399
Rani Aulia Gustian 0211 20 358
Auliya Siti Adriana Sudrajat 0211 20 394
Reni Aulia Agustiani 0221 18 057
Adit prarizki 0221 18 125
Mia Jauhariah 0221 18 255
Alif Wijaya 0221 19 024
Ferra Salsabila 0221 19 109
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

I. ANGGARAN KEGIATAN
Harga
Uraian Kuantitas @ Satuan Anggaran
Penerimaan
Rp Rp
Kontribusi Peserta WEBF 650 @ 250,000 162,500,000
Jumlah Penerimaan Rp 162,500,000

Belanja
Belanja Seksi Acara
Fee Pemateri (Bapak Zulfikar Rp
Priyatna, S.E.) 1 @ 1,500,000 Rp 1,500,000
Fee Wakil Wali Kota (Bapak Drs. H. Rp
1 @ Rp 1,000,000
Didie A. Rachim) 1,000,000
Fee Alumni Mahasiswa Berprestasi
Rp
(Bapak Syahrul Gunawan dan Bapak 2 @ Rp 2,000,000
1,000,000
Iwan Setiawan
Rp
Fee Pembicara Mahasiswa 3 @
150,000 Rp 450,000
Rp
Fee Kontingen 2 @ 350,000 Rp 700,000
Rp
Fee Moderator 1 @ 750,000 Rp 750,000
Rp
Fee MC 2 @ 300,000 Rp 600,000
Rp
Sewa Pakaian Tari 5 @
250,000 Rp 1,250,000
Rp
Doorprize Resume Terbaik 3 @
300,000 Rp 900,000
Rp
Doorprize Yel-Yel Terbaik 3 @
600,000 Rp 1,800,000
Rp
Doorprize Video Tiktok Terbaik 3 @
300,000 Rp 900,000
Rp
Pulsa Peserta 650 @
27,000 Rp 17,550,000
Rp
Pulsa Panitia 43 @
17,000 Rp 731,000
Rp
Pulsa Operator Hari Ke - 1 5 @
50,000 Rp 250,000
Rp
Pulsa Operator Hari Ke - 2 5 @
50,000 Rp 250,000
Rp
Sewa Zoom Meeting Premium 1 @ 300,000 Rp 300,000
Jumlah Pengeluaran Seksi Acara Rp 30,931,000
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

Belanja Seksi Kesekretariatan


Print dan Fotokopi Surat, Proposal dan
LPJ Rp 190,000
Rp
Map 2 @ 3,000 Rp 6,000
Jumlah Belanja Seksi Kesekretariatan Rp 196,000

Belanja Seksi Perlengkapan


Rp Rp
Jaket Peserta 650 @ 160,000 104,000,000
Rp
Trashbag 1 @ 20,000 Rp 20,000
Rp
Gelang Karet 650 @ 13,000 Rp 8,450,000
Rp
Sticker 30 @ 15,000 Rp 450,000
Rp
Pulpen 650 @ 3,000 Rp 1,950,000
Rp
Sewa Drum 1 @ 300,000 Rp 300,000
Rp
Totebag 650 @ 20,000 Rp 13,000,000
Rp
Sewa Sound Efek Kontingen 1 @ 450,000 Rp 450,000
Jumlah Belanja Seksi Perlengkapan Rp 128,620,000

Belanja Seksi Konsumsi


Rp
Snack Box Pengisi Acara 15 @ 15,000 Rp 225,000
Rp
Lunch Box Panitia Hari ke 1 15 @ 35,000 Rp 525,000
Rp
Lunch Box Panitia Hari ke 2 15 @ 35,000 Rp 525,000
Rp
Makanan Ringan 15 @ 17,500 Rp 262,500
Rp
Buah-buahan 15 @ 20,000 Rp 300,000
Rp
Air Mineral 600 ml Per Dus 2 @ 50,000 Rp 100,000
Rp
Air Mineral Per Dus 4 @ 18,000 Rp 72,000
Rp 2,009,500

Belanja Seksi Pubdekdok


Sewa Dokumentasi Radar Bogor Rp 343,500
Rp
Plakat 2 @ 150,000 Rp 300,000
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

Rp
Banner 3 x 2 1 @ 100,000 Rp 100,000
Jumlah Belanja Seksi Pubdekdok Rp 743,500

Jumlah Belanja Rp 162,500,000


Saldo Rp -
PROPOSAL KEGIATAN
WELCOME TO ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY 2021
KELEMBAGAAN MAHASISWA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS

J. PENUTUP
Demikian proposal Welcome To Economic and Business Faculty ini kami
ajukan dengan harapan dapat dijadikan sebagai pertimbangan oleh semua pihak
sehingga tujuan dari kegiatan ini dapat terealisasi dengan baik sebagaimana
mestinya. Atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

Bogor, 14 September 2021


Panitia Pelaksana
Welcome To Economic and
Business Faculty 2021
Kelembagaan Mahasiswa
FEB-Unpak

Anda mungkin juga menyukai