Anda di halaman 1dari 3

Rapat Gathering IAI Tanggal 22 Mei 2022

Peserta rapat:
1. La Ode Basmudin
2. Sri Tuti
3. Fitri Andriani
4. Lusi Oktaviani
Tempat Rapat : Zoom Meeting
(https://us06web.zoom.us/j/83818989780?pwd=Y3hIc2YzVURLbnBTRTNMM2xOUkIrQT09)
Pukul : 20.30 WITA – selesai

Jumlah Peserta Gathering OK


Dewasa : 140 orang
Anak-anak: 10 orang
Balita : 40 orang (tidak terhitung)
Total : 150 org

Anggaran Dana (Transfer Kak Fitri Andriyani)


1. Dana Konsumsi (Snack pagi (Snack Rebusan), makan siang (Prasmanan Bakaran)): 7.500.000
(50.000/orang)  OK

Tambahan minuman/air minum Botol 600 mL Le Mineral (tanggung) untuk undangan  2 dus

2. Snack Anak-anak : 10.000 x 40 org = 400.000  OK

3. Kenang-kenangan buat Tamu PD IAI Kaltim (Bu Dewi, Bu Nina, Pak LaOde, Pak Faisal sekeluarga,
Pak Arsik Sekeluarga, Pak Anas dan Istri)  Ikan Nila dan Buah Naga Packing Stereoform

4. Anggaran Stereoform  6 buah  300.000

5. Keranjang buah  6 buah  120.000

6. Hadiah Games Anak : 500.000  dalam bentuk snack makanan

7. Hadiah Games Dewasa : 500.000  dalam bentuk makanan, perabot rumah tangga

8. Spanduk dan baju gathering, leaflet  dibawa kak Tuti hr Kamis 26 Mei 2022

9. Transportasi  300.000

10. Perlengkapan Lomba Acara

 Tali rafia : 20.000


 Tali tambang : 100.000
 Kerupuk : 50.000
 Tepung : 50.000
 Piring plastic : 50.000
 Ember : 50.000
 Plastik kaca: 30.000
 Balon : 50.000
 Transportasi dan akomodasi : 200.000

Kegiatan Acara

 Susunan Acara

1. Pembukaan

2. Sambutan

a. Ketua PC IAI Kukar

b. Ketua PD IAI Kukar

3. Halal Bi Halal

4. Explore Coconut Beach dan Dagusibu (Pembagian Leaflet)

5. Ishoma

6. Lomba (Games)

7. Penutup

 Lomba dan Games

Plan A

1. Anak-anak: Makan Kerupuk


2. Dewasa : Tarik Tambang, Piring Tepung

Plan B

1. Anak-anak: Makan Kerupuk


2. Dewasa : Plastik Air , Piring Tepung

Plan C
1. Anak-anak : Makan Kerupuk, Lomba Lari
2. Dewasa : Joget balon, Tarik Tambang, Piring Tepung
Dokumentasi: Ari Wibowo

Masukan/optional dari Kak Siwi lewat WhatsApp

Anak2 :

1. Lomba krupuk

2. Lomba lari

- bawa air dalam aqua gelas, jgn sampe tumpah, atau

- bawa kelereng dalam sendok pake tangan, bukan dgigit

sesuaikan usia tiap kelompok lomba

3. Lomba makan roti utk anak2 batita sampe rotinya habis dlm mulut

Roti2 bulat kecil gt aja, krn klo batita ga mgkn bs habis makan krupuk

Krupuknya utk usia yg agak lbh besar anaknya

Lomba larinya ga jauh, deket aja jaraknya

Udah bagus ide games dewasanya

Cuma klo bs dtambahin kayak :

1. Dewasa lari pake sendok kelereng

2. Lomba makan krupuk

3. Joget balon

Anda mungkin juga menyukai