Anda di halaman 1dari 3

1|Page

AMENOREA

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RUMAH SAKIT AR.
RSARB / SPO / PONEK /
BUNDA
B 1/2
LUBUKLINGGAU 031

Tanggal Terbit Ditetapkan


STANDAR
Direktur
PROSEDUR
30 Maret 2021
OPERASIONAL

dr. Sarah Ainar Rahman

PEGERTIAN Amenore adalah keadaan :


a. Tidak terjadi haid sampai usia 14 tahun tanpa adanya
tumbuh kembang seks sekunder
b. Tidak terjadi haid sampai usia 16 tahun, tetapi telah terdapat
tanda-tanda seks sekunder
Telah terjadi haid dikemudian haid terhenti untuk masa 3 daur atau 6 daur
bulan, atau lebih
Sebagai panduan penanganan pada pasien dengan amenore
TUJUAN

Keputusan Direktur Nomor: 137/SK/DIR/III/2021 Tentang


KEBIJAKAN
Penanganan kasus Amenorea

PENATALAKSANAAN

PROSEDUR Pemeriksaan Fisik:


a. Cuci tangan
b. Pakai APD
c. Lakukan pemeriksaan TD, Nadi, Respirasi dan suhu
d. Tanyakan keluhan pasien
e. Bereskan alat
f. Dokumentasikan hasil
2|Page
AMENOREA

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RUMAH SAKIT AR.
RSARB / SPO / PONEK /
BUNDA
2/2
LUBUKLINGGAU 031

Tanggal Terbit Ditetapkan


STANDAR
Direktur
PROSEDUR
30 Maret 2021
OPERASIONAL

dr. Sarah Ainar Rahman

Pemeriksaan menyeluruh disertai dengan pemeriksaan ginekologis


lengkap. Pemeriksaan kemungkinan adanya kelainan aktifitas hormon
steroid seperti : terhadap tumbuh kembang payudara bulu-bulu/ rambut,
akromegalis, bentuk tubuh, CT-scan/ MRI.

Pemeriksaan Penunjang
- Pemeriksaan hormon sistem reproduksi
- USG
- HSG
- Foto tengkorak
- Laparaskopi
- Histeroskopi
- CT-Scan/MRI

UNIT TERKAIT 1. Kamar Operasi


2. Laboratorium
3. Kebidanan

Anda mungkin juga menyukai