Anda di halaman 1dari 12

SOAL UJIAN SEKOLAH SMKS SANTO YOSEF SAMPIT

agustarakat@gmail.com (tidak dibagikan) Ganti akun

 Wajib

Petunjuk Umum Ujian Sekolah

1. Berdoalah sebelum mengerjakan.

2. Isilah data diri Anda dengan benar pada kolom yg telah tersedia.

3. Jumlah soal sebanyak 45 butir dengan 40 (empat puluh) dan 5 uraian.

4. Periksa dan bacalah setiap butir soal dengan saksama sebelum Anda menjawabnya.

5. Pilih jawaban yang anda anggap paling benar.

6. Periksa kembali jawaban Anda sebelum dikirim ke Server/google formulir.

7. Kerjakan dengan jujur, karena kejujuran adalah cermin kepribadian.

Berikut wujud partisipasi terhadap konstitusi negara yang diterapkan dalam sekolah, kecuali....

2 poin

Melaksanakan hasil keputusan bersama

Mengembangkan sikap sadar dan rasional

Taat dan patuh terhadap orang tua

Melaksanakan program kegiatan OSIS dengan baik

Taat dan patuh terhadap tata tertib sekolah

Wujud partisipasi terhadap konstitusi negara dapat dimulai dari....

2 poin

Diri sendiri

Pemerintah

Negara

Masyarakat

Kalender

Hubungan pembukaan terhadap pasal-pasal UUD 1945 adalah hubungan yang bersifat....
*

2 poin

Kausa-organik

Sistematis

Penjelasan

Hierarki piramida

Satu kesatuan yang erat

Aturan untuk mengubah UUD 1945 diatur di dalam....

2 poin

Pasal 36 UUD 1945

Pasal 35 UUD 1945

Pasal 37 UUD 1945

Pasal 27 UUD 1945

Pasal 30 UUD 1945

Berikut ciri-ciri konstitusi Negara, kecuali....

2 poin

Menciptakan kedaulatan tertinggi yang berada di tangan rakyat

Melindungi asas demokrasi

Menciptakan kedaulatan tertinggi yang berada di tangan pemerintah

Menentukan suatu hukum

Bersifat adil agar suatu bentuk pemerintahan dapat dijalankan secara demokrasi

Pancasila sebagai dasar negara tercantum didalam pembukaan UUD 1945 pada....

2 poin

Alinea 1 dan 2

Alinea 3

Alinea 1

Alinea 2

Alinea 4
Jiwa dan semangat persatuan yang telah menjiwai kehidupan masyarakat Indonesia tersirat dalam
Pancasila yaitu sila ke....

2 poin

Empat

Satu

Lima

Tiga

Dua

Sumber dari segala sumber hukum di Indonesia adalah .............

2 poin

TAP MPR

Undang-undang

Pancasila

Peraturan Pemerintah

UUD 1945

Berikut tujuan adanya konstitusi Negara, kecuali....

2 poin

Memberikan pembatasan dan pengawasan terhadap kekuasaan politik

Pedoman pembubaran Negara

Pedoman penyelenggaraan Negara

Membebaskan kekuasaan

Melindungi HAM

Hukum dasar yang tidak tertulis yang diakui juga dalam praktik ketatanegaraan Indonesia adalah....

2 poin

Konstitusi

Konvensi

Undang-undang
Pancasila

UUD 1945

Seseorang yang memiliki dua atau lebih kewarganegaraan disebut....

2 poin

Apatride

Bilateral

Bipatride

Stelsel aktif

Multilateral

Penghentian status kewarganegaraan sebagai tindakan hukum karena yang bersangkutan


memperoleh kewarganegaraan dari Negara lain disebut...

2 poin

Renunciation

Termination

Devrivation

Depriator

Representator

Asas yang menentukan kewarganegaraan seseorang berdasarkan hubungan darah atau keturunan
disebut....

2 poin

Kewarganegaraan tunggal

Asas tempat kelahiran

Kewarganegaraan ganda

Ius sanguinis

Ius soli

Berikut kewajiban sebagai warganegara Indonesia, kecuali....

2 poin

Patuh, taat dan menjalankan segala peraturan dan undang-undang yang berlaku
Menjaga dan melestarikan lingkungan

Hidup rukun dengan sesama

Membayara pajak

Hak memperoleh pendidikan dan pengajaran

Menurut UUD 1945, kekuasaan yudikatif dilaksanakan oleh....

2 poin

Presiden

MA

MPR

DPR dan MPR

DPR

Bangsa Indonesia telah memiliki Pancasila sebagai pandangan hidupnya, hal ini berarti bahwa
bangsa Indonesia....

2 poin

Telah menunjukkan kepada dunia akan keberhasilannya dalam berjuang melawan penjajah

Mempunyai pegangan dan pedoman dalam memecahkan masalah bangsa

Tidak perlu menjalin kerjasama dengan negara yang pernah menjajah Indonesia

Bebas menentukan sikap terhadap bangsa lain di dunia

Tidak perlu tahu ideologi lain

Pancasila menjadi norma dasar negara, maksudnya....

2 poin

Kaidah yang berlaku untuk selama-lamanya

Aturan pokok untuk menjalankan kedaulatan rakyat

Pancasila bersifat statis

Menjadi aturan dasar kemasyarakatan secara turun-temurun

Aturan pokok untuk mengatur kehidupan bagi setiap warga negara Indonesia dan lembaga-lembaga
negara

Tujuan bangsa Indonesia yang bersifat Internasional sebagaimana tercantum di dalam Pembukaan
UUD 1945 adalah..
*

2 poin

Menciptakan lapangan kerja yang seluas-luasnya dengan mengirimkan TKI ke luar negeri

Mewujudkan kemerdekaan negara Indonesia dari penjajah

Memajukan kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa

Menciptakan stabilitas keamanan yang mantap

Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, dan
keadilan sosial

Contoh negara yang menganut sistem pemerintahan presidensial adalah....

2 poin

Malaysia

Indonesia

Inggris

Thailand

Singapura

Salah satu ciri negara demokrasi adalah.....

2 poin

Adanya peradilan yang modern

Perekonomian yang mapan

Adanya kebebasan untuk bekerja

Pemerintahan yang berwibawa

Adanya kebebasan untuk berekspresi

Di bawah ini merupakan ciri dari sistem pers, kecuali....

2 poin

Keterhubungan

Kesempurnaan

Keutuhan

Ketergantungan
Integrasi

Pada dasarnya, hak asasi manusia harus ….

2 poin

Diabaikan

Dihindari

Dilalaikan

Dilupakan

Dihormati

Faktor-faktor yang berasal dari diri pelaku pelanggar HAM disebut sebagai faktor ….

2 poin

Tak langsung

Internal

Langsung

Eksternal

Sumber

Contoh pelanggaran HAM ringan, yaitu …

2 poin

Pembunuhan

Perampokan

Pemerkosaan

Penganiayaan

Pencemaran lingkungan

Hak asasi manusia memiliki ciri-ciri khusus jika dibandingkan dengan hak-hak yang lain, kecuali….

2 poin

Universal

Tidak dapat dibagi

Fleksibel
Hakiki

Tidak dapat dicabut

Salah satu hak alamiah manusia menurut John Locke adalah hak untuk ….

2 poin

Mendapatkan pendidikan

Hidup

Mendapatkan pekerjaan yang layak

Mendapatkan tempat tinggal yang layak

Mendapatkan bantuan dari pemerintah

Personal rights artinya hak asasi ….

2 poin

Ekonomi

Agama

Budaya

Pribadi

Politik

Menghormati, menjamin dan melindungi hak asasi manusia lainnya disebut ….

2 poin

Hak repudasi

Hak pilih

Hak asasi

Hak opsi

Kewajiban asasi

Perbuatan yang dilakukan dengan sengaja, sehingga menimbulkan rasa sakit atau penderitaan, baik
jasmani maupun rohani pada seseorang untuk memperoleh pengakuan atau keterangan dari
seseorang atau orang ketiga disebut ….

2 poin

Penganiayaan
Penyiksaan

Kejahatan terhadap kemanusiaan

Kejahatan genosida

Diskriminasi

Hak asasi manusia tidak dapat dibagi, artinya ….

2 poin

Berlaku untuk semua orang tanpa memandang status, suku bangsa, gender, atau perbedaan lainnya

Sudah ada sejak lahir

Selalu bertambah sesuai tuntutan zaman

Semua orang berhak mendapatkan semua hak, meliputi hak sipil, politik, ekonomi, sosial dan budaya

Tidak dapat dihalangkan atau diserahkan

Berikut ini ciri-ciri dari kode etik, kecuali..

2 poin

Kode etik dibuat oleh lembaga profesi

Sanksi kode etik bersifat mengikat

Sanksi kode etik bersifat hukum undang-undang

Daya jangkau kode etik terbatas

Sanksi kode etik bersifat moral

Di Indonesia yang memberikan kebebasan kepada pers sehingga jurnalis mempunyai keleluasaan
untuk mengekspresikan informasinya terdapat pada era...

2 poin

Pergerakan nasional

Orde baru

Orde lama

Revolusi

Reformasi

Berita atau informasi yang lebih cepat dan sangat diutamakan walaupun sedikit mengabaikan tata
krama, tetapi dapat diterima masyarakat adalah....

*
2 poin

Siaran berita radio dan televisi

Berita undangan perkawinan

Informasi tentang keadaan cuaca

Berita tentang kematian seseorang

Informasi melalui surat kabar

Apabila suatu media massa sering membuat kekeliruan berita, yang terjadi dalam masyarakat
adalah....

2 poin

Media massa tersebut dinyatakan terlarang untuk terbit

Dinilai secara moral tidak layak terbit dalam beberapa bulan

Cepat menimbulkan masalah dan konflik dalam kehidupan masyarakat

Pimpinan redaksinya akan dijatuhi hukuman yang berat

Kehilangan pamor dan kepercayaan publik sehingga ditinggalkan pembacanya

Pertanyaan ini wajib diisi

Hal yang layak dilakukan oleh penulis berita media massa adalah....

2 poin

Pemilihan berita yang menguntungkan misi pemerintah

Menggunakan gaya bahasa yang dilakukan oleh penulis berita lain

Penyampaian informasi dengan menulis berita sesuai fakta dan data secara proporsional

Pemberitaan yang menuliskan lengkap nama selebritis dengan identitasnya

Mencari dan mengumpulkan berita konflik dari sumber yang tidak seimbang

Menurut UU No. 40 Tahun 1999 tentang Pers menyebutkan bahwa yang dimaksud dengan pers
adalah....

2 poin

Alat cetak untuk mencetak buku atau surat kabar

Surat kabar dan majalah yang berisi berita

Segala aktivitas yang mengulas berita-berita


Lembaga sosial dan wahana komunikasi massa yang melaksanakan kegiatan jurnalistik

Segala barang yang dikerjakan dengan mesin cetak

Dampak negatif penyalahgunaan kebebasan pers bagi masyarakat adalah....

2 poin

Mengganggu ekonomi rakyat

Menimbulkan pemborosan dan sifat konsumtif

Merugikan investor yang bergerak dalam bidan media massa

Mempercepat kerusakan akhlak dan moral bangsa

Menghambat kegiatan masyarakat sehari-hari

Pers sebagai media pendidikan juga berguna dalam pengembangan wawasan dan ilmu pengetahuan
hidup manusia. Masyarakat yang secara teratur mencari dan mendapat berita dari media massa
akan bertambah pengetahuan, wawasan, dan tentunya juga ilmu. Merupakan fungsi pers sebagai .....

2 poin

Fungsi kontrol sosial

Fungsi pendidikan

Fungsi hiburan

Fungsi sebagai lembaga ekonomi

Fungsi informasi

Tiga organisasi perekonomian dunia yang sangat berkuasa dalam globalisasi ekonomi adalah....

2 poin

Bank Dunia, WTO, dan IMF

WTO, GATS, dan GATT

Bank Dunia, IMF, dan GATT

WRO, IMF, dan WTO

Bank Dunia, GATT, dan IMF

Lembaga dunia yang berpendapat bahwa globalisasi adalah kebebasan, kemampuan individu, dan
perusahaan untuk dapat memprakarsai transaksi ekonomi dengan orang-orang dari negara lain
adalah.....

*
2 poin

Bank Dunia

A.G. Mc. Grew

IMF

Antohny Giddens

Wikipedia Encyclopedia

Pertanyaan ini wajib diisi

Jangan pernah mengirimkan sandi melalui Google Formulir.

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. Laporkan Penyalahgunaan – Persyaratan Layanan
– Kebijakan Privasi

Google Formulir

Anda mungkin juga menyukai