Anda di halaman 1dari 25

+ Walkthrough Digimon World Data Squad (PS2) +

Area 1 - Walter Island

Tips: Kalau kamu punya uang, belilah beberapa item penyembuh.

Tipe-tipe Musuh: DS, NSO dan WG, Airdramon (Champion) akan tersedia setelah
menyelesaikan stage ini. Merupakan area terbaik untuk memburu digimon tipe NSo
karena mereka sering muncul. Juga merupakan area yg bagus untuk memburu digimon
tipe WG dan Airdramon muncul lebih sering dari digimon tipe WG lainnya. Jadi
sebaiknya kamu lakukan secepatnya kalau kamu ingin cepat-cepat dapat berdigivolve
menjadi Mega (Untuk Agumon, perlu membantai 25 digimon tipe WG untuk bisa
berdigivolve menjadi Wargreymon dan untuk Falcomon, perlu membantai 5 digimon
tipe WG untuk bisa berdigivolve menjadi Ravemon).

C B ---- S
|
C ----Y C - Peti
| B - Boss
C | C S - Save point
| | | Y - Yushima
Start-----------------/

Petunjuk: Di stage ini, langsung saja habisi digimon-digimon yang menghadang.


Jangan lupa save permainan sebelum melawan boss.

Boss - Boss pertama adalah Tyromon (Champion), hajar saja. Kalau kamu sudah cukup
banyak membantai digimon maka kamu sudah mempunyai minimal 1 digivolution. Boss
kedua adalah Creepymon. Kamu tidak bisa memenangkan yang satu ini sebagai bagian
dari jalan cerita, jadi gunakan saja perintah/command apapun yang kamu mau. Kalau
kamu ingin menerima kekuatannya sebagai bagian dari persyaratan/requirement
digivolution Agumon, Creepymon akan ada disini setelah kamu menyelesaikan misi
tambahan yang mempertemukanmu dengan boss di Area 5, Livilus Island dan
mengalahkan raja iblis/demon lord lainnya (boss-boss utama) untuk kedua kalinya
setelah save permainan di save point terakhir diluar pintu kuning di area 11 (Dark
Area). Disini tidak akan ada pertarungan raja iblis untuk yang kedua kali, jadi tidak
penting untuk kembali kesini kecuali untuk bertarung melawan Yushima dan
mengalahkan Creepymon yang mana akan menambah stats/kemampuan Agumon.

Yushima - Dia akan berada disini setelah kamu mengalahkan MarineAngemon miliknya
di area 8 (Doomsday Forest) selama melakukan Kamemon Quest setelah terlebih
dahulu menyelesaikan area 9 (DATS Headquarters Entrance). Kamu akan melawan
Shaujinmon dengan kelemahan tipe WG.
Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:
1. Lanjutkan petualanganmu ke area selanjutnya.
2. Kembali kesini untuk melawan Airdramon (WG) yang mana telah tersedia setelah
menyelesaikan area ini dan juga kamu bisa membuka peti yang ada di dekat boss area.

Area 2 - Sneyato Forest

Tips: Sekarang kamu sudah memiliki lalamon. Jadi sekarang kamu bisa biarkan dia
menyembuhkanmu dan bisa memulai menghemat uangmu.

Tipe-tipe Musuh: VB, JT dan NSp. Merupakan area yang bagus untuk memburu digimon
tipe NSp. Juga area yang lumayan untuk memburu digimon tipe VB dan digimon JT.
Kalau kamu ingin dapat memburu banyak digimon tipe VB dan digimon JT, lebih baik
secepatnya lakukan sekarang sebelum menyelesaikan stage selama mereka muncul
lebih sering, dibandingkan setelah menyelesaikan stage. Area yang memunculkan lebih
banyak lagi digimon tipe VB adalah di area 9 (DATS headquarters entrance). Digimon
tipe JT terlihat seperti bunga dan pohon (Palmon, Woodmon) dan capung (Yanmamon).
Untuk digimon tipe Nsp, mereka semua terlihat seperti hewan liar (serigala -
Garurumon, singa - Leomon) sedangkan untuk digimon tipe VB, hanya Patamon yang
ada.

CCC
|________
| | C - Peti
| WWWWWWW _________ C2 - Peti
| O2 O3 | O1 S - Save Point
| WWWWWWW | | Y - Yushima
|________|_Y_____/ | B - Boss
| | W - Penghalang
| W | O1 - Bola merah
|---S--W--B | O2 - Bola merah
| W | O3 - Bola ungu
|_______________WWW__/
| C2
C----|---- Salamon
|
Start Urutan penyentuhan bola: O1,O2,O3,O1

Salamon - Dari titik awal di sebelah kanan posisimu, kamu bisa bicara dengan
Salamon. Kamu bisa mengecek data-data/stats milikmu darinya. Dia juga akan
memberimu beberapa item berdasarkan banyaknya digimon yang kamu kalahkan.
Item-item penting yang didagangkan yang mana merupakan item penting untuk
digivolution diantaranya adalah Holy Ring dan X Antibody. Jadi sering-seringlah kembali
untuk mengecek data-datamu dan membeli item-item.

Puzzle Bola - Pertama-tama sentuh bola merah (O1), maka penghalang merah ke
selatan dan di depan Yushima akan terbuka. Bukalah peti (C2). Lalu bicara dengan
Yushima, setelah itu sentuh bola merah (O2) dan kemudian bola ungu (O3) yang
memungkinkan beberapa penghalang akan terbuka dan tertutup. Lalu kembali dari
belakang pintu masuk dan sentuh bola merah (O1) sekali lagi. Penghalang ungu di
depan save point akan terbuka dan kamu bisa save permainan dan melawan boss.

Boss - Bakemon (Champion). Hajar saja dan biarkan lalamon menyembuhkanmu


kapanpun kamu mau. Bakemon akan berdigivolve menjadi Myotismon (Ultimate).
Gunakan "VB enchant" pada attacker-mu dan hajar dia. Disini tidak akan ada
pertarungan raja iblis untuk yang kedua kali, jadi tidak penting untuk kembali kesini
kecuali untuk menaikkan level dan mengalahkan beberapa tipe digimon.

Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:


1. Lanjutkan petualanganmu ke area selanjutnya.
2. Kembali kesini untuk melawan Leomon (Champion) yang mana telah tersedia setelah
menyelesaikan area ini.

Area 3 - Rage Cavern

Tips: Dari sekarang kamu harus memiliki 3 digimon. Jadi saya kira akan lebih baik
kalau kamu mulai merencanakan evolusi-mu sekarang agar nantinya kamu tidak perlu
kembali ke area yang sama untuk memburu digimon. Beli beberapa items jika kamu
punya uang. Saya sarankan kamu membeli "Return Key" dan "Low Encounter". "Return
Key" berguna jika kamu malas untuk kembali ke titik awal, dan "Low Encounter"
membuat pergerakanmu menjadi lebih mantap.

Tipe-tipe Musuh: Kebanyakan digimon tipe ME dan NSp. Digimon tipe ME yaitu
Numemon dan Gotsumon.

[Lantai 1] [Lantai 2]

Kosong C Kosong
|||
C |_____|______|___C
_|_____ C_______|
| |____ |
| | | |____ C
| E1 |-C __|Y ______| C C
|||||B
|____________| |--------| __| |
| | | |___| S
C Start E2 ------ C |_______|

C - Peti B - Boss
Y - Yushima S - Save point
E1 - Transporter (menuju E2 dan sebaliknya)

Petunjuk: Langsung saja, pergi ke elevator E1 dan kamu akan tiba di lantai 2 lewat E2.
Ambil semua barang dari peti, temui Yushima (jika ada), lalu lurus ke save point dan ke
boss area.

Yushima - Saya tidak menemukannya saat pertama kali kesini. Jadi jika kamu tidak
menemukannya sekarang, Kembali lagi kesini setelah menyelesaikan area 4 dan 5,
mungkin. Saat kamu menerima tantangannya, ini akan menjadi titik awalmu menuju
Kamemon quest. Untuk menyelesaikan quest tersebut, kamu harus mengalahkan boss
pilihan, Jumbogamemon (Mega) di area 11 (Dark Area). Mengalahkan Jumbogamemon
juga merupakan syarat untuk Biyomon milikmu berdigivolve menjadi Jumbogamemon.
Jika kamu menerima tantangannya disini, kamu akan bertarung melawan Kamemon
miliknya. Tapi sebelumnya, saya ingatkan kalau digimon milik Yushima bisa menjadi
kuat tergantung level digimonmu. Jadi naikkan levelmu dan atur strategi dengan baik
kapanpun kau ingin melawannya. Kembalilah nanti jika kamu merasa sudah cukup
kuat. Atau jika kamu ingin tantangan, cobalah untuk melawannya seberapapun level
yang kamu capai. Kalau digimon milikmu kuat, kemungkinan kamu dapat
menghabisinya dalam sekali serang. Kamemon adalah digimon rookie dengan
kelemahan tipe WG.

Boss - Belphemon (Mega). Kelemahannya tipe VB. Jadi gunakan "VB enchant" jika
kamu mau. Juga dianjurkan untuk Gaomon melakukan serangan penghabisan jika
kamu ingin dia cepat-cepat berdigivolve menjadi Miragegaogamon, kecuali kalau kamu
ingin menyelesaikan syarat untuk Agumon dan Lalamon yaitu mengalahkan 20 digimon
(Mega), yang mana butuh waktu cukup lama. Kamu bisa bertarung dengannya lagi
untuk kedua kalinya setelah save permainan di save point terakhir di luar pintu kuning
di area 11 (Dark Area). Mengalahkannya untuk kedua kalinya akan menambah
kemampuan Agumon, memenuhi persyaratan Agumon untuk berdigivolve menjadi
Belphemon dan membuatmu bertemu Creepymon di area 1 (Walter Island) setelah
melawan Demon Lords yang lain dengan lancar.

Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:


1. Kembali kesini kalau kamu ingin menemui Yushima. Jika kamu masih tidak
menemukannya, kembalilah lagi nanti.
2. 2 buah peti telah tersedia di boss area.
Area 4 - Mirage Museum

Tips: Dari sekarang kamu harus memiliki 4 digimon. Dikarenakan tipe boss adalah
Mega, Saya kira akan lebih baik kalau kamu mulai merencanakan evolusi-mu menjadi
Mega yang pertama kali kamu inginkan dan digimon mana yang akan kamu pakai lebih
sering. Dibawah ini adalah persyaratan minimal jika ingin menjadi Mega di awal-awal
game:
- Gaomon (Kalahkan 5 Mega untuk menjadi Miragegaogamon)
- Falcomon (Kalahkan 3 Mega untuk menjadi Ravemon)
Jadi pastikan salah satu syarat diatas terpenuhi, kecuali jika kamu ingin menjalani
syarat "mengalahkan 20 Mega" untuk digimon yang kamu pilih. Juga persiapkan
"Healing Items", "Find Weakness", "Attack Weakness", "Return Key", "Field Enchant"
dan "Low Encounter" kalau kamu mau.

Tipe-tipe Musuh: ME dan NSo. Digimon tipe ME di area ini yaitu Gotsumon, Solarmon,
Toyagumon dan Monzaemon. Untuk NSo yaitu Candlemon dan Pumpmon. Kamu harus
tahu kalau Monzaemon dan Pumpmon merupakan Ultimate. Jadi kamu bisa mulai
bergerak untuk menyelesaikan persyaratan Ultimate lebih cepat disini kalau kamu mau
karena 2 digimon ini cukup sering muncul.

[Lantai 2] B - Boss
C - Peti
Y - Yushima
Miki XXX> - Jalur Teleport
& WG - Penghalang Hijau
Megumi G1 C WB - Penghalang Biru
| | | G1, G2 - Saklar Hijau
E2----------------- GB - Saklar Biru
S - Save Point
A
X [Lantai 1] [Lantai 2]
X
X
CBC
E1 E3 XXXXXXXXX> E4 |
|||S
| C--| | |
| |_ | WBWBWB
|___WG____| | |Y
| WG | |------- GB
Start G2--|------
E1 - Transporter (Menuju E2 dan sebaliknya)
E3 - Transporter (Menuju E4 dan sebaliknya)

Petunjuk: Pertama-tama, pergi ke Transporter di depanmu (E1), Dan kamu akan tiba di
lantai 2 lewat E2. Lalu pergi ke ruangan di sebelah kanan untuk mendapatkan peti.
Setelah itu pergilah ke tengah/ruangan kedua, lalu tekan Saklar Hijau G1, maka
Penghalang Hijau (WG) akan terbuka. Lalu kembali ke lantai 1 lewat E2, pergilah ke
tempat yang tadinya terhalang Penghalang Hijau dan teruslah menuju Transporter E3.
Kamu akan tiba di lantai 2 lewat E4. Berjalanlah ke selatan lalu ke timur, pergilah ke
ruangan di sebelah kiri dan tekan Saklar Biru GB, maka Penghalang Biru (WB) akan
terbuka. Lalu bicara dengan Yushima, save permainan dan lawan boss.

Miki & Megumi - Mereka tidak akan ada saat pertama kali tiba di area ini. Saya tidak
begitu tahu persis kapan mereka muncul, tapi setelah kamu mencapai area 11 (Dark
Area), mereka akan muncul disini. Kalau kamu bicara dengan mereka, kamu bisa
bertarung dengan 2 boss pilihan, Black dan White Pawnchessmon. Mereka hanya
pemula dan kelemahannya tipe JT, jadi saya kira kamu bisa mengalahkan mereka lebih
cepat.

Boss - Barbamon (Mega), kelemahan tipe VB. hati-hati, bisa-bisa kamu dikalahkannya
dengan cepat. Kamu juga bisa bertarung melawannya lagi untuk kedua kalinya setelah
save permainan di save point terakhir di luar pintu kuning di area 11 (Dark Area).
Mengalahkannya untuk kedua kalinya akan menambah kemampuan Gaomon,
memenuhi persyaratan Gaomon untuk berdigivolve menjadi Barbamon dan
membuatmu bertemu Creepymon di area 1 (Walter Island) setelah melawan Demon
Lords yang lain dengan lancar.

Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:


1. Kamu bisa kembali ke area 3 (Rage Cavern) untuk menemui Yushima, kalau kamu
tidak bertemu dengannya saat pertama kali kesana.
2. Jika kamu masih belum menemukannya, coba lagi setelah menyelesaikan area 5
(Livilus Island).
3. Kembali untuk membuka 2 peti yang tersedia di boss area.
4. Pergi menemui Salamon untuk membeli/menukar beberapa item.

Area 5 - Livilus Island

Tips: Area yang kecil. Disini banyak terdapat digimon tipe DR, jadi kamu bisa
membawa stok "NSp enchant" kalau kamu mau.

Tipe-tipe Musuh: DR, ME, NSo, WG, VB dan NSp. Area yang bagus untuk memburu
digimon tipe DR (yang mirip dinosaurus) karena mereka lebih sering muncul. Juga
terdapat digimon tipe WG (yang mirip burung) seperti Toucamon atau Birdramon tapi
mereka jarang muncul.

C____
B / [Lantai 2] C - Peti
/ / - Akar rambat
Y--------- S/ O - Titik mulai
/ W - Penghalang
/ BOX PUZZLE S - Save point
C----/--W------- D----- [Lantai 1] Y - Yushima
| | B - Boss
___________|E | E - Transporter*
| | D - Pintu
||
Start Pandamon

*Transporter menuju tempat Darkdramon hanya akan muncul setelah kamu


memecahkan teka-teki "Box Puzzle": Merah, Kuning, Hijau

Petunjuk: Pertama-tama kamu bisa menemui Pandamon untuk mendapat petunjuk


tentang Box Puzzle. Dia akan bertanya, sayangnya saya tidak begitu ingat apa yang dia
tanyakan. Saya pikir tentang warna dari sarung tangannya Gaomon. Jawabannya
adalah merah. Lalu pergilah ke tempat Box Puzzle berada, Putar kotak-kotaknya satu-
satu sampai kamu mendapati kotak warna biru, merah dan hijau secara berurutan.
Penghalang akan terbuka dan kamu bisa bergerak ke kiri, buka peti dan berjalanlah ke
akar rambat di dinding di lantai 2. Cobalah untuk menemui Yushima. Jika dia tidak ada,
kembali lagi nanti.

Boss - Lilithmon (Mega), kelemahan tipe VB. Kamu bisa kembali kesini setelah save
permainan di save point terakhir di luar pintu kuning di area 11 (Dark Area), tapi dia
tidak akan melawanmu. Mengalahkannya lagi untuk kedua kalinya akan menambah
kemampuan Renamon, memenuhi persyaratan Renamon untuk berdigivolve menjadi
Lilithmon dan membuatmu bertemu Creepymon di area 1 (Walter Island) setelah
melawan Demon Lords yang lain dengan lancar.

Yushima - Dia bersembunyi di pilar-pilar berwarna putih, yang mana tidak terlalu jelas
saat melihat sekilas. Kalau kamu berjalan menuju pilar maka kamu bisa melihat
punggungnya. Jika kamu tidak menemukannya sekarang, kembalilah nanti. Kamu
harus bicara dengannya untuk dapat menyelesaikan Kamemon Quest dan mendapat
kesempatan untuk melawan Gwappamon miliknya di area 7 (Sea Precipice Jerapilus).
Pastikan kalau kamu sebelumnya sudah melawan Kamemon miliknya di area 3 (Rage
Cavern).

Pandamon - Selain memberimu petunjuk untuk memecahkan teka-teki Puzzle Box,


Pandamon juga menyediakan barang-barang yang bervariasi yang mana tidak tersedia
di markas besar. Saya kira "Low Encounter" dan "Return Key" sudah tersedia mulai
sekarang. Kamu bisa kembali kesini setelah Renamon berhasil berdigivolve. Saya kira
dia akan memberimu beberapa pertanyaan dengan waktu 10 menit untuk
menjawabnya dan kamu akan menerima DigiEgg "Pengetahuan". Jangan lupa,
kembalilah lagi setelah mengalahkan Chuumon di area 10 (Ice Labyrinth). Dia akan
bertanya kepadamu yang mana jawabannya "Yushino" dan dia akan memberimu keju
yang mana sangat diinginkan Chuumon. Kamu akan membutuhkan keju tersebut untuk
mendapatkan DigiEgg "Kejujuran" dari Chuumon. Dan kembali lagi kesini untuk terakhir
kalinya dan dia akan memberimu "kuis 10 pertanyaan" yang mana akan meningkatkan
"healing items"-nya.

Pertanyaan: Jawaban: Pilihan Nomor:

1. Pumpmon 1
2. Whamon 2
3. NSp 2
4. Red 3
5. Green 1
6. Kudamon 3
7. DM of light 1
8. Otamamon 1
9. Pandamon 1
10. Mercurimon 3

Boss Pilihan - Darkdramon (Mega), kelemahan tipe JT. Kembalilah ke pulau setelah
mengalahkan Lilithmon dan cocokkan warna "Merah, Kuning, Hijau" pada Box Puzzle
secara berurutan. Sebuah Transporter akan muncul di sebelah selatan Box Puzzle.
Berhati-hatilah saat melawannya karena dia lumayan tangguh, apalagi saat kamu
levelmu masih rendah. Saya "Game Over" waktu pertama kali melawannya, saat itu
sudah level 18+ dengan 3 Ultimate tanpa menggunakan item "Invisible" hanya karena
ingin melihat seberapa tangguh Darkdramon itu. Jadi saya anjurkan kamu memiliki
minimal 1 digimon Mega jika kamu ingin melawannya dan gunakan strategi yang baik.
Kamu bisa menggunakan item "Invinsible" kalau dia terlalu tangguh bagimu. Dan juga
kamu bisa temukan 2 peti disini.

Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:


1. Temui Yushima di area 3 (Rage Cavern) jika kamu belum menemukannya disana
sebelumnya.
2. Kembali lagi ke area ini jika kamu tidak menemukannya sebelumnya.
3. Lawanlah Darkdramon disini atau jalan saja melewatinya dan buka 2 peti.
4. Beli/tukar item-item dari Salamon.
5. Buka peti yang muncul di boss area.
Area 6 - Digital Dungeon

Tips: Area yang lumayan luas, jadi bawalah item-item biasa dan beberapa "Low
Encounter".

Tipe-tipe Musuh: Sama dengan Mirage Museum, kebanyakan ME dan beberapa NSo.
Untuk ME yaitu Solarmon dan Hagurumon, juga Numemon dan Goldnumemon. Jadi
area ini juga merupakan area yang bagus untuk memburu digimon tipe ME.

[Lantai 1] [Lantai 2]

E1 ++++++++++++> E2 |__
C___|_ ___|___ |_________
|_ | | | |
| | |_________|_ |
__|____ | C | C E3
| | |___|___|
C--- | +
|+
__|___|___ +
||+
C Start +
[Lantai 3] +
+
+
C - Peti C Y C C C +
Y - Yushima | B G1 +
++> - Rute teleport B2------ | | +
WG - Penghalang hijau | WBWBW B1 V
WB - Penghalang biru | | |
G1,G2 - Kenop hijau | WG | WG |
B1,B2 - Kenop biru |---WG---S---WG----------E4
B - Boss | WG | WG
E1 - Transporter (Menuju E2) | |
E3 - Transporter (Menuju E4) | WBWBW
S - Save point | C |
Urutan penghalang - G1,B2 | | |
| G2 |-C
|___|____|

Petunjuk: Pergi menuju lantai 3 dengan Transporter E1 dan E3. Di ruangan pertama di
lantai 3, nyalakan kenop hijau (G1) maka Penghalang hijau akan terbuka (WG). Jika
kamu berjalan melewati penghalang hijau (WG), kamu akan berada di persimpangan
dengan 2 penghalang biru (WB) yang masih aktif. Pergilah ke timur dan utara, lalu
masuki ruangan pertama untuk berbicara dengan Yushima dan buka 2 peti yang ada.
Kali ini tidak ada pertarungan dengan Yushima. Lalu pergilah ke ruangan di sebelah kiri
dan nyalakan kenop biru (B2). Setelah itu kembalilah lebih jauh ke selatan lalu ke
timur. Kamu akan menemukan ruangan dengan kenop hijau (G2) dan sebuah peti.
Buka peti tersebut, lalu berjalanlah lebih jauh ke timur lalu ke utara. Buka peti yang
ada, jalan ke utara yang berakhir di tempat yang terdapat save point dan 4 penghalang
yang tadi. Save permainan, pergi ke utara dan lawanlah boss.

Boss - Beelzemon (Mega), kelemahan tipe VB. Kamu bisa melawannya lagi setelah save
permainan di save point terakhir di luar pintu kuning di area 11 (Dark Area).
Mengalahkannya lagi untuk kedua kalinya akan menambah kemampuan Biyomon,
memenuhi persyaratan Biyomon untuk berdigivolve menjadi Beelzemon dan
membuatmu bertemu Creepymon di area 1 (Walter Island) setelah melawan Demon
Lords yang lain dengan lancar.

Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:


1. Temui Yushima di area 3 (Rage Cavern) kalau kamu belum menemukannya.
2. Temui Yushima di area 5 (Livilus Island) kalau kamu belum menemukannya.
3. Lawanlah Darkdramon di area 5 (Livilus Island) kalau kamu merasa bisa
mengalahkannya.
4. Beli/tukar item-item dari Salamon.
5. Buka 2 peti yang muncul di boss area.

Area 7 - Sea Precipice Jerapilus

Tips: Tak diragukan lagi, benar-benar area yang paling luas diantara yang lain dan juga
yang paling melelahkan. Jadi lebih baik bawa banyak item "Low Encounter" dan "Return
Key".

Tipe-tipe Musuh: Kamu dapat menemukan banyak digimon air disini (tipe DS). Jadi ini
merupakan area terbaik untuk memburu digimon tipe DS. Digimon tipe DS yang
muncul disini yaitu Otamamon (kecebong), Whamon (paus), Tyromon (hiu biru
bersayap) dan Megaseadramon (ular laut). Dari namanya saja, Megaseadramon adalah
Ultimate. Digimon tipe ME juga muncul disini. Petranamon seperti pesawat terbang.
Jangan salah kalau mengira Mambomon adalah digimon tipe DS hanya karena dia
seperti ikan pipih. Disini juga terdapat beberapa digimon tipe NSo yaitu Goburimon dan
Shamamon.

Petunjuk: Pertama-tama saat tiba disini (lantai 1), tangga S1 menuju ke selatan. Jika
kamu menginjak lantai merah (R1), tangga S1 akan bergerak ke timur dan terhubung
ke lantai bulat di kanan. Jadi lantai merah (R1) merupakan saklar untuk memindahkan
tangga S1 ke selatan atau ke timur. Jadi berdirilah di lantai merah (R1), lalu
berjalanlah ke portal P1. Kamu akan berteleport ke portal P2. Sebelumnya kamu bisa
membuka peti di selatan.

[Lantai 1]

R1 O R1 O
\/\/
\ / Setelah \ /
O menginjak O
\ R1 \
\ ------> \ S1
O O O----O
|S1 \ \
|\\
O P1 O P1
/| /|
/|/|
C|C|
Start Start

O - Lantai bulat
C - Peti
S1 - Tangga 1
R1 - Lantai merah, saklar untuk S1
P1 - Portal menuju ke P2

[Lantai 2]

Saat kamu tiba di lantai 2 (P2), berjalanlah kearah barat daya ke lantai merah (R2).
Berdirilah di lantai merah (R2).

O B1 O - Lantai bulat
\ / C,C1,C2 - Peti
\ / C3 - Friendship DE
P7 Y C2 R2 - Lantai merah, saklar untuk S3, S5 dan S1(lantai 1)
\\/
\ T7 \ S5 / S3 - Tangga 3 (Respond to R2)
C----O O----O----O----C3 S5 - Tangga 5 (Respon ke R2)
| B1 - Lantai biru, saklar untuk T7
| S3
O O----P2(Start) T7 - Tangga 7 (Respon ke B1)
| / P2 - Portal ke P1
| / P3 - Portal ke P4
O O O P7 - Portal ke P8
/ /| \ S - Save point
/ / | \ Y - Yushima
S R2 | O
|O\
|\
P3 C1

Setelah menginjak lantai merah (R2), tangga S3 dan S5 akan bergerak ke selatan dan
di bawah lantai akan terlihat seperti lukisan. Kamu mungkin tidak menyadari kalau S1
di lantai 1 juga bergerak kearah yang sama seperti S3 dan S5. Jadi mudahnya saat
kamu menginjak lantai merah (R2), semua tangga (S1, S3 dan S5) akan bergerak
kearah yang sama.

[Lantai 2] (Setelah menginjak R2 sekali)

O B1 O - Lantai bulat
\ / C,C1,C2 - Peti
\ / C3 - Friendship DE
P7 Y C2 R2 - Lantai merah, saklar untuk S3, S5 & S1 (lantai 1)
\\/
\ T7 \ / S3 - Stair 3 (Respon ke R2)
C----O O----O O----C3 S5 - Stair 5 (Respon ke R2)
| | B1 - Lantai biru, saklar untuk T7
| |S5
O O P2(Start) T7 - Tangga 7 (Respon ke B1)
| /| P2 - Portal ke P1
| / |S3 P3 - Portal ke P4
O O O P7 - Portal ke P8
/ /| \ S - Save point
/ / | \ Y- Yushima
S R2 | O
|O\
|\
P3 C1 

Jadi dari R2, berjalan ke persimpangan antara S3 dan S5, jalan ke selatan dan buka
peti 1 (C1). Lalu ke utara lewat S3 dan S5 menuju lantai biru (B1). Kamu perhatikan
kalau di jalurmu ada 2 peti (C2 dan C3) yang mana belum bisa dijangkau, tapi nanti
kita akan kembali. Saat kamu menginjak lantai biru (B1), tangga 7 (T7) akan bergerak
ke timur laut dan lantai dibawahnya akan terlihat sesuatu seperti lukisan.

Yushima - Kamu harus bicara dengannya sebelum menginjak B1. Jika kamu sudah
bicara dengannya selama di area-area sebelumnya, dan sudah bertarung dengan
Kamemon miliknya di area 3 (Rage Cavern), maka kamu dapat bertarung dengannya
untuk kedua kalinya. Kamu akan melawan Kamemon dalam wujudnya yang kedua,
Gawappamon (Champion) kelemahan tipe WG. Hati-hati karena dia lumayan tangguh,
berdasarkan levelmu sekarang. Jadi putuskan baik-baik, apakah kamu akan
melawannya sekarang atau kembali lagi setelah save permainan di save point
berikutnya.

[Lantai 2] (Setelah menginjak B1 sekali)

O B1 O - Lantai bulat
\ / C,C1,C2 - Peti
\ / C3 - Friendship DE
P7 Y C2 R2 - Lantai merah, saklar untuk S3, S5 & S1 (lantai 1)
\ T7 / \ /
\ / \ / S3 - Tangga 3 (Respon ke R2)
C O O----O O----C3 S5 - Tangga 5 (Respon ke R2)
| | B1 - Lantai biru, saklar untuk T7
| |S5
O O P2(Start) T7 - Tangga 7 (Respon ke B1)
| /| P2 - Portal ke P1
| / |S3 P3 - Portal ke P4
O O O P7 - Portal ke P8
/ /| \ S - Save point
/ / | \ Y - Yushima
S R2 | O
|O\
|\
P3 C1 

Jadi sekarang pergi ke selatan dari B1 lewat T7 dan kamu akan tiba di save point dan
Portal P3.

[Lantai 3]

Saat kamu tiba di lantai 3 lewat portal P4, pergi ke lantai merah (R3), berdiri disana,
dan tangga S9 akan bergerak ke timur laut terhubung langsung ke P5. Perhatikan juga
di lantai 2, S5 dan S3 juga akan bergerak paralel dengan S9 dan sekarang tangga S5
sudah terhubung ke peti C2 dan C3. Jadi kalau kamu ingin membuka peti C2 dan C3,
kembali ke lantai 2 dan kembalilah ke tangga T7 dan S5. Setelah membuka peti,
kembali ke lantai 3. Peti C3 berisi "Friendship DE" yang mana dibutuhkan Falcomon
untuk berdigivolve menjadi Petranamon (saya kira, saya kurang ingat). Jadi kalau
kamu tidak mau susah-susah kembali untuk mengambil peti di lantai 2, pergilah ke
timur di lantai 3 lewat S9, gunakan portal P5 menuju P6, buka 2 peti di lantai 4 dan
kembali ke lantai 3. Pergilah menuju portal P4, tapi sekarang pergilah ke lantai biru di
selatan.
CCCC
\ / [Lantai 4] \ /
OO
| Warp dari |
P6 P5 ke P6 P6

AA
XX
XX
XX
[Lantai 3] [Lantai 3]

R3 C P5 R3 C P5
/ \ / \ \ Setelah / \ / \ S9/ \
/ \ / \ \ menginjak / \ / \ / \
O O O O R3 O O O O
| | |S9 | ------> | | |
| T11| | | | T11| |
O O B2 O O O B2 O
\\/\/\\/\/
\\/\/\\/\/
P4 C O P4 C O
Start Start

O - Lantai bulat
R3 - Lantai merah, saklar untuk S9; dan S3 & S5 di [Lantai 2]
S9 - Tangga 9 (responke R3)
B2 - Lantai biru, saklar ke T11; dan T7 di [Lantai 2]
T11 - Tangga 11 (Respon ke B2)
P4 - Portal ke P3
P5 - Portal ke P6
P6 - Portal di [Lantai 4] dari P5.
C - Peti
XXX> - Rute teleport

[Lantai 2] (Setelah menginjak R3 di lantai 3)

O B1 O - Lantai bulat
\ / C,C1,C2 - Peti
\ / C3 - Friendship DE
P7 Y C2 R2 - Lantai merah, saklar untuk S3, S5 & S1 (Lantai 1)
\ T7 / \ /
\ / \ S5 / S3 - Tangga 3 (Respon ke R2)
C O O----O----O----C3 S5 - Tangga 5 (Respon ke R2)
| B1 - Lantai biru, saklar untuk T7
| S3
O O----P2(Start) T7 - Tangga 7 (Respon ke B1)
| / P2 - Portal ke P1
| / P3 - Portal ke P4
O O O P7 - Portal ke P8
/ /| \ S - Save point
/ / | \ Y - Yushima
S R2 | O
|O\
|\
P3 C1

Berdiri di lantai biru (B2) dan tangga T11 akan bergerak ke timur laut. Perhatikan kalau
tangga T7 di lantai 2 juga bergerak ke barat. Lalu kembali ke lantai 2 lewat P4 (buka
peti yang ada), lalu pergi ke utara ke portal P7 menuju area kedua di lantai 4. Save
permainan kalau kamu mau.

[Lantai 3] [Lantai 3]

R3 C P5 R3 C P5
/ \ / \ S9/ \ Setelah / \ / \ S9/ \
/ \ / \ / \ Menginjak / \ / \ / \
O O O O B2 O O O O
| | | ------> | |
| T11| | | |
O O B2 O O O B2 O
\ \ / \ / \T11/ \ / \ /
\\/\/\/\/\/
P4 C O P4 C O
Start Start

O - Lantai bulat
R3 - Lantai merah, saklar untuk S9; dan S3 & S5 di lantai 2
S9 - Tangga 9 (respon ke R3)
B2 - Lantai biru, saklar untuk T11; dan T7 di lantai 2
T11 - Tangga 11 (Respon ke B2)
P4 - Portal ke P3
P5 - Portal ke P6

[Lantai 2] (Setelah menginjak B2 sekali)

O B1 O -Lantai bulat
\ / C,C1,C2 - Peti
\ / C3 - Friendship DE
P7 Y C2 R2 - Lantai merah, saklar untuk S3, S5 & S1 (lantai 1)
\\/
\ T7 \ S5 / S3 - Tangga 3 (Respon ke R2) 
C----O O----O----O----C3 S5 - Tangga 5 (Responke R2) 
| B1 - Lantai biru, saklar untuk T7
| S3
O O----P2(Start) T7 - Tangga 7 (Respon ke B1)
| / P2 - Portal ke P1
| / P3 - Portal ke P4
O O O P7 - portal ke P8
/ /| \ Y - Yushima
/ / | \ S - Save point
S R2 | O
|O\
|\
P3 C1 

[Lantai 4]

Saat kamu tiba di lantai 4, perhatikan lantai dibawah seperti mirip lukisan.

P10 B3 B3 - Lantai biru, mengaktifkan T13


| T13 - Tangga 13 (Respon ke B3)
| C - Peti
(Start)P7----O-----O----P8 P7 - portal ke P6
T13 | P8 - Portal ke P9 (Boss)
| P10 - Portal ke P11 (peti)

Berdiri di lantai biru (B3) maka tangga T13 akan bergerak ke utara.

P11 - Jalur teleport


T13| | X B3 - Lantai biru, mengaktifkan T13
P7 O-----O----P8 XX T13 - Tangga 13 (Respon ke B3)
(Start) | 
|
C

Pergi ke portal P10 dan ke lantai 4 untuk membuka 2 peti lalu kembali ke lantai 4. Pergilah ke timur ke
portal P8 dan kamu akan tiba di boss area di lantai 5.
Boss - Leviamon (Mega), mirip buaya raksasa dan kelemahan tipe VB. Kamu bisa melawannya lagi
setelah save permainan di save point terakhir di luar pintu kuning di area 11 (Dark Area).
Mengalahkannya lagi untuk kedua kalinya akan menambah kemampuan Falcomon, memenuhi
persyaratan Falcomon untuk berdigivolve menjadi Levimon dan membuatmu bertemu Creepymon di
area 1 (Walter Island) setelah melawan Demon Lords yang lain dengan lancar.

Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:


1. Bertarung melawan Yushima di area 3 (Rage Cavern).
2. Temui Yushima di area 5 (Livilus Island) kalau kamu belum menemukannya.
3. Kembali lagi kesini untuk bertarung melawan Gawappamon milik Yushima kalau kamu belum
melawannya.
4. Lawanlah Darkdramon di area 5 (Livilus Island) kalau kamu pikir sudah bisa menandinginya.
5. Beli/tukar beberapa item dari Salamon.
6. Buka 2 peti yang muncul di boss area.

Area 8 - Doomsday Forest

Tips: Area yang kecil. Saya kira kamu tidak akan memerlukan "Low Encounter" kali ini. Bawa saja
beberapa item-item biasa untuk jaga-jaga.

Tipe-tipe Musuh: Area yang bagus untuk memburu digimon tipe JT. Walau mereka jarang muncul tapi
minimal bisa kamu temukan disini selain di Sneyato Forest. Mudah diketahui karena mereka seperti
serangga (Butterflymon, Stingmon). Disini juga terdapat digimon tipe ME yaitu Etemon (monyet kuning)
dan Kokuwamon (robot kumbang). Juga terdapat beberapa digimon tipe WG dan NSp di area ini. Jangan
bingung antara Pegasmon (WG) dan Shimaunimon (NSp) walaupun berbeda tipe tapi merupakan 1
keluarga.

CC
B
|
C -------S---
|
|
@ >-----<>---< - Jembatan Y O( ) | ( ) - Air terjun/sungai @ ( ) | V ( )O CC _ _ __| | - Jembatan C ( ) | C | A
| P2 O( ) | | B - Boss \----->-----<-------------| S - Save point ( ) | | C - Peti ( ) V @ - Saklar untuk mengontrol
air maju atau mundur ( ) | A | Start----->---<-- C Walkthrough: Pergi ke timur dan buka peti yang ada.
Lalu kembali ke persimpangan berbentuk "T" dan lurus ke utara untuk membuka peti di gua. Kembali ke
persimpangan, pergi ke timur lalu ke utara untuk membuka peti yang lain. Ikuti saja jalurnya ke timur
sampai kamu menemukan save point dan portal P1. Berdiri di P1 untuk mengaktifkannya dan kamu akan
berteleport ke P2. Buka peti yang ada di timur dan kembali lagi ke P1 lewat P2. Berdiri di pinggir sungai
dan akan ada pilihan apakah kamu ingin naik batang kayu atau tidak. Pilih naik ke batang kayu. Pertama-
tama air akan mengalir ke bawah/mundur. Berhentilah di dekat Yushima dan saklar yang mengontrol air.
Bicara dengannya atau naik batang kayu lagi menuju pemberhentian kedua dan buka 2 peti yang ada.
Lalu menuju pemberhentian ketiga dan teleport kembali ke P1 P2. Ulangi langkah yang sama tapi kali ini
berhentilah di dekat Yushima. Bicaralah dengannya kalau tadi kamu belum mengajaknya bicara. Pergilah
ke saklar pengontrol dan tekan saklarnya maka air akan mengalir maju. Naik batang kayu lagi, tapi kali
ini kamu akan maju. Di pemberhentian berikutnya kamu bisa membuka peti yang ada. Di pemberhentian
terakhir kamu bisa membuka peti yang ada, save permainan dan pergilah ke boss area. Yushima - Saat
pertama kali kamu berbicara dengannya, isinya hanyalah perbincangan biasa. Bagaimanapun kembalilah
kesini setelah menyelesaikan area 9 (DATS Headquarters Entrance). Bicara dengannya dan dia akan
mengajukan permintaan kepadamu yaitu benang pancing. Kembalilah ke markas besar, bicaralah
dengan Sampson dan dia akan memberimu benang pancing. Kembalilah ke Area 8 dan bicaralah dengan
Yushima lalu kamu akan bertarung dengannya untuk ketiga kalinya. Kamu akan bertarung melawan
Marineangemon (Mega) dengan kelemahan tipe WG. Kamu harus melakukan pertarungan ini sebelum
melawan Kamemon perubahan ketiga nanti di area 1 (Walter Island). Boss - Creepymon (Mega),
kelemahan tipe VB. Kamu tidak akan bertarung melawannya untuk kedua kalinya disini. Kalau kamu
kembali kesini untuk kedua kalinya, tempat ini akan di jaga Bantyoleomon. Boss Pilihan - Bantyoleomon
(Mega), kelemahan tipe DR. Setelah menyelesaikan area ini, kembali lagi kesini menuju tempat
Creepymon berada semula dan kamu akan menemukannya disini. Selain sangat tangguh, dia bisa
membantaimu dalam beberapa serangan jadi berhati-hatilah. Pilihan yang bisa diselesaikan setelah
menyelesaikan area ini:

1. Bertarung melawan Yushima di area 3 (Rage Cavern).


2. Temui Yushima di area 5 (Livilus Island) kalau kamu belum menemukannya.
3. Pergi ke area 7 (Sea Precipice Jerapilus) untuk bertarung melawan Gawappamon milik Yushima kalau
kamu belum melawannya.
4. Lawanlah Darkdramon di area 5 (Livilus Island), mungkin sekarang kamu sudah bisa menandinginya.
5. Beli/tukar beberapa item dari Salamon.
6. Kembalilah kesini untuk melawan Bantyoleomon
7. Buka 2 peti yang muncul di boss area.

Area 9 - DATS Headquarters Entrance Tips: Bawalah beberapa item. Bawa "Low Encounter" kalau area
ini terlalu luas buatmu. Kamu harus banyak melintasi jembatan kalau kamu ingin membuka semua peti
yang ada. Tipe-tipe Musuh: Banyak digimon tipe NSo disini, kadang-kadang digimon tipe DR dan VB juga
muncul. Digimon tipe DR yang muncul disini adalah berbagai versi dari Greymon dan Growlmon, untuk
digimon tipe VB disini adalah Angemon (malaikat putih). Untuk digimon tipe NSo adalah Devimon (iblis
hitam), Bakemon (hantu) dan Meramon juga Bluemeramon (manusia api). C C B C - Peti | S - Save point
HH C---S---HH HHHH - Jembatan C-----H H Y- Yushima H C B- Boss H H HH-----------HH | C |__ C-----| | | |
HHHHHHHHHHH H |H | | HH _|_C ___| H | C H Y| |__H----------| HH C C | | Start HHHHHHH____|___ H
_H | C Petunjuk: Berjalanlah ke timur, dan buka semua peti yang ada di sekitar sini. Lalu pergi ke utara
dan secepatnya kamu akan berada di boss area. Jangan lupa untuk bicara dengan Yushima sepanjang
perjalanan karena untuk kali ini tidak ada pertarungan dengannya.
Boss - Creepymon (Mega), kelemahannya masih tipe VB. Tidak ada pertarungan boss untuk kedua
kalinya jadi tidak penting untuk kembali lagi kesini kecuali untuk membuka 2 peti yang ada di area boss.
Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:

1. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Yushima di area 3 (Rage Cavern).
2. Dari sekarang kamu sudah harus menemui Yushima di area 5 (Livilus Island).
3. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Gawappamon milik Yushima di area 7 (Sea Precipice
Jerapilus).
4. Lawanlah Darkdramon di area 5 (Livilus Island), mungkin sekarang kamu sudah bisa menandinginya.
5. Bicara dengan Yushima di area 8 (Doomsday Forest), penuhi permintaannya untuk bisa melawan
Marineangemon miliknya.
6. Setelah mengalahkan Marineangemon, pergilah ke area 1 (Walter Island) dan lawanlah Shaujinmon
milik Yushima disana. Ini akan membuatmu dapat melawan Kamemon wujud terakhir (Jumbogamemon)
di area 11 (Dark Area).
7. Lawanlah Bantyoleomon di area 8 (Doomsday Forest) kalau kamu merasa dapat menandinginya.
8. Beli/tukar beberapa item dari Salamon.
9. Membuka 2 peti yang muncul di boss area.
10. Sering-sering ke area 4 (Mirage Museum) untuk memastikan apakah Miki & Megumi telah muncul
untuk "battle" atau belum.

Area 10 - Ice Labyrinth Tips: Bawa beberapa item. Jangan lupa bawa "Low Encounter" karena area ini
cukup luas (total 4 lantai). Tipe-tipe Musuh: Berbagai tipe digimon ada disini yaitu NSo, NSp, DR, DS, VB
dan ME. Disini banyak Ultimate jadi merupakan area yang bagus untuk menaikkan level dan memenuhi
persyaratan dengan mengalahkan Ultimate. Perlu di catat, kamu bisa menemukan Marineangemon
(Mega) bersembunyi di area kedua (lantai 5) di Ice Labyrinth (akan tersedia setelah save permainan di
save point terakhir di luar pintu kuning di area 11 (Dark Area) dan mengalahkan Lucemon untuk kedua
kalinya). Saya pikir seharusnya BlackGhoulmon ada disini tapi saya tidak terlalu ingat pasti. [Lantai 4]
[Lantai 5] (Setelah mengalahkan Lucemon untuk kedua kalinya) C CCCC C P11 XXXXXX C B2 --\ C B1--\ X |
| X ____| ______| X | ___C | X S | |S X | | |----C X C--|--B3 |---- |_____ X | | | | X __|______| |--B4
_____|_ X | | | C X | ___|__ |_____ X |___|______| | | X | |-B5 |-C X | | Y_____| XXXXXXXXXXXXXXX>
P12
|
P10

A
X
X
X

P9
|
C---|--- C--------C---C---C
| | |__
| ------\ | [Lantai 3]
|______| | Chuumon _____|
P8 |______C
||
A|
X P4
XXXXXXXXXXXX
X
XA
X
P7 _P6 - Jalur teleport
S - Save point
Y- Yushima
C - Peti
Boss:
B1 - Lucemon
B2 - Mercurimon
B3 - Yushima + Sampson (Jumbogamemon + Sleipmon)
B4 - Neptunemon
B5 - Minervamon

Petunjuk: Pertama-tama, saya sarankan untuk menyelesaikan area sebelah kanan dulu karena tidak
terlalu luas dan kamu bisa bertemu Chuumon di lantai 3. Kamu bisa membeli item-item bagus darinya
seperti "No Encounter" & "Friend/Affection Drink", dan lakukan pencarian kecil untuk mendapatkan
DigiEgg "Kejujuran". Item-item yang kamu beli darinya, otomatis akan dijual juga di tokonya. Setelah
menyelesaikan area sebelah kanan, lanjutkan dengan menyelesaikan area sebelah kiri. Kamu akan
secepatnya tiba di boss area di lantai 4. Jangan lupa bicara dengan Yushima di lantai yang sama di
sepanjang jalan sebagai bagian dari "Kamemon's Quest".

Pencarian DigiEgg "Kejujuran" - Setelah bertemu dengan Chuumon, belilah beberapa item darinya.
Setelah selesai, bicaralah dengannya sampai kamu mendengar permintaannya yaitu keju dari
Pandamon. Jika belum, beli lagi beberapa item, setelah selesai lalu bicaralah dengannya lagi sampai dia
mengatakan permintaannya. Lalu kembalilah dan temui Pandamon di area 5 (Livilus Island), jawab
pertanyaannya (saya kira jawabannya "Yoshino") dan dia akan memberimu keju. Bawa keju tersebut ke
Chuumon dan dia akan memberimu DigiEgg "Kejujuran". Kamu akan membutuhkannya untuk
digivolution. Saya tidak ingat pasti evolusi yang mana.

Boss - Lucemon (Ultimate), kelemahan tipe VB. Kamu bisa melawannya untuk kedua kalinya setelah save
permainan di save point terakhir di luar pintu kuning di area 11 (Dark Area). Mengalahkannya untuk
kedua kalinya akan menambah kemampuan Lalamon, memenuhi persyaratan Lalamon untuk
berdigivolve menjadi Lucemon, membuka area di lantai 5 untuk bertemu boss-boss pilihan yang lain dan
membuatmu bertemu Creepymon di area 1 (Walter Island) setelah melawan Demon Lords yang lain
dengan lancar.

Boss-boss Pilihan (Mercurimon, Minervamon, Neptunemon, Jumbogamemon, Sleipmon) - Kamu bisa


melawan mereka (Mega) dan memenuhi persyaratan digivolution digimonmu setelah save permainan di
save point terakhir di luar pintu kuning di area 11 (Dark Area). Setelah mengalahkan Lucemon untuk
kedua kalinya, sebuah Teleporter akan muncul untuk memandumu ke area yang lain di Ice Labyrinth
(lantai 5) dan kamu bisa menemukan mereka disana. Boss-boss berada di ruangannya masing-masing
kecuali untuk Sleipmon dan Jumbogamemon yang mana kamu harus bicara dengan Commander
Sampson dan Yushima terlebih dahulu untuk bisa menantang mereka. Tapi sebelum itu, saya kira
terlebih dahulu kamu harus mengalahkan Jumbogamemon milik Yushima di area 11 (Dark Area) sebagai
bagian dari "Kamemon's Quest". Boss-boss disini lumayan tangguh, terutama Mercurimon. Jadi naikkan
levelmu sebelum mencoba melawan mereka. Kelemahan: Mercurimon (DR & NSo), Neptunemon (WG),
Minervamon (VB), Jumbogamemon (WG), Sleipmon (NSo).

Pilihan yang bisa diselesaikan setelah menyelesaikan area ini:


1. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Yushima di area 3 (Rage Cavern).
2. Dari sekarang kamu sudah harus menemui Yushima di area 5 (Livilus Island).
3. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Gawappamon milik Yushima di area 7 (Sea Precipice
Jerapilus).
4. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Marineangemon milik Yushima di area 8 (Doomsday
Forest).
5. Setelah mengalahkan Marineangemon, pergilah ke area 1 (Walter Island) dan lawanlah Shaujinmon
milik Yushima disana. Ini akan membuatmu dapat melawan Kamemon wujud terakhir (Jumbogamemon)
di area 11 (Dark Area).
6. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Darkdramon di area 5 (Livilus Island).
7. Lawanlah Bantyoleomon di area 8 (Doomsday Forest) kalau kamu merasa dapat menandinginya.
8. Beli/tukar beberapa item dari Salamon.
9. Membuka 3 peti yang muncul di boss area.
10. Sering-sering ke area 4 (Mirage Museum) untuk memastikan apakah Miki & Megumi telah muncul
untuk "battle" atau belum.

Area 11 - Dark Area

Tips: Bawalah item-item biasa dan item-item "High Healing". Disini banyak terdapat boss-boss pilihan
dan Mega penjaga batu yang bisa menjadi tangguh tergantung levelmu sekarang.

Tipe-tipe Musuh: Sama seperti di area 10 (Ice Labyrinth), berbagai jenis musuh ada disini. Kebanyakan
dari mereka adalah ultimate dan beberapa Mega bersembunyi disini. Jadi disini merupakan area yang
bagus untuk menaikkan level dan memenuhi persyaratan dengan mengalahkan Ultimate/Mega. Mega
yang muncul disini yaitu:
- Platinumnumemon - Lantai 3 & lantai 4 di Dark Area jika kamu pergi menuju Ruangan Biru.
- Metalgarurumon - Lantai 4 (Ruangan Biru) di Dark Area jika kamu pergi menuju Ruangan Merah. Disini
area dimana kamu melawan Blackwargreymon & Chaosgallantmon untuk mendapatkan Batu Kuning.
- Blackghoulmon - Bisa saja dia ada disini, saya kurang ingat.

Petunjuk: Saat kamu memasuki istana, kamu akan melihat save point dan Pintu Putih. Lewati pintu
tersebut dan kamu akan berada di area puzzle. Pemecahannya yaitu melangkah ke segitiga dengan
urutan: Kiri, Kanan, Tengah. Pintu akan terbuka dan kamu akan melawan Ghoulmon (Mega) dengan
kelemahan tipe VB. Setelah mengalahkannya maka kamu akan mendapatkan Batu Biru.

[Lantai 1]

O
B
|
Puzzle
| O - Pedestal/Tumpuan Alas. Setelah kamu mendapatkan Batu Pelangi, letakkan diatas Tumpuan Alas
maka kamu akan melawan Wargreymon X dan C__|___ membuka 2 peti yang ada
C|
|Papan Hijau
C______|
| S - Save point
Pintu Putih C - Peti
| Solusi Puzzle: Kiri-Kanan-Tengah
S B - Guardian Boss: Ghoulmon (Mendapatkan Batu Biru setelah mengalahkannya)
|
Start

[Lantai 2 Keatas]

B3 Puzzle Puzzle B2
| 2 3 | [Lantai 4]
DY||
R. | |_______|_____|___P3 Ruangan biru
Merah O |
| |Papan Hijau A
P6 C #
#
A B1 #
X|#
X Puzzle 1 # 
X | # 
X D # [Lantai 3]
X |___ #
X | # Ruangan Biru
X CC | #
X /--C | C---| 
R. | #######> | |---P2 
Merah P5--| D1 - Jalur Teleport saat kamu meletakkan Batu Biru ke Tumpuan Alas dan berjalan melewati
Ruangan Biru (Jalur untuk mendapatkan Batu Merah & menuju ke Omnimon)
###> - Jalur Teleport saat kamu meletakkan Batu Merah ke Tumpuan Alas dan berjalan melewati
Ruangan Merah (Jalur untuk mendapatkan Batu Kuning)
D1 - Pintu menuju ke pintu D2 di lantai 3 di Ruangan Biru. Kamu bisa membuka D1 di lantai 3 (Ruangan
Biru) Jika kamu lewat sini.
D2 - Pintu menuju ke pintu D1 di lantai 3 di Ruangan Merah. Bagaimanapun hanya bisa terbuka saat
kamu melewati lantai 3 di Ruangan Merah (dengan Batu Merah di Tumpuan Alas di depan Ruangan
Merah).
D - Pintu biasa
O - Tumpuan Alas
P1 - Elevator menuju P2
P2 - Elevator menuju P1 jika kamu tiba disini dari Ruangan Biru. Tapi akan menuju P3 jika kamu tiba dari
Ruangan Merah (mendapatkan Batu Kuning)
P3 - Elevator menuju P2 jika kamu tiba disini dari Ruangan Merah
P4 - Elevator menuju P5
P5 - Elevator menuju P4 jika kamu tiba disini dari Ruangan Merah. Tapi akan menuju P6 jika kamu tiba
dari Ruangan Biru (menuju ke Omnimon)
P6 - Elevator menuju P5 jika kamu tiba disini dari Ruangan Biru
Y - Yushima
C - Peti

Setelah mendapatkan Batu Biru, pergilah ke lantai 2, letakkan Batu Biru di Tumpuan Alas di depan
Ruangan Biru, dan lewati. naiki elevator P1 dan pergilah ke lantai 3 (Ruangan Biru). Kamu perhatikan di
kejauhan ada pintu di sebelah kiri (D2), Tapi sekarang belum bisa dibuka. Abaikan pintu tersebut,
lanjutkan berjalan ke utara sampai kamu tiba di puzzle berbentuk segitiga (Puzzle 1). Saya kira solusinya
adalah Kanan-Kiri-Kanan (atau Kiri-Kanan-Kiri, tidak terlalu ingat pasti). Setelah selesai maka pintu akan
terbuka dan kamu akan melawan MoonMilleniumon (Mega) dengan kelemahan tipe VB. Setelah
mengalahkannya, kamu akan mendapatkan Batu Merah.

Setelah mendapat Batu Merah, letakkan Batu Merah di Tumpuan Alas di depan Ruangan Merah, dan
lewati. Naiki elevator P3 dan pergilah ke lantai 3 (Ruangan Merah). Teruslah menuju pintu D2 dan kamu
akan berada di Ruangan Biru (lantai 3) lewat D1 yang mana tidak bisa di buka sebelumnya. Pergilah ke
elevator P2, tapi kali ini hanya ada pilihan untuk pergi keatas. Naiki dan kamu akan tiba di lantai 4
(Ruangan Biru). Disini terdapat puzzle-puzzle berbentuk segitiga di 2 ruangan pertama dari kiri. Solusinya
yaitu:
1) Masuki Ruangan Tengah, langkahnya yaitu Tengah-Kiri-Kanan.
2) Masuki Ruangan Kiri, langkahnya yaitu Tengah-Kiri-Kanan.
3) Kembali masuki Ruangan Tengah lagi, tapi kali ini langkahnya adalah Kanan.
Pintu di kanan akan terbuka dan kamu akan melawan pasangan Mega, Blackwargreymon (kelemahan
tipe NSp) dan Chaosgallantmon (kelemahan tipe VB). Setelah mengalahkan mereka, maka kamu akan
mendapatkan Batu Kuning.

Setelah mendapatkan Batu Kuning, letakkan Batu Kuning di Tumpuan Alas di depan Pintu Kuning, dan
lewati. Kamu akan menemukan Batu Pelangi di peti dan terdapat save point terakhir disini. Save
permainan disini dan kamu memiliki 2 pilihan. Yang pertama yaitu lanjutkan petualangan dan lawan
boss terakhir (Dark Lord) atau melakukan semua hal yang belum kamu lakukan sebelumnya; seperti
melawan boss-boss pilihan yang tersisa.

Yushima - Kamu bisa menemuinya di lantai 4 (Ruangan Biru). Kalau kamu sudah menyelesaikan semua
"Kamemon's Quest" sebelumnya, ini merupakan pertarungan terakhir untuk menyelesaikan
"Kamemon's Quest". Kamu akan melawan Jumbogamemon milik Yushima dan memenuhi persyaratan
untuk berdigivolve menjadi Jumbogamemon. Kelemahannya masih tipe WG. Kamu bisa melawannya
untuk kedua kalinya di area baru (lantai 5) di area 10 (Ice Labyrinth) setelah mengalahkan Lucemon
untuk kedua kalinya. Tapi kali ini dia akan berpasangan dengan Sleipmon.

Final Boss - Dark Lord (Mega), kelemahan tipe VB. Gunakan strategi yang biasa kamu lakukan. Selamat!
kamu telah menamatkan game dan bisa tersenyum sepanjang hari ^_^

Boss-boss Pilihan:
1) Omnimon (Lantai 4 di Ruangan Merah) - Ini seharusnya berhasil setelah kamu membuka pintu D2
yang mana telah terkunci sebelumnya di lantai 3 (Ruangan Biru). Setelah pintu terbuka, letakkan Batu
Biru di Tumpuan Alas, ambil Batu Merah, masuki Pintu biru (lantai 2) dan naiki portal P1 ke lantai 3
(Ruangan Biru). Masuki D2 dan kamu akan tiba di Ruangan Merah (Lantai 3) lewat D1. Pergilah menuju
elevator P5, tapi kali ini hanya ada pilihan untuk pergi kebawah. Naiki dan kamu akan tiba di lantai 4
(Ruangan Merah). letakkan Batu Merah di Tumpuan Alas dan sekarang kamu bisa melawan Omnimon,
kelemahan tipe NSo. Jangan lupa untuk mengambil kembali Batu Merah sebelum kembali ke lantai 1
atau sebelum menggunakan "Return Key".

2) Wargreymon X (Lantai 1) - Setelah mendapatkan Batu Pelangi di peti diluar Pintu Kuning, masuki Pintu
Putih di lantai 1 ke tempat dimana kamu melawan Ghoulmon sebelumnya (dan menerima Batu Biru).
Letakkan Batu Pelangi di Tumpuan Alas, masuki pintu dan kamu akan melawannya. Kelemahannya tipe
NSp.

3) Chaosmon (Lantai 2) - Letakkan Batu di Tumpuan Alas dengan urutan dari kiri ke kanan: Merah, Biru,
Kuning. Sebuah Teleporter akan muncul dan kamu bisa melawannya sekarang. Kelemahannya tipe NSo.

Pilihan yang bisa diselesaikan setelah save permainan di save point terakhir di luar pintu kuning:
1. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Gawappamon milik Yushima di area 7 (Sea Precipice
Jerapilus).
2. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Marineangemon milik Yushima di area 8 (Doomsday
Forest).
3. Setelah mengalahkan Marineangemon, pergilah ke area 1 (Walter Island) dan lawanlah Shaujinmon
milik Yushima disana dan lawanlah Kamemon dalam wujud terakhirnya (Mega), Jumbogamemon di
lantai 4 di area 11 ( Dark Area).
4. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Darkdramon di area 5 (Livilus Island).
5. Dari sekarang kamu sudah harus melawan Bantyoleomon di area 8 (Doomsday Forest).
6. Beli/tukar item dari Salamon untuk mendapatkan X-Antibody.
7. Lawanlah Pawnchessmon milik Miki & Megumi di area 4 (Mirage Museum).
8. Kalahkan semua boss untuk kedua kalinya dan menerima kekuatan mereka (kecuali untuk Lilithmon &
Creepymon yang mana kamu tidak bisa melawannya untuk kedua kalinya).
9. Pergilah dan temui Creepymon di area 1 (Walter Island) untuk menerima kekuatannya.
10. Kalahkan semua boss-boss pilihan di Dark Area.
11. Kalahkan semua boss-boss pilihan di area baru, di lantai 5 di area 10 (Ice Labyrinth) Setelah
mengalahkan Lucemon untuk kedua kalinya.
12. ATAU lupakan semua pilihan diatas dan pergilah melawan boss terakhir.

Anda mungkin juga menyukai