Anda di halaman 1dari 6

HAL 100

1. Bagaimana bentuk kerja sama Indonesia dengan negara-negara Asia Tenggara


tersebut di era globalisasi ini?
JAWAB : Kerja sama Indonesia dengan Negara-Negara di Asia Tenggara di Bidang
Sosial Budaya di Masa Globalisasi dalam Bidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
2. Bagaimana peran Indonesia dalam kerja sama tersebut?
JAWAB : Peran Indonesia dalam kerja sama tersebut adalah sebagai salah satu
pendiri ASEAN, aktif dalam mendamaikan pihak-pihak yang berselisih, dan
memotivasi negara-negara ASEAN
Peran Indonesia dalam hubungan kerja
Bentuk Kerja sama sama dengan negara di Asia Tenggara di
bidang ilmu pengetahuan dan teknologi:
1. Pembentukan ASEAN Cost 1. Berperan dalam pembentukan
(ASEAN Committee on Science ASEAN Cost
and Tecnology) 2. Menjadi anggota yang aktif
2. Mendirikan organisasi dalam organisasi SEAMEO
SEAMEO (South East Asian 3. Menjadi tuan rumah pertemuan
Minister of Education SCIRD
Organization) 4. Bersedia berbagi fasilitas antar
3. Mengadakan Pertemuan ASEAN negara anggota untuk
SCIRD pengembangan IPTEK
4. Memajukan ilmu pengetahuan 5. Mendirikan Solar Academy
dan teknologi ASEAN pertama di Asia Tenggara untuk
pendidikan dan pelatihan tenaga
surya
6. Melakukan pertukaran pelajar
antar negara-negara anggota

HAL 107
HAL 115
PLTS menggunakan energi yaitu cahaya matahari untuk menghasilkan listrik. Pembangkit
listrik jenis ini tidak menimbulkan polusi, aman, dan biaya perawatan murah. PLTS ini terdiri
dari panel-panel tipis yang tersusun dari dua lapisan yakni silikon tipe-p yang bermuatan
positif dan tipe-n yang bermuatan negatif.Kedua lapisan tersebut mempunyai keterkaitan
yakni apabila dihubungkan maka muatan negatif pada lapisan tipe-n akan mengalir menuju
muatan positif pada lapisan tipe-p. Dari hasil tersebut, kemudian membentuk atau
menghasilkan medan listrik. Pada sistem PLTS terdapat controller, baterai (aki), dan inverter
agar dapat digunakan untuk mengoperasikan peralatan elektronik.

HAL119
Kosakata nonbaku Kosakata baku
Banyak lho banyak
Baju-baju baju
Sepatu-sepatu sepatu

Kalimat tidak efektif : Kalimat efektif:


Tentu ada sebagian dari Tentu ada sebagian dari
kalian yang memakai kalian yang memakai
banyak barang-barang banyak barang produksi luar
produksi luar negeri dengan negeri dengan berbagai
berbagai merek terkenal. merek terkenal.
Banyak lho, baju-baju, Banyak baju, sepatu, atau tas
sepatu-sepatu, atau tas-tas produksi dalam negeri
produksi dalam negeri yang dengan kualitas yang sama,
kualitasnya sama, bahkan bahkan lebih baik dari
lebih baik dari barang produksi luar negeri.
sejenis produksi luar negeri.
Kemajuan teknologi Kemajuan teknologi
memotong berbagai biaya memotong biaya pengiriman
yang dibutuhkan dalam produk ke negara lain.
pengiriman produk ke
negera lain

HAL 121-122 NO .1-7

1. Mengapa kita harus cinta produk Indonesia?

JAWAB: Karena kualitas produk Indonesia tidak kalah dengan produk luar negeri,
untuk menghargai karya anak bangsa, dan untuk memajukan ekonomi Indonesia.

2. Apa contoh tindakan dari cinta produk Indonesia?

JAWAB : Membeli dan menggunakan produk buatan masyarakat Indonesia.

3. Apa yang terjadi jika kita lebih banyak membeli barang dari luar negeri?

JAWAB : Dapat mengancam ekonomi Indonesia, dapat membunuh kreativitas anak


bangsa, dan meningkatkan ekonomi negara lain.

4. Apa yang akan terjadi jika kita lebih banyak menggunakan produk Indonesia?

JAWAB : Kondisi ekonomi Indonesia akan meningkat, membuat lapangan kerja


semakin banyak, dan kreativitas anak bangsa dapat berkembang lebih jauh.

5. Apa dampak cinta produk Indonesia bagi para pengrajin dalam negeri?

JAWAB : Memajukan usaha para pengrajin, meningkatkan ekonomi para pengrajin,


dan membuat kreativitas para pengrajin semakin berkembang.

6. Apa dampak cinta produk Indonesia bagi kemajuan perekonomian bangsa Indonesia?

JAWAB : Membuat ekonomi Indonesia stabil bahkan meningkat, menurunkan angka


kriminalitas, menurunkan angka kemiskinan, dan mendukung pembangunan
Indonesia

7. Bagaimana dengan kamu, apakah kamu sudah menggunakan produk Indonesia?


Ceritakan pengalamanmu.

JAWAB: Sudah. Sebagian besar dari barang-barang saya di rumah adalah produk
Indonesia. Contohnya buku, tas, sepatu, bola, lemari, makanan, pakaian, sandal,
karpet, dan masih banyak lagi. Saya juga menggunakan produk luar negeri seperti
motor, televisi, handphone, dan beberapa barang yang lain yang belum bisa
diproduksi di dalam negeri.

HAL 126
Sikap sebagai Tujuan Manfaat Contoh
warga negara
1. Menjaga 1. Bekerja sama di 1. Mempererat 1. Program
persatuan demi berbagai bidang hubungan dan pertukaran
menjaga 2. Memajukan saling pelajar
stabilitas negara negara-negara memperkenalkan 2. Penyelesaian
2. Menghindari anggota di budaya konflik di
narkoba berbagai bidang antarnegara Kamboja
3. Melestarikan seni anggota 3. Mengadakan
tradisional 2. Saling festival dan
4. Mengembangkan membantu pekan karya
kreativitas menyelesaikan seni
seluas-luasnya konflik 4. Dibukanya
5. Memanfaatkan 3. Meningkatkan pasar bebas
pasar bebas ekonomi (MEA)
untuk menjual antarnegara 5. Mengadakan
produk anggota perjanjian
4. Mengembangkan ekstradisi
iptek antarnegara
anggota

HAL 131

Cinta produk Indonesia

Contoh:

1. Membeli buah-buahan lokal


2. Menggunakan baju batik
3. Bangga menggunakan produk dalam negeri

Bukan Contoh :

1. Membeli buah-buahan impor


2. Menggunakan baju buatan luar negeri
3. Malu menggunakan produk dalam negeri

Manfaat :

1. Mendorong ekonomi Indonesia meningkat


2. Membuat usaha-usaha dalam negeri berkembang
3. Lapangan pekerjaan semakin luas

Definisi:
Cinta produk Indonesia adalah menghargai, melestarikan, menjaga, dan juga menggunakan
produk-produk Indonesia.
HAL 133

1. Jelaskan makna dari “Berpikir Global, Bertindak Lokal”. Berikan contoh!

JAWAB : Berpikir global, bertindak lokal adalah bersikap terbuka terhadap perkembangan-
perkembangan yang terjadi di seluruh dunia, namun masih menjunjung tinggi budaya sendiri
dibanding budaya asing. Contohnya adalah mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi yang terjadi di seluruh dunia, namun tidak sampai mengikuti kebiasaan-kebiasaan
asing yang negatif.

2. Gambarkan dan jelaskan proses panel listrik tenaga surya.

JAWAB : Ketika panel surya terkena cahaya matahari, muatan positif dan negatif pada
lempengan silikon panel surya akan bertemu. Hal ini kemudian menghasilkan energi listrik.
Listrik dari panel surya akan mengalir menuju electric control system. Di dalam electric
control system terdapat komponen berupa controller, baterai, dan inverter.

Awalnya listrik yang menuju electric control system akan masuk ke controller untuk diatur
tegangannya. Controller ini juga berfungsi untuk memutus arus listrik ketika baterai sudah
penuh. Setelah dari controller, listrik kemudian disimpan pada baterai.

Ketika digunakan, listrik pada baterai akan mengalir dahulu ke inverter untuk dinaikkan
tegangannya menjadi 220 v sehingga dapat digunakan untuk mengoperasikan peralatan
elektrik maupun elektronik.

3. Apa yang kamu ketahui tentang Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS)? Tuliskan dalam
bentuk teks eksplanasi sederhana. Perhatikan penggunaan kosakata baku dan kalimat efektif!

Alternatif jawaban: Jawaban sesuai dengan teks eksplanasi yang ditemui masing-masing
peserta didik.

4. Mencintai produk dalam negeri adalah merupakan sikap cinta tanah air. Apakah kamu
setuju dengan pernyataan tersebut? Jelaskan alasanmu.

Alternatif jawaban: Setuju, karena salah satu cita-cita bangsa adalah memajukan
kesejahteraan umum. Dengan mencintai dan membeli produk dalam negeri, maka kita
meningkatkan ekonomi para pemilik usaha dalam negeri yang juga berdampak terhadap
meningkatnya kesejahteraan mereka. Sehingga, hal tersebut termasuk salah satu sikap cinta
tanah air.

5. Hitunglah luas dan volume kubus dengan panjang rusuk 6 cm.

Alternatif jawaban:

Luas:

L = 6 x (r x r)
L = 6 x (6 x 6)
L = 6 x 36
L = 216 cm2

Volume:

V = r3
V=63
V = 216 cm3

6. Hitunglah luas permukaan dan volume bangun gabungan berikut.

JAWAB :

Luas:

L = 5 x (8 x 8) + 5 x (4 x 4) + (8 x 8 – 4 x 4)
L = 5 x 64 + 5 x 16 + (64 – 16)
L = 320 + 80 + 48
L = 448 cm2

Volume:

V=83+43
V = 512 + 64
V = 576 cm3

7. Ida akan membuat 4 kubus dengan panjang rusuk 10 cm dari kertas karton. Hitunglah luas
kertas karton yang dia perlukan.

Alternatif jawaban:

L = 4 x 6 x (10 x 10)
L = 24 x 100
L = 2.400 cm2

Jadi, luas kertas karton yang dia perlukan adalah 2.400 cm2.

Anda mungkin juga menyukai