Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN

TENAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL KECAMATAN


(TKSK)
BULAN DESEMBER 2022

Oleh :

SITI FATIMAH
NIAT : 3575030624
TKSK KECAMATAN BUGUL KIDUL
KOTA PASURUAN
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan karunia, rahmat dan
hidayahNya sehingga “Laporan Kegiatan Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) bulan
Desember 2022” terselesaikan.
Laporan Kegiatan ini disusun sebagai gambaran umum tentang proses, pelaksanaan dan hasil-
hasil kegiatan yang telah kami laksanakan, sebagai bahan pelaporan atas kegiatan yang telah
berlangsung sekaligus menjadi bagian dari tuntutan tugas dan tanggung jawab kami selaku Tenaga
Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK)
Dalam Penyusunan laporan ini tidak lepas dari dukungan dan peran dari berbagai pihak, maka
secara khusus kami sampaikan terimakasih yang tiada terhingga atas segala kontribusinya, antara lain
kepada :
1. Direktorat Pemberdayaan Sosial Masyarakat Direktorat Jenderal Pemberdayaan Sosial,
Kementrian Sosial RI
2. Direktorat Jenderal Penanganan Fakir Miskin, Kementrian Sosial RI
3. Dinas Sosial Provinsi Jatim
4. Pemerintah Kota Pasuruan
5. Dinas Sosial Kota Pasuruan
6. Pemerintah Kecamatan Bugul Kidul
7. Kelurahan se Kecamatan Bugul Kidul

Kami menyadari laporan ini masih banyak kekurangan dan jauh dari kesempurnaan, hal ini
dikarenakan keterbatasan ruang dan waktu. Untuk itu kami mengharapkan kritik dan saran yang
bersifat konstruktif demi perbaikan dan penyempurnaan laporan. Akhirnya kami berharap semoga
laporan ini dapat bermanfaat (Aamiin).

Pasuruan, 31 Desember 2022


Penyusun,

SITI FATIMAH
NIAT : 3575030624
LAPORAN
TENAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL KECAMATAN (TKSK)
KOTA PASURUAN

Nama : SITI FATIMAH


Niat : 3575030624
Wilayah Kerja : KECAMATAN BUGUL KIDUL
Bulan : DESEMBER 2022

A. KEGIATAN
Waktu
No Tempat Aktifitas yang dilakukan Kendala
(Hari/Tanggal)
1. Kamis, Rumah ketua Koordinasi dengan ketua POKMAS Masih menunggu info
1 Desember POKMAS Griyo Griyo Melati perihal persiapan dari PIC kementrian
2022 Melati Kel. Kepel permakanan bagi penyandang sosial
Kec. Bugul Kidul disablitas keluarga tunggal dan
lanjut usia keluarga tunggal

2. Sabtu, Dusun Jelak rejo Asesment PPKS ( Lansia terlantar ) PPKS butuh dukungan
3 Desember Kel. Blandongan yang memerlukan dukungan pemerintah berupa
2022 kec. Bugul Kidul psikosial karena ditekan oleh anak bantuan sosial
tiri yang berada di luar kota

3. Senin, Pendopo Monitoring Bantuan langsung tunai Penerima diwajibkan


5 Desember Kleurahan se- untuk masyarakat selain PEKKA vaksin
2022 Kecamatan yang bersumber dari dana DBHCHT
Bugul Kidul dan bantuan tunai dampak inflasi
tahun 2022
Waktu
No Tempat Aktifitas yang dilakukan Kendala
(Hari/Tanggal)

4. Rabu, Kelurahan Bugul Home Visit ke admiraldi Kursi roda lama sudah
8 Desember Kidul Kota penyandang Disabilitas berat yang rusak
2022 Pasuruan membutuhkan kursi roda untuk
aksesibilitas sehari-hari

Pasuruan, 31 Desember 2022


Mengetahui
CAMAT BUGUL KIDUL TKSK KECAMATAN BUGUL KIDUL

SITI FATIMAH
……………………………
NIAT : 3575030624

Mengetahui,
KEPALA DINAS SOSIAL KOTA PASURUAN

KOKOH ARIE HIDAYAT, S.E, S. Sos , MM


Pembina Tingkat I
NIP: 19760919 199602 1 003
LAPORAN KEGIATAN

Koordinasi dengan ketua POKMAS Griyo Melati

Asesment PPKS ( Lansia terlantar ) yang memerlukan dukungan psikosial

Monitoring Bantuan langsung tunai untuk masyarakat selain PEKKA

Home Visit ke admiraldi penyandang Disabilitas berat

Anda mungkin juga menyukai