Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN KAUR

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KAUR


PROVINSI BENGKULU
JL.lintas Barat Sumatera Desa Cahaya Batin Kecamatan Semidang Gumay Kab. Kaur 38561
Telp (0739) 2010033,2010032
Email : rsudkaur.cbtn@gmail.com
KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD KABUPATEN KAUR
NOMOR : 445 / / RSUD-K/ /2022

TENTANG
PEMBERLAKUAN SPO TRANSFER PASIEN DI DALAM
ATAU KELUAR RUMAH SAKIT DI RSUD KABUPATEN KAUR

Menimbang : a. Bahwa untuk melaksanakan ketentuan pasal 43 Undang- undang Nomor 44


Tahun 2009 tentang Rumah Sakit perlu menetapkan Peraturan Menteri Kesehatan
tentang Keselamatan Pasien Rumah Sakit.

b. Bahwa semua pasien yang keluar atau pindah harus memenuhi ketentuan-
ketentuan ataupun kriteria yang telah ditetapkan

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1967 tentang Pembentukan Provinsi Bengkulu


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1967 Nomor 19, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 2828);

2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan
Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851);

3. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2003 tentang Pembentukan Kabupaten Muko muko,


Kabupaten Seluma dan Kabupaten Kaur di Provinsi Bengkulu (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4266):

4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antar


Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438):

5. Peraturan Menteri Dalam Negara Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan
Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;

6. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintah


antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4737);

7. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik


Indonesia Tahun 2009 Nomor144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 50631;

8. Peraturan Daerah Kabupaten Kaur Nomor 25 Tahun 2012 tentang Pokok-Pokok


Pengelolaan Keuangan Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kaur (Lembaran
Daerah Kabupaten Kaur Tahun 2012 Nomor 171);

9. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara


Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-
Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23
Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);
10. Peraturan Daerah Kabupaten Kaur Nomor 14 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan
Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Kaur (Lembaran Daerah Kabupaten Kaur Tahun
2016 Nomor 237, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Kaur Nomor 09);

11. Peraturan Daerah Kabupaten Kaur Nomor 16 Tahun 2016 tentang Anggaran Pendapatan
dan Belanja Daerah Pemerintah Kabupaten Kaur Tahun Anggaran 2017 (Lembaran
Daerah Kabupaten Kaur Tahun 2016 Nomor 239);

12. Peraturan Bupati Kaur Nomor 73 Tahun 2016 tentang Pemberian Tambahan Penghasilan
Pegawai Negri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kabupaen Kaur (Berita Daerah Kabupaten
Kaur Tahun 2016 Nomor 470);

13. Peraturan Bupati Kaur Nomor 120 Tahun 2022 tentang Penjabaran Perubahan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Kaur Tahun Anggaran 2022.

MEMUTUSKAN

Menetapkan 
:
Pertama : Memberlakukan Panduan Transfer Pasien di dalam atau keluar Rumah Sakit.
Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan diadakan perbaikan/
perubahan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam
penetapannya.

Ditetapkan di : Kaur
Tanggal :

Direktur
RSUD Kabupaten Kaur

dr. Leppi agung Wahyudi


NIP : 198403252014051001

Tembusan Keputusan ini disampaikan Kepada Yth:


1. Kabag Tata Usaha RSUD Kabupaten Kaur di Kaur
2. Kabid Keperawatan RSUD Kabupaten Kaur di Kaur
3. Kabid Pelayanan RSUD Kabupaten Kaur di Kaur
4. Kabid Sarpras RSUD Kabupaten Kaur di Kaur
5. Ketua Komite Keperawatan RSUD Kabupaten Kaur di Kaur
6. Ketua Komite Medis RSUD Kabupaten Kaur di Kaur
7. Kepala Subag, Subid, Instalasi dan Unit RSUD Kabupaten Kaur di Kaur.
8. Arsip

Anda mungkin juga menyukai