Anda di halaman 1dari 1

KEPUTUSAN MENKESRI NOMOR

1239/Menkes/SK/XI/2001

Bab 1 : Ketentuan umum ( 1 pasal)

Bab 2 : Pelaporan dan Registrasi ( 6 pasal )

Bab 3 : Perizinan ( 7 Pasal )

Bab 4 : Praktik Keperawatan ( 9 Pasal )

Bab 5 : Pejabat yang berwenang mengeluarkan dan mencabut izin kerja atau izin praktik ( 3
Pasal )

Bab 6 : Pembinaan dan pengawasan ( 11 Pasal )

Bab 7 : Sanksi ( 3 Pasal )

Bab 8 : Ketentuan Peralihan ( 2 Pasal )

Bab 9 : Ketentuan Penutup ( 2 Pasal )

Jumlah Pasal 43 Pasal

Bab 5

Pejabat yang mengeluarkan dan mencabut SIK dan SIPP adalah kepala dinas kesehatan
kab/kota. Permohonan SIK dan SIPP harus tersampaikan kepada kepala dinkes kab/kota
paling lambat 1 bulan setelah permohonan, lalu apabila permohonan disetujui kepala dinkes
harus menerbitakn SIP/SIPP dan jika ditolak Kepala dinkes harus menyertakan alas an
penolakan. Isi dari SIK dan SIPP yang disetujui terdapat pada ayat 2 dan surat penolakan
terdapat pada ayat 3. Mekanisme penyampaian laporan berkala kepala dinkes kepada
kepala dinkes propinsi tentang pemberian atau penolakan SIK/SIPP dengan tembusan
kepada organisasi profesi setempat.

Anda mungkin juga menyukai