Anda di halaman 1dari 11

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1

KELAS 7
1. Serat buatan disebut dengan serat … d. Merusak produk/ karya kerajinan
a. Alami 10. Agar tidak busuk, maka serat eceng gondok
b. Mineral harus diolah melalui tahap…
c. Sintetis a. Pencucian
d. Logam b. Pengeringan
2. Tahapan pertama saat akan melakukan c. Pewarnaan
perencanaan karya seni dari bahan serat d. Perendaman
adalah … 11. Bagian eceng gondok yang digunakan untuk
a. Mempersiapkan alat dan bahan bahan kerajinan anyaman, yaitu….
b. Menggali ide a. Daun
c. Identifikasi kebutuhan b. Tangkai
d. Membuat sketsa karya c. Akar
3. Berikut merupakan produk yang d. Bunga
berhubungan dengan tekstil, kecuali… 12. Salah satu kemasan modern untuk penyajian
a. Benang makanan atau minuman olahan yaitu….
b. Kain a. Kulit buah
c. Pakaian b. Buluh bamboo
d. Kerajinan c. Daun pisang
4. Bahan tekstil harus bersifat higroskopis, d. Gelas plastik
yang artinya… 13. Serat alam yang mudah menyerap air atau
a. Menyerap air yang disebut dengan higroskopis adalah…
b. Bersifat sejuk a. serat protein
c. Tahan panas b. serat kapas
d. Tampak estetik c. serat flaks
5. Serat yang berasal dari domba cocok d. serat selulosa
digunakan pada cuaca…. 14. serat sutra dihasilkan oleh
a. ulat-ulat sutra
a. Segala cuaca
b. bulu domba
b. Dingin
c. Panas c. kulit pohong
d. Pancaroba d. tanaman flaks
6. Jenis serat yang dibuat dari tumbuhan, 15. Proses pembuatan benang dengan memilih
yaitu… dan menjalin secara bersama serat-serat
a. Wol tumbuhan dan hewan disebut…
b. Sutra
c. Mineral asbes a. Pencelupan warna
d. Linen/ serat flaks b. Penenunan benang menjadi kain
7. Kemasan berfungsi sebagai perangsang atau c. Pemintalan benang
daya tarik pembeli disebut… d. Penggulungan benang
a. Promosi 16. Barang atau hasil karya yang dihasilkan
b. Pelindung produk melalui keterampilan tangan disebut…
c. Keamanan a. Kerajinan
d. Meningkatkan laba perusahaan b. Keterampilan
8. Tahapan pembuatan karya seni dapat c. Kesenian
dilakukan dengan mengacu pada … d. Keindahan
a. Sketsa 17. Dalam pembuatan kerajinan serat dan tekstil
b. Perencanaan harus memperhatikan bahan, bentuk, dan
c. Bahan fungsi, supaya…
d. Alat a. Menarik dilihat
9. Tujuan pengemasan karya kerajinan yaitu, b. Dapat digunakan sesuai kebutuhan
kecuali…. c. Menjaga kualitas
a. Melindungi produk d. Produknya laku terjual.
b. Meningkatkan laba perusahaan 18. Kerajinan yang dibuat semata-mata sebagai
c. Keamanan produk/karya hiasan pada suatu benda atau sebagai
panjang suatu ruang dan tidak memiliki b. Bagian dasar
makna tertentu adalah fungsi …. c. Bagian ruangan rumah
a. Benda pakai d. Bagian atas
b. Kelengkapan ritual 28. Jalan lingkungan, air bersih, dan listrik
c. Penghias merupakan infrastruktur yang harus
d. Simbolik dipenuhi pada konstruksi…
19. Indonesia cocok memiliki rumah yang a. Gedung
bergaya arsitektur b. Perumahan
a. Mediterania c. Teknik
b. Minimalis d. industri
c. Etnik 29. Banyak gedung pencakar langit
d. Tropis menunjukkan perkembangan teknologi pada
20. Model rumah yang banyak digemari orang bidang…
zaman dahulu adalah… a. Kemiliteran
a. Klasik b. Kimia
b. Minimalis c. Sains praktik
c. Tropis d. Konstruksi
d. Etnik 30. Arsitektur rumah tropis dibuat berdasarkan
21. Orang yang melakukan pengawasan iklim …
langsung dilapangan pada pekerjaan a. Panas
konstruksi adalah… b. Hangat
a. Insinyur sipil c. Dingin
b. Arsitek d. Salju
c. Tukang bangunan 31. Dijenis-jenis sayuran biji, yaitu…
d. Mandor bangunan a. Wortel dan kacang panjang
22. Waduk, terowong, pelabuhan, bandara b. Tomat dan cabai
merupakan contoh dari konstruksi… c. Kacang merah dan melinjo
a. Industri d. Kentang dan brokoli
b. Berat 32. Bagian tanaman yang membesar karena
c. Teknik penimbunan makanan disebut…
d. Jalan dan jembatan a. Akar
23. Persyaratan pada bangunan konstruksi, b. Buah
kecuali … c. Biji
a. Mewah d. Umbi
b. Indah 33. Jika hari telah turun hujan, kita tidak perlu
c. Fungsional melakukan… pada tanaman.
d. Ekonomis a. Pemupukkan
24. Tempat berikut yang tidak termasuk dalam b. Penyiraman
konstruksi bangunan gedung adalah… c. Penyemprotan pestisida
a. Sekolah d. Penyiangan
b. Rumah tinggal 34. Tahapan pertama kali yang harus dilakukan
c. Pusat perbelanjaan sebelum melaksanakan pembudidayaan
d. Rumah susun tanaman sayuran, yaitu
25. Bangunan yang termasuk pada jenis a. Evaluasi
konstruksi berat, yaitu… b. Proses pembudidayaan
a. Hangar pesawat c. Penyiapan sarana produksi
b. Bangunan kilang minyak d. Perencanaan
c. Jalan raya 35. perawatan yang paling penting dalam budi
d. Jembatan daya bayam adalah…
26. Handphone merupakan salah satu a. pemupukan
kecanggihan teknologi dalam bidang … b. penyiraman
a. Komunikasi c. penyemprotan pestisida
b. Teknologi informasi d. penyiangan
c. Perencanaan 36. jenis- jenis sayuran akar, yaitu…
d. Industri a. wortel dan lobak
27. Bagian rumah yang terdiri atas dinding, b. kangkung dan buncis
jendela, pintu, ruangan/kamar, disebut… c. rebung dan asparagus
a. Bagian bawah d. sawi dan tomat
37. Berikut tanaman budi daya yang harus hidup
ditanah yang banyak air adalah…
a. Terong
b. Kangkung
c. Pare
d. Cabai
38. Perlindungan terhadap tanaman dilakukan
dengan cara…
a. Penyiraman
b. Pemberian pestisida
c. Pemberian pupuk
d. Penyiangan
39. Minuman yang berasal dari bahan buah dan
sayur umumnya diproses dengan cara…
a. Dikukus
b. Dibuat jus
c. Dimakan mentah
d. Direbus
40. Berikut jenis kemasan yang cocok
digunakan untuk mengemas jus buah segar,
yaitu…
a. Kaleng
b. Gelas plastic
c. Aluminium foil
d. Kertas
41. Berikut yang bukan cici-ciri kemasan yang
bagus, yaitu…
a. Tidak terjadinya reaksi
b. Kuat
c. Fleksibel
d. Mahal
42. Berikut kelemahan dari kemasan plastik,
kecuali…
a. Tidak tahan panas
b. Tidak hermetis
c. Tidak memiliki lapisan oksida
d. Masih dapat ditembus udara
43. Tahap akhir proses pembuatan produk
olahan pangan, yaitu …
a. Persiapan
b. Perencanaan
c. Pemasakan
d. Pengemasan
44. Jenis peralatan yang digunakan untuk
menghaluskan makanan, kecuali …
a. Parutan
b. Alu dan lumping
c. Kukusan
d. Ulekan
45. Berikut jenis makanan yang dikemas dengan
bentuk kaleng adalah …
a. Kopi
b. Gula
c. Daging
d. Roti berlemak
1. Apa yang dimaksud dengan tekstil?
2. Sebutkan tujuan kemasan karya kerajinan!
3. Jelaskan tentang teknologi komunikasi!
4. Mengapa kemasan dapat digunakan untuk menambah daya tarik konsumen?
5. Bagaimana syarat kemasan yang baik untuk olahan makanan?

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1


KELAS 8
1. Pembuatan kerajinan dengan bahan dasar lilin c. Dipahat
diawali dengan cara… d. Dianyam
a. Penyamakan 3. Untuk mempermudah ketika membuat
b. Penganyaman kerajinan, maka membutuhkan adanya…
c. Pemahatan a. Sketsa
d. Pencairan b. Hasil
2. Tanah liat yang memiliki sifat elastis dan plastis c. Penunjang
sehingga memudahkan untuk… d. Gerai
a. Dibentuk 4. Secara umum bahan lunak memiliki sifat
b. Diukir sebagai berikut, kecuali…
a. Sifat lunak 13. Kemajuan seni kerajinan tumbuh makin pesat di
b. Sangat mudah dibentuk Indonesia yang ditandai dengan adanya sentra
c. Sesuai dengan keinginan pembuat …
d. Sulit dibuat a. Kerajinan
5. Cara pembetukan dengan tangan langsung b. Rekayasa
seperti coil, lempengan atau pijat jari c. Budidaya
merupakan teknik pembuatan kerajinan… d. Pengolahan
a. Lilin 14. Karya kerajinan yang berfungsi sebagai benda
b. Bahan lunak pakai adalah ….
c. Ragam hias a. Vas bunga
d. Tanah liat b. Bingkai foto
6. Barang atau hasil karya yang dihasilkan melalui c. Piring
keterampilan tangan di sebut .. d. Patung
a. Kerajinan 15. Berikut yang termasuk benda hias adalah …
b. Keterampilan a. Meja dan kursi
c. Keharmonisan b. Pensil dan penggaris
d. Keindahan c. Sepatu dan kaos kaki
7. Berikut kerajinan yang termasuk dalam bahan d. Rangkaian bunga dan lukisan
lunak alami adalah … 16. Tujuan dari alat komunikasi dan informasi
a. Lilin adalah …
b. Gips a. Sebagai media untuk bergaya
c. Sabun b. Pemenuhan sikap konsumtif
d. Kulit c. Memberikan nformasi terbaru
8. Penggunaan sabun sebagai bahan kerajinan d. Sebagai pemuas gensi
tangan, hamper sama dengan penggunaan 17. Berikut yang bukan termasuk teknologi
bahan … informasi dan komunikasi modern adalah …
a. Tanah liat a. Televisi
b. Gips b. Telegram
c. Daun mendong c. Kentungan
d. Bubur kertas d. Faksimile
9. Teknik yang dapat digunakan dalam pembuatan 18. Fotokopi jarak jauh disebut juga dengan …
kerajinan bahan sabun padat yaitu… a. Faksimile
a. Tekan dan pijat b. Surat
b. Cetak dan pahat c. E-mail
c. Butsir dan ukir d. Telepon
d. Cor dan pilin 19. Manfaat penggunaan sistem TIK dalam
10. Salah satu ciri kerajinan berbahan lunak pengolahan data yaitu …
adalah… a. Pemprosesan lambat
a. Mudah didapat b. Lebih efisien
b. Harganya murah c. Hasil tidak menarik
c. Bentuknya bagus d. Penggunaannya rumit
d. Mudah dibentuk 20. Perangkat keras komputer disebut juga dengan
11. Dalam pembuatan barang-barang kerajinan istilah…
dengan menggunakan bahan keras buatan a. Software
dapat dilakukan dengan cara … b. Brainware
a. Pahat c. Database
b. Cetak d. Hardware
c. Pilin 21. Berikut saluran informasi yang bersifat
d. Jahit elektronik adalah…
12. Berikut merupakan faktor yang menyebabkan a. Koran
perbedaan karya seni di tiap-tiap daerah, b. Majalah
kecuali .. c. Tabloid
a. Perbedaan kondisi sosial d. Televisi
b. Keragaman budaya 22. Ilmu yang melibatkan banyak disiplin ilmu
c. Perbedaan sumber daya alam lainnya atau disebut juga multi-disiplin adalah …
d. Adat istiadat a. Ilmu komunikasi
b. Ilmu rekayasa
c. Produk rekayasa d. Cenderawasih
d. Komunikasi visual 32. Seyogyanya bibit budaya ternak kesayangan
23. Media penyimpanan data yang berbentuk USB yang diperlukan untuk dibesarkan haruslah…
tetapi dapat menyimpan data dalam jumlah a. Sehat dan tidak cacat
banyak disebut….. b. Mahal dan sehat
a. Flash disk c. Murah dan sehat
b. Mp3 player d. Murah dan tidak cacat
c. Deskbook e. Mahal dan tidak cacat
d. Notebook 33. Sayuran hijau yang diberikan pada kelinci yang
24. Kegiatan yang dilakukan manusia depanjang paling baik adalah ….
hidupnya merupakan pengertian dari …. a. Keadaaan segar
a. Ilmu komunikasi b. Baru dipetik
b. Ilmu rekayas c. Telah dilayukan
c. Produk rekayasa d. Langsing dari sumbernya
d. Komunikasi 34. Menyiapkan terpal sebagai wadah berisi air
25. Peralatan komunikais yang digunakan untuk merupakan persiapan untuk memelihara…
menerima pesan teks melalui jaringan tanpa a. Kambing
kabel adalah… b. Ayam
a. Handphone c. Ikan
b. Android d. Kerbau
c. Pager 35. Salah satu kendala penting yang dapat
d. Walkie talkie mengganggu pertumbuhan dan perkembangan
26. Satu hal penting dan mutlak yang harus budi daya adalah…
diperhatikan dalam budidaya hewan a. Zat kimia
kesayangan adalah… b. Kandang yang kotor
a. Ras yang dibudidayakan c. Serangan hama dan penyakit
b. Kesehatan ternak d. Pakan yang baik
c. Pangsa pasar hewan kesayangan 36. Sejenis kacang kenari yang mempunyai kadar
d. Daya beli konsumen asam lemak omega3 yang tinggi yaitu….
27. Berikut yang termasuk dalam hewan ternak hias a. Kacang hijau
adalah … b. Walnut
a. Anjing, ayam, dan bebek c. Kacang tanah
b. Ayam, bebek dan angsa d. Kedelai
c. Burung kenari, merpati, dan hamster 37. Jagung termasuk jenis bahan pangan …
d. Kambing, merpati dan kucing a. Serealia
28. Penyakit yang dapat dialami kucing adalah… b. Kacang-kacangan
a. Scabies c. Umbi
b. Cacar d. Biji-bijian
c. Campak 38. Jenis tepung yang dibuat dari ketela pohon atau
d. Malaria singkong biasa disebut…
29. Kandang luara ruangan cocok untuk perternak a. Konjaku
kelinci ukuran… b. Kanji
a. Besar c. Panir
b. Menegah d. Maisena
c. Kecil 39. Tanaman pangan penghasil karbohidrat
d. Rumahan terpenting didunia adalah …
30. Tingkat kematian kelinci pada dasarnya selalu a. Talas
berhubungan dengan … b. Singkong
a. Pola makan c. Padi
b. Penyakit dan hama d. Ubi
c. Harga jual ternak 40. Persamaan antar oat dengan gandum terletak
d. Cara pemeliharaan pada …
31. Jenis burung kicauan yang banyak dipelihara a. Lebar daun
masyarakat Indonesia adalah… b. Kandungan mineral
a. Murai btu c. Daya tahan
b. Merpati d. Struktur biji
c. Merak
41. Hal yang perlu diperhatikan dalam kemasan
untuk dapat memenuhi harapan konsumen
adalah…
a. Mudah ditutup dan sulit dibawa
b. Bentuk dan ukuran standar
c. Bahan kemasan ramah lingkungan
d. Tidak ada expired date
42. Kentang merupakan salah satu jenis bahan
pangan yang berupa….
a. Serealia
b. Kacang-kacangan
c. Umbi
d. Akar-akaran
43. Teknik pengolahan untuk gaplek ubi jalar dan
ubi singkong yang benar….
a. Direbus dan dikukus
b. Digulai dan dipanggang
c. Digoreng dan dibakar
d. Dibakar dan dipanggang
44. Tepung terigu merupakan hasil dari proses
penggilingan….
a. Beras
b. Belt
c. Gandum
d. Ketan
45. Salah satu jenis tanaman pangan yang masuk
kedalam kategori rumput berumpun disebut ….
a. Padi
b. Jagung
c. Ketela pohon
d. Ketang hitam

1. Definisikan yang kalian ketahui tentang bahan lunak alami !


2. Sebutkan berbagai karakteristik dari tanah liat!
3. Sebutkan beberapa contoh alat komunikasi modern!
4. Jelaskan yang dimaksud dengan pengolahan makanan !
5. Bagaiamana menghilangkan kandungan protein pada tepung jagung?
SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1
KELAS 9
1. Fungsi kerajinan yang mengandung simbol- a. Hias
symbol tertentu dan berfungsi sebagai benda b. Pakai
magis berkaitan dengan kepercayaan dan c. Tirakat
spiritual, yaitu sebagai …. d. Symbol
a. Penghias 6. Salah satu teknik mengolah bahan bamboo
b. Kebutuhan simbolik menjadi bentuk karya kerajinan adalah …
c. Kebutuhan ritual a. Memahat
d. Benda dipakai b. Menganyam
2. Berikut yang temasuk contoh dari bahan keras c. Mengukir
alami, kecuali … d. Membubut
a. Rotan 7. Pembuatan produk-produk kerajinan yang
b. Kaca menggunakan bahan kayu, bamboo, dan rotan
c. Bamboo dapat dilakukan dengan teknik-teknik berikut,
d. Kayu kecuali ….
3. Kerajinan anyam terbuat dari … a. Pahat
a. Batu b. Ukir
b. Kaca c. Makrame
c. Kain d. Bubut
d. Bambu 8. Ukiran yang berfungsi untuk menambah nilai
4. Tahap paling akhir dalam pembutan kerajinan, jual suatu benda merupakan fungsi….
adalah …. a. Magic
a. Menemukan alat dan bahan b. Hias
b. Melakukan evaluasi c. Ekonomis
c. Membuat sketsa d. Konstruksi
d. Menggali sumber ide kerajinan 9. Jenis kemasan yang paling mudah diterapkan
5. Karya kerajinan yang diciptakan mengutamakan untuk berbagai hasil karya seni, adalah…
fungsinya. Unsur keindahannya hanyalah a. Plastic
sebagai pendukung merupakan fungsi dari b. Kertas kardus
benda … c. Kotak kaca
d. Kotak kayu 19. Pada saat kita akan memasang instalasi listrik,
10. Perencanaan produk kerajinan dari bahan kayu, langkah awal yang harus kita siapkan adalah…
bambu, dan rotan pada dasarnya lebih menitik a. Mempersiapkan material dan alat-alat
beratkan pada hal-hal sebagai berikut, kecuali… tangan sevukupnya .
a. Nilai estetika b. Mempersiapkan gambar denah instalasi
b. Keunikan c. Mempersiapkan tangga kerja dan alat
c. Keterampilan tangan lain yang sesuai
d. Benda pakai d. Mempersiapkan kacamata dan sarung
11. Kerajinan ukir hanya dapat diterapkan pada tangan.
bahan … 20. Sakelar yang ditanam dalam tembok/dinding
a. Bamboo adalah …
b. Rotan a. On-off
c. Serat alam b. Out-bow
d. Kayu c. In-bow
12. Mengatur bilah atau lembaran-lembaran secara d. Push-on
tumpang tindih dan silang- menyilang adalah… 21. Perhatikan perntaan berikut!
a. Mengayam 1. Lele, gurami, dan bawal.
b. Menyulam 2. Nila, belut dan kerapu.
c. Mengukir 3. Bandeng, gurami dan bawal.
d. Bubur 4. Belut, kerapu, dan piranha.
13. Suatu kemampuan penghantar arus, kalor atau
Pernyataan diatas yang merupakan jenis ikan
listrik adalah…
konsumsi yang dibudi dayakan kecuali nomer ….
a. Daya hantar
b. Arus bolak balik a. (1)
c. Kuat arus listrik b. (2)
d. Arus listrik searah c. (3)
14. Peralatan yang berbentu obeng mempunyai d. (4)
mata minus (-) berukuran kecil pada bagian 22. Suatu tempat untuk memelihara ikan adalah …
ujung, serta memiliki jepitan seperti pulpen a. Wadah budi daya
dinamakan… b. Wadah hiasan
a. Gerjaji c. Wadah tempat
b. Taspen d. Budi daya wadah
c. Multimeter 23. Perikanan yang dibudi dayakan untuk tujuan
d. Solder sumber pangan sehari-hari disebut ikan ….
15. Tempat untuk memasang bola lampu listrik agar a. Tambak
menyala adalah … b. Konsumsi
a. Sakelar c. Hias
b. Fitting d. Laut
c. Sekring 24. Jenis ikan yang dapat dibudi dayakan dilaut ,
d. Mcb tambak, maupun air tawar karena merupakan
16. Pada umumnya, solder berbentuk seperti …. ikan katadromous adalah….
a. Tombak a. Gurami
b. Gergaji b. Nila
c. Gunting c. Kakap putih
d. Pistol d. Patin
17. Besarnya daya pemakaian akan dicatat oleh …. 25. Ikan lele dapat dipanen pada usia …. Bulan.
a. Sekring a. 3
b. Sakelar b. 5
c. Meter listrik c. 5
d. Bargainser d. 9
18. Sakelar untuk penerangan umum ditempatkan 26. Wadah budi daya diperairan umum dinamakan
di …. …
a. Ruang tengah a. Air
b. Dekat toilet b. Kolam
c. Pintu belakang c. Keramba jaring apung
d. Dekat pintu d. Akuarium
27. Alat dibuat untuk menahan massa air di dalam tubuh umumnya putih kehitaman dan merah
agar tidak kelaur disebut dengan …. adalah ….
a. Pematang kolam a. Gurami
b. Jarring b. Nila
c. Tambak c. Kakap putih
d. Bak d. Patin
28. kolam yang keseluruhan bagiannya terbuat dari 36. Teknik memasak bahan makanan dalam minyak
tembok adalah… yang panas dan banyak sampai menjadi kering,
a. Tradisional masak, berwarna kecoklatan atau kekuningan
b. Keramba adalah.
c. Semi intensif a. Merebus
d. Intensif b. Mengukus
29. Ikan yang memiliki ciri-ciri dagingnya putih, c. Menggoreng
seratnya halus, dan rasanya gurih, selain itu d. Membakar
memiliki badan memanjang seperti torpedo 37. Bentuk olahan semi basah yang dilakukan
dengan sirip ekor bercabang sebagai tanda dengan perendaman atau pembaceman dalam
tergolong ikan perenang cepat disebut dengan larutan bumbu disebu olahan…
ikan … a. Dengdeng
a. Gurami b. Kerupuk
b. Nila c. Lemper
c. Bandeng d. Sosis
d. Patin 38. Jenis- jenis ikan yang masuk dalam kategori ikan
30. Berikut yang tidak termasuk jenis wadah budi air payau adalah…
daya ikan konsumsi adalah…. a. Kakap merah dan sotong
a. Kolam b. Kakap putih dan bandeng
b. Bak c. Gurami dan cumi-cumi
c. Akuarium d. Lele dan bawal
d. Sungai 39. Kemasan dalam wujud berupa kotak karton
31. Terumbu karang dilaut mempunyai beberapa atau peti kayu masuk dalam kategori kemasan…
fungsi, kecuali …. a. Primer
a. Tempat mencari makan ikan b. Sekunder
b. Tempat berlindung ikan c. Tersier
c. Tempat pemijahan ikan d. Quartier
d. Menahan ombak laut 40. Cara memasak bahan makanan dengan
32. Alat yang digunakan untuk pendederan ikan lele menggunakan oven dengan panas dari segala
adalah…. arah tanpa menggunakan minyak atau air
a. Bloewer adalah…
b. DO meter a. Menggoreng
c. Pompa air b. Mengukus
d. Kakaban c. Memangan
33. Alat yang digunakan untuk memantau 41. Jenis tepung yng digunakan sebagai bahan
pertumbuhan ikan yang kita budi dayakan campuran dalam pembuatan bakso daging
adalah …. adalah…
a. Anco a. Terigu
b. Timbangan b. Tapioca
c. Penggaris c. Pati
d. Seser d. Ketan
34. Pada proses pembudi dayaan ikan, kapur 42. Hasil perikanan yang biasa diolah menjadi
berguna untuk …. bentuk kerupuk adalah….
a. Meningkatkan kesuburan air dan tanah. a. Cumi-cumi dan kakap
b. Mempertahankan kestabilan keasaman pH b. Tenggiri dan bandeng
tanah dan air. c. Udang dan tenggiri
c. Pencegahan dan penanggulangan hama dan d. Telut dan kepiting
penyakit 43. Otot hewan yang tersusun dari serat-serat yang
d. Asupan yang diberikan kepada hewan sangat kecil, masing-masing berupa sel
ternak. memanjang yang disatukan oleh jaringan ikat….
35. Jenis ikan yang memiliki ciri dengan bentuk a. Telur
badan pipih ke samping memanjang, warna b. Kulit
c. Daging a. Olahan siap saji
d. Tulang b. Siap konsumsi
44. Tepung ikan dan tepung tulang ikan pada c. Sajian sekunder
umumnya digunakan sebagai … d. Olahan tidak siap saji
a. Konsumsi higienis
b. Sehat dan bergizi
c. Pakan ternak
d. Pengawet kimia
45. Jenis makanan yang sudah mengalami proses
pengolahan, namun masih memerlukan tahap
lanjutan disebut dengan pangan….

1. Jelaskan perbedaan dari kerajinan bahan keras alam dengan kerajinan bahan keras buatan!
2. Sebutkan langkah-langkah dalam membuat kemasan!
3. Uraikan manfaat listrik sebagai energi !
4. Apa yang dimaksud dengan ikan konsumsi ?
5. Bagaimana ciri khas udang windu?

Anda mungkin juga menyukai