Anda di halaman 1dari 1

Belajar membuat header dan footer (ini yang namanya HEADER)

01/01/2002 01:16

HEADER DAN FOOTER


Header adalah informasi berulang kali yang muncul dibaris pertama setiap halaman didolemen. Footer juga
merupakan informasi, tapi muncul dibaris terakhir (bukan baris pertama ) setiap halaman. Header dan footer
bisa berupa judul, nomor halaman, tanggal, nama perusahaan dan lain-lain.

Begitu header dan footer dibuat, maka secara otomatis akan muncul di setiap halaman dokumen. Anda juga
dapat menentukan header dan footer yang hanya muncul di halaman ganjil atau genap saja.

Anda mungkin juga menyukai