Anda di halaman 1dari 2

Demikianlah surat permohonan ini kami sampaikan kepada Bapak/Ibu atas

perhatiannya diucapkan terimakasih

PANTI ASUHAN ANAK YATIM PIATU DAN DHUAFA AL-HIDAYAH DESA


SEJANGAT KEC. BUKIT BATU
KAB. BENGKALIS

KETUA SEKRETARIS

Zuliyan, MH Syahrizan, M.Ag

Mengetahui,

KETUA YAYASAN

Deni Saputra, SH, MH, Lc


Nomor : 10/EX/PA/YAPIDHU-ALH/BB/XI/2022 Sejangat, 02 Desember 2022
Lamp :
Prihal : Permohonan Bantuan Santunan Untuk
Anak Panti Asuhan Al Hidayah

Kepada Yth.:
- General Manger PT Pelabuhan Indonesia
(Pesero) cabang Pekanbaru Di Sungai Pakning

Dengan Hormat,

Do'a beriring salam semoga Bapak/ibuk kami temui dalam keadaan sehat dan sukses
selalu dalam semua aktifitas, Aamiin.

Panti Asuhan Al Hidayah adalah tempat tinggal dan Pusat berkumpulnya anak-anak
Yatim, piatu dan dhuafa yang ada di sekitar kecamatan Bukit Batu. Siak Kecil Dan Bandar
Laksamana. Di dalamnya anak anak berkumpul menyambung sekolah dan kehidupan. Anak-
Anak Asuh Panti Asuhan Al Hidayah pada saat ini berjumlah 27 Anak

Saat ini Panti Asuhan Al Hidayah mengasuh anak-anak yang memerlukan bantuan
dan pertolongan dari kita. Tingginya biaya operasional dan kegiatan di dalam Panti Asuhan
membuat terbatasya perhatian santunan kepada anak-anak yang kami asuh. Hal ini juga
berdampak kepada terbatasanya anak-anak dalam membuat tugas belajara yang diberikan
oleh gunu, ang jajan harian, serta bekal lainnya dalam melaksanakan kegiatan
ektrakurikuler yang anak-anak lakukan di sekolah.

Maka dengan kondisi seperti ini kami mengajukan kepada Bapak/Ibu General
Manager PT Pelabuhan Indonesia cabang Pekanbaru berupa bantuan Santunan untuk
keperluan dan aktivitas kegiatan anak-anak di Asrama Panti Asuhan Al Fajar. Besar harapan
kami kepada Bapak/Ibu mengabalkan permohonan bantuan santiman ini.

Anda mungkin juga menyukai