Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PRAKTIKUM KELAS:

B
WEBSITE TRAVLING LOMBOK TENGAH

Tanda Tangan
Nama Praktikan NIM Tanggal Kumpul
Praktik Laporan
Muhamad Amirullah 2103060047

Maulana Algifari 2103060040


M. Rispan Loksa
2103060058
Tarfiyadi

Tanda Tangan
Nama Penilai Tanggal Koreksi Nilai
Asisten Dosen
Mohamad Tamrin, M.Sc

PROGRAM STUDI SISTEM INPORMASI


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA
2022
BAB I.
PENDAHULUAN

A. Pengetian Dan Fungsi PHP


PHP adalah sebuah bahasa pemrograman server side scripting yang
bersifat open source. Sebagai sebuah scripting language, PHP menjalankan instruksi
pemrograman saat proses runtime. Hasil dari instruksi tentu akan berbeda tergantung
data yang diproses.

PHP merupakan bahasa pemrograman server-side, maka script dari PHP


nantinya akan diproses di server. Jenis server yang sering digunakan bersama dengan
PHP antara lain Apache, Nginx, dan LiteSpeed.

Saat ini, tak kurang dari 78% website di seluruh dunia menggunakan bahasa
pemrograman yang diciptakan Rasmus Lerdorf di tahun 1995 ini. Bahkan platform
besar seperti Facebook juga menggunakannya.

Alasan mengapa PHP banyak digunakan banyak programing saat ini yaitu:

 Cenderung mudah dipelajari, dibanding beberapa bahasa


pemrograman populer lain, PHP lebih mudah dipelajari.
 Kecepatan tinggi, PHP terbukti bisa meningkatkan kecepatan loading
dibanding bahasa lain. Misalnya, lebih cepat tiga kali daripada Phyton
pada beberapa kasus

 Banyaknya pilihan database, PHP bisa digunakan di hampir semua


jenis database. Mulai dari MySQL, hingga non-relational database
seperti Redis.
 Multi-platform, PHP bisa Anda gunakan di macam-macam operating
system. Mulai dari Windows, Linux, hingga MacOS.

B. Fungsi PHP
Secara umum, fungsi PHP adalah digunakan untuk pengembangan website.
Baik website statis seperti situs berita yang tidak membutuhkan banyak fitur. Ataupun
website dinamis seperti toko online dengan segudang fitur pendukung.
Namun, penggunaan PHP tidak terbatas pada pengembangan website saja.
Karena fleksibilitasnya yang tinggi, PHP juga bisa digunakan untuk membuat aplikasi
komputer sekalipun.

Sintaks Dasar PHP

Setiap bahasa pemrograman memiliki aturan coding sendiri. Begitu pula


dengan PHP. Sintaks dasarnya dibuka dengan <?php dan ditutup dengan ?> sebagai
terlihat di contoh berikut,

1<?php
2echo “Selamat datang”;
3?>

 <?php ini adalah kode wajib untuk membuka program PHP. 


 Echo adalah sebuah perintah untuk menampilkan teks. 
 “Selamat Datang”; teks yang hendak ditampilkan dan ditulis diantara tanda
petik dan titik koma. 
 ?> adalah kode untuk mengakhiri PHP dan wajib digunakan saat digabung
dengan bahasa pemrograman lain seperti HTML.

Sintaks PHP bersifat case sensitive. Jadi, penggunaan huruf besar atau kecil akan turut
mempengaruhi output yang diberikan. Sebagai contoh,

1<?php
2$alamat  = “UNU NTB”;
3echo $alamat;
4?>
Kode di atas akan menghasilkan output: UNU NTB di halaman website.
BAB II.

DESKRIPSI KERJA

Dalem laporan ini menjelaskan bagaiman perancangan struktur pembuatan


data base dan Website Travling Di Lombok Tengah. Dengan menggunakan Bahasa
pemrograman PHP, dan pembuatan data base dengan aplikasi XAMPP Mysql.

Serta mengkoneiksikan database ke php myadmin supaya apa yang dimasukan


pada halama pendaftaran bisa masuk dan tertampung pada data database yang sudah
dibuat disini untuk mengkaitkannya saya menggunakan Bahasa pemrograman PHP.

A. Pembuatan Tabel Database


Untuk pembuatan table database ini sendiri saya menggunkan aplikasi
XAMPP. Fungsinya sebagai server yang berdiri sendiri (localhost),  yang terdiri atas
program Apache HTTP Server, MySQL database, dan penerjemah bahasa yang ditulis
dengan bahasa pemrograman PHP dan Perl. Nama XAMPP merupakan singkatan dari
X (tempat sistem operasi apapun), Apache, MySQL, PHP dan Perl. 

Gambar. 1 Contoh Tabel Data Base


Pada gambar .1 di atas adalah contoh tabel database yang di baut dangen
XAMPP, pada database pendaftaran User baru terdapat 4 kolom tabel yaitu,
Username, Password, No_hp, dan Email. Kemudian atur nilai pada kolom nilai jika
mengunakan angakn maka Integer jika tulisan nama atau huruf maka Varchar. Jika
pembuatan tabel database sudah selesai kasih nama yang gampang kemudian simpen.

B. Mengkoneksikan PHP Ke Database Mysql


Kenapa harus mengkoneksikan PHP ke data base?. Jadi tujuannya adalah data-
data pendaftar akan tertampung di dalam databasae yang telah dibuat, jadi disi
kegunakan php sendiri bisa di sebut jembatan penghubung antara halaman daftar
tempan menulis syarat-ayarat untuk masuk ke perguruan tinggi tersebut dengan
database atau bisa disebut lemari data. Untuk pengkonesiannya sendiri bisa dilihat
pada gambar dibawah ini serta penjelasan pembuatannya.

Gambar. 2 Pengkonesiakn PHP ke db mysql

Pada gambar.2 diatas atas cara mengkoneksikan PHP ke database mysql


Setelah Anda membuat atau sudah memiliki database MySQL langkah selanjutnya
ialah membuat koneksi php. Di sini koneksi ke database akan berjalan dengan
nama travel_lombok tengah dan user tbl_daftar.
Hal lain yang cukup penting, pastikan hostname yang Anda gunakan sudah
benar. Kebanyakan hosting menggunakan hostname bernama localhost, sama halnya
jika Anda menggunakan hosting di Niagahoster.

Silakan buat file PHP pada direktori utama website maupun direktori yang Anda
inginkan. Dalam contoh ini kami meletakkannya pada direktori public_html dengan
nama file koneksidatabase.php. Masukkan script koneksi ke dalam
file koneksidatabase.php. Berikut ini adalah contoh kode standar yang dapat
digunakan untuk melakukan koneksi PHP ke MySQL.

Metode utama pada script ini menggunakan function mysqli_connect(). Ini adalah


fungsi internal PHP dan Anda dapat membaca penjelasannya di sini. Di MySQLi,
huruf i adalah improved yang berarti versi update dari MySQL.

<?php
$servername = "localhost";
$database = "nama_database";
$username = "root";
$password = " ";
 
// untuk tulisan bercetak tebal silakan sesuaikan dengan
detail database Anda
// membuat koneksi
$conn = mysqli_connect($servername, $username, $password,
$database);
// mengecek koneksi
if (!$conn) {
    die("Koneksi gagal: " . mysqli_connect_error());
}
echo "Koneksi berhasil";
mysqli_close($conn);
?>

Function mysqli_connect() akan mencoba untuk terhubung ke database sesuai


value dari variabel. Jika koneksi tidak berhasil makan muncul “ Koneksi berhasi ”,
jika tidak bisa terkoneksi maka akan muncul koneksi gagal sesuia apa yang ingin di
munculakan saat terkoneksi dan tidak terkoneksi.
C. Pembuatan Halaman Login Dan Daftar
Pada tahap ini untuk pembuatan halaman daftar ini menggunakan bahasa
pemrograman yakni HTML. adalah bahasa yang digunakan untuk membuat halaman
web. Bagi yang berkecimpung di dunia perangkat gadget dan ilmu komputer, pasti
sudah tidak asing lagi dengan berbagai kode di dalamnya. HTML (Hypertext Markup
Language).

Gambar.3 dan 4 Pembutan halaman login dan daftar


Pada gamaba 3 dan 4 diatas adalah contoh pembuatan atau penulisan sintaks
skrip untuk halaman login dan dafatar pada browser dengan menggunakan bahasa
HTML. Kemudian tinggal menyesuaikan Value dengan kebutuhan yang digunakan
seperti, Username, Password, Email dan lain sebagainya.

D. Pembuatan Tampilan Depan Atau HomePage


Homepage adalah halaman utama yang menjadi pembuka dari situs website
Anda. Halaman beranda menjadi halaman penting karena merupakan halaman
pertama yang di index atau dibaca terlebih dulu oleh search engine sebelum halaman-
halaman lainnya di website.

Gambar. 5 dan 6 Pembuatan tampilan homepage


Pada gambar diatas adalah contoh penulisan kode HTML dan Hemopage,
untuk membuat halaman Homepage atau Beranda Website tersebut mengunakan
HTML dan CSS (Cascading Style Sheet). Ini biasanya digunakan untuk mengatur
tampilan elemen yang tertulis dalam bahasa markup, seperti HTML. CSS
berfungsi untuk memisahkan konten dari tampilan visualnya di situs.

Dengan CSS, Anda dapat mengatur tampilan semua aspek pada file yang berbeda,
lalu menentukan style, kemudian mengintegrasikan file CSS di atas markup
HTML. Alhasil, markup HTML bisa lebih mudah di-maintain.
BAB III.

KESIMPULAN

Dari uraian diatas dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa basis data adalah kumpulan
dari berbagai data yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya. Basis data tersimpan
di perangkat keras, serta dimanipulasi dengan menggunakan perangkat lunak. Pendefinisian
basis data meliputi spesifikasi dari tipe data, struktur dan batasan dari data atau informasi
yang akan disimpan. Database merupakan salah satu komponen yang penting dalam sistem
informasi, karena merupakan basis dalam menyediakan informasi pada para pengguna atau
user. Penyusunan basis data meliputi proses memasukkan data kedalam media penyimpanan
data dan diatur dengan menggunakan perangkat Sistem Manajemen Basis Data (Database
Management System DBMS). Manipulasi basis data meliputi pembuatan pernyataan (query)
untuk mendapatkan informasi tertentu, melakukan pembaharuan atau penggantian (update)
data, serta pembuatan report data.

Tujuan utama DBMS adalah untuk menyediakan tinjauan abstrak dari data bagi user.
Jadi sistem menyembunyikan informasi mengenai bagaimana data disimpan dan dirawat,
tetapi data tetap dapat diambil dengan efisien. Pertimbangan efisien yang digunakan adalah
bagaimana merancang struktur data yang kompleks, tetapi tetap dapat digunakan oleh
pengguna yang masih awam, tanpa mengetahui kompleksitas struktur data. Basis data
menjadi penting karena munculnya beberapa masalah bila tidak menggunakan data yang
terpusat, seperti adanya duplikasi data, hubungan antar data tidak jelas, organisasi data dan
update menjadi rumit. Jadi tujuan dari pengaturan data dengan menggunakan basis data
adalah.

 Menyediakan penyimpanan data untuk dapat digunakan oleh organisasi saat sekarang
dan masa yang akan datang.
 Kemudahan pemasukan data, sehingga meringankan tugas operator dan menyangkut
pula waktu yang diperlukan oleh pemakai untuk mendapatkan data.
 Pengendalian data untuk setiap siklus agar data selalu up to date dan mencerminkan
perubahan spesifik yang terjadi di setiap system.
 Pengamanan data terhadap kemungkinan penambahan, pengubahan, pengerusakan
dan gangguan-gangguan lain.
DAFTAR PUSTAKA

 Ubaya.ac.id/fadjar Efendi Rasjid, S.Kom


 PT Dewaweb AKR Tower – 16 th Floor Jl.Panjang No. 5, kebon Jeruk Jakarta 11530
https://www.sekawanmedia.co.id/
 Salmaa Awwaabiin.https://www.niagahoster.co.id/blog/pengertian-php/#Pengertian_PHP
 https://www.hostinger.co.id/tutorial/apa-itu-css

Anda mungkin juga menyukai