Anda di halaman 1dari 29

SOAL UroRepro 2021

CATATAN : HIGHLIGHT KUNING/ FONT MERAH = JAWABANNYA


1. Bagian ginjal yang berfungsi menghasilkan renin adalah :
A. Nefron korteks
B. Nefron jukstamedula
C. Sel jukstaglomerulus
D. Glomerulus
E. Capsula bowman
2. Saluran keluar genitalia pria berturut-turut
A. Tubulus Rectus
B. Duktus epididymis
C. Ductus Efferens
D. Rate testis
E. Duktus ejakulatorius
Pembahasan : urutan keluarnya sperma : ductus seminiferus -> tubulus testis dan rate testis ->
ductus efferens -> ductus epididymis -> ductus deferens -> ductus ejaculatorius -> urethra.

3.

4. Zat apa yang membantu pembentukan ion bikarbonat baru di dalam ginjal adalah..
a.Fosfat dan Glutamin
b.Fosfat dan amonia
c.Glutamin dan amonia
d.Hemaglobin dan amonia
e.Hemaglobin dan fosfat
5. Aromatisasi perifer testosterone dihasilkan hormone estradiol (E2) yang mempunyai rumus
kimia lengkap adalah?
a. 17 α estriol
b. 17 β estrogen
c. 17 β estradiol
d. 17 α estron
e. 17 β estriol

6. Prekursos dari biosintetis kolesterol adalah:


A. Skualene
B. Mevalonat
C. MHG- KOA
D. asetil-koa
E. Asetoasetil-koa

7.uterus mendapat pendarahan dari:


a. arteria vesicalis Superior
b. arteria rectalis
c. media arteria ovarica
d. arteria uterina
e. arteria uterina dan ovarica

8.Pada proses biosintesis asam lemak, terbagi menjadi beberapa tahapan, yaitu :
A. Kondensasi reduksi krotonil-ACP,dehidrasi, reduksi asetoasetil-ACP
B. Kondensasi reduksi asetoasetil-ACP,hidrasi,reduksi krotonil -ACP
C. Kondensasi,reduksi asetoasetil-ACP,dehidrasi,reduksi krotonil-ACP
D.Kondensasi reduksi krotonil-ACP,hidrasi reduksi asetoasetil-ACP
D. Kondensasi, reduksi krotonil-ACP, hidrasi, reduksi asetoasetil-ACP
E. Kondensasi, hidrasi, reduksi asetoasetil-ACP, reduksi krotonil-ACP

9.berikut ini yang merupakan endometrium stadium umbau


1.kelenjar berbelok-belok
2.ada sekret lumen berkelenjar
3.sel silia
4. kelenjar lurus-lurus

A. 1,2,3 BENAR
B. 1,3 BENAR
C. 2,4 BENAR
D. 4 BENAR
E. SEMUA BENAR

10. Ph 7,5 HCO3 24 PCO2 30


a. Alkalosis metabilik terkompensasi penuh
b. Alkalosis metabolic tidak terkompensasi
c. Alkalosis metabolic terkompensasi sebagian
d. Alkalosis respiratorik terkompensasi sebagian
e. Alkalosis respiratorik tidak terkompensasi

11. Jembatan Disulfida (S-S) yang…….cysteine


a. Cys-C6
b. Cys-C8
c. Cys-C10
d. Cys-C12
e. Cys12-20
12. Untuk mengubah asil karnitin menjadi asil-KoA dan karnitin didalam matriks
mitokondria, dibutuhkan enzim :
A. Enzim karnitin-asil transferase I
B. Enzim karnitin-asil transferase II
C. Enzim karnitin-asil karnitin translocase
D. Enzim asil-KoA sintetase
E. Enzim tiokinase

13. Apa jenis buffer yang terdapat dalam intrasel dan ekstrasel ?
a. Buffer bikarbonat
b. Buffer fosfat
c. Buffer protein
d. Buffer hemoglobin
e. Buffer amonia

14. Vena ovarica dextra bermuara ke :


A. Vena iliaca interna dextra
B. Vena cafa Inferior, (kalau saya nah)
C. Vena mesenterica inferior
D. Vena iliaca eksterna dextra
E. Vena renalis dextra
15. Arteria ovarica sinistra berasal dari…
a. arteria iliaca externa
b. arteria iliaca interna
c. arteria renalis sinistra
d. arteri mesenterica inferior
e. aorta abdominalis (kalau saya nah wkwkwk)

16. Berikut jenis buffer dalam ginjal, kecuali?


a. Buffer Fosfat
b. Buffer Bikarbonat
c. Oksihemoglobin
d. Buffer Amonium
e. Buffer Karbonat

17. Bagian ureter genitalia yang menyempit?


a. Pars spongiosa
b. Pars bulbosa
c. Pars prostatika
d. Pars membranasea
e. Pars pendulosa
18. Vena rectalis Superior akan bermuara ke…
a. V. iliaca eksterna
b. V. iliaca interna
c. V. mesenterica inferior
d. V. pudenda interna
e. V. iliaca communis

19. Manakah struktur mamma yang benar?


1. Ductus lactiferus
2. Ductus montgomory
3. Jaringan ikat
4. Sinus lactiferus

a. Jika 1,2, & 3 benar


b. Jika 2 & 4
c. Jika 1 & 3
d. Hanya 4 yang benar
e. Semua benar

20. Saluran kelamin yang paling pendek adalah


A. Rete testis
B. ductus epididimis
C. Ductus deferens
D. Ductus eferens
E. Ductus ejaculatorius

21. Yang BUKAN merupakan fungsi ginjal dibawah ini adalah :


A. Membantu keseimbangan H2O dalam tubuh
B. Mengeksresikan renin dan eritripoietin
C. Membantu memelihara keseimbangan asam basa
D. Mengekskresikan produk sisa metabolisme dan senyawa asing
E. mengubah vitamin D menjadi aktif

22. Elemen dari nefron ialah, kecuali

a. Tubulus proximalis
b. Tubulus distalis
c. Ansa henle pars ascendens
d. Ductus koligentes
e. Ansa henle pars descendens
23.Dimana tempat proses terjadinya sekresi ion H terutama pada ginjal?
A. Glomelurus
B. Tubulus kontortus proksimal
C. Distal
D. Kolektektivus
E. Ansa henle

24. Apa yang dimaksud dengan transport aktif sekunder?


A. Pengangkutan molekul terhadap gradien konsentrasi dengan mengambil energi dari ATP
B. Pengangkutan molekul terhadap gradien konsentrasi dengan mengambil energi selain dari
ATP
C. Mekanisme pengangkutan molekul tanpa energi
D. Transpor aktif … protein tertentu dari plasma
E. Difusi air ... semipermeabel

25. Hormon esteriol (E1) adalah proses aromatase hormon..


A. Estriol
B. Estrogen
C. Testeteron
D. Progesteron
E. Androstenedion

26.apa jenis mekanisme tubuh dalam mengontrol konsentrasi ion H yang paling awal terjadi ?

a. Mengatur pelepasan gas CO2 melalui pernapasan


b. Mengatur H2CO3 dalam tubuh

c. Mengaktifkan system buffer kimia

d. Mengaktifkan system buffer fisiologis

e. –

27.27.

28. Yang Merupakan sistem urinaria, kecuali


A. Ren
B. Urethra
C. Ureter
D. Vesica Urinaria
E. Saluran Sperma

29.Molekul lipoprotein yang membawa kolesterol dari jaringan perifer menuju ke hati adalah :
A. Kilomikron
B. Very low density lipoprotein
C. Low density lipoprotein
D. High density lipoprotein
E. Remnant kilomikron

30. Produk akhir dari katabolisme protein adalah….


a. urea
b. nitrogen
c. rantai karbon
d. asam amino (kemaren sy jawab ini)
e. urea
31. Bagian uretra masculina yang paling sempit adalah…
a. pars membranacea
b. pars prostatica
c. meatus uretra eksternus pada glans penis
d. pars spongiosa
e. radiks penis

32. Esterifikasi adalah...


a. Proses pemecahan trigliserida menjadi asam lemak dan gliserol
b. Proses pemecahan trigliserida menjadi asam lemak dan glukosa
c. Proses pembentukan trigliserida dari asam lemak dan gliserol
d. Proses pembentukan trigliserida dari asam lemak dan gliserol
e. Proses pembentukan kolesterol dan acetyl KoA

33. perpindahan apa yang terjadi saat ion h disekresikan ke dalam lumen tubulus proksimal
a. difusi
b. transpr pasif
c. transpor aktif dengan pompa Na-H
d. transpor aktif dengan organ pompa Na-k
e. transpor aktif dengan pompa HCO3-Cl

34. Seorang pasien memiliki hasil analisis gas darah: pH =7,35; HCO3= 20mmol/L, pCO2 =50
mmHg ,BE: -4, apa interpretasi dari hasil analisis gas darah tersebut?
a. Asidosis metabolik terkompensasi penuh
b. Asidosis metabolik tidak terkompensasi
c. Asidosis metabolik terkompensasi sebagian
d. Asidosis respiratorik terkompensasi sebagian
e. Asidosis respiratorik tidak terkompensasi
35. Diafragma pelvis=
a. M. Levator Ani+M. Coccygeus
b. M. Illiococcygeus+M. Puborectalis
c. M. Puborectalis+M. Pubovaginalis
d. M. Puborectalis+M. Puboprostaticus
e. M. Pubococcygeus+M. Levator Ani

36.36.

37. Reaksi pelepasan gugus asam amino menjadi asam amino bebas disebut...
A. Transaminase
B. Deaminase oksidatif
C. Transaminase oksidatif
D. Deaminase dan transaminase
E. Semua jawaban benar

38. Di bawah ini yg termasuk struktur yg membangun apertura pelvis inferior


A. Line arcuata
B. Promontorium
C. Artic Arcuata
D. Tuberculum ischidicus
E. Tuberculum pubicum

39.bagian dari penis yang terpotong pada sirkumsisi adalah:


a. frenulum penis
b. preputium penis
c. collum glandis
d. corpus penis
e. radix penis

40. Ligamentum inguinal melekat pada :


a. Spina iliaca anterior superior (jawabanku tpi nda tau benar atau tdk)
b. Spina iliaca anterior inferior
c. Spina iliaca posterior superior
d. Spina iliaca superior inferior
e. Spina iliaca superior inferior

41. Cairan yang berfungsi sebagai bantalan testis,terdapat antara..


A. Tunika albuginea dengan tunika vaginalis
B. Tunika albuginea dengan lamina parietalis tunika vaginalis
C. Tunika Albuginea dengan otot cresmater
D. Lamina parietalis dengan lamina visceralis tunika vaginalis
E. Lamina visceralis tunika vaginalis dengan tunika albuginea

42. Yang bukan komponen vaskular dari nefron adalah


A. Arteriol afferent
B. Glomerulus
C. Kaplusa Bowman
D. Arteriol efferent
E. Kapiler peritubulus

43. Ligamentum inguinal melekat pada...


A. Tuber pubicum
B. Tuber Ischiadicus (ini juga jawaban ku ji, tpi tdk tau benar atautdk)
C. Symphysi

D. Crista Iliaca
E. Arcus Pubicum

44. Pasca menopause sumber utama hormone estrogen pada wanita adalah dari kortex adrenal
hasil dari konversi ?
a. Progesteron
b. Estradiol
c. Estron
d. Pregnandiol
e. Adrostenediol Adrenal

45.45.
46.Penyempitan ureter terdapat pada struktur
A. V.iliaca communis
B. Aorta ...
C. A. Iliaca communis
D. A. Iliaca dextra
E. A. Iliaca sinistra

47.Asam amino yang berlebih tidak dapat disimpan tetapi diuraikan dengan cepat dengan enzim
apa?
A. Protease
B. Peptidase
C. Protesome
D. Protesase dan Peptidase
E. Peptidase dan Protease

48. yang merupakan kelanjutan dari Rete testis adalah


A. funiculus spermaticus
B. ductus deferens
C. vesicula seminalis
D. ductuli efferentes
E. Rete testis

49. Berikut asam amino yang Waktu parahnya lebih banyak adalah
A. Serin
B. Plorine
C. Aspartat
D. Treonin
E. Rangkaian FEST

50. Pada saat terjadi keadaan alkalosis, sel apa yang berperan dalam ginjal?
A. Sel Proximal Tubulus
B. Sel Distal Tubulus Tipe A
C. Sel Distal Tubulus Tipe B
D. Sel Glomerulus
E. Telkomsel

51. Berikut yang membatasi anterior cavum abdomen..


A. M Diafragma (jawaban ku tpi tdk tau benar kah tdk)
B. M Rectus abdominis
C. M Obliqus Abdominis Internus
D. M Obliqus Abdominis Externus
E. M Transversus Abdominis

52. Seorang pria pekerja bangunan memiliki riwayat pernah dijatuhi balok pada sela kanan paha
pada 3 tahun lalu. Setelah menikah 2 tahun pria belum mempunyai keturunan, hal yang paling
tepat terjadi adalah gangguan?
A. Sintesa testosterone (ini ada soal yg jawabnnya ini)
B. Spermatogonia (ada soal yg jwab ini tpi jwaban ku ini)
C. Reduktase enzym
D. Sintesa endrogen
E. DHT
53. yang termasuk sifat sel sertoli kecuali
Berbentuk segitiga

54.enzim utama yang berperan dalam degradasi protein yang bergantung terhadap ATP adalah...
a. proteosom
b. ubiquitin
c. proteosom- ubiquitin
d. hidrolase asam
e. semua benar
55. struktur apakah yang ditunjuk di bawah ini :

a. a. umbilicalis
b. a. iliaca interna
c. a. iliaca externa
d. a. iliaca communis
e. a. sacralis lateralis
56. Berikut penyakit non hepatik yang dapat meningkatkan nilai serum aspartat aminotransferase
adalah…
a. hepatitis
b. sirosis
c. IMA
d. PJK
e. bukan salah satu di atas

57. Apa yang akan dilakukan oleh ginjal untuk mencegah terjadinya alkalosis dalam tubuh?
a. Mensekresi ion H+ lebih banyak
b. Mereabsorpsi HCO3- lebih banyak
c. Membentuk ion bikarbonat baru
d. Mensekresi ion HCO3 kedalam lumen tubulus
e. Mensekresi ion HCO3- ke dalam peritubular capilary

58.. Bagian dari nefron yang berperan dalam pekat dan encernya urin adalah :
A. Glomerulus
B. Tubulus proksimal
C. Lengkung henle
D. Tubulus distal
E. Tubulus pengumpul

59. Pembentukan testosteron pada laki-laki dari pregnenolon yang bersumber dari cholesterol
dikatalis oleh
A. Isomerase
B. Sitokrom P450
C. 17 alfa hidroksilase
D. 17 beta hidroksilase
E. Steroid dehydrogenase

60.regio hipocondrium dextra dapat ditemukan organ?


A. Ileum
B. Gaster
C. Colon Sigmoideus
D. Vessica Fellea
E. Appendix Vermiformis

61. upaya ginjal agar tidak terjadi asidosis dalam tubuh adalah

62.62.
63. Zat apa yg di serap kembali oleh ginjal untuk membantu keseimbangan asam basa?
a. Glukosa
b. laktat
c. Air
d. HCO3
e. Oxyacid

64. Proses yang melibatkan anabolisme lipid adalah :


A. Aktivitas asam lemak menajdi asil-KoA
B. Transport asam lemak ke matriks mitokondria
C. Oksidasi beta asam lemak
D. Biosintesis kolestrol
E. Oksidasi alfa asam lemak

65.65.

66. Bagian uretra pria yang paling sering mengalami kerusakan (ruptur):
a. Pars prostatika
b. Pars membranacea
c. Pars Spongiosa
d. Pars bulbosa
e. Pars pendulosa

67. modifikasi diet yang baik untuk mencegah terjadinya batu saluran kemih adalah..
a. mengurangi asupan protein hewani
b. mengatur konsumsi kalsium
c. meningkatkan asupan cairan
d. mengurangi konsumsi sukrosa
e. semua benar

68.. Termasuk dalam spermatogenesis ialah, kecuali:


a. Spermatogenic
b. Spermatocyte I
c. Spermatocyte II
d. Spermatid
e. Sel leydig

69. reaksi pelepasan gugus amino sebagai amino bebas disebut..


a. Transaminase
b. deaminasi oksidatif
c. transaminase oksidatif
d. deaminasi dan transaminase
e. semua benar

70. Merupakan bagian dari funiculus spermaticus (spermatic cord) adalah :


A. Testis
B. Epididymis
C. Vas deferens
D. Ductuli efferentes
E. Vesicula seminalis

71. Berada di lateral ampulla ductus deferens


A. Rectum
B. Vesicae Urinaria
C. Glandula Prostat
D. Vesicula Seminalis
E. Glandula Bulbourethralis

72. Discus proligenus terdapat pada :


a. Corpus rubrum
b. Corpus luteum
c. Corpus Albicans
d. Corpus Atretic
e. Folikel de Graafschap (cumulus ooforus)

73. Yang bukan komponen tubulus dari nefron adalah


a. Kapiler Peritubulus
b. Kapsula Bowman
c. Tubulus Proksimal
d. Lengkung henle
e. Tubulus distal

74.Fase yang mengikuti pada saat pembentukan korpus luteum adalah….


a. Fase proliferasi
b. Fase menstruasi
c. Fase progesteron
d. Fase folikuler
e. Fase sekretori

75. Apakah peran FSH dalam proses spermatogenesis yang di berhubungan dengan hormon
testosteron …
a. Merangsang produksi testosteron testikuler
b. Memproduksi androgen binding protein oleh sel sertoli
c. Merangsang produksi reseptor testosteron di permukaan tubulus seminiferus
d. Menghambat produksi enzim 5-alfa reduktase
e. Menyebabkan umpan balik negatif ke hipotalamus
76. Mekanisme perpindahan apa yang dilakukan oleh CO2 untuk berpindah ke dalam sel tubular
ginjal?
a. Difusi
b. Transport aktif
c. Pompa Na-H
d. Protein carirer
e. Pompa Na-K

77. Apabila tersedia sebuah asam lemak dengan 18 atom C. maka energy yang dapat
dihasilkan oleh asam lemak tersebut apabila terurai sempurna adalah..
a. 141
b. 143
c. 145
d. 146
e. 147

78.Seorang Pasien memiliki hasil analisis gas darah: Ph=7,55,HCO3=30 mmol/L


pCO2 = 36 mmHg,apa interpretasi dari hasil analisis gas darah tersebut?
a.Alkalosis metabolik terkompensasi penuh
b.Alkalosis metabolik tidak terkompensasi
c.Alkalosis metabolik terkompensasi sebagian
d.alkalosis respiratorik terkompensasi sebagian
e.alkalosis respiratorik ,tidak terkompensasi

79. Pada ovulasi, oocyt keluar dari ovarium bersama…


a. Zona pelusida, corona radiata, membrana granulosa
b. Zona pelusida, membrana granulosa
c. Zona pelusida, corona radiata
d. Corona radiata dan membrana granulosa
e. Theca interna dan sel granulosa
80. Struktur antara pyramis renalis disebut
a.cortex renalis
b.columna renalis
c.pelvis renalis
d. calyx minor
e. calyx major

81. Pada proses metabolisme gliserol, senyawa gliserol ditambahkan 1 gugus fosfat dari ATP
menghasilkan
a. dioxyaseton fosfat
b. piruvat
c. gliserol 2 fosfat
d. gliserol 3 fosfat
e. trigliaserol

82. Semakin tinggi konsentrasi ion, ion akan mengendap semakin tinggi Hal ini sesuai dengan
teori terbentuknya batu saluran kemih yaitu…
a. teori kombinasi
b. teori epitaksi
c. teori tidak adanya inhibitor
d. teori nukleasi
e. teori supersaturasi
83. Kelenjar pada genitalia yang memproduksi prostaglandin adalah..
a. kelenjar prostate
b. kelenjar vesikulosa
c. kelenjar cowper
d. kelenjar skene
e. kelenjar tyson

84. Yang tidak termasuk kedalam hormon proses menstruasi adalah..


a. GnRH
b. FSH
c. Estrogen
d. Progesteron
e. LH

85. Untuk mengaktivasi asam lemak menjadi asil KoA,maka dibutuhkan :


A. ATP + enzim asil KoA sintetase
B. ATP + enzim asil KoA transferase
C. ATP + enzim asil KoA translokase
D. ADP + enzim asil KoA sintetase
E. ADP + enzim asil KoA transferase

86. Enzim apa yang mengkatalisis air dan CO2 menjadi asam bikarbonat pada sel tubulus ginjal?
a. Enzim ATP-ase
b. Enzim karbonik anhidrase
c. Enzim lipase
d. Enzim karbonik hidrase
e. Enzim amilase
87. Tekanan darah secara tidak langsung dapat mengontrol keseimbangan cairan, tekanan darah
dapat dikontrol dengan cara dibawah kecuali :
A. Melibatkan saraf simpatis dan parasimpatis

B. Pelibatan ginjal dengan mengeluarkan renin

C. Pelibatan adrenal dengan mengeluarkan aldosterone

D. pelibatan paru dengan mengeluarkan tensinogen

E.. Bulk flow

88. yg termasuk struktur yg membangun apertura pelvis inferior..


os coccygeus
89. Apabila tersedia sebuah asam lemak dengan 22 atom C. maka energy yang dapat
dihasilkan oleh asam lemak tersebut apabila terurai sempurna adalah..
a. 165
b. 164
c. 163
d. 162
e. 161

90.. Arteri dorsalis penis merupakan cabang dari…


a. A. iliaca interna
b. A. iliaca eksterna
c. A. pudenda interna (A. dorsalis penis, A. profundal penis, A. bulbipenis)
d. A. Umbilicalis
e. A. sacralis lateralis

91. Apa yang dimaksud larutan penyangga basa


a.Larutan asam kuat dan basa konjugasinya
b.Larutan basa lemah dan asam konjugasinya
c.Larutan asam lemah dan basa lemah
d.Larutan asam lemah dan basa konjugasinya
e.Larutan asam konjugasi dan basa konjugasi
92. Bagian dari nefron yang tidak permiabel terhadap air adalah
a. Tubulus proksimal
b. Lengkung henle bagian tipis
c. Lengkung henle bagian tebal
d. Awal tubulus distal
e. Tubulus distal

93. Jika tubuh mengalami alkalosis metabolik, maka yang dilakukan adalah…
a. memberikan infus dextrose
b. memberikan infus lactose
c. memberikan infus clorida
d. memberikan infus kalium
e. -

94. berikut asam amino yang tidak mengalami reaksi transaminase pada proses katabolisme
nya adalah....
a. lisin
b. treonin
c. lisin dan treonin
d. glutamat
e. asparat

95.yang bukan lintasan dari delta 4 adalah


a. 17 b hidrokilosis
b. hidro steroid
c. 3beta hidro steroid
d. delta 3-4 asomilosis
e. 17 hidroprogesteron
96. Seorang pasien melakukan pemeriksaan gas darah dan hasil analisisnya PH = 7,25 hco3 = 20
pco2 = 46 apa interpretasi yang didapatkan dari analisa gas darah pasien tersebut?
A. Asidosis metabolik terkompensasi penuh
B. Asidosis respirasi terkompensasi penuh
C. Asidosis Metabolik terkompensasi sebagian
D. Asidosis Respiratorik Terkompensasi sebagian
E. Asidosis Respiratorik tidak terkompensasi

97. Untuk mempertahankan cairan dalam tubuh, kompartemen mana yang dapat di kontrol
A. CIS
B. CES
C. Plasma
D. Intertisial
E. Intermediet

98. apakah yang merupakan etiologi dari alkalosis metabolic


a. diabetic ketoasidosis
b. intoksikasi methanol
c. intoksikasi salicilat
d. inhibisi karbonik anhydrase
e. excessive vomit (muntah)

99. Cairan tubuh dapat dipantau dengan mempertahankan 2 komponen besar yaitu:
a. Volume CIS dan CES
b. Volume CIS dan tekanan darah
c. Volume CES dan osmolaritasnya caira
d. Volume CES dan tekanan darah
e. Volume CES dan osmolaritas cairan✅
f.
100. Regio hipocondrium sinistra terdapat organ apa
a. illeum
b. gaster
c. hepar
d. vesica fellea
e. appendix vermiformis

Anda mungkin juga menyukai