Anda di halaman 1dari 7

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GASAL KELAS Peran masyarakat dalam menjaga persatuan

XII TAHUN AJARAN 2022/2023 dan kesatuan ditunjukkan oleh angka ...*3 poin

Pilihlah jawaban yang paling tepat! a. 3 dan 4


b. 1 dan 2
1. Perwujudan nilai instrumental pada c. 2 dan 4
umumnya berbentuk ketentuan-ketentuan d. 2 dan 3
konstitusional mulai dari undang-undang dasar e. 1 dan 3
sampai dengan peraturan daerah. Hak dan
kewajiban warga negara Indonesia 4. “Government” berbeda maknanya dengan
sebagaimana tertuang dalam UUD Negara “governance”. Pengertian “government” lebih
Republik Indonesia Tahun 1945 terdapat pada menunjuk pada fungsi yang dijalankan oleh
Pasal ….*3 poin suatu organ tertinggi dalam masyarakat.
Sedangkan “governance” cenderung diartikan
a. 26 sampai 34
sebagai...*3 poin
b. 29 sampai 34
a. Tata laksana pemerintahan
c. 28 A sampai J
b. Partisipasi masyarakat
d. 28 sampai 34
c. Partisipasi pemerintahan
e. 27 sampai 34
d. Transparansi pemerintahan
2. Untuk mencapai idealnya prinsip good e. Tata kelola pemerintahan
governance, pemerintah perlu mengutamakan
5. Perhatikan pernyataan-penyataan berikut!
keahlian berdasarkan kepada kode etik dan
1) Membela negara.
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
2) Mendapat perlindungan hukum.
Hal ini sesuai dengan asas pemerintahan yang
baik adalah ...*3 poin 3) Mempertahankan negara.
4) Memperoleh pendidikan.
a. tertib penyelenggara negara
b. profesionalitas Pernyataan di atas yang merupakan hak
c. kepentingan umum sekaligus kewajiban ditunjukkan pada
nomor....*4 poin
d. proporsionalitas
e. kepastian hukum a. 1) dan 3)
3. Perhatikan kegiatan berikut: b. 2) dan 3)
c. 2) dan 4)
1) warga desa Klepusanggar menyelenggarakan
d. 3) dan 4)
upacara bendera HUT RI ke 75
e. 1) dan 2)
2) para pemuda pedesaan memilih bekerja di
6. Faktor kunci keberhasilan Good Governance
perkotaan
adalah…*3 poin
3) Peserta antusias mengikuti seminar a. Modernisasi birokrasi
kebangsaan tentang persatuan dan kesatuan b. Pemerintah yang kuat
c. Komitmen dan national leadership
4) DPR membuat peraturan guna melindungi
benda cagar budaya d. Pemerintah yang akuntabel
e. Keadilan sosial Berita 2 : Barangkali kerusuhan yang terjadi di
7. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! Sampit adalah kerusuhan antar suku paling
1) Menghilangkan nyawa anggota kelompok. mengerikan yang pernah terjadi di Indonesia.
Konflik ini diduga akibat adanya warga Dayak
2) Mengakibatkan penderitaan fisik/mental yang dibantai oleh Warga Madura yang
yang berat terhadap anggota-anggota menetap di sana. Versi lain mengatakan jika
kelompok. kedua suku saling membakar rumah dan
mengakibatkan Suku Dayak yang memenuhi
3) Menciptakan kondisi kehidupan kelompok
hampir semua wilayah Kalimantan Tengah
yang akan mengakibatkan kemusnahan secara
murka. Akibat hal ini, 500 orang dikabarkan
fisik, baik sebagian maupun seluruhnya.
meninggal dunia. Dari jumlah itu 100 di
4) Memaksakan tindakan-tindakan yang antaranya mengalami pemenggalan kepala oleh
bertujuan mencegah kelahiran di dalam Suku Dayak. Pemenggalan ini dilakukan oleh
kelompok. Suku Dayak karena mereka ingin
mempertahankan wilayah yang saat itu mulai
5) Memindahkan secara paksa anak-anak dari dikuasai oleh Suku Madura. Pihak Kepolisian
kelompok tertentu ke kelompok lain. setempat sebenarnya sudah menangkap orang-
Pernyataan di atas adalah contoh pelanggaran orang yang dianggap sebagai dalang dari
HAM ....*4 poin kerusuhan. Namun setelah ditangkap, Kantor
a. kejahatan perang Polisi justru dikepung oleh Suku Dayak hingga
b. kejahatan genosida Polisi terpaksa melepaskan kembali tahanan.
c kejahatan terhadap kemanusiaan Konflik yang terjadi di tahun 2001 ini akhirnya
d. agresi berakhir setelah setahun berlangsung.
e. kejahatan apartheid Berdasarkan kedua berita di atas, dapat ditarik
8. Berita 1 : Penyebaran berita bohong, fitnah kesimpulan bahwa...*4 poin
atau biasa disebut hoaks di tahun politik seperti
a. Semua berita tersebut tidak ada aitannya
saat ini, semakin menunjukkan pengaruh dan
dengan faktor pendorong dan penghambat
efek yang negatif bagi persatuan dan kesatuan
persatuan.
bangsa. Terlebih, berita bohong atau fitnah
yang menyebar, telah dimanfaatkan untuk b. Kedua berita tersebut merupakan implikasi
kepentingan politik maupun ekonomi tertentu dari meningkatnya rasa persatuan dan
dari pihak yang menghendaki kerusakan dalam kesatuan.
hidup bermasyarakat. Beredarnya berita
bohong, palsu, fitnah atau hoaks, yang menjadi c. Berita 1 merupakan implikasi dari faktor
konsumsi sehari-hari masyarakat, telah penghambat persatuan sementara berita 2
dianggap sebagai informasi atau berita yang merupakan implikasi dari faktor pendorong
benar akibat masifnya berita hoaks itu. persatuan dan kesatuan.
Sementara, masyarakat juga tidak memiliki
d. Kedua berita tersebut merupakan implikasi
pengetahuan dan sumber yang cukup, untuk
dari kurangnya rasa persatuan dan kesatuan.
membedakan informasi atau berita yang
diperolehnya benar atau salah.
e. Berita 1 merupakan implikasi dari faktor 11. Secara umum prinsip-prinsip
pendorong persatuan sementara berita 2 kepemerintahan yang baik belum sepenuhnya
merupakan implikasi dari faktor penghambat diterapkan, kurang mendapat perhatian dari
persatuan dan kesatuan. penyelenggara pemerintahan, baik lembaga
eksekutif, legislatif dan yudikatif, terbukti masih
9. Berdasarkan ketentuan konstitusi yang banyak . . .*3 poin
berlaku, kepolisian memiliki tugas….*4 poin
a. Pembangunan yang baik
a. Mempertahankan, melindungi dan b. SDM yang memadai
memelihara keutuhan dan kedaulatan negara c. Fasilitas masyarakat yang cukup

b. Menciptakan kedamaian dan ketentraman d. Praktek KKN ( Kolusi,Korupsi dan Nepotisme )


dalam hidup masyrakat e. Teknologi yang canggih

c. Memperkokoh persatuan dan kesatuan 12. Saat ini terdapat kecenderungan sebagian
bangsa lewat elemen-elemen masyarakat orang yang suka mencapai kepuasan dan
kenikmatan meskipun harus melanggar norma-
d. Melindungi, melayani serta menegakkan norma yang berlaku di masyarakat seperti
hukum mabuk-mabukan, pergaulan bebas, foya-foya,
dan sebagainya. Perilaku ini kalau tidak
e. Memberdayakan masyarakat lewat berbagai
dikendalikan akan membentuk sifat ...*3 poin
saluran yang ada
a. Individualisme
10. Kebiasaan pelajar melakukan copy paste b. Westernisasi
tugas dari internet tanpa mengubah sedikitpun c. Konsumtif
telah menjadi kekhawatiran dunia pendidikan. d. Perilaku modern
Sebagai pelajar yang harus saya lakukan
e. Hedonisme
adalah...*3 poin
13. Perhatikan kegiatan berikut!
a. Menjadikan media internet sebagai salah satu 1) Lina mengerjakan tugas sekolah
referensi tugas, namun tetap melakukan sistim sebelum tidur
saring informasi 2) Anthony Ginting meraih juara pertama China
Open 2018
b. Menambah pemakaian kuota setiap bulannya 3) setiap anggota kelompok bekerja sama
untuk lebih menambah wawasan mengerjakan tugas petugas piket bahu
membahu membersihkan kelas
c. Mengurangi pemakaian kuota setiap 4) pak Gunawan sedang mendamaikan Robi dan
bulannya Ali supaya tidak bertengkar
5) Bayu membereskan tempat tidur sebelum
d. Menghindari penggunaan internet karena berangkat sekolah.
dampak negatifnya lebih besar
Kegiatan yang menunjukkan upaya
e. Cuek saja dan tidak perlu menanggapi yang mewujudkan persatuan dan kesatuan terdapat
penting tugas selesai pada angka ...*4 poin
a. 2, 3, dan 6
b. 1, 2, dan 4 dilakukan untuk mengantisipasi hal tersebut
c. 3, 4, dan 5 adalah ..*3 poin
d. 3, 5, dan 6
e. 1, 2, dan 3 a. Memblokir semua pemberitaan dimedia

14. Dalam penyelenggaraan pemerintahan yang b. Mengklarifikasi kebenaran suatu


pemberitaan
baik diterapkan prinsip kesetaraan yakni semua
c. Menghapus semua media-media palsu
warga masyarakat memiliki kesempatan
memperbaiki atau mempertahankan d. Menyebarkan berita-berita untuk mendapat
dukungan
kesejahteraan mereka. Prinsip kesetaraan
e. Melaporkan kepada pihak yang berwajib
menciptakan kepercayaan timbal balik antara
pemerintah dan masyarakat melalui penyediaan 17. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
informasi. 1) Membuat Undang-Undang HAM.
2) Menghargai kebebasan memeluk agama.
Pernyataan tersebut sesuai dengan
3) Saling memberi kesempatan beribadah
pengamalan nilai Pancasila sila ke...*3 poin kepada orang lain.
a. lima 4) Melaporkan jika mengetahui adanya
b. tiga pelanggaran HAM.
c. dua 5) Menghargai pendapat orang lain dalam
sebuah rapat atau musyawarah.
d. empat
e. satu Di antara pernyataan-pernyataan di atas yang
15. Perhatikan pernyataan dibawah ini! bukan merupakan peran serta warga negara
(1) Bendera Merah Putih dalam upaya penegakan HAM ditunjukkan pada
(2) Dasar Negara Pancasila nomor ....*3 poin
(3) Lagu-Lagu Daerah a. 5
(4) Bahasa Daerah b. 4
(5) Lambang Negara Burung Garuda. c. 3
d. 2
Dari pernyataan di atas, yang merupakan
pemersatu bangsa ditunjukan pada nomor.. *3 e. 1
poin 18. Berikut yang merupakan Peran Kejaksaan
a. (2), (4) dan (5) Republik Indonesia dalam Menjamin Keadilan
b. (3), (4) dan (5) dan Kedamaian di bidang perdana adalah*4
poin
c. (2), (3) dan (5)
d. (1), (2) dan (5) a. Menolak berkas tanpa alasan
e. (1), (2) dan (4) b. Menjawab pertanyaan
c. Melengkapi berkas perkara
16. Dewasa ini banyak masyarakat yang mudah
d. Menjadi pengacara
tersulut emosinya dengan pemberitaan-
pemberitaan berita palsu/hoax yang mengarah e. Mematahi pihak yang diadili
kepada permasalahan SARA. Sikap yang dapat 19. Indonesia memiliki beragam suku bangsa,
seperti suku jawa, sunda, dan asmat. meskipun
demikian, kondisi negara Indonesia aman dan d. Perwujudan supremasi hukum, jaminan hak
damai. Hal itu karena adanya jiwa nasionalis asasi manusia, demokratisasi, serta
yang tinggi untuk menjaga persatuan dan perlindungan lingkungan semakin tinggi
kesatuan bangsa. oleh karena itu, Indonesia
menjadi percontohan negara di dunia yang e. Mempermudah kita untuk memperoleh
informasi dari belahan bumi lainnya
memiliki penduduk beragam.

Hubungan sebab akibat yang terjadi 21. Segala upaya pemerintah untuk menjamin
adanya kepastian hukum guna memberi
berdasarkan wacana di atas adalah ...*4 poin
perlindungan kepada warganya agar hak-
a. terjadinya persatuan dan kesatuan karena haknya sebagai seorang warganegara tidak
hasil kerja keras suku jawa, sunda, dan asmat dilanggar dan bagi yang melanggar dikenakan
sanksi sesuai peraturan yang berlaku adalah
b. kondisi negara yang aman dan damai merupakan pengertian dari….*4 poin
disebabkanpendudukk memiliki jiwa nasionalis
yang tinggi a. Kepastian hukum
b. Perlindungan hukum
c. Indonesia sebagai negara majemuk dijadikan c. Supremasi hukum
sebagi negara percontohan bagi negara lain d. Penyimpangan Hukum
d. kondisi negara yang aman dan damai tercipta e. Legalitas hukum
karena kemajemukan masyarakat Indonesia 22. Salah satu upaya untuk mewujudkan
pelaksanaan kepemerintahan yang baik (good
e. keseriusan negara untuk menghapuskan
governance) adalah.....*3 poin
suku-suku di Indonesia berakibat terciptanya
persatuan dan kesatuan a. reformasi tata kerja organisasi
b. debirokratisasi lembaga negara
20. Berikut ini adalah dampak positif kemajuan
IPTEK terhadap bidang ekonomi adalah ...*3 e. reformasi organisasi dan birokrasi
poin d.restrukturisasi pranata pemerintah daerah
e restrukturisasi pranata pemerintah pusat
a. Munculnya keterbukaan yang memungkinkan
dapat mencegah praktik korupsi, kolusi, dan 23. Berikut ini beberapa produk dari
nepotisme sehingga dapat dicapai transformasi teknologi dan informasi.
pemerintahan yang bersih dan berwibawa. 1) e-commerce ;
2) e-banking ;
b. Meningkatnya kualitas dan kuantitas
3) e-budgeting ;
partisipasi politik rakyat dalam penentuan
4) e-learning.
kebijakan publik oleh pemerintah.
Yang merupakan bagian dari pengaruh positif
c. Makin terbukanya pasar internasional bagi iptek dalam bidang ekonomi adalah ...*3 poin
hasil produksi dalam negeri
a. 2 dan 3
b. 2 dan 4
c. 1, 2 dan 3
d. 3 dan 4 pelayanan kepada masyarakat dalam rangka
e. 1 dan 2 terpeliharanya keamanan dalam negeri
24. Orang yang berprofesi memberikan jasa adalah*4 poin
hukum, baik di dalam maupun di luar a. Satpam
pengadilan yang memenuhi persyaratan b. Paspampres
berdasar ketentuan UU adalah….*3 poin c. TNI
a. Hakim d. Presiden
b. Notaris e. Polri
c. Penyidik
27. Agar tidak menimbulkan permasalahan dan
d. Penuntut Umum dampak negatif, manusia perlu memiliki
e. Advokat tanggung jawab etis dalam mengembangkan
25. Berikut ini pengaruh negatif kemajuan IPTEK dan menerapkan iptek. Sikap tanggung jawab
dalam aspek politik, kecuali...*3 poin yang tidak perlu kita lakukan terkait hal ini
adalah ...*3 poin
a. Indonesia akan dibanjiri oleh barang-barang
dari luar seiring dengan adanya perdagangan a. Upaya memanfaatkan, mengembangkan dan
bebas yang tidak mengenal adanya batas-batas menguasai iptek diarahkan agar senantiasa
negara. meningkatkan kecerdasan manusia,
meningkatkan pertambahan nilai barang dan
b. Kemajuan iptek melalui globalisasi untuk jasa, serta kesejahteraan masyarakat
sementara telah mampu meyakinkan sebagian
masyarakat Indonesia bahwa liberalisme dapat b. Iptek harus dikembangkan dan diterapkan
membawa manusia ke arah kemajuan dan untuk kemaslahatan manusia, bukan untuk
kemakmuran. menyiksa dan mencelakaan manusia.

c. Nilai-nilai keterbukaan, kebebasan dan c. Pengembangan dan pemanfaatan Iptek di


demokratisasi sering disalahartikan oleh Indonesia tidak bebas nilai, tetapi harus
sebagian kecil masyarakat Indonesia. mempertimbangkan lingkungan dan nilai-nilai
sosial kemasyarakatan dan agama yang ada di
d. Terbuka peluang pikiran dari orang-orang Indonesia.
tertentu untuk berpaling dari ideologi Pancasila
dan mencari alternatif ideologi lain seperti d Menyadari bahwa mengembangkan dan
halnya liberalisme. menerapkan IPTEK selayaknya mengingat ajaran
dan perintah Tuhan. .
e. Munculnya gerakan-gerakan radikalisme dan
terorisme dari orang-orang yang terampil dalam e. Memanfaatkan kemajuan internet untuk
memanfaatkan teknologi. meniru pola hidup barat agar budaya
masyarakat Indonesia dikagumi dunia
26. Lembaga negara yang berperan dalam
memelihara keamanan dan ketertiban 28. Syarat yang digunakan untuk
masyarakat, menegakan hukum, serta mengimplementasikan tata kelola
memberikan perlindungan, pengayoman, dan pemerintahan yang baik adalah...*3 poin
a. Tidak mewujudkan efisiensi dalam mengelola a. pertama
manajemen pemerintahan dalam sektor politik
b. keempat
b. Tidak tersedianya sistem informasi untuk
c. ketiga
memudahkan masyarakat mengakses berbagai
informasi d. kelima
c. Pembuatan kebijakan harus memegang teguh e. kedua
asas transparansi yang dilakukan dalam
pembuatan dan pelaksanaanya sehingga hak
masyarakat terjamin dan tidak terjadi
perselisihan

d. Tidak tersedianya perangkat hukum yang


memadai berupa peraturan perundang
undangan
e. Tidak terwujudnya akuntabilitas publik
29. Perhatikan data berikut:
(1) Kepolisian;
(2) Kejaksaan;
(3) Hakim;
(4) Advokat;
(5) Komisi Pemberantasan Korupsi. Lembaga-
lembaga yang diberikan kewenangan untuk
menangani kasus korupsi ditunjukkan oleh
nomor...*4 poin
a. 3 dan 5
b. 2 dan 4
c. 2 dan 5
d 1 dan 5
e. 1 dan 2

30. Kita sering mendengar berita tentang


seseorang yang ditolak berobat di sebuah pusat
kesehatan karena orang tersebut tidak mampu
membayar biayanya. Hal tersebut menunjukkan
bahwa keadilan dalam pelayanan kesehatan
masih belum dirasakan oleh sebagian
masyarakat. Ilustrasi tersebut merupakan
pelanggaran HAM dan sangat bertentangan
dengan nilai praksis Pancasila terutama
sila ....*3 poin

Anda mungkin juga menyukai