Anda di halaman 1dari 19

PPKN

A. Berilah tanda (X) pada jawaban yang benar !

1. Ratna adalah anak yang pandai bergaul dengan teman. Ratna anak yang . . . .
a. Pemalu b. Pemarah c. Pendiam c. Supel
2. Berikut ini yang bukan merupakan jenis keberagaman fisik adalah . . . .
a. Jenis rambut b. Tinggi badan c. Warna kulit d. Ramah
3. Keragaman fisik individu di sekolah harus membuat kita menjadi . . . .
a. Bersaing b. Bertenggang rasa c. Berselisih d. Bertengkar
4. Sikap saling menghargai keragaman adalah bentuk pengamalan Pancasila, yaitu sila ke . . . .
a. 1 b. 2 c. 3 d. 4
5. Klenteng adalah tempat ibadah untuk agama . . . .
a. Konghucu b. Budha c. Hindu d. Kristen
6. Sikap saling menghormati agama dan budaya lain akan menciptakan . . . .
a. Perbedaan b. Kesatuan c. Permusuhan d. Peretengkaran
7. Agar setiap umat beragama dapat hidup rukun, kita perlu memiliki sikap . . . .
a. Tenggang rasa b. Percaya diri c. Disiplin d. Jujur
8. Fatimah adalah perempuan, sedangkan Anton adalah laki-laki. Perbedaan karakter diantara
mereka berdua adalah dalam hal . . . .
a. Pekerjaan b. Agama c. Usia d. Ciri fisik
9. Segala sesuatu yang harus dilaksanakan disebut . . . .
a. Hak b. Tanggungjawab c. Kewajiban d. Peraturan
10. Jenis pohon yang harus ditanam untuk melindungi Kawasan pantai dari pengikisan air laut
adalah . . . .
a. Cemara b. Bakau c. Kelapa d. Pinus
11. Hak anak di rumah harus dipenuhi oleh . . . .
a. Guru b. Teman c. Tetangga d. Orangtua
12. Jika kita melihat teman membuang sampah sembarangan, sikap kita sebaiknya . . . .
a. Menasihati b. Memukul c. Membiarkan d. Memarahi
13. Pertambahan populasi nyamuk adalah salah satu . . . . tidak menjaga kelestarian lingkungan.
a. Proses b. Kewajiban c. Akibat d. Hak
14. Kegiatan berikut yang dapat merusak lingkungan alam adalah . . . .
a. Membuat terasering
b. Melakukan reboisasi
c. Menanam tanaman di halaman
d. Melakukan perburuan liar
15. Pentingnya melaksanakan kewajiban sebagai anak di lingkungan keluarga adalah menjadi
pribadi yang . . . .
a. Bertanggungjawab
b. Tidak bisa diatur
c. Pemarah
d. Pendiam
16. Kewajiban dalam menggunakan energi adalah . . . .
a. Membayar listrik tepat waktu setiap bulannya
b. Memakai energi sesuka hati
c. Menggunakan alat elektronik sebanyak mungkin
d. Membiarkan alat elektronikmenyala meskipun tidak digunakan
17. Sebelum menuntut hak, sebaiknya kita . . . .
a. Bertanya mengenai cara mendapatkan hak
b. Melaksanakan kewajiban
c. Meminta izin kepada orang yang memberikan hak
d. Mengetahui apa saja yang menjadi hak kita
18. Melestarikan lingkungan alam sekitar adalah kewajiban semua warga masyarakat karena
merupakan . . . .
a. Bagian gdari kebutuhan rohani
b. Bagian gdari kebutuhan jasmani
c. Kesadaran yang perlu dikembangkan
d. Kebutuhan semua warga
19. Dalam rapat keluarga, semua anggota keluarga boleh . . . .
a. Berpendapat
b. Bermain curang
c. Tidak berpendapat
d. Memaksakan pendapat
20. Ciri-ciri karakteristik individu yang berjenis laki-laki adalah . . . .
a. Memakai bando
b. Berambut Panjang
c. Memiliki kumis
d. Memakai rok
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
1. Segala sesuatu yang sudah kita dapatkan semenjak lahir disebut . . . .
2. Hak didapat setelah terlebih dahulu melaksanakan . . . .
3. Cara paling baik menangani sampah plastik adalah dengan melakukan . . . .
4. Sampah dedaunan dapat dimanfaatkan dengan menjadikannya . . . .
5. Menikmati keindahan alam adalah . . . . kita terhadap lingkungan.
6. Cara beribadah setiap agama berbeda-beda. Sikap yang tepat ditunjukkan untuk menyikapi
keragaman tersebut adalah . . . .
7. Ratna memiliki hobi menari. Sementara sahabatnya Kartika senang menulis puisi. Ratna ingin
tampil di pentas tari, namun ia merasa tidak percaya diri. Sikap yang sebaiknya ditunjukan
Kartika terhadap Ratna adalah . . . .
8. Doni suka bermain laying-layang, sedangkan Deni suka bermain bola. Mereka berdua
memiliki jenis perbedaan karakter dalam hal . . . .
9. Berbicara dengan teman dari suku lainsebaiknya menggunakan Bahasa . . . .
10. Membentuk kelompok belajar tanpa melihat suku dan agama teman adalah contoh sikap baik
dalam menghadapi perbedaan karakteristik di lingkungan . . . .
BAHASA INDONESIA
A. Berilah tanda (X) pada jawaban yang benar !

1. Tokoh yang memiliki watak bijaksana disebut . . . .


a. Antagonis b. Protagonis c. Tirtagonis d. Iri hati
2. Cerita fiksi disebut juga cerita . . . .
a. Nyata b. Realita c. Benar terjadi d. Tidak nyata
3. Sebuah wawancara sebaiknya diakhiri dengan ucapan . . . .
a. Salam b. Terimakasih c. Maaf d. Izin
4. “Berapa bapak mulai bermain sepak bola ?”
Kata tanya yang tepat untuk mengganti kata yang dicetak miring di atas adalah . . . .
a. Kapan b. Mengapa c. Bagaimana d. Dimana
5. Tanya jawab dengan seseorang untuk mencari keterangan atau pendapat mengenai suatu hal
disebut . . . .
a. Pidato b. Wawancara c. Cerdas cermat d. Mendongeng
6. Orang yang memberikan informasi dalam wawancara disebut . . . .
a. Narator b. Wartawan c. Moderator d. Narasumber
7. Orang yang mencari informasi kepada narasumber disebut . . . .
a. Pewawancara b. Komentator c. Narasumber d. Pengamat
8. Metode belajar yang bertujuan untuk memetakan bagian-bagian dan subbagian yang penting
dari suatu pelajaran . . . .
a. Ide pokok b. Peta pikiran c. Kalimat utama d. Gagasan penjelas
9. Kata-kata dalam bagan peta pikiran dibuat dengan . . . .
a. Bentuk dialog b. Bentuk paragraf c. Singkat d. Kata baku
10. Tokoh yang berperan sebagai penentang tokoh utama pada sebuah cerita disebut tokoh . . . .
a. Figuran b. Antagonis c. Protagonis d. Pendukung
11. Berikut ini yang bukan unsur-unsur dalam cerita fiksi adalah . . . .
a. Tema b. Latar c. Amanat d. Penulis cerita
12. Tokoh yang berperan sebagai tokoh pusat atau sentral dalam cerita disebut . . . .
a. Protagonis b. Antagonis c. Figuran d. Utama
13. Watak berikut yang tidak dimiliki oleh tokoh protagonis adalah . . . .
a. Dengki b. Ramah c. Penyabar d. Santun
14. Amanat adalah pesan atau ajaran moral yang ingin disampaikan kepada . . . .
a. Pengarang b. Pembaca c. Sutradara d. Aktor pemeran
15. Langkah pertama untuk membuat bagan peta pikiran adalah . . . .
a. Meletakkan topik utama di tengah-tengah
b. Membuat kaki dalam bentuk garis untuk setiap subtopik
c. Menambahkan kaki lagi sebagai sub dari subtopik
d. Memberi warna pada setiap kata kunci
16. Berikut hal yang tidak perlu kamu perhatikan sebelum melakukan wawancara adalah . . . .
a. Menuliskan kesimpulan hasil wawancara
b. Menentukan tema wawancara
c. Membuat daftar pertanyaan
d. Membuat janji wawancara dengan narasumber
17. Laporan hasil wawancara adalah . . . .
a. Ringkasan isi wawancara
b. Catatan semua informasi dari narasumber
c. Daftar pertanyaan kepada narasumber
d. Ucapan salam kepada narasumber
18. Sebuah wawancara dilakukan untuk meminta . . . .
a. Pertanggungjawaban atas acara yang telah diselenggarakan
b. Informasi akan suatu hal
c. Sumbangan dari seseorang
d. Kritik atau saran
19. Pertanyaan yang tepat untuk diajukan jika narasumbernya seorang nelayan adalah . . . .
a. Sejak kapan bapak mulai mengerjakan pekerjaan ini ?
b. Apakah pasien disini banyak yang dari daerah lain ?
c. Berapakah hasil panen bapak selama satu tahun ?
d. Kapan biasanya bapak pergi melaut setiap harinya ?
20. Tokoh antagonis adalah . . . .
a. Tokoh dalam suatu cerita yang berperilaku baik
b. Tokoh dalam suatu cerita yang berperilaku buruk
c. Tokoh dalam cerita yang berperilaku sopan kapan saja dan dimana saja
d. Tokoh dalam suatu cerita yang kadang berperilaku baik dan kadang berperilaku buruk

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !


1. Cerita fiksi yang menceritakan tokoh-tokoh hewan yang memiliki perilaku dan karakter
seperti manusia disebut . . . .
2. Pelaku di dalam cerita disebut . . . .
3. Tokoh yang berperan sebagai penentang tokoh utama disebut tokoh . . . .
4. Penyayang, santun, dan pemberani adalah beberapa contoh watak yang umumnya dimiliki
oleh tokoh . . . .
5. Pesan yang disampaikan penulis kepada pembaca melalui sebuah cerita disebut . . . .
6. Tujuan wawancara adalah . . . .
7. Pihak yang terlibat dalam sebuah wawancara adalah . . . . dan . . . .
8. Kata tanya yang digunakan untuk menanyakan cara atau keadaan adalah . . . .
9. Metode untuk membuat catatan atau ringkasan tidak membosankan adalah dengan membuat .
...
10. Kalimat pertanyaan yang menanyakan tempat adalah . . . .
IPA

A. Berilah tanda (X) pada jawaban yang benar !

1. Tarikan atau dorongan yang menyebabkan benda bergerak disebut . . . .


a. Daya b. Gaya c. Kerja d. Kegiatan
2. Benda berikut yang berfungsi sebagai penyangga pada ketapel adalah . . . .
a. Karet b. Kerikil c. Tali plastik d. Batang kayu
3. Jika kita mengerem sepeda, sepeda akan berhenti karena pengaruh gaya . . . .
a. Mesin b. Gesek c. Pegas d. Magnet
4. Sepeda akan berhenti ketika kita menekan handel rem. Pada saat itu, ban sepeda mengalami
gaya . . . . sehingga laju sepeda dapat berhenti.
a. Gravitasi b. Otot c. Magnet d. Gesek
5. Alat untuk mengukur gaya adalah . . . .
a. Spedometer b. Dinamometer c. Termometer d. Barometer
6. Olahraga berikut yang memanfaatkan gaya tarik otot adalah . . . .
a. Tarik tambang b. Sepak takraw c. Lempar lembing d. Sepak bola
7. Bagian magnet yang paling kuat daya tariknya adalah bagian . . . .
a. Kutub b. Bawah c. Tengah d. Atas
8. Sumber terbesar energi panas dan cahaya adalah . . . .
a. Lampu b. Minyak bumi c. Matahari d. Api
9. Sumber energi berikut yang tidak tersedia secara melimpah di alam adalah . . . .
a. Btu bara b. Angin c. Gelombang laut d. Matahari
10. Air terjun banyak dimanfaatkan untuk . . . .
a. PLTA b. PLTN c. PLTG d. PLTU
11. Pada TV dapat mengeluarkan energi bunyi dan . . . .
a. Gerak b. Listrik c. Panas d. Cahaya
12. Sumber energi bahan bakar nabati dapat diperoleh dari tanaman . . . .
a. Jarak b. Anggur c. Semangka d. Jeruk
13. Aktivitas berikut yang tidak menghasilkan energi panas adalah . . . .
a. Memetik gitar
b. Menyalakan setrika
c. Menyalakan kompor
d. Menggosok kedua tangan
14. Bahan bakar fosil adalah bahan bakar yang . . . .
a. Digunakan oleh fosil
b. Terbuat dari fosil
c. Mengutamakan fosil
d. Dibuat oleh fosil
15. Sifat energi alternatif adalah . . . .
a. Membahayakan manusia
b. Cepat habis jika dipakai
c. Melimpah dan terbarukan
d. Tersedia dalam jumlah yang terbatas
16. Matahari merupakan sumber energi . . . .
a. Panas dan gerak
b. Panas dan cahaya
c. Cahaya dan listrik
d. Bunyi dan kimia
17. Contoh gaya yang dapat mengubah arah gerak benda adalah . . . .
a. Bola ditendang
b. Mengayuh sepeda
c. Buah manga jatuh dari pohon
d. Mobil berbelok mengikuti arah putaran setir
18. Suatu benda dikatakan bergerak jika . . . .
a. Ukurannya berubah
b. Letaknya tidak berubah
c. Ukurannya tetap
d. Letaknya berubah
19. Bola yang diam akan bergerak jika ditendang. Hal ini menunjukkan bahwa gaya dapat . . . .
a. Mengubah bentuk
b. Memengaruhi gerak benda
c. Menambah kecepatan gerak
d. Mengubah sifat benda
20. Berikut merupakan contoh pelestarian lingkungan adalah . . . .
a. Menanam pohon di lingkungan sekitar
b. Menggunakan bahan peledak untuk mencari ikan
c. Membuang sampah ke sungai
d. Menebang pohon yang masih muda
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
1. Panel surya adalah alat yang dapat menghasilkan energi listrik dengan memanfaatkan energi .
...
2. Dalam rangka mengatasi kelangkaan bahan bakar minyak, sumber energi pengganti yang
dapat digunakan adalah . . . .
3. Sesuatu yang dapat menghasilkan energi disebut . . . .
4. Energi matahari oleh tumbuhan digunakan dalam pembuatan makanan, yaitu dalam proses . . .
.
5. Tanaman yang ditanam di sekitar pantai untuk menghindari abrasi air laut adalah . . . .
6. Pengeboran lepas pantai dilakukan untuk mendapat . . . .
7. Gaya yang bekerja pada suatu benda dapat berupa . . . .dan . . . .
8. Gaya yang timbul pada permukaan dua benda yang saling bersentuhan adalah gaya . . . .
9. Tarikan bumi terhadap benda-benda bermassa di permukaan bumi disebut gaya . . . .
10. Pekerja bangunan yang memecah batu menggunakan martil adalah contoh pengaruh gaya
yang dapat mengubah . . . .
IPS
A. Berilah tanda (X) pada jawaban yang benar !

1. Contoh hewan langka di Indonesia yang harus dilindungi adalah . . . .


a. Reflasia b. Kelinci c. Badak bercula satu d. Sapi
2. Taman nasional yang memiliki keindahan pemandangan bawah lautnya adalah . . . .
a. Alas Purwo b. Ujung Kulon c. Gunung Merapi d. Bunaken
3. Berikut ini yang merupakan contoh taman nasional adalah . . . .
a. Pulau Bali b. Pulau Komodo c. Pulau Lombok d. Pulau Maluku
4. Logam yang sering digunakan untuk membuat perhiasan adalah . . . .
a. Nikel b. Emas c. Tembaga d. Aluminium
5. Hewan yang diternakan untuk diambil daging dan telurnya adalah . . . .
a. Sapi b. Gurami c. Ayam d. Alat sutra
6. Di daerah industri, penduduknya biasanya bekerja sebagai . . . .
a. Petani b. Pegawai c. Pedagang d. Nelayan
7. Petani garam banyak hidup di daerah . . . .
a. Industri b. Pantai c. Pedesaan d. Pegunungan
8. Jenis pekerjaan yang biasa ditemukan di kota besar adalah . . . .
a. Peternak b. Petani c. Nelayan d. Pegawai
9. Lembaga berikut yang tidak melakukan kegiatan distribusi adalah . . . .
a. Agen b. Supermarket c. Pengecer d. Guru
10. Berikut ini pekerjaan di bidang jasa adalah . . . .
a. Pedagang b. Dokter c. Nelayan d. Peternak
11. Meja dan kursi dihasilkan oleh . . . .
a. Penjahit b. Peternak c. Pedagang d. Tukang kayu
12. Daerah yang memiliki ketinggian 700-800 mdpl adalah . . . .
a. Dataran tinggi
b. Dataran rendah
c. Pantai
d. Pegunungan
13. Contoh sumber daya alam yang dapat diperbarui adalah . . . .
a. Minyak bumi
b. Tumbuh-tumbuhan
c. Batu bara
d. Timah
14. Contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui adalah . . . .
a. Bahan tambang
b. Hutan
c. Tanah
d. Air
15. Pemilik modal dalam usaha tambak disebut . . . .
a. Pengusaha hasil bumi
b. Petani pemilik lahan
c. Pengusaha tambak
d. Petani tambak
16. Orang yang bekerja pada pengusaha tambak disebut . . . .
a. Petani penggarap
b. Petani pemilik lahan
c. Pedagang hasil laut
d. Petani tambak
17. Berikut ini yang merupakan contoh kegiatan produksi adalah . . . .
a. Membeli sepatu
b. Membeli tahu
c. Mengirim hasil bumi
d. Berdagang sayuran
18. Mata pencarian masyarakat perkotaan pada umumnyaadalah di bidang . . . .
a. Perdagangan dan jasa
b. Kesehatan
c. Hukum
d. Pendidikan
19. Manusia bekerja untuk . . . .
a. Memenuhi gaya hidupnya
b. Memenuhi kebutuhannya
c. Menjalani hidupnya
d. Menikmati hidupnya
20. Berikut ini yang merupakan kegiatan nelayan adalah . . . .
a. Merawat orang sakit
b. Bercocok tanam padi
c. Usaha tambak udang
d. Menjajakan barang dagangan
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
1. Aktivitas manusia yang ditujukan untuk memenuhi kebutuhan hidup disebut . . . .
2. Kegiatan ekonomi dibagi menjadi 3, yaitu . . . ., . . . ., dan . . . .
3. Produksi adalah kegiatan yang menghasilkan . . . . dan . . . .
4. Indonesia memiliki lahan yang subur sehingga mata penvaharian penduduknya banyak yang
bergerak di sektor . . . .
5. Petani garam adalah profesi yang banyak terdapat di daerah . . . .
6. Selain dijadikan daerah tujuan wisata, wilayah pegunungan juga kerap dijadikan kawasan
perkebunan karena . . . .
7. Daerah perlindungan Komodo ada di . . . .
8. Hewan yang hamper punah disebut juga hewan . . . .
9. Burung yang berasal dari papua dan disebut juga burung surga adalah . . . .
10. Tentara Nasional Indonesia terdiri atas tiga Angkatan, yaitu . . . ., . . . ., dan . . . .
BASA JAWA
A. Berilah tanda (X) pada jawaban yang benar !

1. Aksara Jawa iku cacahe ana . . . .


a. 14 b. 16 c. 18 d. 20
2. Sandhangan ing aksara Jawa diklompokake dadi . . . .
a. 3 b. 4 c. 5 d. 6
3. “wulu” yaiku sandhangan kanggo swara . . . .
a. Swara “ i ” b. Swara “ u ” c. Swara “ e ” d. Swara “ o ”
4. Tembung metu iku yen ditulis nganggo aksara Jawa migunakake sandhangan swara . . . .
a. Pepet dan wulu b. Pepet dan sulu c. Taling dan wulu d. Taling dan suku
5. “Layar” yaiku sandhangan sigeg gantine aksara sigeg . . . .
a. Swara “ h ” b. Swara “ ng ” c. Swara “ r ” d. Swara “ y ”
6. Adhiku yen mangan sedina ping telu. Tembung sing kacetak tebel iku asale saka tembung
lingga . . . .
a. Mangan b. Pangan c. Pakan d. Mangani
7. Blimbingku sing kowenehi mau durung . . . .
Tutugna ukara ing nduwur sing mathuk yaiku . . .
a. Dakpangan b. Kopangan c. Dipangan d. Mangan
8. Vitamin C sing emot ing blimbing iku gedhe banget. Tembung emot mathuke oleh wuwuhan
wujud . . . .
a. Ater-ater ka- b. Ater-ater ko- c. Seselan d. Panambang
9. Berase ginawake menyang daleme mbah putri. Tembung ginawake ing ukara iku asale saka
tembung lingga . . . .
a. Gawa b. Gawakake c. Nggawa d. Ginawa
10. Donga muga-muga kowe tansah sehat wal-afiat. Tembung donga yen oleh wuwuhan,
mathuke muni . . . .
a. Ndonga b. Dakdongakake c. Kodongakake d. Dinonga
11. Adhiku dolanan masak-masakan karo kancane. Tembung dolanan asale saka tembung lingga
....
a. Dolanan b. Dolan c. Dodolan d. Dodol
12. Bapk lagi cukur rambute adhik bayi. Tembung lingga cukur iku mathuke oleh wuwuhan
wujud . . . .
a. Ater-ater m- b. Ater-ater n- c. Ater-ater ng- d. Ater-ater ny-
13. Martabakku dakgambari pokemon nganggo coklat messes. Tembung dakgambari ing ukara
dhuwur iku asale saka tembung lingga . . . .
a. Dakgambar b. Gambar c. Gambari d. Dakgambari
14. Bapak unjuk wedang jahe abrit. Tembung sing digaris ngisore iku mathuk’e muni . . . .
a. Ngunjuk b. Diunjuk c. Kaunjuk d. unjukan
15. Ibu nyawisake dhaharan kanggo bapak. Tembung nyawisake yen diudal manut tembung
linggane . . . .
a. Ater-ater ny- +nyawis+penambang -ake
b. Ater-ater ny- +cawis+penambang -ake
c. Ater-ater n- +nyawis+penambang -ake
d. Ater-ater n- +cawis+penambang -ake
16. Wedang kopi yen ditulis nganggo aksara Jawa . . . .

a. ꦺꦮꦣꦁꦺꦏꦴꦥꦶ
b. ꦺꦮꦣꦁꦺꦏꦴꦥꦶꦃ
c. ꦺꦮꦢꦁꦺꦏꦴꦥꦶ
d. ꦺꦮꦣꦁꦺꦏꦴꦥ
17. “ ꦲꦗꦺꦩꦴꦺꦤꦴ ” yen ditulis aksara latin yaiku . . . .
a. Ojo mrono
b. Ojo mrana
c. Aja mrono
d. Aja mrana
18. “Wigyan” yaiku sandhangan sigeg gantine aksara sigeg . . . .
a. Swara “ h ” b. Swara “ ng ” c. Swara “ r ” d. Swara “ y ”
19. “Ceceg” yaiku sandhangan sigeg gantine aksara sigeg . . . .
a. Swara “ h ” b. Swara “ ng ” c. Swara “ r ” d. Swara “ y ”

20. “ ꦩꦶꦺꦧꦂꦔꦺꦭꦴꦂ ” yen ditulis aksara latin yaiku . . . .


a. Miber ngalor
b. Beber layer
c. Laler loro
d. Minger minger

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !


1. Huruf mati ing basa Jawa diarani aksara . . . .
2. Sandhangan swara cacahe ana 5, yaiku . . . .
3. Panganan 4 sehat 5 sempurna yaiku panganan kang ngandut. . . . , . . . . , . . . . , . . . . , lan . . . .
4. Kata dasar ing basa Jawa diarani tembung . . . .
5. Tembung lingga pangan yen diwenehi wuwuhan ing mburi dadi . . . .
6. Tembung lingga+wuwuhan dadi tembung . . . .
7. Aksara Jawa cacahe ana . . . .
8. Wong sing penggaweane nglakokake wayang diarani . . . .
9. Wong sing penggaweane nglakokake sepur diarani . . . .
10. Sebutna 2 wae judhule tembang dolanan . . . .

MATEMATIKA
A. Berilah tanda (X) pada jawaban yang benar !
1. Dua sinar garis yang berpotongan pada satu titik dapat membentuk . . . .
a. Bidang b. Sudut c. Ruas garis d. Garis sejajar
2. Satuan yang digunakan untuk menyatakan sudut adalah . . . .
a. Sekon b. Depa c. Hasta d. Derajat
3. Titik pertemuan kaki-kaki sudut disebut titik . . . .
a. Potong b. Puncak c. Sudut d. Koordinat
4. Sudut yang besarnya 90o dinamakan sudut . . . .
a. Lancip b. Tumpul c. Siku-siku d. Refleks
5. Sudut yang besarnya 180o disebut sudut . . . .
a. Pelurus b. Penuh c. Refleks d. Tumpul
6. Sudut yang besarnya 360o disebut sudut . . . .
a. Pelurus b. Penuh c. Refleks d. Tumpul
7. Sudut yang besarnya 200o disebut sudut . . . .
a. Pelurus b. Penuh c. Refleks d. Tumpul
8. Besar sudut setengah putaran adalah . . . .
a. 90o b. 135o c. 180o d. 225o
9. Sudut terkecil yang dibentuk pada pukul 08.00 adalah . . . .
a. 120o b. 150o c. 180o d. 210o
10. Sudut terbesar yang dibentuk pada pukul 02.00 adalah . . . .
a. 300o b. 270o c. 240o d. 210o
11. Pengumpulan data dengan cara mengajukan pertanyaan secara langsung kepada narasumber
disebut . . . .
a. Observasi b. Kuesioner c. Interview d. Studi Pustaka
Perhatikan data berikut untuk menjawab soal nomor 12 – 14 !
Data berat badan (dalam kg) 20 siswa kelas 4 SD Nusa Bangsa

12. Banyak siswa yang mempunyai berat badan 37 kg ada . . . .


a. 2 siswa b. 3 siswa c. 4 siswa d. 5 siswa
13. Banyak siswa yang mempunyai berat badan di atas 38 kg ada . . . .
a. 4 siswa b. 5 siswa c. 6 siswa d. 12 siswa
14. Banyak siswa yang mempunyai berat badan badan di bawah 38 kg ada . . . .
a. 2 siswa b. 3 siswa c. 4 siswa d. 5 siswa
Perhatikan data berikut untuk menjawab soal nomor 15 – 17 !
Berikut tabel hasil penjualan sembako di Toko Megah Santosa dan Toko Surya Jaya selama
seminggu.

15. Jumlah penjualan gula pasir di Toko Megah dan Toko Surya adalah . . . .
a. 46 kg b. 47 kg c. 48 kg d. 49 kg
16. Selisih hasil penjualan tepung terigu di Toko Megah dan Toko Surya, yaitu . . . .
a. 2 kg b. 3 kg c. 4 kg d. 6 kg
17. Bahan pokok yang penjualannya paling sedikit di kedua toko adalah . . . .
a. Tepung terigu
b. Gula pasir
c. Telur
d. Beras
18. Tabel dan diagram batang merupakan contoh . . . .
a. Pencarian data
b. Penyajian data
c. Pengumpulan data
d. Pengaplikasian data
Perhatikan diagram batang berikut untuk menjawab soal nomor 19 dan 20 !
19. Jumlah seluruh penduduk di Desa Karjadi ada . . . .
a. 570 jiwa b. 560 jiwa c. 550 jiwa d. 540 jiwa
20. Jumlah penduduk paling sedikit ada di RT . . . .
a. 02 b. 03 c. 04 d. 05

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !

1. Banyak siswa yang memperoleh nilai 80 ada . . . . siswa


2. Nilai yang paling banyak siswa peroleh adalah . . . .
3. Banyak siswa yang memperoleh nilai di bawah 75 ada . . . . siswa
4. Alat yang digunakan untuk mengukur sudut adalah . . . .
5. Besar sudut pelurus adalah . . . .
6. Besar sudut yang lebih dari 90o dan urang dari 180o adalah . . . .
Perhatikan gambar berikut untuk menjawab soal nomor 7 – 9 !

7. Kaki sudutnya adalah . . . .


8. Titik sudutnya adalah . . . .
9. Nama sudutnya adalah . . . .
10. Perhatikan gambar bangun datar di bawah ini !
Besar sudut KLM dan sudut LMN apabila dijumlahkan adalah . . . .

Anda mungkin juga menyukai