Anda di halaman 1dari 1

POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

SOAL QUIZ
Mata Kuliah : Perpajakan 2
Kelas : AKT-3C
Hari / Tanggal : Senin, 02 Januari 2023
Waktu : 07.30-10.50 WIB
Sifat : Kerja Kelompok
Dosen : Hasanudin, SE, M.Ak
Selesaikan soal-soal berikut dengan sebaik-baiknya secara berkelompok!

Soal 1 (Skor 20)


Carilah Aturan Perda (Pemda Tk 1 atau 2) tentang aturan pembayaran PBB dan BPHTB serta pajak
Daerah lainnya, download dan sertakan dalam pengiriman tugas ini !

Soal 2 (Skor 20)

Tn A memiliki sebuah rumah di daerah (yang anda pilih sesuai soal 1) dengan ukuran LT 200 LB
100, dimana harga yang tertera dalam SPPT PBB adalah Tanah Rp 800.000/m dan Bangunan
1.200.000/m. Hitunglah Pembayaran PBB rumah Tn A tersebut sesuai aturan perda tersebut!

Soal 3 (Skor 30)

Masih berkaitan dengan soal nomor 3, jika Tn A menjual Rumah tersebut dengan harga Rp
500.000.000 kepada Tn B, hitunglah: (sesuai Perbup No. 12 Tahun 2011)
a. Pajak BPHTB nya
b. Berapakah beban pajak BPHTB antara Tn A dengan Tn B

Soal 4 (Skor 30)

Analisalah aturan pajak daerah di daerah yang anda pilih untuk menentukan :
a. Pajak dengan tarif tertinggi dan terendah
b. Analisa mengapa jenis pajak tersebut tarifnya tinggi atau rendah.

= = = = Good Luck = = = =

Anda mungkin juga menyukai