Anda di halaman 1dari 12

BORANG AKREDITASI

PIMPINAN ANAK CABANG GERAKAN PEMUDA ANSOR


RANTING CIKIDANG

PIMPINAN RATING GERAKAN PEMUDA ANSOR CIKIDANG


KECAMATAN CILONGOK
KABUPATEN BANYUMAS
TAHUN 2022
PENGESAHAN
Yang mengesahkan borang akreditasi Pimpinan Ranting Gerakan Pemuda Ansor
Ranting Cikidang Kecamatan Cilongok Kabupaten Banyumas tahun 2022 adalah
sebagai berikut:

1. Ketua Ranting : Kris Hariyanto

2. Sekretaris : Agus Nur Pratama

3. Bendahara : Deni Adwianto

4. Kasatkorkel : Agus Subandi

5. Ketua Rijalul Ansor : Ust. Amin Fauzi


KATA PENGANTAR

Bagian awal ucapan Puji syukur kepada Allah, shalawat kepada nabi
keluarga dan para sahabat.
Bagian kedua mengantarkan maksud dan tujuan disusunnya borang
akreditasi di tingkatannya.
Bagian ketiga ucapan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah
membantu menyusun borang.
Bagian keempat penutup.
RINGKASAN EKSEKUTIF

Ringkasan eksekutif ini berisi tentang gambaran singkat kegiatan yang


berbasis pada penilaian yang ada di borang sebelum dijelaskan per item setelah
ini. Enam kegiatan tersebut meliputi;
a. Kaderisasi dan Pemberdayaan Kader
Pengkaderan Gerakan Pemuda (GP) Ansor Ranting Cikidang rutin
mengikuti setiap adanya kegiatan Diklatsar maupun PKD yang dilaksanakan
oleh Pimpinan Anak Cabang Ansor Kecamatan Cilongok. Selain itu,
pengkaderan dilakukan secara massif kepada pemuda yang ada di wilayah
desa Cikidang dengan selalu mengajaknya untuk berpartisipasi dalam setiap
kegiatan yang dilaksanakan ranting Cikidang.

b. Majelis Dzikir dan shalawat Rijalul Ansor


Majelis Dzikir dan Shalawat Rijalul Ansor ranting Cikidang rutin
diselenggarakan setiap 1 bulan sekali atau lebih tepatnya setiap malam
Sabtu Manis. Rijalul Ansor dimulai setelah Isya atau pukul 20.00 WIB dan
selesai pukul 24.00 WIB di mana setelah kegiatan mujahadah dilanjutkan
dengan pembacaan Tahlil yang kemudian dilanjutkan dengan diskusi
tentang info dan kejadian terkini.
Tempat kegiatan Rijalul Ansor ranting Cikidang dilaksanakan dengan
keliling di kediaman sahabat-sahabat Ansor Cikidang.

c. Struktur Kepengurusan
Kepengurusan Gerakan Pemuda Ansor ranting Cikidang masa bhakti
2020-2022 dijabat oleh sahabat Kris Hariyanto dengan didampingi sahabat
Agus Nur Pratama sebagai sekretasi dan Deni Adwianto sebagai Bendahara
umum.
Kepengurusan Banser atau biasa yang disebut dengan Kasatkorkel
ranting Cikidang dipercayakan kepada sahabat Agus Subandi dan Sahabat
Bayu Aji Sucipto sebagai wakasatkorkel.

d. Kegiatan Sosial kemasyarakatan dan Kepemudaan


Kegiatan-kegiatan dalam hal sosial kemasyarakatan dan kepemudaan
Ansor Banser ranting Cikidang selalu berperan aktif berpartisipasi dengan
kompak satu komando dari sang pimpinan. Banyak sekali kegiatan-kegiatan
yang mewarnai desa Cikidang tercinta sebagai bagian cinta tanah air.
Kegiatan-kegiatan tersebut seperti penyemprotan disfektan ke rumah-
rumah warga dan tempat-tempat umum pada masa pandemi Covid-19.

e. Pengembangan kapasitas digital kader


Di era sekarang, perkembangan zaman yang begitu cepat Ansor
Banser Cikidang selalu menyesuaikan kebutuhan zaman sekarang. Ini
terbukti dengan berperan aktifnya dalam penginformasian berbasis digital
melalui media sosial.
DAFTAR ISI

Halaman Pengesahan........................................................................................... ii
Kata Pengantar....................................................................................................... iii
Ringkasan Eksekutif............................................................................................. iv
Daftar isi.................................................................................................................... v
A. Kaderisasi dan Pemberdayaan kader.................................................................. 1
B. Majelis Dzikir dan shalawat Rijalul Ansor......................................................... 5
C. Struktur Kepengurusan............................................................................................. 8
D. Kegiatan Sosial kemasyarakatan dan Kepemudaan...................................... 11
E. Pengembangan kapasitas kader............................................................................ 13
Lampiran-lampiran
1. SK ….
2. Foto ….
A. Kaderisasi dan Pemberdayaan Kader
1. Pelatihan Kepemimpinan Dasar
Uraikan dengan sistematis Kegiatan kaderisasi (PKD) yang diikuti.
a. Tanggal dan waktu kegiatan
Pelatihan Kepemimpinan Dasar dilaksanakan pada tanggal 5-7
November 2021
b. Tempat kegiatan
Pelatihan Kepemimpinan Dasar bertembat di Pondok Pesantren
Darul Hikmah Pageraji
c. Jumlah kehadiran peserta
Gerakan Pemudan Ansor ranting Cikidang mengirimkan 3
anggotanya untuk mengikuti kegiatan tersebut
d. Foto dan dokumentasi kegiatan.
Lampirkan dokumentasi kegiatan PKD
1) Surat Tugas Peserta PKD
2) Presensi atau daftar hadir peserta tiap kegiatan
3) Foto-foto kegiatan yang di dalamnya utusan ranting.
2. Kegiatan kaderisasi (Diklatsar)
Uraikan dengan sistematis bagaimana pelaksanaan Diklatsar yang
diikuti.
a. Tanggal dan waktu kegiatan
-
b. Tempat kegiatan
-
c. Jumlah dan absensi peserta
-
d. Foto dan dokumentasi kegiatan.
-
1) Surat Tugas atau delegasi
2) Presensi atau daftar hadir peserta
3) Foto-foto kegiatan

B. Majelis Dzikir dan Sholawat Rijalul Ansor


Uraikan dengan sistematis Kegiatan MDS RA yang dilaksanakan oleh
Pimpinan Ranting setempat mulai dari latar belakang perlunya kegiatan
MDS RA termasuk yang tercantum dalam PO/PDPRT, hasil musyawarah
atau rapat pengurus dan pembentukan SK MDS RA.
1. Tanggal dan waktu kegiatan
Pelaksanaan Rijalul Ansor ranting Sudimara dilaksanakan setia 1 (satu )
bulan sekali, tepatnya pada malam Sabtu Manis.
2. Tempat kegiatan
Rijalul Ansor ranting Cikidang bertempat di kediaman sahabat-sahabat
Ansor Banser Cikidang secara bergilir satu persatu.
3. Jumlah dan absensi peserta
Jumlah kehadiran Rijalul Ansor Cikidang setiap bulannya tidak menentu
dengan rata-rata kehadiran 15 anggota.
4. Deskripsi singkat kegiatan
Deskripsikan kegiatan ini dengan singkat namun menyeluruh yang di
dalamnya menjelaskan kelebihan dan kekurangan dalam kegitaan
tersebut, sumber dana dari mana saja dan biaya berapa?, evaluasi
kegitan dan rencana tindaklanjutnya.
5. Foto dan dokumentasi kegiatan.
Lampirkan dokumentasi kegiatan
a. Surat undangan
b. Presensi atau daftar hadir peserta tiap kegiatan
c. Foto-foto tiap kegiatan
C. Struktur Kepengurusan
Kepengurusan Gerakan Pemuda Ansor ranting Cikidang untuk masa
bhakti 2020-2022 dinahkodai oleh sahabat Kris Hariyanto yang terpilih
dalam musyawarah mufakat pemilihan. Gerakan-gerakan yang dilakukan
oleh sahabat Kris Hariyanto selaku ketua terbilang cukup baik. Ini
dibuktikan dengan berbagai program-program yang berjalan terstruktur
dengan baik walaupun di masa pandemic Covid-19. Hal ini tidak terlepas
dari sahabat-sahabat lainnya dalam menjalankan tugasnya.
Gerakan Pemuda Ansor ranting Cikidang masa bhakti 2020-2022
cukup ideal dengan jumlah yang sangat memadai yakni 15 orang pengurus
dan masing-masing memiliki dedikasi yang tinggi disetiap menjalankan
tugasnya. Adapun struktur kepengurusan GP Ansor ranting Cikidang masa
bhakti 2020-2022 sebagaimana terlampir

D. Kegiatan sosial kemasyarakatan dan kepemudaan


Uraikan dengan sistematis Kegiatan Sosial kemasyarakatan dan
kepemudaan yang dilaksanakan oleh Pimpinan Ranting setempat.
1. Tanggal dan waktu kegiatan
Pelaksanaan kegiatan kapan?, hari, tanggal, waktu diuraikan dengan baik
2. Tempat kegiatan
Jelaskan dalam bentuk narasi
3. Jumlah dan absensi peserta
Jelaskan secara naratif jumlah peserta yang mengikuti dengan lengkap
4. Narasumber
Pada poin ini perlu disebutkan siapa saja yang menjadi narasumber
dalam kegiatan ini.
5. Deskripsi singkat kegiatan
Deskripsikan kegiatan ini dengan singkat namun menyeluruh yang di
dalamnya menjelaskan kelebihan dan kekurangan dalam kegitaan
tersebut, sumber dana dari mana saja dan biaya berapa?, evaluasi dan
rencana tindaklanjutnya.
6. Foto dan dokumentasi kegiatan.
Lampirkan dokumentasi kegiatan
E. Pengembangan kapasitas digital kader
Uraikan dengan sistematis Kegiatan pengembangan kapasitas digital
kader yang dilaksanakan oleh Pimpinan Ranting setempat mulai dari
pembentukan SK komunitas digital, pembuatan akun media digital, serta
pembuatan konten media digital.
Dijelaskan dengan baik serta sampaikan juga link media social yang
dimiliki.
Lampiran-lampiran

Anda mungkin juga menyukai