Anda di halaman 1dari 2

Nomor SPO / 01 – 24 /

PADMA BAHTERA MEDICAL CENTRE LAB


Revisi 0
Berlaku
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL 1 Juli 2016
Tanggal
PENYIMPAN REAGEN
Halaman 1 dari 2

Catatan Pemeriksaan & Pengesahan Dokumen

Disiapkan Oleh : Diperiksa Oleh : Disetujui Oleh :

Indah Kartika madyaningsih dr. Frida Susanti I Dewa Nyoman Budiasa


Kasi. LAB Kabid PLM Direktur Utama
Tgl: 1 Juli 2016 Tgl: 1 Juli 2016 Tgl: 1 Juli 2016
CATATAN:
1. Dokumen Asli dari prosedur ini dipelihara oleh Document Controller.
2. Salinan dari dokumen asli, bila akan digunakan sebagai referensi kerja harus mendapat pengesahan dari
Document Controller.

Catatan Revisi
Rev Deskripsi Revisi / Alasan Perubahan Pembuat Tanggal
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

-Dilarang memperbanyak atau menggandakan dokumen ini tanpa seijin dari wakil Manajemen Mutu PBMC-
Nomor SPO / 01 – 24 /
PADMA BAHTERA MEDICAL CENTRE LAB
Revisi 0
Berlaku
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL 1 Juli 2016
Tanggal
PENYIMPAN REAGEN
Halaman 2 dari 2

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL


PENYIMPAN REAGEN
1. Reagen yang datang dicek tanggal kadaluarsanya, suhu pengirimannya, dan

suhu reagen yang telah diterima.

2. Reagen yang datang dari distributor disimpan pada refrigerator dengan suhu 2

– 8o Celcius dan suhu ruang 18 – 22o Celcius sesuai prosedur penyimpan reagen

yang tertera pada reagen.

3. Penyimpanan reagen harus terhindar dari paparan cahaya matahari langsung.

4. Reagen yang disimpan pada refrigerator, apabila akan digunakan dibiarkan

pada suhu ruang. Sedangkan reagen yang disimpan disuhu ruang dapat

digunakan sesuai dengan kebutuhan secara langsung.

5. Reagen yang dikeluarkan digunakan sesuai masa kadaluarsanya.

6. Reagen yang sisa pemeriksaan tetap pada alat karena sudah ada pendinginnya.

7. Khusus untuk reagen kering, reagen dapat dikembalikan ke tempat

penyimpanan apabila tidak habis digunakan.

-Dilarang memperbanyak atau menggandakan dokumen ini tanpa seijin dari wakil Manajemen Mutu PBMC-

Anda mungkin juga menyukai