Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROPINSI JAWATENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1
WURYANTORO
Jl. Raya Wuryantoro – Wonogiri Kode Pos 57661 Telp. 0273-5329090
Surat Elektronik sman1wuryantoro@gmail.com, smansawur@yahoo.co.id

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GASAL


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Seni Budaya ( Seni Rupa )


Kelas/Program : XI / MIPA & IPS
Hari / Tanggal : Rabu, 23 Nopember 2022
Waktu : 10.00- 11.30

PETUNJUK UMUM

1. Isilah identitas Anda ke dalam lembar jawab yang tersedia.


2. Tersedia waktu 90 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut.
3. Periksa dan bacalah soal sebelum Anda menjawabnya.
4. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang
kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap.
5. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan.
6. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.

LEMBAR SOAL

Penilaian Akhir Semester Gasal. Mapel Seni Budaya – XI. 2022-2023


Buatlah sebuah gambar POSTER, dengan ketentuan sebagai berikut:
a. Tema Flora ( Pilih salah satu ): ~ Poster Budaya
~ Poster Pendidikan
b. Garis tepi 1,5 cm,
c. Ukuran gambar sesuaikan dengan kertas gambar,
d. Tebalkan gambar tersebut dengan menggunakan spidol berwarna hitam,
e. Terapkan teknik dan kaidah dalam menggambar Poster.

***Selamat Berkarya***

Penilaian Akhir Semester Gasal. Mapel Seni Budaya – XII 2019-2020

Anda mungkin juga menyukai