Anda di halaman 1dari 17

AKTA PENDIRIAN PERKUMPULAN

KONGRES SERIKAT PEKERJA SEJAHTERA INDONESIA


Nomor:02.
Senin, tanggal 02(dua) bulan Januari2023 (dua ribelas nol nol)
WIB (Waktu Indonesia Bagian Barat). -------------
- Berhadapan dengan saya, RIZKY GUMILANG, Sarjana Hukum, -----
Magister Kenotariatan, Notaris di Kabupaten Tebo, dengan------
dihadiri oleh saksi-saksi yang nama-namanya akan disebut -----
pada bahagian akhir akta ini : -------------------------------
I. Tuan EKO PRAMUNA PUTRA,Sarjana Hukum, lahir di Pelayang ---
pada tanggal 24 (dua puluh empat)bulan Juni tahun 1994 ----
(seribu sembilan ratus sembilan puluh empat), Warga Negara-
Indonesia,Pekerjaan karyawan swasta,bertempat tinggal di---
Bungkal,Rukun Tetangga: 002, Rukun Warga: 004, ------------
Kelurahan/Desa Muara Tebo, Kecamatan Tebo Tengah, ---------
Kabupaten Tebo,Provinsi Jambi. ----------------------------
Pemegang Kartu TandaPenduduk NIK Nomor: -------------------
1509012406940001;------------------------------------------
II. Tuan AKBAR HARIZKI GEMPARI,lahir di Teluk Singkawang, pada-
tanggal 16 (enam belas) bulan November tahun 1996(seribu --
sembilan ratus sembilan puluh enam), Warga Negara ---------
Indonesia,Pekerjaan Pelajar/Mahasiswa, bertempat tinggal di
KM 5 Jalan Lintas Tebo Bungo, Rukun Tetangga: 003, Rukun --
Warga:002, Kelurahan/Desa Bogo Rejo, Kecamatan Tebo Tengah,
Kabupaten Tebo,Provinsi Jambi. ----------------------------
Pemegang Kartu Tanda Penduduk NIK Nomor: -----------------
1509011611960001; -----------------------------------------
III. Tuan DANI ALFIAN HARDI, lahir di Jambi, pada tanggal 26--
(dua puluh enam) bulan Februari tahun 1993(seribu Sembilan-
ratus sembilan puluh empat), Warga Negara -----------------
Indonesia,Pekerjaan Wiraswasta, bertempat tinggal di JL.---
Sultan Thaha, Rukun Tetangga: 001, Rukun Warga:004, -------
Kelurahan/Desa Muara Tebo, Kecamatan Tebo Tengah, Kabupaten
Tebo,Provinsi Jambi. --------------------------------------
Pemegang Kartu Tanda Penduduk NIK Nomor: -----------------
1571072602930001 ; ---------------------------------------
IV. Tuan HAFIZAN ROMY FAISAL, lahir di Muara Tebo, pada tanggal
08--(delapan) bulan Juli tahun 1975(seribu sembilan ratus -
tujuh puluh lima), Warga Negara Indonesia, Pekerjaan ------
Wiraswasta, bertempat tinggal di Pancuran Gading, Rukun ---
Tetangga: 003, Rukun Warga:003, Kelurahan/Desa Muara Tebo,-
Kecamatan Tebo Tengah,Kabupaten Tebo,Provinsi Jambi. ------
Pemegang Kartu Tanda Penduduk NIK Nomor: -----------------
2172020807750002; ----------------------------------------

Para penghadap dikenal oleh saya, Notaris. -------------------


Para penghadap bertindak sebagaimana tersebut diatas dengan --
ini menerangkan mendirikan suatu perkumpulan dengan-----------
peraturan sebagai berikut:------------------------------------
--------- NAMA, BENTUK, WAKTU PENDIRIAN DAN KEDUDUKAN --------

--------------------------- Pasal 1 --------------------------


Nama
Organisasi ini bernama Kongres Serikat Pekerja Sejahtera------
Indonesia disingkat KSPSI.------------------------------------

--------------------------- Pasal 2 --------------------------


------------------------------- Bentuk ----------------------------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia berbentuk---------
Perkumpulan yang menghimpun seluruh pekerja melalui-----------
pembentukan Pimpinan Unit Kerja di seluruh sector usaha di----
Indonesia.----------------------------------------------------

--------------------------- Pasal 3 --------------------------


------------------------- Waktu Pendirian -------------------------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia didirikan di------
Kabupaten Tebo pada tanggal 28 Oktober 2022.------------------
--------------------------- Pasal 4 --------------------------
-------------------------- Kedudukan -------------------------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia berkedudukan di---
KabupatenTebo.------------------------------------------------

------------ AZAS, SIFAT DAN IDEOLOGI PERJUANGAN ------------

--------------------------- Pasal 5 --------------------------


---------------------------- Azas ----------------------------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia berazaskan -------
Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia --
Tahun 1945. --------------------------------------------------

--------------------------- Pasal 6 --------------------------


---------------------------- Sifat ---------------------------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia bersifat bebas,---
terbuka, mandiri, demokratis, profesional dan bertanggung ----
jawab.--------------------------------------------------------

--------------------------- Pasal 7 --------------------------


---------------------- Ideologi Perjuangan -------------------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia dalam ------------
pelaksanaanya memiliki peranan dan fungsinya untuk -----------
memperjuangkan rasa keadilan bagi pekerja baik sosial,ekonomi
dan kesejahteraan.--------------------------------------------

------------------ TUJUAN, FUNGSI DAN USAHA ------------------

--------------------------- Pasal 8 --------------------------


--------------------------- Tujuan ---------------------------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia bertujuan:
1. Mengisi cita-cita Proklamasi Kemerdekaan Indonesia ------
17Agustus Tahun 1945, demi terwujudnya masyarakat yang --
adil dan makmur; ----------------------------------------
2. Melindungi dan membela hak dan kepentingan para pekerja--
di Indonesia; -------------------------------------------
3. Meningkatkan kesejahteraan dan kehidupan yang layak bagi-
pekerja dan keluarganya;---------------------------------
4. Menimbulkan rasa solidaritas antar pekerja;--------------
5. Menciptakan hubungan industrial yang harmonis, dinamis,--
adil dan bermartabat; dan -------------------------------
6. Ikut membangun solidaritas perjuangan demi mewujudkan ---
pekerjaan yang layak bagi semua orang. ------------------
--------------------------- Pasal 9 --------------------------
---------------------------- Fungsi --------------------------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia berfungsi:
1. Wadah aspirasi dalam memperjuangkan hak dan kepentingan--
pekerja; ------------------------------------------------
2. Kelembagaan perundingan untuk mewakili pekerja; ---------
3. Melindungi dan pembela hak-hak dan kepentingan pekerja;--
4. Wadah pembinaan dan peningkatan pengetahuan pekerja;-----
5. Meningkatkan kesejahteraan pekerja dan keluarganya;------
6. Wakil pekerja dalam lembaga-lembaga ketenagakerjaan;-----
7. Mewakili untuk dan atas nama anggota baik didalam maupun-
diluar pengadilan;---------------------------------------
8. Pembinaan secara profesional, disiplin, terampil, -------
produktif dan berwawasan kebangsaan; dan ----------------
9. Mitra yang aktif dalam proses pengambilan keputusan serta
sebagai control social terhadap kebijaksanaan -----------
pemerintahan di Indonesia yang berkaitan dengan ---------
ketenagakerjaan. ----------------------------------------

--------------------------- Pasal 10 -------------------------


---------------------------- Usaha ---------------------------
Untuk mencapai tujuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8,
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia menjalankan
berbagai usaha, sebagai berikut :
1. Meningkatkan partisipasi dalam pembangunan Indonesia; ---
2. Memperjuangkan perbaikan upah dan penghidupan yang layak-
sesuai dengan kebutuhan hidup dan kemajuan perekonomian--
di wilayah Republik Indonesia; --------------------------
3. Memperjuangkan jaminan sosial yang luas dengan tuntutan--
kebutuhan hidup layak sesuai dengan kemanusiaan; --------
4. Mengadakan kerjasama dengan lembaga-lembaga pemerintah---
maupun non pemerintah, untuk kemajuan organisasi Kongres-
Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia; --------------------
5. Mengadakan kerjasama dengan serikat-serikat pekerja -----
nasional untuk kemajuan organisasi;----------------------
6. Memperjuangkan peningkatan mutu syarat-syarat, kondisi---
dan kepastian kerja yang adil dan bertanggung jawab; dan-
7. Menyelenggarakan pendidikan bidang ketenagakerjaan dalam-
rangka memperluas pengetahuan, ketrampilan dan perilaku,-
meningkatkan kemampuan tenaga kerja baik dalam ----------
berorganisasi maupun dalam bekerja bagi pekerja yang-----
tergabung dalam Kongres Serikat Pekerja Sejahtera -------
Indonesia. ----------------------------------------------
--------------------- KEDAULATAN ORGANISASI -----------------

--------------------------- Pasal 11 -------------------------


--------------------- Kedaulatan Organisasi ------------------
Kedaulatan tertinggi organisasi berada ditangan anggota yang -
dilakukan sepenuhnya melalui musyawarah besar atau rapat-rapat
sebagai mekanisme organisasi yang dilaksanakan menurut jenjang
organisasi:---------------------------------------------------

1. Musyawarah Besar -------------------------------------------


a. Ditingkat Nasional disebut : Musyawarah Besar Nasional
(MUBES-NAS) -------------------------------------------
b. Ditingkat Provinsi disebut : Musywarah Wilayah (MUS-
WIL)---------------------------------------------------
c. Ditingkat Kabupaten/Kota disebut : Musyawarah Daerah --
(MUS-DA) ----------------------------------------------
d. Ditingkat Perusahaan : Musyawarah Unit Kerja (MUS-NIK)-
2. Rapat – rapat : --------------------------------------------
a. Rapat Pimpinan Nasional (RAPIMNAS)-----------------------
b. Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS)--------------------------
c. Rapat Kerja Wilayah (RAKERWIL)---------------------------
d. Rapat Kerja Daerah (RAKERDA)-----------------------------

-- PANJI, ATRIBUT, SLOGAN PERJUANGAN DAN SERAGAM ORGANISASI --

--------------------------- Pasal 12 -------------------------


Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia memiliki Panji,---
Lambang, mars, Ikrar, Slogan dan Seragam serta atribut lainnya
sebagaimana diatur dalam Anggaran Rumah Tangga. --------------

------------- KEANGGOTAAN DAN STANDARISASI KTA ---------------

--------------------------- Pasal 13 -------------------------


-------------------------- Keanggotaan -----------------------
1) Anggota Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia adalah-
seluruh pekerja yang berada di Indonesia yang tergabung ---
dalam Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia dengan---
membentuk Pimpinan Unit Kerja disetiap perusahaan dan atau-
badan usaha yang mengorganisir para pekerja pada ruang-----
lingkup pekerjaan diseluruh sector usaha yang sudah -------
disahkan menjadi anggota dan atau berafiliasi kepada ------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia dengan surat---
penetapan keanggotaan Kongres Serikat Pekerja Sejahtera ---
Indonesia yang ditetapkan melalui mekanisme rapat ---------
organisasi; dan -------------------------------------------
2) Tata cara menjadi anggota dan atau berafiliasi kepada -----
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia diatur dalam --
Anggaran Rumah Tangga. ------------------------------------

--------------------------- Pasal 14 -------------------------


----------------------- Hak Anggota KSP SI -------------------
Anggota mempunyai hak : --------------------------------------
a. Berhak memilih dan dipilih; -------------------------------
b. Mengajukan saran-saran dan pendapat demi kemajuan ---------
organisasi baik secara lisan maupun tulisan; --------------
c. Mendapatkan pembinaan, perlindungan dan pembelaan dari ----
organisasi dalam pelaksanan tugas-tugasnya; ---------------
d. Hak membela dan di bela dalam peradilan; dan --------------
e. Mendapatkan perlakuan yang sama. --------------------------

--------------------------- Pasal 15 -------------------------


Anggota Istimewa mempunyai Hak : -----------------------------
a. Diprioritaskan untuk mengisi formasi perwakilan organisasi-
di lembaga-lembaga ketenagakerjaan; dan -------------------
b. Dilibatkan menentukan haluan organisasi jika organisasi ---
dalam keadaan darurat. ------------------------------------

--------------------------- Pasal 16 -------------------------


---------------------- Kewajiban Anggota ---------------------
Anggota mempunyai kewajiban: ---------------------------------
a. Mentaati dan melaksanakan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah
Tangga Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia serta---
keputusan-keputusan organisasi; ---------------------------
b. Membayar uang iuran anggota sesuai dengan ketentuan; ------
c. Ikut membina dan memelihara rasa memiliki organisasi; -----
d. Menghadiri rapat, pertemuan serta kegiatan lain yang ------
diselenggarakan oleh organisasi; --------------------------
e. Melaksanakan tugas-tugas organisasi dengan penuh tanggung -
jawab; ----------------------------------------------------
f. Membela dan menjunjung tinggi nama baik organisasi; dan ---
g. Mematuhi keputusan-keputusan hasil rapat organisasi. ------

--------------------------- Pasal 17 -------------------------


--------------- Kartu Tanda Pengurus dan Anggota -------------
Kartu Tanda Pengurus dan Kartu Tanda Anggota dibuat oleh Dewan
Pimpinan Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia dan -----
ditandatangani oleh Ketua Umum dan Sekretaris Umum Kongres ---
Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia. -------------------------
----------- STRUKTUR ORGANISASI, KESERAGAMAN ISTILAH ---------
------- PERANGKAT ORGANISASI, SEBUTAN PENGURUS/PIMPINAN ------

--------------------------- Pasal 18 -------------------------


--------------------- Struktur Organisasi --------------------
Struktur Organisasi Kongres Serikat Pekerja Sejahtera --------
Indonesia terdiridari: ---------------------------------------
1. Tingkat Tertinggi : ---------------------------------------
a. Dewan Pembina; ----------------------------------------
b. Dewan Penasehat; --------------------------------------
c. Dewan Pengawas atau Majelis Organisasi ----------------
d. Dewan Pimpinan; dan -----------------------------------
e. Departemen dan Lembaga. -------------------------------
2. Tingkat Provinsi : ----------------------------------------
Dewan Pimpinan Wilayah Kongres Serikat Pekerja Sejahtera --
Indonesia atau disingkat DPW KSP SI dilengkapi dengan -----
bidang-bidang sesuai kebutuhan. ---------------------------
3. Tingkat Kabupaten/Kota : ----------------------------------
Dewan Pimpinan Daerah Kongres Serikat Pekerja Sejahtera ---
Indonesia atau disingkat DPD KSP SI dilengkapi dengan -----
bidang-bidang sesuai kebutuhan. ---------------------------
4. Tingkat Perusahaan: ---------------------------------------
Pengurus Unit Kerja dan Kepala Bidang sesuai kebutuhan.----

--------------------------- Pasal 19 -------------------------


1) Standar nama dan singkatan Perangkat Organisasi Kongres ---
Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia : ---------------------
a. Tingkat : Dewan Pimpinan Kongres Serikat ------
Tertinggi Pekerja Sejahtera Indonesia ---------
disingkat DP KSP SI; ----------------
b. Tingkat : Dewan Pimpinan Wilayah Kongres ------
Provinsi Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia -
disingkat DPW KSP SI ----------------

c. Tingkat : Dewan Pimpinan Daerah Kongres Serikat


Kab/Kota Pekerja Sejahtera Indonesia disingat-
DPD KSP SI --------------------------

d. Tingkat : Pengurus Unit Kerja Kongres Serikat--


Perusahaan Pekerja Sejahtera Indonesia disingkat
PUK KSP SI; -------------------------
2) Seluruh penamaan dan singkatan organisasi harus sesuai ----
dengan ayat 1 huruf a, b, c dan d di atas. ----------------
--------------------------- Pasal 20 -------------------------
Susunan Kepengurusan Perangkat Organisasi Kongres Serikat ----
Pekerja Sejahtera Indonesia : --------------------------------
A. Tingkat Tertinggi: ----------------------------------------
1. Dewan Pimpinan Kongres Serikat Pekerja Sejahtera ------
Indonesia terdiri dari: -------------------------------
a. Seorang Ketua Umum; ---------------------------
b. 6 (enam) orang Wakil Ketua; -------------------
c. Seorang Sekretaris Umum; ----------------------
d. 6 (enam) orang Wakil Sekretaris;---------------
e. Seorang Bendahara Umum; dan -------------------
f. 2 (dua) orang Wakil Bendahara. ----------------
2. Departemen:--------------------------------------------
a. Pembinanaan Pemberdayaan Organisasi & Anggota;-
b. Pekerja Informal;------------------------------
c. Usaha Mikro, Kecil dan Menengah; --------------
d. Penelitian dan Pengembangan; ------------------
e. Hukum, Hak Asasi Manusia, dan Advokasi; -------
f. Departemen Pengupahan, Kesejahteraan & Jaminan-
Sosial;----------------------------------------
g. Kerjasama dan Kemitraan Lembaga ---------------
h. Komunikasi dan Informasi; dan -----------------
i. Seni, Budaya,dan Olahraga.---------------------
B. Tingkat Provinsi :-----------------------------------------
1. Dewan Pimpinan Wilayah Kongres Serikat Pekerja -------
Sejahtera Indonesia terdiri dari: --------------------
a. Seorang Ketua; --------------------------------
b. 2 (dua) orang Wakil Ketua;---------------------
c. Seorang Sekretaris;----------------------------
d. 2 (dua) orang Wakil Sekretaris;----------------
e. Seorang Bendahara; dan ------------------------
f. 1 (satu) orang Wakil Bendahara.----------------

2. Bidang-Bidang:----------------------------------------
a. Pembinanaan Pemberdayaan Organisasi & Anggota;-
b. Pekerja Informal;------------------------------
c. Usaha Mikro, Kecil dan Menengah;---------------
d. Penelitian dan Pengembangan;-------------------
e. Hukum, Hak Asasi Manusia, dan Advokasi;--------
f. Pengupahan, Kesejahteraan & Jaminan Sosial;----
g. Kerjasama dan Kemitraan Lembaga----------------
h. Komunikasi dan Informasi; dan Seni, Budaya,dan-
Olahraga---------------------------------------
C. Tingkat Kabupaten/Kota :----------------------------------
1. Dewan Pimpinan Daerah Kongres Serikat Pekerja---------
Sejahtera Indonesia terdiri dari:---------------------
a. Seorang Ketua;---------------------------------
b. 1 (satu) orang Wakil Ketua;--------------------
c. Seorang Sekretaris;----------------------------
d. 1 (satu) orang Wakil Sekretaris;---------------
e. Seorang Bendahara; dan-------------------------
f. 1 (satu) orang Wakil Bendahara.----------------
2. Bidang-Bidang:
a. Pembinanaan Pemberdayaan Organisasi & Anggota;-
b. Pekerja Informal;------------------------------
c. Usaha Mikro, Kecil dan Menengah;---------------
d. Penelitian dan Pengembangan;-------------------
e. Hukum, Hak Asasi Manusia, dan Advokasi;--------
f. Pengupahan, Kesejahteraan & Jaminan Sosial;----
g. Kerjasama dan Kemitraan Lembaga----------------
h. Komunikasi dan Informasi; dan Seni, Budaya,dan-
Olahraga---------------------------------------
D. Tingkat Perusahaan:----------------------------------------
1. Pimpinan Unit Kerja KSP SI :--------------------------
a. Seorang Ketua;---------------------------------
b. 1 (satu) orang Wakil Ketua;--------------------
c. Seorang Sekretaris;----------------------------
d. 1 (dua) orang Wakil Sekretaris;----------------
e. Seorang Bendahara; dan-------------------------
2. Tingkat Perusahaan dapat membentuk bidang-bidang -----
sesuai dengan kebutuhan.------------------------------

------------------ MUSYAWARAH BESAR NASIONAL -----------------

--------------------------- Pasal 21 -------------------------


------------------------- Pelaksanaan ------------------------
1. Musyawarah Besar Nasional Kongres Serikat Pekerja Sejahtera
Indonesia dilaksanakan tiap 5 (lima) tahun sekali; dan----
2. Dalam keadaan luar biasa, Musyawarah Besar Nasional dapat--
dipercepat atas permintaan 2/3 Dewan Pimpinan Wilayah yang-
sudah tergabung dalam Kongres Serikat Pekerja Sejahtera ---
Indonesia.-------------------------------------------------

--------------------------- Pasal 22 -------------------------


------------- Peserta Musyawarah Besar Nasional --------------
1. Dewan Pimpinan Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia;
2. Dewan Pengawas atau Majelis Organisasi Kongres Serikat-----
Pekerja Sejahtera Indonesia;-------------------------------
3. Utusan Dewan Pimpinan Wilayah KSP SI; ---------------------
4. Utusan Dewan Pimpinan Daerah KSP SI; dan ------------------
5. Pimpinan Unit Kerja di Masing-masing Perusahaan yang-------
tergabung dalam Kongres Serikat Pekerja Sejahtera ---------
Indonesia.-------------------------------------------------
--------------------------- Pasal 23 -------------------------
-------- Tugas dan Wewenang Musyawarah Besar Nasional --------
1. Menilai dan mengesahkan laporan pertanggung jawaban Dewan--
Pimpinan dan Dewan Pengawas/Majelis Organisasi Kongres ----
Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia;-----------------------
2. Mengevaluasi kinerja utusan organisasi yang duduk dalam ---
lembaga-lembaga ketenagakerjaan;---------------------------
3. Menyusun dan mengesahkan Program Umum Organisasi serta-----
membuat keputusan tentang hal yang sangat perlu dan segala-
sesuatu hal yang timbul pada saat pasca Musyawarah Besar --
Nasional;--------------------------------------------------
4. Merubah dan atau menetapkan AD/ART Kongres Serikat Pekerja-
Sejahtera Indonesia;---------------------------------------
5. Memilih Ketua Umum dan menetapkan komposisi dan personalia-
Dewan Pimpinan dan Dewan Pengawas/Majelis Organisasi ------
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia; dan-----------
6. Memutuskan dan menetapkan keanggotaan tergabung dalam -----
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia.---------------

--------------------- MUSYAWARAH WILAYAH ---------------------

--------------------------- Pasal 24 -------------------------


-------------- Pelaksanaan Musyawarah Wilayah ----------------
1. Musyawarah Wilayah dilaksanakan 5 (lima) tahun sekali;------
2. Dalam keadaan luar biasa, Musyawarah Wilayah dapat ---------
dipercepat atas permintaan sekurang-kurangnya 2/3 dari------
jumlah Dewan Pimpinan Daerah KSP SI , 2/3 Pimpinan Unit-----
Kerja KSP SI dan disetujui Dewan Pimpinan KSP SI yang ------
tertuang dalam surat keputusan. ----------------------------

--------------------------- Pasal 25 -------------------------


----------------- Peserta Musywarah Wilayah ------------------
1. Utusan DP Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia;------
2. Utusan DPW Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia;-----
3. Utusan DPD Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia; dan-
4. Utusan PUK Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia------

--------------------------- Pasal 26 -------------------------


-------------------- Tugas Wewenang Muswil -------------------
1. Menilai dan mengesahkan laporan pertanggung jawaban DPW ----
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia; ---------------
2. Menyusun dan menetapkan program kerja Daerah sebagai -------
penjabaran program umum organisasi; ------------------------
3. Memilih Ketua dan menetapkan komposisi personalia Dewan ----
Pimpinan Wilayah Kongres Serikat Pekerja Sejahtera ---------
Indonesia; dan ---------------------------------------------
4. Mengevaluasi kinerja utusan organisasi yang duduk dalam-----
lembaga-lembaga ketenagakerjaan. ---------------------------

----------------------- MUSYAWARAH DAERAH --------------------

--------------------------- Pasal 27 -------------------------


----------------------- Pelaksanaan Musda --------------------
1. Musyawarah Daerah Kongres Serikat Pekerja Sejahtera --------
Indonesia dilaksanakan tiap 5 (lima) tahun sekali.----------
2. Dalam keadaan luar biasa, Musyawarah Daerah dapat dipercepat
atas permintaan sekurang-kurangnya 2/3 dari jumlah Pimpinan-
Unit Kerja dan disetujui Dewan Pimpinan Kongres Serikat ----
Pekerja Sejahtera Indonesia yang tertuang dalam surat ------
keputusan. -------------------------------------------------

--------------------------- Pasal 28 -------------------------


-------------------------Peserta Musda -----------------------
1. Utusan Dewan Pimpinan Kongres Serikat Pekerja Sejahtera-----
Indonesia; -------------------------------------------------
2. Utusan DPW Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia;-----
3. Utusan DPD Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia;dan--
4. Utusan PUK Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia. ----

--------------------------- Pasal 29 -------------------------


--------------------- Tugas Wewenang Musda -------------------
1. Menilai dan mengesahkan laporan pertanggung jawaban DPD ----
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia; ---------------
2. Menyusun dan menetapkan program kerja Daerah sebagai -------
penjabaran program umum organisasi; ------------------------
3. Memilih Ketua dan menetapkan komposisi personalia Dewan ----
Pimpinan Daerah Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia;
dan --------------------------------------------------------
4. Mengevaluasi kinerja utusan organisasi yang duduk dalam ----
lembaga-lembaga ketenagakerjaan. ---------------------------

-------------------- MUSYAWARAH UNIT KERJA -------------------

-------------------------- Pasal 30 --------------------------


--------------------- Pelaksanaan Musnik ---------------------
1. Musyawarah Unit Kerja dilaksanakan 5 (lima) tahun sekali;---
dan --------------------------------------------------------
2. Dalam keadaan luar biasa, Musyawarah Unit Kerja dapat ------
dipercepat atas permintaan sekurang-kurangnya 50%+1 dari ---
jumlah Anggota yang tergabung dalam Pimpinan Unit Kerja di--
Masing-masing Perusahaan dan disejutui oleh Dewan Pimpinan -
Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia yang tertuang --
dalam surat keputusan. -------------------------------------
--------------------------- Pasal 31 -------------------------
--------------- Peserta Musyawarah Unit Kerja ----------------
1. Utusan Dewan Pimpinan Wilayah Kongres Serikat Pekerja ------
Sejahtera Indonesia; ---------------------------------------
2. Utusan Dewan Pimpinan Daerah Kongres Serikat Pekerja -------
Sejahtera Indonesia; dan -----------------------------------
3. Seluruh keanggotaan Pimpinan Unit Kerja Kongres Serikat ----
Pekerja Sejahtera Indonesia. -------------------------------
--------------------------- Pasal 32 -------------------------
------------ Tugas Wewenang Musyawarah Unit Kerja ------------
1. Menilai dan mengesahkan laporan pertanggung jawaban Pimpinan
Unit Kerja Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia;-----
2. Menyusun dan menetapkan program kerja sebagai penjabaran ---
program umum organisasi; dan -------------------------------
3. Memilih Ketua dan menetapkan komposisi personalia Pimpinan--
Unit Kerja Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia.-----

----------- DEWAN PENGAWAS ATAU MAJELIS ORGANISASI -----------

--------------------------- Pasal 33 -------------------------


------ Anggota Dewan Pengawas/Majelis Organisasi KSP SI ------
Dewan Pengawas/Majelis Organisasi yang anggotanya terdiri dari
Mandataris atas Dewan Pimpinan Wilayah Kongres Serikat Pekerja
Sejahtera Indonesia. -----------------------------------------

--------------------------- Pasal 34 -------------------------


------- Ketua Dewan Pengawas/Majelis Organisasi KSP SI -------
1. Ketua Dewan Pengawas/Majelis Organisasi ditetapkan oleh ---
Musyawarah Besar Nasional melalui Formatur pemilihan Dewan-
Pengawas/Majelis Organisasi; ------------------------------
2. Anggota Dewan Pengawas/Majelis Organisasi ditetapkan oleh--
Musyawarah Besar Nasional; --------------------------------
3. Kelengkapan susunan Pengurus Dewan Pengawas/Majelis -------
Organisasi ditetapkan dalam Rapat Pertama Dewan -----------
Pengawas/Mejelis Organisasi, yang dipimpin oleh Ketua Dewan
Pengawas/Majelis Organisasi; dan --------------------------
4. Susunan Personalia Dewan Pengawas/Majelis Organisasi ------
terdiri dari : --------------------------------------------
a. Seorang Ketua merangkap anggota; dan/atau -------------
b. Anggota-anggota. --------------------------------------
-------------- QUORUM DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN --------------

--------------------------- Pasal 35 -------------------------


---------------------- Quorum Keputusan ----------------------
1. Musyawarah Besar Nasional, Musyawarah Wilayah, Musyawarah--
Daerah dan Musyawarah Unit Kerja Kongres Serikat Pekerja --
Sejahtera Indonesia yang sah, apabila dihadiri 2/3 dari ---
jumlah yang berhak hadir dan mempunyai hak suara; ---------
2. Pengambilan keputusan sah apabila dihadiri lebih dari 50%+1
peserta yang hadir; ---------------------------------------
3. Pengambilan keputusan mengutamakan musyawarah untuk -------
mencapai mufakat; dan -------------------------------------
4. Dalam hal tidak tercapai mufakat, maka keputusan diambil---
melalui pemungutan suara (voting). ------------------------

----------------- SUMBER KEUANGAN ORGANISASI -----------------

--------------------------- Pasal 36 -------------------------


-------------- Sumber Keuangan Organisasi KSP SI -------------
1. Iuran Anggota dari setiap tingkatan oranisasi Kongres -----
Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia; ----------------------
2. Kontribusi dari pendapatan perwakilan organisasi yang duduk
dalam lembaga-lembaga ketenagakerjaan; --------------------
3. Sumbangan yang tidak mengikat; ----------------------------
4. Usaha-usaha lain yang sah; --------------------------------
5. Ketentuan lebih lanjut diatur dalam Anggaran Rumah Tangga.-

------------- TUGAS DAN WEWENANG RAPAT – RAPAT ---------------

--------------------------- Pasal 37 -------------------------


Rapat Pimpinan Nasional KSP SI : -----------------------------
1. Rapat Pimpinan Nasional KSP SI adalah forum pengambilan--
keputusan tertinggi organisasi; -------------------------
2. Rapat Pimpinan Nasional KSP SI dipimpin oleh Dewan ------
Pimpinan KSP SI; ----------------------------------------
3. Peserta Rapat Pimpinan Nasional KSP SI adalah: ----------
a. Pengurus Dewan Pimpinan KSP SI; -------------------------
b. Pengurus Dewan Pengawas/Majelis Organisasi KSP SI; dan---
c. Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah KSP SI-------------------
4. Rapat Pimpinan Nasional KSP SI dianggap sah apabila -----
dihadiri sekurang-kurangnya 2/3 dari peserta sebagaimana-
ayat 3 diatas; dan --------------------------------------
5. Rapat Pimpinan Nasional KSP SI berwenang untuk:----------
a. Mengevaluasi, mengembangkan dan menyempurnakan Program
Umum Organisasi; -------------------------------------
b. Menetapkan keputusan-keputusan organisasi yang -------
strategis dan berdampak luas; ------------------------
c. Membahas dan untuk selanjutnya menetapkan keputusan---
organisasi yang bersifat mengikat dalam bentuk -------
pengukuhan pemecatan atau rehabilitasi nama baik; dan-
d. Keputusan Rapat Pimpinan Nasional KSP SI dianggap sah-
apabila disetujui sekurang-kurangnya 2/3 dari peserta-
yang hadir.-------------------------------------------

--------------------------- Pasal 38 -------------------------


--------------------- RAPAT KERJA NASIONAL -------------------
1. Rapat Kerja Nasional KSP SI adalah forum konsultasi,-------
informasi dan evaluasi yang memiliki tugas melakukan ------
penyempurnaan program umum organisasi hasil Musyawarah ----
Besar Nasional;--------------------------------------------
2. Rapat Kerja Nasional KSP SI dilaksanakan sekurang-kurangnya
1 (satu) kali dalam 1 (satu) periode kepengurusan; --------
3. Rapat Kerja Nasional KSP SI dipimpin oleh Dewan Pimpinan --
KSP SI; ---------------------------------------------------
4. Peserta Rapat Kerja Nasional KSP SI adalah : --------------
a. Pengurus Dewan Pimpinan KSP KT-FSPSI; -----------------
b. Pengurus Dewan PengawasKSP SI; dan --------------------
c. Utusan Dewan Pimpinan Wilayah KSP SI; -----------------
5. Rapat Kerja Nasional KSP SI mempunyai wewenang menetapkan--
pedoman tindak lanjut pelaksanaan program umum organisasi--
untuk dilaksanakan oleh seluruh perangkat organisasi.------

--------------------------- Pasal 39 -------------------------


-------------------- RAPAT KERJA WILAYAH ---------------------
1. Rapat Kerja Wilayah adalah forum konsultasi, informasi dan--
evaluasi yang memiliki tugas melakukan penyempurnaan program
kerja Wilayah hasil Muswil; --------------------------------
2. Rapat Kerja Wilayah dilaksanakan sekurang-kurangnya 1 (satu)
kali dalam 1 (satu) periode kepengurusan;-------------------
3. Rapat Kerja Wilayah dipimpin oleh Dewan Pimpinan Wilayah;---
4. Peserta Rapat Kerja Wilayah adalah :------------------------

a. Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah KSP SI;------------------


b. Utusan Dewan Pimpinan Daerah KSP SI; dan ----------------
c. Utusan Pimpinan Unit Kerja KSP SI. ----------------------

5. Rapat Kerja Wilayah mempunyai wewenang menetapkan pedoman---


tindak lanjut pelaksanaan program kerja Wilayah yang sejalan
dengan keputusan Rakernas untuk dilaksanakan oleh seluruh --
perangkat organisasi disatu provinsi.-----------------------

--------------------------- Pasal 40 -------------------------


------------------------RAPAT KERJA DAERAH -------------------

1. Rapat Kerja Daerah adalah forum konsultasi, informasi yang--


memiliki tugas melakukan penyempurnaan program kerja cabang-
hasil Musda;------------------------------------------------
2. Rapat Kerja Daerah dilaksanakan sekurang-kurangnya 1 (satu)-
kali dalam 1 (satu) periode kepengurusan; ------------------
3. Rapat Kerja Daerah dipimpin oleh Dewan Pimpinan Daerah.-----
4. Peserta Rapat Kerja Daerah adalah :-------------------------

a. Pengurus Dewan Pimpinan Daerah KSP SI; dan -------------


b. Utusan Pimpinan Unit Kerja KSP SI------------------------

5. Rapat Kerja Daerah mempunyai wewenang menetapkan pedoman ---


tindak lanjut pelaksanaan program kerja Daerah yang sejalan-
dengan keputusan Rakerda untuk dilaksanakan oleh seluruh ---
perangkat organisasi disatu Kabupaten/Kota.-----------------

-------------------- PEMBUBARAN ORGANISASI -------------------

--------------------------- Pasal 41 -------------------------


--------------------- Pembubaran Organisasi ------------------
1. Pembubaran Kongres Serikat Pekerja Sejahtera Indonesia-----
hanya dapat dilakukan melalui Musyawarah Khusus untuk -----
pembubaran; dan--------------------------------------------
2. Dalam hal terjadi pembubaran organisasi, seluruh kekayaan--
organisasi akan diserahkan kepada lembaga-lembaga social --
ketenagakerjaan.-------------------------------------------

----------------------------- Pasal 42 -----------------------


------- ANGGARAN RUMAH TANGGA DAN PERATURAN PERKUMPULAN ------
1. Anggaran Rumah Tangga merupakan bagian yang tak terpisahkan-
dari dan komplementer kepada Anggaran Dasar ini dan yang ---
mengantur hal-hal yang belum tentu sepenuhnya diatur dalam -
Anggaran Dasar ini. ----------------------------------------
2. Anggaran Rumah Tangga Perkumpulan dan perubahannya harus ---
konsisten dengan Anggaran Dasar ini dan baru berlaku setelah
disahkan oleh Rapat Dewan. ---------------------------------
---------------------------- PENUTUP -------------------------

--------------------------- Pasal 43 -------------------------


1. Anggaran Dasar ini berlaku sejak tanggal ditetapkan; dan----
2. Hal-hal yang belum diatur di dalam Anggaran Dasar ini akan--
diatur lebih lanjut dalam Anggaran Rumah Tangga. -----------
3. Untuk pertama kalinya di angkat susunan Pengurus dan------
Pengawas Perkumpulan dengan susunan sebagai berikut: -------
PENGURUS : -------------------------------------------------
- KETUA UMUM :Penghadap Tuan EKO PRAMUNA PUTRA, --
Sarjana Hukum tersebut diatas.-------
- SEKRETARIS UMUM :Penghadap Tuan AKBAR HARIZKI--------
GEMPARI,tersebutdiatas---------------
- BENDAHARA UMUM :Penghadap Tuan DANI ALFIAN HARDI,---
tersebut di atas --------------------
- PENGAWAS :Penghadap Tuan HAFIZAN ROMY FAISAL,-
tersebut di atas --------------------

Para penghadap saya, Notaris kenal. ------------------------


Demikianlah akta ini dibuat dihadapan para pihak dan: --------
1. Tuan HADITYA RAHMAN, lahir di Kerinci, pada tanggal 06---
(enam) Juni 1998 (seribu sembilan ratus sembilanpuluh -----
delapan), Warga Negara Indonesia, Pelajar/Mahasiswa, -------
Bertempat tinggal di BTN Permata Bungo Elok, Rukun ---------
Tetangga 010, Rukun Warga 004, Kelurahan Manggis, ----------
Kecamatan Bathin III, Kabupaten Bungo, Provinsi Jambi. -----
Pemegang Nomor Induk Kependudukan (NIK) : ----------------
1508110606980002;-------------------------------------------
2. Nyonya WINDA NANDASARI, lahir di Jakarta, pada ------------–
tanggal 20 (dua puluh) Maret 1988(seribu sembilan ratus ---
delapan puluh delapan), Warga Negara Indonesia, -----------
Karyawan Swasta, bertempat tinggal di Jalan Stadion, Rukun -
Tetangga 016 RukunWarga 005, Kelurahan Cadika, Kecamatan --
Rimbo Tengah, Kabupaten Bungo, Provinsi jambi. -------------
Pemegang Kartu Tanda Penduduk NIK Nomor: -------------------
1508036003880001; ------------------------------------------
- keduanya pegawai kantor Notaris, sebagai saksi-saksi.-------
- Dilangsungkan dengan tanpa perubahan. ---------------------
- Minuta akta ini telah ditanda-tangani dengan sempurna. ----
- Diberikan sebagai salinan yang sama bunyinya. -------------

Notaris

RIZKY GUMILANG, S.H.,M.Kn.

Anda mungkin juga menyukai