Anda di halaman 1dari 2

TATA TERTIB PESERTA LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA MTsN 1

Bandung Barat Tahun Ajaran 2022-2023

A. KEWAJIBAN PESERTA LDKS:

1. Berpakaian lengkap sesuai intruksi dari panitia/Pembina

2. Memakai atribut selama kegiatan, yaitu Peserta menggunakan pita dan panitia
menggunakan name tag

3. Mengikuti seluruh acara/kegiatan; kecuali sudah ada izin dari panitia/Pembina

4. Tepat waktu mengikuti setiap kegiatan, kecuali bila sakit atau sudah dapat izin
dari panitia/Pembina

5. Lapor pada panitia, setiap akan meninggalkan atau memasuki area kegiatan

6. Menjaga nama baik Almamater.

7. Menjaga kerukunan, baik dengan sesama peserta, panitia, maupun warga

8. Menjaga kesopanan, kerapian, dan kebersihan.

9. Menjaga sarana dan prasarana yang disediakan untuk segala keperluan


kegiatan.

10. Disiplin dan bertanggung jawab dalam menjalankan semua kegiatan dan
tugas.
11. Berbahasa Indonesia dengan baik dan benar selama kegiatan.
12. Dilarang membuang sampah sembarangan

B. HAL-HAL YANG DI LARANG :

1. Dilarang Melakukan kegiatan yang mengganggu kelancaran serta ketenangan


kegiatan

2. Dilarang Berbicara kasar / kotor

3. Setiap peserta laki-laki tidak diperbolehkan memasuki ruang tidur peserta


perempuan atau sebaliknya, kecuali atas izin panitia/Pembina

4. Dilarang merokok / minum miras

5. Dilarang membawa benda tajam atau alat yang bisa membahayakan orang
lain (kecuali yang sudah ditentukan)

6. Dilarang menggunakan HandPhone, selama kegiatan Handphone dikumpulkan.

7. Dilarang menemui tamu tanpa ijin dari pihak panitia

8. Dilarang pergi tanpa izin dari pihak panitia


9. Dilarang merusak fasilitas yang disediakan

10. Dilarang menggunakan make up berlebihan


11. Dilarang membawa / mengenakan perhiasan berebihan

C. SANKSI :

Peserta yang melanggar tata tertib/peraturan akan dikenakan sanksi.

D. LAIN LAIN HAL HAL YANG BELUM TERCANTUM DI ATAS AKAN DITENTUKAN LEBIH
LANJUT OLEH PIHAK PANITIA MAUPUN PENYELENGGARA.
Jawa Barat, 07 Oktober 2022
Panitia LDKS

Anda mungkin juga menyukai