Anda di halaman 1dari 2

LOMBA TAHFIDZ

“AL IRSYAD COMPETITON 2023”


TK ISLAM AL IRSYAD MADIUN
MADIUN, 14 MARET 2023

A. KETENTUAN BAGI PESERTA

1. Peserta adalah siswa atau siswi TK Islam Al Irsyad Kota Madiun yang terbagi

menjadi 2 kategori yaitu :

a) Kelompok A

b) Kelompok B

2. Setiap peserta wajib menghafal 1 Surah pilihan sesuai kelompoknya.

3. Surat pilihan untuk peserta :

a) Kelompok A : Surah Al Ikhlas, Surah An Naas

b) Kelompok B : Surah Al Lahab, Surah Al Humazah

4. Pada saat lomba peserta memakai busana muslim bebas rapi.

B. WAKTU DAN PELAKSANAAN LOMBA

1. Lomba dilaksanakan pada :

Hari : Selasa, 14 Maret 2023

Waktu : 08.00 – 10.00 WIB

Tempat : Aula TK Islam Al Irsyad madiun lantai 2


C. KETENTUAN PELAKSANAAN LOMBA

1. Peserta diharapkan datang 15 menit sebelum lomba dimulai

2. Peserta akan tampil sesuai nomor urut penampilan

3. Hafalan dimulai dengan Ta’awudz, Basmalah dan diakhiri dengan Sadaqallah.

4. Perserta di panggil 3 x berturut-turut tidak hadir, maka akan di panggil setelah

semua peserta tampil (terakhir)

5. Pemenang diambil juara 1,2,3 dan juara harapan 1,2,3 pada masing-masing

kategori/kelompok

6. Juara 1,2,3 akan mendapatkan piagam dan piala, juara harapan 1,2,3 akan

mendapatkan piagam dan bingkisan.

7. Semua perserta lomba akan mendapatkan medali partisipasi.

8. Pemenang di tentukan oleh juri dan keputusan dewan juri tidak dapat diganggu

gugat.

D. KRITERIA PENILAIAN

1. Lancar, jelas dan tidak terbata-bata

2. Mahroj (Tajwid, Panjang dan pendek)

Anda mungkin juga menyukai